BANYUWANGI VIRAL! Jauh di Dalam Hutan Raung, Jejak RSI Penyebar Agama Hindu di Jawa Masih Terjaga!

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 15 апр 2024
  • sebuah pura dan petirtaan yang terletak di lereng Gunung Raung serta menempati wilayah Perhutani KPH Banyuwangi Barat seluas 3 hektar. Letaknya di perbatasan dusun Selorejo, desa Kaligondo dan desa Sumbergondo kecamatan Glenmore, Banyuwangi.
    Tempat ibadah ini dibangun menyatu dengan lingkungan alam sekitar, yaitu hutan pinus dan bebatuan yang membentuk gumuk batu.
    Pura ini merupakan salah satu situs Rsi Markandeya yang terbentang dari Gumuk Payung hingga Gumuk Kancil. Keunikan dari Pura Beji Ananthaboga adalah bergabungnya Padmasana dengan Lembu Nandini ("Padmasana Nandini") sebagai simbol dari Purusha dan Pradana yang menjadi satu kesatuan tidak terpisahkan. Padmasana dan Lembu Nandini ini dibangun di atas gumuk batu dan diharapkan akan menjadi ikon umat Hindu di Jawa Timur. Dua petirtan di pura ini dinamai Tirta Amerta dan Tirta Gedongan.
    Ananthaboga merupakan nama dari salah satu Sang Hyang Naga Tiga, yaitu Sang Hyang Naga Ananthaboga yang melambangkan bumi. Bersama dengan Sang Hyang Naga Basuki (melambangkan air) dan Sang Hyang Naga Taksaka (melambangkan udara), ketiganya dipercaya membentuk pulau Bali.
    Pada awal tahun 2011, umat Hindu di Pura Sandya Dharma, Dusun Selorejo, memperoleh taksu (Bali: "melihat") yang turun pada situs purbakala lingga yoni yang terdapat di pura tersebut. Dengan bantuan umat Hindu dari Bali, area tersebut dibuka dan selesai pada bulan Juli 2011. Piodalan pura beji ini adalah tanggal 7 Juli. Pura Sandya Dharma menjadi sekretariat dari Pura Beji Ananthaboga.
    Lokasi petirtan Ananthaboga yang berada di tengah KPH Perhutani Banyuwangi Barat sempat memunculkan keberatan dari pihak-pihak tertentu. Hasil musyawarah memutuskan bahwa lokasi ini juga diperbolehkan bagi umat beragama lain. Oleh sebab itu, Yayasan Lingga Dharma Putra didirikan berdasarkan Akta Pendirian Nomor 70 Menkumham AHU-2930.AH.01.04 tahun 2013 untuk menaungi peribadatan di tempat tersebut. Setelah sebelumnya menjadi tempat peribadatan umat Hindu dan Budha (Konghucu), di dekat pintu masuk pura juga dibangun surau bagi umat beragama Islam. Selanjutnya dibagun pula tempat peribadatan umat Katolik yang proses pemberkatannya dilakukan pada tanggal 4 Juni 2016.
    #hindujawa #bejianthaboga #kampungbali #desabali #umathindu #kampunghindu #hindudijawa #perkampunganhindudijawa #purabejianthaboga

Комментарии • 153

  • @ISUNGILANGOFFICIAL
    @ISUNGILANGOFFICIAL  2 месяца назад +17

    Yang Mau Langsung ke Bagian Wawancara Sejarahnya, Bisa Langsung ke Menit 30 Keatas ya😇

    • @user-pl9bc3ww4c
      @user-pl9bc3ww4c 2 месяца назад +3

      Mas udah pernah bikin vidio arah telunjuk raung dari Jajag kah mas?? Aku cari gak ada

    • @AwonzpAwon
      @AwonzpAwon 13 дней назад

      Sungguh,indahnya bangsa,,Indonesia
      Masih Ada terbunyinya pura Hindu kita didaerah Trimakasih tutup ini bisa kami liat
      Nonton ni

    • @AwonzpAwon
      @AwonzpAwon 13 дней назад

      Trimasih Tuhan masih
      Ada ya sejarah bangsa ini Tersembunyi ya ,Trimakasih tutup tiada ini luar biasa saya ucapkan trimakasih. Amin

  • @user-hc3gd5hr4k
    @user-hc3gd5hr4k 2 месяца назад +13

    Astungkara Rahayu ajaran Leluhur Hindu sudah mulai bangkit di tanah Jawa,, semoga memberi kesejukan dan kedamaian, Rahayu

  • @samanhudi1995
    @samanhudi1995 2 месяца назад +6

    Kami percaya...kebenaran akan muncul di persada nusantara, walau terlihat sedikit demi sedikit akan nyata adanya, bisa mejamur dibumi Nusantara...

  • @gadingwayan543
    @gadingwayan543 2 месяца назад +17

    Inilah warisan nenek moyang Nusantara.. Yg melahirkan kita semua.. Khusus yg pribumi.. Wajib dipelihara.. Walau saudara kita tdk melanjutkan nenek moyangnya.. Setidaknya menguri nguri dan menjaga.. Saja.. Rahayu

  • @iwayanmaja4716
    @iwayanmaja4716 23 дня назад +1

    Semoga Umat Hindu Di Kab, Banyuwangi Terus Berkembang dan Berjaya Salam Rahayu Dari Badung Bali

  • @xxxcdx
    @xxxcdx 2 месяца назад +4

    Saya lihat diseluruh kaki gunung dipulau jawa umat hindu sudah bangkit,, sudah terlihat berkembang kembali,smoga keyakinan yg dlu y runtuh kembali berjaya,

  • @edytrijanto416
    @edytrijanto416 2 месяца назад +8

    Rahayu ...mari kita tetap menjaga dan melestarikan peninggalan leluhur yg terus bermunculan di seantero wilayah Nusantara terutama di pulau Jawa , karna itu merupakan jati diri bangsa, warisan yg tak ternilai bisa sbg modal dasar utk menuju kebangkitan dan kejayaan Nusantara ...Rahayu Sagung Dumadi

    • @TheKetota
      @TheKetota Месяц назад +1

      Saya setuju bro

  • @cahyadi-cg2jt
    @cahyadi-cg2jt 2 месяца назад +4

    agama Hindu Indonesia agama yg sejuk dihati dn rukun, dn paham dengan alam semesta, 🙏🙏❤❤

  • @user-vd3fp7nt3t
    @user-vd3fp7nt3t 2 месяца назад +12

    Leluhur kita emang penuh kedamaian

  • @sukertaputu1066
    @sukertaputu1066 2 месяца назад +7

    Om Swastyastu, salam Rahayu, Tude krb Badung Bali hadir, Astungkara semakin banyak bermunculan peninggalan bumi Nusantara, Awighnam Astu swaha, semoga semakin banyak yg eling pada kepercayaan Nusantara Budi Pekerti Luhur

  • @wayanwantirasasmiarta373
    @wayanwantirasasmiarta373 2 месяца назад +9

    Om,swastyastu. Sungguh luar biasa, pasti tempat samadhi yang magis, khusuk, ditambah suasana yang hening, aura mantap. Semoga suatu saat bisa Tangkil Diajeng Ida , astung kara.

  • @madesudiarsa2382
    @madesudiarsa2382 2 месяца назад +5

    Astungkara IsungilangOfficial tetap semangat dalam menyebarkan informasi Religius ini.. Rahayu Rejeki di alancarkan.. ❤❤

  • @dayupuspita6631
    @dayupuspita6631 2 месяца назад +2

    Berkat video ini kita di bali jadi tahu lokasi pura perjalanan tabe pakulun Mpu Markandya sangat asri dan adem suksma rahayu rahayu rahayu❤

  • @agungdinartha4696
    @agungdinartha4696 2 месяца назад +3

    Dumogi rahayu Nusantara dengan segala warisan adat budaya budi pekerti yang luhur svaha

  • @Guztike-zo1ou
    @Guztike-zo1ou 2 месяца назад +4

    Mantap lur, jawA dg ajaran luhur bangkitt

  • @Jakak_Anale-Sao
    @Jakak_Anale-Sao 2 месяца назад +2

    TOP Konten...!!Semangat Saudaraku...!!

  • @iwayandarmayasa458
    @iwayandarmayasa458 2 месяца назад +5

    Salam Rahayu dari sulsel......salut sangat sejuk pemandangannya.

  • @dilaatmaja3241
    @dilaatmaja3241 2 месяца назад +2

    SALAM RAHAYU RAHAYU DARI KAMPIAL NUSA DUA BALI ❤

  • @putuwena462
    @putuwena462 2 месяца назад +3

    Terima kasih atas penayangan kawasan suci ini. Ini menambah wawasan kita tentang tempat suci yang tersebar di kawan Banyuwangi. Terima kasih 🙏🙏

  • @madepugehadnyana9244
    @madepugehadnyana9244 2 месяца назад

    Sangat sesuai buat ummat Hindu untuk Tirta Yatra dengan suasana membuat hati jadi tenang

  • @HAMUKTIPALAPA
    @HAMUKTIPALAPA 2 месяца назад +11

    IDA SANG HYANG WIDDHI WASA TUHAN YANG ADA NAMUN TIDAK BISA DI PIKIRKAN OLEH MANUSIA 🙏
    PARA DEWA DAN DEWI : ADALAH KUASA TUHAN YANG HADIR MEMBERIKAN KEHIDUPAN UNTUK MANUSIA YANG HADIR DI DALAM ELEMEN ELEMEN ALAM SEPERTI AIR API UDARA TANAH MATAHARI DLL.
    KUASA TUHAN YANG HADIR DI DALAM AIR MEMBERIKAN KEHIDUPAN BAGI MANUSIA DISEBUT DEWA WISNU
    KUASA TUHAN YANG HADIR DI DALAM API YANG MEMBERIKAN MANFAAT HIDUP UNTUK MANUSIA DISEBUT DEWA BRAHMA DAN DEWA AGNI
    KUASA TUHAN YANG HADIR DI DALAM UDARA DI SEBUT DEWA BAYU
    KUASA TUHAN YANG HADIR DI DALAM TANAH MEMBERIKAN KESUBURAN UNTUK TUMBUHAN DISEBUT DEWI PERTIWI
    KUASA TUHAN YANG HADIR MEMBERIKAN KEHIDUPAN DI DALAM MATAHARI DISEBUT DEWA SURYA
    DAN MASIH BANYAK LAGI 🙏

  • @nyomansetiawan-wi2wp
    @nyomansetiawan-wi2wp 2 месяца назад +4

    Rahayulah umat hindu glemor.

  • @SintiaSintia-rs1dn
    @SintiaSintia-rs1dn 2 месяца назад +3

    Asri ya mas astungkare moga selalu sehat LAN Rahayu Lampung hadir.

  • @pandawalima402
    @pandawalima402 2 месяца назад +5

    SAYA LEBARAN KEMARIN SEMPAT KESANA, SUKA SUASANA NYA SANGAT ADEM DAN ASRI

  • @ahmadzulkarnain9887
    @ahmadzulkarnain9887 Месяц назад

    Luar biasa kebijakan Bapak ini ,,semoga persatuan dan kesatuan selalu terjaga🙏

  • @putubawamahyasa7386
    @putubawamahyasa7386 10 дней назад

    Damai indah seni dan berbudaya .. itulah ajaran leluhur nusantara

  • @user-wm7fp7fo2y
    @user-wm7fp7fo2y 2 месяца назад

    Kebenaran pasti dimunculkan oleh semesta, sepintar apapun menyembunyikan dan menutupi sejarah Nusantara jika sudah saatnya pasti diungkap oleh semesta.rahayu

  • @iketutariasa5007
    @iketutariasa5007 2 месяца назад +2

    Astungkara segera bisa ke sana,pura giri mulya raung,gumuk kancil,antaboga dan ke rowo bayu🙏🙏🙏

  • @TheKetota
    @TheKetota Месяц назад

    Saudara Jatim , Jateng, Jabar ,juga Sumatra , sumsel, Sumut, Sumbar, dan Kalbar, Kalteng, Kalsel, Kaltim, Kalut, mogi mogi sadar dan bangkit kembali kejalan leluhur terdahlu mari lestarikan budaya asli Nusantara , kita asli pribumi wariskan tradisi kita dan harus punya jati diri, kita punya identitas yg asli jgn mudah terpengaruh budaya luar.Salam Rahayu Rahayu Rahayu

  • @SupriYono-cu9hv
    @SupriYono-cu9hv 12 дней назад

    Saya Banngga Sekali Terlahir Kedunia Ini Dikeluarga Hindu Karena Leluhur Hindu Meninggal Jejak Keberadaanya Peninggalan Beliau Bisa Dnikmati Dan Dikenang Anak Turun nya Sampai Sekarang Ini Dan Dak Lekang DiMakan Jaman Dan Dak Cuma Peninggalan Makam

  • @agastyapermana1844
    @agastyapermana1844 2 месяца назад +3

    Om swastyastu,saya pernah tangkil kesana ..di pura antaboga,,rahayu

  • @user-sm6ls9xy5o
    @user-sm6ls9xy5o 2 месяца назад +1

    Ngelingaken isun bengen kang jaman th 73 . Ksuwun kang. ❤❤❤❤❤.

  • @ninengahwenten7297
    @ninengahwenten7297 18 дней назад

    Om Swastyastu pak Bagus Banget Swasananya Kaya di BALi Rahayu Pak nggih Rahayu2,,,,,,,,,,rahayu

  • @nengahmandri6531
    @nengahmandri6531 2 месяца назад +2

    Salam rahayu ,asri banget..pingin kesana

  • @niluhlaksmi5447
    @niluhlaksmi5447 2 месяца назад +2

    Jaga warisan budaya leluhur agar nusantara tetap menjadi nusantara 👍 yg rajin ngayah tanpa pamrih adl org2 terpilih dari Ida Sang Hyang Widhi❤

  • @semuabisadilihatdisini6372
    @semuabisadilihatdisini6372 Месяц назад

    Di Jawa Tengah juga, yg sebelumnya merayakan hari kelahiran dg merayakan ulang tahun, sudah berubah menjadi merayakan dg ritualan wetonan. Saya juga wetonan.

  • @jeropetualang6960
    @jeropetualang6960 2 месяца назад +1

    Salam Rahayu dari Buleleng Bali 🙏 channel Jero petualang 🙏

  • @astiandprema3594
    @astiandprema3594 25 дней назад

    Saya pernah Nangkil ke tempat ini. Rahayu rahayu rahayu

  • @srigunarti1562
    @srigunarti1562 2 месяца назад +3

    ASRI BANGET.
    SANGAT DANAI SUASANANYA.
    ❤❤❤❤

  • @WayanCandra-xf1zb
    @WayanCandra-xf1zb 2 месяца назад

    Suasana nyaman damai.
    Tempat yang bagus untuk meditasi menghubungkan diri Atman dgn sumbernya Brahman yang Maha Mulia Sang Ilahi.

  • @luhsuryastini9754
    @luhsuryastini9754 2 месяца назад +1

    melihst saja sudah merasa damai, apalagi jika bisa datang langsung kesana pasti terasa sekali kedamaian, ketenangan dan tentu merasa bahagia.

  • @user-nb3pz4ft1c
    @user-nb3pz4ft1c 28 дней назад +1

    Mas coba datang di kota palu sulawesi tengah antara tawaeli ke toboli di hutan kebun kopi disitu ada kota gaib UWENTIRA.

  • @gdeokhe9884
    @gdeokhe9884 2 месяца назад

    Jadi pengen kesitu.....
    Dulu hny ke Alas Purwo...

  • @nyomanadektrenggana4413
    @nyomanadektrenggana4413 2 месяца назад +1

    Rahayu3x sagung dumadi. Semoga semua makhluk berbahagia ❤❤❤

  • @suryansyah5069
    @suryansyah5069 Месяц назад +1

    Lokasinya mantap mas bro

  • @user-ty5xq2oh3q
    @user-ty5xq2oh3q 2 месяца назад +1

    Om swastyastu .. nunas tuluung ngggih JRO ,.. itu POHON yang pass berada depan Jro mangkuNYA harap DIPOTONG , ..amat terasa MENGHALANGI umat dan atau saat PEMANGKU memuja IDA BETARA ,.. suksme nggih Jro semaian RAHAYU

  • @ketutdaniasa9204
    @ketutdaniasa9204 Месяц назад

    Mantap..& asri.

  • @dayudwijayanti2286
    @dayudwijayanti2286 2 месяца назад

    Astungkara prasida tangkil...suksma semeton enggih atas liputannya

  • @imadesimpen3281
    @imadesimpen3281 2 месяца назад

    Rahayu mulianing jagat Rahayu Rahayu Rahayu 🙏🏻🙏🏻🙏🏻

  • @TesJaya-pk3le
    @TesJaya-pk3le 2 месяца назад

    Semangat masze untuk KEBANGKITAN NUSANTARA

  • @vairawangede5949
    @vairawangede5949 2 месяца назад

    Om Tatt Sat
    Om Shanti hari Om 🙏🙏🙏
    Semoga semua Umat berbahagia dan Umat Hindu Jawa khususnya dan Umat Hindu Nusantara pada Umumnya..
    Om Prativi Tattvatmane ya Namah.. hari Om 🙏🙏

  • @cahndezo4857
    @cahndezo4857 2 месяца назад

    Gak jauh ini maseee,cuman 1 km masuk dari pedesaan...
    Dan di bangun juga masih beberapa tahun..dulu hutan belantara,cuman ada pohon besar,dan mata air..

  • @Redmi5plus-ox1pq
    @Redmi5plus-ox1pq 7 дней назад

    Suasananya asri banget mohon dijaga dan dipertahankan keaslian alamnya.

  • @komangsetiasa8977
    @komangsetiasa8977 2 месяца назад

    Rahayu semeton suasananya asri dan alami

  • @jokosuwono7710
    @jokosuwono7710 2 месяца назад

    Maturnuwun,, mas admin,,, atas informasinya,, Mugi Rahayu dumateng sedoyo kadang kinasih ing Bumi NUSWANTORO... 🌹💕🙏

  • @DekDewicantik
    @DekDewicantik 2 месяца назад

    Rahayu ❤❤❤❤

  • @cahyopramono6033
    @cahyopramono6033 2 месяца назад

    Tempat sejuk,saya sering ke sana.sejak belum bagus dulu.dekat dgn saya di genteng.

  • @nyomangunawan505
    @nyomangunawan505 2 месяца назад

    Sangat indah,damai dan asri tempatnya semoga bisa tangkil ke sana, salam rahayu🙏🙏🙏

  • @user-zj6qb4uy4o
    @user-zj6qb4uy4o 2 месяца назад

    Budaya Nusantara akan bangkit untuk menuju kejayaan Negeri kita .
    Salam Rahayu dari Bali.

  • @WisnayaWis
    @WisnayaWis 2 месяца назад +1

    Bali hadir

  • @igedeodhybusana1865
    @igedeodhybusana1865 2 месяца назад +2

    Kalau model begini ada di bali pastilah ditata dng.asri...kemudian diareal luarnya dibuat tempat rekreasi yg disuguhi suasana adem tenang teduh....pastilah pengunjungnya berjubel baik dari dalam maupun manca negara dan berapa devisa banyaknya yg diperoleh penduduk sete.pat dan konyribusinya ke desa pastilah masyarakt sekitar sangat sejahtra.
    .tapi sayang sekali adanya pemahaman lain shg.kesehjahtraan masyarakat semakin jauh...ayuk bangkitkan lagi sorga yg nyata .

    • @yanichi3738
      @yanichi3738 2 месяца назад

      Hal-hal yang SPIRIT diabaikan tentu keharmonisan semesta tidak akan dapat dijaga dan menimbulkan bencana. Runtuhnya Majapahit menjadi awal terdegradasinya kesadaran orang-orang Jawa (Mas Tunjung, ngaji roso).

  • @wardoyogalon8366
    @wardoyogalon8366 2 месяца назад

    bang yang penting hati hati dn jaga kesehatan sukses terus bang

  • @turahgedesueta7817
    @turahgedesueta7817 2 месяца назад

    Mantap 👍

  • @darmayasaputu9862
    @darmayasaputu9862 Месяц назад

    Salam rahayu 🙏🙏👍

  • @iwayangotrayana8538
    @iwayangotrayana8538 Месяц назад

    Salam rahayu

  • @riskiwarwer2768
    @riskiwarwer2768 2 месяца назад +1

    Baru Minggu kemaren saya ke sana se keluarga melukat

  • @imademurtono885
    @imademurtono885 2 месяца назад

    Rahayu Rahayu Rahayu 🙏🙏🙏

  • @adiyusaketut8059
    @adiyusaketut8059 2 месяца назад

    Ademnya....rahayu

  • @hendratnowidodo7662
    @hendratnowidodo7662 2 месяца назад

    Bali dan Jawa khusus nya Jawa timuran memang erat kekerabatan nya ya cak

  • @WayanPutro-hf9pi
    @WayanPutro-hf9pi Месяц назад

    Salam Rahayu aku jet roh vidio Iki . Blimbingsari Desi opo ms ,aku blimbingsari kerajan.

  • @Butterflyechoes
    @Butterflyechoes 2 месяца назад

    Bagus bangeeeet.
    Salam Nusantara dari Bali. Rahayu 🙏 Kalau ada rejeki, saya mau tangkil kesana.

  • @alfangunardi1372
    @alfangunardi1372 2 месяца назад

    Jangan lupa mampir om klo mau ke antaboga lagi, rumah.ku dari TPK itu ke kiri om desa plongan namanya.

  • @madejadeng9091
    @madejadeng9091 2 месяца назад

    Yang ini harus dijaga dan di l estarikan dan dibuat lebih megah. Dan infrastruktur sperti jalan akses masuk pura, parkiran dan penunjang lainny harus di buat lebihbpermanen dengan disain yang mantap. Khususnya akses penerangan juga harus hadir melayani seluruh areal jalan parkir dan tempat suci.

  • @wayanaliartaaliarta5732
    @wayanaliartaaliarta5732 2 месяца назад +1

    bginilah hindu, sorga alami scara nyata dan goib, skala dan niskalanya❤bner bner seni sejuk indah, agama leluhur kita asli nusantara,❤kmbalilah ke JATI DIRI (kmbali ke diri)

  • @LiaRahayu-lm8dq
    @LiaRahayu-lm8dq 2 месяца назад

    Astungkara sudah dapat NANGKIL ke sini tahun 2017.Suasannya lebih asri sekarang.

  • @sukafidawud7300
    @sukafidawud7300 2 месяца назад +3

    klo bikin konten itu dicritakan yg jelas dong.. lewat desa mana2 gitu jadi penonton itu biar paham ...

    • @user-me6lv6cl5m
      @user-me6lv6cl5m 2 месяца назад +1

      Iya bener hrs diceritakan lewat desa atau jln apa, andai ada warga kita yg pengin berkunjung spy tau atau paham gitu lo.

  • @gedepica4062
    @gedepica4062 2 месяца назад

    Om Swastiastu Semoga Saudaraku Hindu Sareng Sami Sehat Selalu...
    Rahayu Rahayu Rahayu 🙏🙏🙏

  • @daon5496
    @daon5496 2 месяца назад

    Di sini semua agama ada, bisa di lihat agama yg lingkungannya paling rapi dan bersih 😊

  • @imadesuryada1612
    @imadesuryada1612 2 месяца назад +1

    Salam Rahayu Semeton, terima kasih atas waktu dan perjuangannya mengunggah petilasan2 Hindu yang terus bertambah semoga semua mahluk dapat berkah yang melimpah, RAHAYU.

  • @ahmadzulkarnain9887
    @ahmadzulkarnain9887 Месяц назад

    Mas joba di cari dan di liput tempat ritual Muslim,ada irang cerita di hutan purwo di wilayah desa sraten kalsu gak salah,di dalam hutan jati itu ceritanya ada tunggak pohon jati ceritanya pohon nya untuk Masjid Demak,dan tempat itu sekarang untuk ritual Muslim,semoga Mas dapat menemukan🙏

  • @titinritz
    @titinritz 2 месяца назад +1

    saya suka perjalanannya kok...ga bosen liatnya

  • @pandeliawan9046
    @pandeliawan9046 2 месяца назад

    Astungkara nanti bs tangkil ke sana🙏

  • @MadeSudiarta-fd9gk
    @MadeSudiarta-fd9gk 2 месяца назад

    Rahayu..
    🙏🙏

  • @anyaran3677
    @anyaran3677 2 месяца назад +1

    Lihat video ini, lngsung kangen kampung sebelahnya 😢😢. Tahun ini gk bisa balik ke BWI 😢😢❤❤

    • @ISUNGILANGOFFICIAL
      @ISUNGILANGOFFICIAL  2 месяца назад +1

      Semoga bisa mudik ya di lain kesempatan 🤲🤲

    • @anyaran3677
      @anyaran3677 2 месяца назад

      @@ISUNGILANGOFFICIAL aminnn

  • @madenara6115
    @madenara6115 2 месяца назад

    Mogi HINDU sllu

  • @nyomanmortenansen656
    @nyomanmortenansen656 2 месяца назад +1

    Astungkare....perlahan mulai terungkap. Walaupun kita tau segala upaya untuk menghilangkan hindu dari bumi nusantara.

  • @madesuarjana9762
    @madesuarjana9762 2 месяца назад

    Akan semakin cantik kalau ada anggrek di setiap batang kayu

  • @yandearnawa8796
    @yandearnawa8796 2 месяца назад

    Rahayu sareng sami

  • @MadeCandra-bp2qq
    @MadeCandra-bp2qq 2 месяца назад

    Asrinya di sana salam rahayu bari bali

  • @wayanwentenpakida
    @wayanwentenpakida 2 месяца назад

    salam rahayu🙏🏼

  • @wayansudarmawan6421
    @wayansudarmawan6421 2 месяца назад

    👍🙏

  • @madeyasa4592
    @madeyasa4592 2 месяца назад

  • @zadexagus521
    @zadexagus521 2 месяца назад

    Salam dari bali❤❤❤❤

  • @igedeandikayana7619
    @igedeandikayana7619 17 дней назад

    Mantaf bang untuk perkembangan hindu nusantara❤❤❤

  • @SandiSantoso-nw3qt
    @SandiSantoso-nw3qt 2 месяца назад +1

    👍🏻👍🏻👍🏻

  • @user-ty5xq2oh3q
    @user-ty5xq2oh3q 2 месяца назад

    LIKE

  • @rikaagilah
    @rikaagilah 27 дней назад

    agama itu ageman ...dan hindu itu adala agama budi ..

  • @Sunariyo-iz4nq
    @Sunariyo-iz4nq 2 месяца назад

    Hindhu membawa kedamaian umat dan alam semesta,

  • @luhmahyoni3139
    @luhmahyoni3139 2 месяца назад

    Astungkara tyang sampun polih tangkil ke gunung raung

  • @iwantaufiq636
    @iwantaufiq636 Месяц назад

    Situs antaboga beji...