Rel Layang Joglo Hari ini terlihat beton lantai jembatan siap dipasang

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 сен 2024
  • Jalur double track rel kereta api Solo Semarang segmen pertama difokuskan terlebih dahulu jadi dari Solo hingga Stasiun Kalioso, terpantau pembangunan rel layang joglo terus mengalami kemajuan setiap harinya, berikut updateannya hari ini.
    video direkam tanggal 20 juni 2024
    Video sebelumnya:
    - Sisi Selatan Stasiun Kadipiro Makin Siap Ditata Rel Baru Update Rel Double Track Solo Semarang • Sisi Selatan Stasiun K...
    -Penuh Alat Berat Jalur Double Track Rel KA Solo Semarang Terus Dikerjakan Hingga Hari ini
    • Penuh Alat Berat Jalur...
    - Sudah Dipasang Rel Ganda Disini Proyek Rel Double Track Solo Semarang, Keren!!! • Sudah Dipasang Rel Gan...
    - Stasiun Salem Siap Mendukung Jalur Double Track Solo Semarang | Cek Kondisi Terkini • Stasiun Salem Siap Men...
    - Kondisi Terbaru Stasiun Kalioso Proyek Double Track Rel Kereta Solo Semarang • Kondisi Terbaru Stasiu...
    #relkeretaapi #joglo #rells #rellayangpalangjoglo #simpangjoglo #kotasolo #doubletrack #train #jembatan
    Follow me
    Instagram : yoyo_yohanesandhika
    Facebook : (yoyo yohanesandhika)
    email : yoyo.davin5758@gmail.com
    -----------------------------------------------------------------------------------------
    Jangan lupa subscribe ya : bit.ly/3ydCjut

Комментарии • 25

  • @EkoSuyanto
    @EkoSuyanto 3 месяца назад

    Mantap Mas
    Update terus
    Salam sukses sehat selalu

  • @masdolan
    @masdolan 3 месяца назад

    Video dron nya cakep.banget

  • @wakhidfajarnugraha9482
    @wakhidfajarnugraha9482 3 месяца назад +2

    habis ini update viaduk gilingan sama upgrade stasiun Solo Kota mas 😁
    ditunggu videonya

    • @yoyokereta
      @yoyokereta  3 месяца назад +1

      ini updatean terbaru
      viaduk gilingan ruclips.net/video/Yh8WE_-rMng/видео.html
      stasiun solo kota ruclips.net/video/pgTcjtnZZe4/видео.html

  • @vynnafirdaus5863
    @vynnafirdaus5863 3 месяца назад +1

    Update terus,semangat mas e 😊

  • @didikbudisulistyono9261
    @didikbudisulistyono9261 3 месяца назад +3

    Liput terus sampai selesai pembanggunanya,jangan lupa Rusun tertiggi di Solo,semanggi

  • @BowewSuPer
    @BowewSuPer 3 месяца назад +2

    Setelah sekian lama, mulai dipasang juga alas di jembatannya

  • @boxerchannel688
    @boxerchannel688 3 месяца назад

    Besinya kok besi pipa ya kyaknya gampang kropos ya.

  • @Ortriztsiaball288
    @Ortriztsiaball288 3 месяца назад +1

    Gmn mas progresnya jalur ka Solo-Wonogiri

    • @yoyokereta
      @yoyokereta  3 месяца назад

      minggu depan siap tayang .. masih proses editing nih

  • @my.dwisendangw.8172
    @my.dwisendangw.8172 3 месяца назад +2

    Luar biasa liputannya, lanjut terus mas Yo, tetap semangat & sehat selalu.

    • @yoyokereta
      @yoyokereta  3 месяца назад

      terimakasih mbak, nuwun... salam sehat selalu

  • @dirgabrahma3110
    @dirgabrahma3110 3 месяца назад +1

    Terimakasih mas update nya sampe menyeluruh sampe masuk kontruksi simpang joglo juga

    • @yoyokereta
      @yoyokereta  3 месяца назад +1

      kawal terus sampai selesai 😃

  • @babang.channel
    @babang.channel 3 месяца назад

    Jembatan sebesar itu cuma buat satu jalur rel kreta doang, buang" anggaran

    • @dvsn7063
      @dvsn7063 3 месяца назад

      usahakan nonton jgn di skip biar paham... itu 2 jalur brooooo... jalur yg baru akan di fungsikan dulu. terus jalur yg lama menyusul. kalo langsung dibangun 2 jalur trs keretanya lewat manaaaaaa

    • @adamkhrisna
      @adamkhrisna 3 месяца назад

      Hebat kamu babang channel. KeTololan mu benar2 murni👏

  • @sugengriyanto8131
    @sugengriyanto8131 3 месяца назад +1

    Apa sudah dilakukan test beban di jembatannya?

    • @yoyokereta
      @yoyokereta  3 месяца назад +1

      belum dapat info mengenai uji beban tsbt... setahu saya nanti jikalau rel layang telah terpasang akan ada uji beban lokomotif....

    • @jokobukari8645
      @jokobukari8645 3 месяца назад +1

      ​​@@yoyokeretalokmotip.trus lokomotiv plus rangkaian.malah doble lokomotif dan rangkaian

    • @krisyanto6209
      @krisyanto6209 3 месяца назад

      Tempat kerja saya itu bang pt indopora Tbk pondasi nya

  • @kian8583
    @kian8583 3 месяца назад +1

    Pasar jongke om..

    • @yoyokereta
      @yoyokereta  3 месяца назад

      khusus kereta aja ya