Kenapa Sistem Ekonomi Komunisme Gagal?

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 23 фев 2024
  • Apa hal pertama yang muncul di pikiranmu, ketika mendengar kata 'komunis'?
    Mungkin banyak yang ingat sejarah kelam Indonesia G30S PKI, atau berbagai negara yang mengadopsi komunisme seperti Korea Utara, Uni Soviet, Kuba, Tiongkok, dan masih banyak lagi.
    Di video kali ini Ngomu mau bahas sisi komunisme sebagai salah satu bentuk sistem ekonomi, dan mengapa sistem ini pada akhirnya gagal dalam memenuhi janjinya untuk memberikan kemakmuran dan kesejahteraan bagi masyarakat.
    DISCLAIMER dulu, video ini dibuat sama sekali BUKAN bertujuan untuk menyebarkan, mengembangkan, apalagi mengajak orang lain untuk menganut paham komunisme.
    Video ini justru dibuat untuk mengedukasi masyarakat, tentang bagaimana hasil penerapan dari ideologi dan sistem ekonomi komunisme - yang pada akhirnya gagal membawa kemakmuran dan kesejahteraan.
    Simak video kali ini sampai selesai ya!
    --------------------------------------------------------------------------
    DILARANG melakukan re-upload konten konten video RUclips Ngomongin Uang dan menggunakannya kembali sebagai konten pribadi tanpa seijin tim Ngomongin Uang.
    --------------------------------------------------------------------------
    Tim Ngomongin Uang
    Producer : Glenn Ardi | / glennardi​​
    Narrator : Luna Cahya | / luna__cahya​​
    RUclips Manager : Thalia Wijaya
    Penyusun Materi : Gracia Carolina
    Storyboarder : Timothy Stevano
    Video Editor : Anggi Prayogi
    --------------------------------------------------------------------------
    Website : ngomonginuang.com​​
    Instagram : / ngomonginuang
    --------------------------------------------------------------------------
    Sumber Media:
    www.videoblocks.com/​​ (standard license)
    www.audioblocks.com/​​ (standard license)
    www.storyblocks.com/​​ (standard license)
    Wikimedia commons (creative commons)

Комментарии • 1 тыс.

  • @senimantakraw623
    @senimantakraw623 4 месяца назад +140

    Komunisme di era sekarang kususnya di cina dan rusia gimna min?

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +256

      Rusia sudah bukan komunis lagi. yang komunis itu Uni Soviet, bukan Rusia. Dimana Uni Soviet udah runtuh di tahun 1990, diganti jadi federasi Rusia. China juga ekonominya udah bukan komunis lagi sejak era Deng Xiao Ping. Cuma nama partainya saja masih ada kata 'komunis', tapi sistem ekonominya udah bukan komunis lagi

    • @2x.xx.199x
      @2x.xx.199x 4 месяца назад +75

      ni orang udah kelewat tua atau emang gak mau baca berita ya, Rusia yang jauh bukan komunis lagi masih dibilang komunis 😂. Soviet runtuh aja udah jadi bukti kegagalan komunis dalam ekonomi

    • @indrakurniawan8987
      @indrakurniawan8987 4 месяца назад +49

      Gapapa sama sama belajar aja​@@2x.xx.199x

    • @tinodafuq4219
      @tinodafuq4219 4 месяца назад

      Cina itu pemerintahaannya aj komunis tp praktek ekonominya kapitalis. Sedangkan rusia sudah bukan komunis lg, sekarang negara komunis cm dikit, korea utara, kuba, kamboja, vietnam.

    • @nugrohosetiyadi8186
      @nugrohosetiyadi8186 4 месяца назад +1

      Cina sebelum jadi negara komunis selama 75 tahun sudah lebih dahulu jadi negara kapitalis 3000 tahun lamanya

  • @davidbudimanchannels7632
    @davidbudimanchannels7632 4 месяца назад +230

    Gagal karena pasar tidak berkembang, tidak ada kompetisi dalam dunia usaha, tekhnologi alat produksi pertanian dan industri yang selalu tertinggal, dunia usaha tidak berkembang, sehingga negara susah menyerap pajak, akhirnya negara itu runtuh pelan-pelan.

    • @codename_alfa
      @codename_alfa 4 месяца назад +8

      tapi kok pas jaman soviet dulu, teknologi mereka malah lebih maju drpd US?

    • @SR-81BlackSwan
      @SR-81BlackSwan 4 месяца назад +32

      ​@@codename_alfa tapi kita lihat kemajuan teknologi mereka tidak berbanding lurus dengan kemajuan ekonomi, btw Amerika gak bisa lo remehin juga dan teknologi antara US dan soviet sebanding.
      Lo bisa liat "perjalanan perang dingin antara Amerika Serikat dan Uni Soviet dalam hal teknologi" mereka sama gilanya.

    • @aryaluminousmine5023
      @aryaluminousmine5023 4 месяца назад +15

      ​@@codename_alfakarena imigran ilmuwan jenius (yahudi dan non yahudi) dari jerman pasca PD2 ke uni soviet dan usa. Maka setelahnya mereka berdua Perang Dingin (adu teknologi dan lomba eksplor ke luar angkasa)

    • @aryaluminousmine5023
      @aryaluminousmine5023 4 месяца назад +1

      Setuju👍

    • @imanuelc143
      @imanuelc143 4 месяца назад +12

      ​@@codename_alfakarena dulu Uni Soviet dibawah Nikita menempatkan sains, teknologi dan pendidikan sebagai tujuan nasional mereka, selain itu juga sekolah-sekolah disana gratis dan anak-anak sejak kecil sudah diajarkan matematika, cara mereka mengajarkan fishitka dan matematika juga berbeda dengan negara lain, cara mereka berpikir juga berbeda. Intinya lebih "bagus"

  • @AzabManaAzab
    @AzabManaAzab 4 месяца назад +41

    Sistem ekonomi komunisme gagal karena mematikan inisiatif paling penting bagi manusia mencari keuntungan dan menghilangkan entitas paling penting dalam kehidupan manusia yaitu: pasar.

  • @hilmimahendra9912
    @hilmimahendra9912 4 месяца назад +71

    Komunisme sepertinya hanya cocok buat masyarakat era paleolitikum. Ketika manusia hidup berkelompok skala kecil dan nomaden, di situlah tidak akan ada kelas sosial dan alat produksi dikelola untuk kepentingan kelompok, kepemilikan pribadi juga sangat minor karena tidak efisien untuk di bawa berpindah".

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +51

      Nassim Taleb pernah berkata
      "With my family, I’m a communist. With my close friends, I’m a socialist. At the state level of politics, I’m a Democrat. At higher levels, I’m a Republican, and at the federal levels, I’m a Libertarian.”

    • @fajaradi1223
      @fajaradi1223 4 месяца назад +6

      ​@@NgomonginUang
      Apabila kapitalisme diterapkan pada skala rumah tangga :
      Bapak tadi makan nasi regular, sayur asem, lauk Ayam dobel, plus kopi = Rp. 30.000
      Kakak makan lauk ayam, nggak pakai sayur, minum cuma air putih = Rp. 15.000
      Adik makan nasi separuh porsi, sayur asem, lauk ayam, minum susu = Rp. 15.000

    • @hilmimahendra9912
      @hilmimahendra9912 4 месяца назад +2

      @@fajaradi1223 apa bila kapitalisme di terapkan skala politik :
      kursi kepala desa : 100.000 ZAR
      Kursi Walikota : 1.000.000 ZAR
      Kursi Gurbenur: 3.000.000 ZAR
      Kursi DPD : 2.500.000 ZAR
      kursi DPR : 5.000.000 ZAR
      Kursi presiden : 8.000.000 ZAR
      😂😂

    • @boogiepopphantom1153
      @boogiepopphantom1153 4 месяца назад

      Jadi rawan korupsi dong kalo gitu

    • @lukaswilhelm9290
      @lukaswilhelm9290 4 месяца назад +5

      ​@@boogiepopphantom1153Korupsi memang terjadi di negara Komunis tapi yg membedakannya dgn negara kapitalis ialah korupsi di negara Komunis tidak menghitung jumlah aset yg dikorupsi. Misalkan Nikolaev berhasil mendapatkan jatah rumah, mobil dan barang2 mewah karena menjadi anggota partai komunis dan dekat dgn pejabat tertentu sehingga alokasi jatah buat rakyat jelata dimakan oleh Nikolaev tanpa harus menggelapkan uang atau mengambil dana tertentu.

  • @yssunjoko
    @yssunjoko 4 месяца назад +40

    Tks Ngomu, ini edukasi yang relevan banget.
    Jangan sampai kita tidak tahu apa itu komunisme,
    lalu disetir oleh pihak2 tertentu untuk menyerang seseorang dengan label 'antek komunis'
    tanpa tahu artinya komunisme itu apa...

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      🍵 tanpa bermaksud menyebarkan paham, tapi coba meluruskan

  • @aryaluminousmine5023
    @aryaluminousmine5023 4 месяца назад +32

    Karena, komunisme itu utopia. Terlalu indah untuk diwujudkan.

    • @anneke6904
      @anneke6904 4 месяца назад +8

      demokrasi juga terlalu indah untuk diwujudkan. Paling 5 tahun sekali saat pemilu kekuasaan berada di tangan rakyat, itupun hanya sebagian rakyat aja, gak seluruhnya. Selanjutnya kekuasaan berada di tangan pemerintah juga. Karena gak mungkin mengakomodir semua keinginan rakyat yg beda beda.
      Kura kura mengejek penyu gak punya bulu.
      Si Tujuh mengejek si Delapan.
      Sebelas duabelas, sama aja.

    • @greatndit
      @greatndit 4 месяца назад +3

      Mimpi utopia
      Kenyataan dystopia

    • @tulz_551
      @tulz_551 4 месяца назад +4

      Karna real utopia ya hanya Heaven, mungkin bisa kalau jumlah manusia sedikit macam era medieval

    • @cocamilo22
      @cocamilo22 Месяц назад

      @@anneke6904 yuda pindah korut aj lu tol
      lu karena di indonesia saja bisa bebas ngomong gini
      di Cina atau Korut udah bolong pala lu

  • @RP-pj4pf
    @RP-pj4pf 4 месяца назад +37

    Kelemahan kapitalis adalah tidak meratanya kesejahteraan, kelemahan komunisme adalah meratanya penderitaan

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +15

      Jalan tengah nya, ada hal yang dibiarkan menjadi ranah swasta, tapi ada juga yang harus dikelola oleh pemerintah terutama yang berkaitan dengan hajat hidup orang banyak

    • @CahyanaRaputra
      @CahyanaRaputra 4 месяца назад +1

      Sempurna di dunia bisa diartikan saling melengkapi

    • @AzabManaAzab
      @AzabManaAzab 4 месяца назад

      Itu kata mutiara yang sangat bagus dan benar

    • @irtonmadika
      @irtonmadika 4 месяца назад +4

      Tidak meratanya kesejahteraan adalah sesuatu yang wajar karena ada orang yang rajin dan ada yang malas, perbedaan kepandaian mengelola keuangan, juga faktor keberuntungan bisa mempengaruhi. Justru itu sesuatu yang bagus karena bisa menginspirasi orang dari kalangan bawah untuk lebih rajin bekerja dan lebih cerdas mengelola keuangan. Itulah sebabnya negara kapitalis bisa maju.

    • @lenox3553
      @lenox3553 4 месяца назад +5

      ​@@NgomonginUang gw kurang sependapat
      dikelola pemerintah terutama yang berkaitan dengan hajat hidup orang banyak = Power (Kekuasaan)
      Power untuk mengatur orang banyak itu mengundang banyak pihak seperti gula yg mengundang semut
      sayangnya banyak pihak itu termasuk orang-orang korup, opportunist, penjilat, tipe Asal bapak/ibu atasan senang, sociopath, pemimpin yg buruk tapi merasa diri jenius apabila mendapat power, terlalu fanatik ideologi yg sudah terbukti gagal berulang kali dan sebagainya
      bisa dilihat bukti nyata BUMN yg dimandatkan Negara untuk mengelola segala yg berkaitan hajat hidup orang banyak Di Indonesia rata-rata amburadul pengelolaanya padahal sudah monopoli usaha yg berkaitan dgn hajat banyak orang
      gimana tidak BUMN dijadikan seperti mesin ATM untuk pejabat, politisi dan partai politik yg berkuasa
      setiap rezim baru terpilih Dewan Direksi BUMN bakal banyak diganti untuk dijadikan alat transaksi politik Presiden dan partai pemenang pemilu untuk menjalin koalisi pemerintahan.
      jgn salah hal ini bukan spesial kasus terjadi Di Indonesia saja, tapi di negara lain yg punya system BUMN monopoli (namanya State Capitalism) juga sama ceritanya
      bahkan BUMN yg mendapat untung pun performanya kalah jauh klo dibanding perusahaan Swasta dalam bidang yg sama
      ksih cth saja
      BUMN baja Indonesia Krakatau Steel beberapa kali dlm sejarah di bail out Negara karena hampir bangkrut
      tahun kemaren dilaporkan mendapat keuntungan bersih 700-800 trilyun
      krn BUMN keuntungannya = keuntungan Negara dan Rakyat (gitu propagandanya)
      gw pernah baca sejarah Korsel dalam membangun Industri bajanya
      mereka mengirimkan orang untuk belajar di PT Krakatau Steel Indonesia
      namun Industrinya diserahkan dan di kelola Swasta bukan BUMN (korsel nga pakai sistem state capitalism)
      llu gw pernah baca keuntungang perusahaan baja korsel (lupa gw namannya yg pasti salah satu chaebol korsel)yg sudah jadi pemain besar Industri baja dunia yg keuntungannya pertahun bisa sampai 20-40an trilyun klo di rupiahkan
      jauh sekali dgn Krakatau Steel yg dulu jadi bahan pembelajaran mereka
      sekarang pertanyaannya MANA YG LEBIH MENGUNTUNGKAN UNTUK NEGARA DAN RAKYAT
      BUMN yg pengelolaan amburadul klo beruntung bisa memberi masukan ke negara nga sampai 1 trilyun (itupun klo negara ambil semua nga di sisakan ke khas BUMN)
      ATAU
      Perusahaan Swasta yg keuntungan 20-40 trilyun, negara menerima pajak 20% paling kurang, klo negara mau juga pajakin tinggi 40% lebih asal perusahaan swasta sanggupinya?
      adalagi cth PLN
      kejadian mati lampu di negara-negara yg bukan bersistem state capitalism itu sangat langkah klo ada kejadian itu bakal masuk berita utama nasional yg akan sangat merusak reputasi perusahaan penyedia listrik klo tidak ditangani secepatnya.
      klo PLN Indonesia mah klo mati lampu sudah dianggap biasa
      belum lagi ditambah berita-berita negatif yg entah gimana dan bisa terjadi kepada pelanggan mana aja tiba-tiba tagihan bulanan membengkak tidak masuk akal
      yg biasanya per bulan bayar normal tiba-tiba dituntut bayar belasan sampai puluhan juta
      sudah beberapa kali kejadiannya
      klo di negara yg perusahaan swasta yg menanganinya, kejadian model gitu, pelanggannya yg malah bisa nuntut di pengadilan agar perusahaan mengganti rugi pelayanan model gitu
      dan ada satu lagi BUMN yg kebanyakan masyarakat Indonesia menganggap antara ada dan tiada padahal bergerak di bidang sangat krusial bagi banyak orang yaitu
      PT PERUSAHAAN AIR MINUM (PT PAM)
      sangking buruknya sudah dari beberapa generasi sampai kebanyakan orang sudah menganggap nga ada tuh BUMN
      di kota gw klo orang pindah rumah banyak yg nga peduli lagi klo rumahnya ada jaringan PAM, kebanyakan langsung mencari tukang untuk memasang mesin pompa air
      dan orang yg biasa pergi luar negeri jangan pernah ngiri klo pernah lihat dan rasakan air keran langsung bisa diminum
      dgn model pengelolaan BUMN PT PAM mimpi aja itu bakal terjadi di Indonesia
      jadi klo menurut gw sih
      state capitalism Negara mengelola yg berkaitan dgn hajat hidup orang banyak melalui BUMN
      boleh saja tapi jgn dimonopoli oleh BUMN setiap bentuk usahanya
      biarkan swasta juga masuk dan jgn buat peraturan yg hanya menguntungkan BUMN menghambat Swasta
      Swasta bisa berguna sebagai penyeimbang dan pemicu BUMN untuk punya pengelolaan yg baik klo mau bersaing menggaet pelanggan dalam pelayanan
      Swasta juga dapat mengurangi daya tarik BUMN bagi orang-orang yg gila akan hasrat kekuasaan mengatur hidup orang banyak
      dan sebaliknya BUMN dapat bermain peran sebagai pilihan lain bagi masyarakat banyak jikalau Swasta terlalu perhitungan profit oriented atau terlalu serakah mendapatkan keuntungan di bidang yg berpengaruh besar dalam hajat hidup orang banyak

  • @mushoffaunravel6769
    @mushoffaunravel6769 4 месяца назад +15

    Komunisme itu emang idiologi yang sangat enak buat negara terjajah atau memulai pemberontakan, karena mudah untuk mempersatukan orang terutama di kalangan kelas bawah yang tentunya masih menjadi mayoritas di abad 20 kala itu. Sayangnya emang komunisme gak pernah cocok ketika di terapkan di sistem pemerintah, negara2 yang masih mengadopsi komunisme aja mulai memaikai ekonomi pasar bebas kek Tiongkok dan vietnam, kalau ttp mau cara tradisional, korut bisa jadi rujukan dan tentu kita gak mau negara kita berakhir seperti korut.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +5

      Sebatas ide, tapi ketika diaplikasikan tidak semudah itu. Sesederhana, apa kita mau.. antara yang kerja rajin dengan yang gak kerja daper jatah beras yang sama?

  • @laskarcell9598
    @laskarcell9598 4 месяца назад +30

    komunisme mengedepankan sosialisme,dg memberi subsidi itulah yg menyebapkan rakyat gak peoduktif.

    • @Nosferazodd
      @Nosferazodd 4 месяца назад +1

      Kalo di Indonesia masih byk subsidi ,apa ini penyebab Indonesia kurang produktif?

    • @lieself
      @lieself 4 месяца назад +2

      Bayangin kalo pertamina milik swasta ga ada yg namanya subsidi harga 10ribu/L

    • @laskarcell9598
      @laskarcell9598 4 месяца назад +1

      @@Nosferazodd salah satunya.

    • @rizkyadiyanto7922
      @rizkyadiyanto7922 Месяц назад

      gk produktif gimana? selain amerika, gk ada yg bisa nandingi teknologi2 soviet di masanya. eropa aja jg gk kuat.

  • @motherland62
    @motherland62 4 месяца назад +6

    sistem ekonomi komunisme/sosialisme itu cocoknya untuk skala desa yang didukung SDA melimpah. jadi gaada lagi ego buat nguasain sesuatu.

  • @ShortcutIslamIndonesia
    @ShortcutIslamIndonesia 4 месяца назад +24

    Ngeri juga ya kalau hidup di negara dengan sistem ekonomi komunis 😢 jadi merasa beruntung lahir dan hidup di Indonesia 🇮🇩❤

    • @Pram4
      @Pram4 4 месяца назад

      Biasa aja

    • @hogrider423
      @hogrider423 4 месяца назад +5

      klo untuk tahap awal sebagai negara yg merdeka justru bagus,jd punya sebuah fondasi yg bagus, selanjutnya ketika waktunya siap baru ganti ke sistem ekonomi pasar. sebenernya sistem ekonomi sosialis ya (ada miripnya dgn komunisme) sektor sektor yang menjadi hajat hidup manusia dikuasai oleh negara

    • @sel88q
      @sel88q 4 месяца назад

      Betul, ujung2nya dipimpin diktator, tidak ada demokrasi, lihat aja Russia & China
      Ekonominya doang yg kapitalis

  • @sasongkoadi2511
    @sasongkoadi2511 4 месяца назад +12

    Pelajaran jaman aku SD memang Komunisme itu ideologi..
    Cuman banyak anak sekarang kalau ditanya Komunis itu apa, jawabnya Atheis..
    Wkkwkwk..
    Pada jadi korban buzzer Pemilu 2019...

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +3

      🍵 perlu dikasih video ini nih biar gak salah arti lagi, faktanya, tidak semua komunis adalah ateis, namun banyak ideologi komunis mengadvokasi untuk pemisahan agama dari urusan politik. Karl Marx, salah satu tokoh utama teori komunis, menyatakan bahwa agama sering kali digunakan untuk menjaga status quo dan mengalihkan perhatian dari masalah-masalah sosial dan ekonomi. Meskipun demikian, keyakinan agama dapat bervariasi di antara individu komunis, dan tidak semua praktisi komunis adalah ateis.
      Bahkan di Indonesia pun, cikal bakal PKI adalah dari organisasi Sarekat Islam,

    • @DanJu81
      @DanJu81 4 месяца назад

      Heuheuheu iya masih banyak yg berpikiran sesempit itu. Bahkan orang2 dewasa pun masih banyak yg berpikir begitu. Padahal kalo mau ateis ateis an ya Penganut Liberal juga banyak yg ateis 😂. Penganut paham ekonomi apapun ya bisa aja teis dan ateis. Kalo yang seluruh pengikutnya ateis ya cuma paham ateisme 😂

  • @Navra-sc2ws
    @Navra-sc2ws 4 месяца назад +32

    Soviet pas akhir akhir jaman gorbachev mau adopsi kebijakan kayak china deng xiaoping. Tp udh keburu telat, barat sbg pemegang uang lebih ngeliat china karena penduduk china banyak (sdm melimpah dan murah) Soviet waktu itu klo nerapin kebijakannya barengan sama china gua rasa bisa survive. Tp tenaga kerja soviet ini jual mahal karena emg soviet itu udh terdidik.

    • @ohaia23
      @ohaia23 4 месяца назад +16

      Gorbachev melakukan reformasi gak bener dia, banyak perusahaan negara yang di privatisasi oleh beliau, hasilnya ya sekarang ini Rusia banyak oligarki di mana mana,kalo tanya orang Rusia apakah Gorbachev itu baik atau tidak pasti mayoritas bakal menyebut beliau tidak baik karena beliau telah menghancurkan negara Soviet yang udah jelas jelas pas referendum 1991 orang orang lebih memilih untuk mempertahankan Soviet.

    • @marcelsusanto6397
      @marcelsusanto6397 4 месяца назад +17

      Terbalik. Gorbachyov mencoba adopsi kebijakan reformasi ekonomi. Masalahnya, semua reformasi ekonomi ini dijegal oleh anak² buahnya sendiri. Kesal karena kebijakan ini dijegal, Gorbachyov akhirnya melakukan reformasi politik supaya anak² buahnya tak bisa menjegal lagi. Sayangnya, reformasi politik malah membuat seluruh negara Uni Soviet ambrol.

    • @lukaswilhelm9290
      @lukaswilhelm9290 4 месяца назад +1

      Lagipun Uni Soviet itu negara federasi, jika terjadi reformasi dan perubahan secara mendadak dapat membuat negara bagian tiba2 mendeklarasikan kemerdekaan mereka.

    • @AzabManaAzab
      @AzabManaAzab 4 месяца назад +4

      Komunisme ala Uni Soviet kelewat kaku tidak seperti Komunisme ala China yang lebih fleksibel. Ini sudah diajarkan oleh Mao Zedong langsung dalam filosofi nya soal garis massa dan pengutamaan praktek dari teori. Jika ternyata kenyataan di masyarakat menunjukkan bahwa teori Marxisme tidak cocok maka bisa saja dimodifikasi teori e nya atau bahkan tidak dipakai sama sekali. Jadi ketika Deng Xiaoping berkuasa dan dengan dukungan back up dari USA maka reformasi ekonomi China bisa berjalan dngan sukses.

    • @erwinsaputra3645
      @erwinsaputra3645 4 месяца назад +2

      ​@@ohaia23 gorbachev salah satu putra terbaik soviet, emang waktu itu soviet sudah gk bisa diselamatkan lagi
      gorbachev itu jenius 11:12 sama habibie, mereka bukan orang bodoh gk mungkin mereka mau melepaskan suatu wilayah kalau gk ada manfaatny

  • @InfinixInfinik-bj9gn
    @InfinixInfinik-bj9gn 4 месяца назад +11

    Komunis gak ideal untuk sifat manusia
    Contoh kecilnya begini
    A,B dan C memiliki 10 sapi
    A bekerja untuk merawat sapi, membersihkan kandang nya, memandikan sapi nya, mengobati nya ketika luka.
    Dan A bekerja selama 8 jam perhari.
    B memerah sapi nya dan bekerja 6 jam sehari.
    Sedangkan C bekerja mencari rumput dan memberi makan sapi dia bekerja 4 jam sehari
    Lalu sapi sapi itu katanlah menghasilkan 60 liter perhari nya. Kemudian mereka membagi secara merata..
    Mungkin terdengar adil tapi percaya lah itu gak adil dan akan menimbulkan masalah keadilan..
    A pasti berpikir harus nya dia lebih banyak mendapatkan susu karena bekerja 8 jam nonstop, dan B akan berpikir sama, lalu apa yg terjadi
    Mungkin mereka akan cari solusi bagaimana kalau mereka bergantian posisi kerja nya, tapi satu hal buruk akan terjadi
    Yg pertama C akan menolak karena dia tahu posisi nya menguntungkan, B dia setuju tapi hasilnya akan buruk karena B belum terbiasa dalam pekerjaan baru nya, hasilnya sapi akan sakit, produksi susu menurun dan mereka akan saling menyalahkan, akhirnya ego pun saling menguasai mereka secara perlahan, sehingga mereka mulai malas dalam melakukan pekerjaan mereka.
    Hal ini sering terjadi pada ekonomi di negara negara komunis..
    Maka karena itu
    Komunis tidak bisa benar benar di terapkan pada perekonomian sebuah negara, bahkan negara komunis seperti kuba pun sudah mulai menerapkan sistem kapitalisme di perekonomian mereka agar apa ya tentu nya agar perekonomian negara mereka maju, banyak kok negara yg ngaku Nya komunis tapi pada penerapan ekonomi nya pakai sistem kapitalisme
    Lucu kan😂

    • @alelgaming1205
      @alelgaming1205 4 месяца назад

      Kalo negara kita sistem ekonomi nya apa?

    • @InfinixInfinik-bj9gn
      @InfinixInfinik-bj9gn 4 месяца назад

      @@alelgaming1205 baca aja pasal 33 UUD 1945🤣

    • @ariewijaya1679
      @ariewijaya1679 4 месяца назад

      Mestinya pk sistem ekonomi viral. Siapa yg viral dia yg dpt duit banyak 😁

    • @grandpafrogie
      @grandpafrogie 4 месяца назад

      ​@InfinixInfinik-bj9gn mirip komunis jg 😂, tp pd takut klo senggol2 komunis, contohnya video @NgomonginUang ini sampai ada disclaimer dan BGMnya horor.

    • @lukaswilhelm9290
      @lukaswilhelm9290 4 месяца назад

      ​@@InfinixInfinik-bj9gnkita sebenarnya komunis terselubung 😅

  • @IOs2000
    @IOs2000 4 месяца назад +27

    Bagi yg dungu saja memuja negara-negara komunisme .. 😅😅
    Terima kasih admin sudah memberikan pencerahan bagi kita semua yg masih punya pikiran terbuka ❤😊❤😊❤

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Share ke lebih luas lagi ya

    • @moneyevin-xf5sb
      @moneyevin-xf5sb 4 месяца назад

      wajar sih kerana mereka kan kurang pintar dan malas 😂 maka mereka mahu system komunis dikembalikan agar hasil rezeki orang pintar dibagi sama orang malas dan tidak pintar

    • @moneyevin-xf5sb
      @moneyevin-xf5sb 4 месяца назад

      kerana mereka sedar yang mereka itu kurang pintar dan tidak serajin sama orang pintar maka mereka mendukung system komunis agar hasil rezeki dari orang pintar dibagi sama orang kurang pintar

    • @whitezone3919
      @whitezone3919 4 месяца назад

      Bocil TikTok yg suka lambang unisoviet emg rada dungu

  • @janvanwelvaart8334
    @janvanwelvaart8334 4 месяца назад +10

    Fun Trivia: Komunisme yang sebenarnya dirumuskan Karl Marx itu justru menilai negara adalah sumber penindasan dan pemerasan, sehingga negara itu seharusnya dihapus saja, dan masyarakat bisa hidup secara komunal tanpa negara. Nah, di sini ada 2 fun things:
    1.Sebelum Soviet berdiri, dulu pernah ada revolusi buruh di Paris tahun 1871 dan berhasil menggulingkan Republikan. Para buruh ini membentuk konsili/komune di Paris, dimana tidak ada lagi negara yang berkuasa atas Paris, semua dikendalikan oleh komune ini. Mereka menamainya Komune Paris (Paris Commune) dan Marx mulanya memuji revolusi ini, bahkan revolusi ini dianggap sebagai bukti filsafatnya itu benar. Namun, komune ini hanya bertahan 2 bulan 1 minggu 3 hari.😂 Selama kurun waktu itu, banyak kebijakan aneh dikeluarkan komune ini. Mulai dari kewajiban memproduksi roti sejak pukul 4 pagi, dan harus sudah tersalurkan ke seluruh masyarakat Paris di pukul 7 pagi. Kebijakan menggratiskan seluruh susu, hingga akhirnya banyak peternakan susu bangkrut dalam waktu 2 minggu. Marx dikabarkan berubah pikiran dan mulai merevisi manifestonya, tapi dia udah kehilangan dukungan di First International (organisasi kiri/anarkisme dunia) karena kritik² dari kalangan anarko-sindikalis.
    2. Lenin merumuskan negara tetap dibutuhkan agar revolusi buruh dapat bertahan sampai tercapai cita² masyarakat komunal. Setelah cita² itu tercapai, maka negara baru bisa dihapuskan. Tapi yg terjadi sebaliknya, cita² itu semakin jauh tercapai, dan negara malah menjadi seperti fasisme/kanan jauh (ada kekuatan hirarki terpusat di atas, dan ada figur yang dikultus-individualkan, serta kultus tsb tanpa bisa dikritik dan malah menindas rakyat lebih kejam daripada kubu fasisme).

    • @djackzdjackz7004
      @djackzdjackz7004 4 месяца назад

      Seorang pemimpin yang berasal dari kaum revolusi bernama robespierre dari Perancis profesi pengacara yang menggulingkan dinasti raja Louis XVI dan Ratu Marie Antoinette yang korup dan suka pesta foya foya mewah dipancung di pisau pemenggal kepala guillotine, akhirnya robespierre pun juga mengalami nasib yang sama setelah dia membunuh orang yang tidak mendukung revolusi dan setelah jadi pemimpin sementara ia bertindak sebagai diktator,kejam dan korup. Ia pun akhirnya disamakan dengan pemimpin komunis setelahnya seperti Lenin, Stalin dan Mao Zedong.

    • @ohaia23
      @ohaia23 4 месяца назад

      Komune Paris Bagus,btw komune Paris bisa bertahan sebentar itu juga karena lawannya itu gede gede,dan ya marxist-leninist itu beda Ama Marxisme Ortodoks, marxist-leninist masih memandang kalo negara itu Penting(baca state and revolution karyanya Lenin), negara itu gak penting?,terus ngapain karl marx ngebuat dotp/kediktatoran kaum proletar?,.

    • @ohaia23
      @ohaia23 4 месяца назад

      Lol first international justru pemikiran Karl marx lebih dominan, first international bukan hanya kumpulan kaum anarkis doang,tapi dari seluruh ideologi sayap kiri mereka kumpul,dan ya btw kaum anarkis itu ditendang dari first international dan ya di second internasional mereka kaum anarkis gak di ajak buat gabung

    • @ohaia23
      @ohaia23 4 месяца назад

      Kaum marxis cenderung percaya dengan peralihan dari kapitalisme melalui bertahap melalui analisis kondisi material suatu negara, berbeda dengan kaum anarkis yang sangat utopis

    • @ohaia23
      @ohaia23 4 месяца назад

      Lebih parah dari fasis?,pfttt,lu baca korban komunisme itu dari buku Black book of communism kah?,kalo iya selamat buku itu sangat tidak kredibel, udah banyak di kritik,plus editor nya juga sangat terobsesi dengan angka ratusan juta, dan ya soal holodomor itu masih di perdebatkan berapa total kematiannya dan alasan kenapa peristiwa itu terjadi.

  • @muh.sulton4577
    @muh.sulton4577 4 месяца назад +11

    min bahas mengenai koperasi dong yang di gagas oleh bung hatta

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +9

      Nanti ngomu coba bahas ya. btw Koperasi bukan digagas oleh Bung Hatta, konsep koperasi itu udah ada dari abad 18-19 dari Skotlandia dan Inggris, nama tokohnya Robert Owen. Bung Hatta itu mengadopsi gagasannya di Indonesia dan akhirnya berhasil dilakukan di daerah-daerah.

  • @tumbalproyek6713
    @tumbalproyek6713 4 месяца назад +52

    Komunisme layaknya Surga namun faktanya sebuah neraka

    • @edwardrydzki8035
      @edwardrydzki8035 4 месяца назад +12

      Ideologo yg Terlalu utopis sehingga jadi gak realistis

    • @GhSider
      @GhSider 4 месяца назад

      Iya Sebenarnya Ideologi Komunis Itu Ya Surga Di akhirat Karena Semuanya Sudah Terjamin Oleh Tuhan! Komunis di dunia nyata nggak bakalan berhasil karena Pemimpin nya Manusia Dan manusia tidak mempunyai kehendak sendiri terhadap hukum alam !

    • @ohaia23
      @ohaia23 4 месяца назад +4

      Lol, marxisme leninisme itu termasuk sosialisme scientific artinya itu tidak utopis, lu tau materialisme dialektika gak?, kalo mau tau itu ada di Malaka project tentang madilog alias materialisme dialektika tapi versi lokal

    • @tumbalproyek6713
      @tumbalproyek6713 4 месяца назад +1

      @@ohaia23what you talking about bro?

    • @udinaria2269
      @udinaria2269 4 месяца назад

      China semangkin maju aja ya..😂

  • @neoborneo07
    @neoborneo07 4 месяца назад +14

    Capitalism, ho !
    Suka gak suka, kapitalisme lebih realistis untuk di wujudkan daripada komunisme. Dengan ekonomi terbuka dan kepemilikian aset/modal setidaknya ada kesempatan untuk low class atau middle class citizen bsa naik derajat, ya .. asalkan berani berusaha dan kuat dengan gelombang ekonomi terbuka.

    • @forestforce2951
      @forestforce2951 4 месяца назад +4

      Jadi kepikiran ini sama kayak software closed source & open source bedanya ini soal kepemilikan
      Komunis : lu dijaga ketat dengan benteng yang besar (closed source)
      Kapitalis : setiap penghuni punya tanggung jawab buat hadapin ancaman yang ada (open source)

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +7

      Semua kembali lagi ke konsep dasar ekonomi bahwa kebutuhan manusia tidak terbatas, sehingga penyeragaman kebutuhan akan jadi bencana

    • @krackerlife5124
      @krackerlife5124 3 месяца назад

      Nope. Mayoritas negara di dunia menerapkan sistem ekonomi campuran. Sebagian dikendalikan negara, sebagian swasta. Kapitalisme & komunisme di zaman sekarang udah gak ada yang murni.

    • @neoborneo07
      @neoborneo07 3 месяца назад

      @@krackerlife5124​​⁠Yang di bahas disni ide dasar dari sistem ekonomi komunisme dan kenapa kapitalisme lebih plausible. Makanya kenapa dsni gw jabarin ulang benefit kapitalisme di kalangan masyarakat umum n pemilik modal.
      Kalau ngomongin in general, gw setuju banyak ideologi yang sudah tidak murni lg karena suatu ideologi pasti akan terus beradaptasi dan berevolusi.

  • @RadhityaKen
    @RadhityaKen 4 месяца назад +1

    Gula2 “atas nama rakyat kecil” emang paling ampuh untuk meraih simpatisme

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Berlaku sejak dulu sampe sekarang 🍵

  • @yakakus
    @yakakus 3 месяца назад +2

    Dahulu ada kekacauan akibat industrialisasi...
    hari ini ada kekacauan akibat teknologi dan akses digital yang cepat dan terbuka.
    Dahulu mengancam buruh dan masyarakat kelas bawah,
    sekarang mengancam budaya, adat dan sosial negara.

  • @frankysandiarta4616
    @frankysandiarta4616 4 месяца назад +5

    Aku pengen tinggal di korut 😋☝
    Kata2 dari orang2 yang benci barat dan kapitalis ☝😋

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      ada cerita menarik di insiden Japan Airlines 351, beberapa pemuda jepang nekat bajak pesawat untuk bisa mendatangi negara komunis, awalnya targetnya mendarat di kuba, tapi karena ga bisa sampai, akhirnya mereka nuntut mendarat di korea utara. uniknya pilotnya bisa menipu para pembajak dan mendarat di korea selatan.

    • @moneyevin-xf5sb
      @moneyevin-xf5sb 4 месяца назад +1

      korut benci kapitalisme 😂 justru mereka sendiri mengamal kan kapitalisme 😂 iaitu bersaing nuclear siapa lebih baik

  • @exdespair6085
    @exdespair6085 4 месяца назад

    neo-komunisme, versi revisi yang telah disesuaikan dengan psikologis manusia.
    1. seluruh aset adalah milik negara.
    2. pendidikan adalah tanggung jawab negara.
    3. negara wajib menyediakan kebutuhan paling mendasar manusia, ketika warganya tak lagi mampu untuk memenuhi kebutuhannya sendiri.
    4. setiap warga negara berhak memilih pekerjaan sesuai dengan bakat dan minatnya.
    5. hasil kerja keras setiap warga negara akan menjadi milik pribadi warga negara itu sendiri, mereka bebas untuk menikmatinya, namun ketika warga negara telah tutup usia seluruh kekayaannya dikembalikan ke negara.
    6. tidak ada sistem pewarisan baik jabatan ataupun harta, setiap anak yang lahir adalah milik negara dan akan memulai dari titik start yang sama.
    7. tidak ada pajak untuk export, pajak di dapat dari import.

  • @gustigusti5373
    @gustigusti5373 4 месяца назад +2

    Komunisme gagal bukan karena pasar tidak berkembang tetapi pemimpin uni Soviet terus menerus membelanjakan anggaran negara mereka untuk militer dan industri berat hasilnya militer uni Soviet naik sangat pesat dan maju bahkan terkadang melewati Amerika tetapi Uni Soviet jarang memberikan anggaran untuk sektor industri ringan/ sipil mereka membuat mereka sangat tertinggal di sana memang negara Uni Soviet menghasilkan begitu banyak barang namun sangat sedikit barang untuk kesejahteraan rakyat hasilnya rakyat uni Soviet terkesan miskin karena tidak bisa memanfaatkan barang yang sudah mereka produksi.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Jika kita bicara tentang manusia, maka akan ada kebutuhan.. nah terkait kebutuhan yang diseragamkan ini lah yang membuat sistem komunis gulung tiker

  • @veroez3615
    @veroez3615 4 месяца назад +6

    10:20 pada dasarnya konsep yang dibuat menjadi ideologi adalah hal yang buruk. Setiap manusia memiliki tafsiran tersendiri tentang ideologi.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +1

      Ditambah emosi yang seringkali dilibatkan dalam pengambilan keputusan

  • @worldfacts8675
    @worldfacts8675 4 месяца назад +3

    Channel yg sllu ku tunggu2

  • @aldodevafayakun09
    @aldodevafayakun09 4 месяца назад +1

    Kalo salah boleh di koreksi, menurutku sistem ekonomi ini adalah sistem ekonomi yang tidak ada yang di untungkan maupun di rugikan. Semuanya milik bersama, jadi sama sama untung. Namun, balik lagi pada para pemimpinnya. Karena pemimpin yang adil itu susah ditemukan pada masa itu bahkan sekarang. Alhasil, tetap aja ada salah satu pihak yang di untungkan di sistem tersebut.

  • @GreatOmen2538
    @GreatOmen2538 4 месяца назад +5

    Hal yang perlu diingatkan adalah negara komunis itu gak ada❗ negara merah 🟥 yang kita lihat selama ini adalah sosialisme. Sosialisme itu lebih kayak pembatasan kapitalisme pada sistem kelas dan batasan kepemilikan produksi sedangkan komunisme menghilangkan itu
    Jadi kayak idealnya kita balik hidup zaman batu dimana kalau mau minum kita langsung minum di sungai soalnya gak ada orang punya kepemilikan pada sungai itu atau kalau mau bangun rumah ya tinggal bangun gak ada tuh tuan tanah. Tapi meskipun dianggap menghilang kepemilikan pribadi dan sering dijadiin meme "kita punya bersama!" Tapi bukan itu cara kerjanya karena kepemilikan itu banyak jenis: produksi, pribadi, dll beberapa emang dihilangkan dan beberapa dibiarkan kayak kalau kalian punya baju ya itu punya kalian. Alasam kenapa penghapusan kepemilikan bisa ada karena ada beberapa hal yang harusnya gak bisa dimiliki oleh satu orang kek oksigen gitu kan aneh gitu kalau ada orang yang nagih duit bulanan buat kita yang bernafas karena udara itu punya dia. nah disini sosialisme mengkritik kapitalisme yang suka komersialisasi hal yang seharusnya menjadi kebutuhan dasar.
    Walaupun dikatakan gagal pada akhirnya kapitalisme pun gak bisa menjadi murni dan selalu ada campuran sosialisme dalam sistemnya. Untuk negara kita dari dulu pancasila itu campuran karena ya kita gnb walau soekarno deket sama blok timur tapi tetep Campuran. kelestarian ekonomi campuran masih dipertahankan dan masih dikoar-koarkan oposisi pemerintah dan pendukung pemerintah.
    Catatan: gua sejujurnya punya ketertarikan sama sistem ini meski gua gak denial atas kekurangannya. Pancasila yang kita punya sejujur lebih bagus dari apa yang kita kira. Tinggal perbaiki eksekusinya.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Thanks for your PoV 🫡

    • @CahyanaRaputra
      @CahyanaRaputra 4 месяца назад +1

      Emang g ada yg sempurna murni di dunia ini. Dan memang indonesia itu bisa dibilang negeri ajaib dengan pancasilanya

    • @lolitamisterbaba
      @lolitamisterbaba 3 месяца назад

      Lah contoh oksigen itu aneh bangat🤣
      Ekonomi itu soal efisiensi distribusi. Ya kalau oksigen kan ga perlu distribusi. Kamu bangun tidur aja udah bisa bernafas.
      Trs... Sesuatu yang belum pernah terjadi itu bukan berarti dia tidak akan terjadi. Kapitalisme itu memang betul belum ada yg mempraktekkan 100%, tapi bukan berarti dia tidak akan pernah terjadi.
      Kita harusnya jujur, kalau negara negara maju itu walaupun tidak kapitalisme 100% tapi berkat kapitalisme mereka maju.

  • @yourbuddy6556
    @yourbuddy6556 4 месяца назад +2

    Lucunya di Indonesia, tiap 30 September heboh soal PKI dan bahaya laten komunis, tiap 1 mei heboh demo buruh yang ide2nya sebagian besar mirip ide ekonomi komunis.
    Pertanyaannya, jadi yang demo itu paham nggak sih sebetulnya apa yang didemonya?

  • @KaleksananBagusMassani
    @KaleksananBagusMassani 4 месяца назад +1

    Tapi aku yakin kalau nanti teknologi kita udah bener2 maju, sistem ekonomi Komunis bakal jadi sistem ekonomi yg jadi bakal terakhir di adopsi di dunia.
    Bayangin kalau AI dan robot udah 100% bisa ngegantiin manusia, ketika panen dan manufacture barang2 keseharian kita udah 100% bisa di automasi, pekerjaan2 kasar kyk misal bersihin got dll udah bisa di gantiin robot, coding pun cukup dengan masukin satu kalimat perintah. Mau jadi pelayan resto? Atau koki? OB? Udah ada robot. Kalau udah kyk gitu pilihannya cuman dua, antara populasi harus di potong habis2an (dystopia) atau mau gak mau harus ada UBI (Universal Basic Income) yang mana adalah cucu jauh dari sistem Komunis itu sendiri.
    Coba cek film Wall-E atau The Host (2013). Plot ceritanya mungkin ga ada hubungannya sama Komunisme tapi "Utopia" nya Komunis tergambarkan dengan baik disana. Nah kalau soal "AI" atau Robot yang udah ngegantiin manusia, bisa cek anime "Psycho Pass".
    Tapi kalau sistem yang ada sekarang masih tetep dipake, ya silahkan liat film2 dystopia kyk misal "Alita: Battle Angel" atau "Ghost in the Shell". Sebenernya ga jauh2 si, keadaan di US sekarang aja udah kyk di film2 itu 🤣 (cek isu homeless di US)
    Btw kalau ada yg masih memandang rendah sistem ekonomi Komunis, program2 buruh kyk THR, jam kerja 40 jam seminggu, cuti dll. Itu gak akan ada kalau Karl Marx ga ngerilis Manifesto Komunis -nya.

  • @hendracharisma3537
    @hendracharisma3537 4 месяца назад +2

    Pamflet Karl Max emang gak menuliskan paham komunis sebagai tata cara bernegara atau paham ekonomi yg semestinya diimplementasikan pada negara
    Tapi namanya politikus ya pasti akan membawa sebuah paham ideologi yg memang dia anut dan sesuai dengan realita kehidupan masyarakat negerinya, agar bisa cocok untuk glorifikasi kampanye partai
    Karena kondisi Rusia pada thn 1917 adalah benar" sedang terpuruk, rezim Kekaisaran dianggap nggak bisa memperhatikan kondisi ekonomi negara yg sedang hancur dan sangat banyak sekali masyarakat Rusia yg sedang kelaparan
    karena efek seluruh kemampuan ekonomi Rusia disiapkan untuk perang dunia 1, padahal Rusia sendiri di front timur lebih sering mengalami kekalahan melawan Kekaisaran Jerman
    Maka dari setelah Vladimir Lenin keluar dari penjara Swiis, Glorifikasi dan Revolusi partai bolshevik waktu itu dapat dengan mudah menggulingkan rezim Kekaisaran, lalu mendirikan negara Uni Soviet
    Setahu aq kayak gitu sih min ,,,,, makanya menurutku sebuah tulisan paham Ideologi itu pasti sewaktu-waktu akan bisa dipakai politikus untuk dijadiin sebuah paham penerapan bernegara
    Matur suwon 🙏🙏🙏

  • @Tuit890
    @Tuit890 4 месяца назад +1

    Ayo min part 2 dan seterusnya ditunggu

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +1

      Siap, yang penting keep support Ngomu terus ya 😎

  • @mazayatv4789
    @mazayatv4789 3 месяца назад

    Justru saya melihat ideologi ini bisa di modifikasi ..
    Kemandirian sebagai suatu bangsa misalnya, SDA kita yang kelola sendiri, kebutuhan pangan kita kendalikan gak bergantung kpd negara lain.
    Sama rata, sama rasa..
    Ketimpangan sosial juga bisa segera di kendalikan.
    Akibat pertumbuhan penduduk yang begitu pesat, kebutuhan akan pangan dan kesejahteraan justru makin merosot tajam..
    Di sistem demokrasi, Si pemilik modal(Kapitalis) malah mengeksploitasi tenaga buruh dg upah yang rendah dan bisa sewenang-wenang karna punya modal dan mencari tenaga kerja mudah karena banyaknya pengangguran..
    Kekuasaan pun bisa mereka kendalikan karna kekuatan modal..

  • @sipalingekonomi
    @sipalingekonomi 4 месяца назад

    Dalam perspektif Ekonomi kenapa komunisme runtuh ada beberapa hal
    1. Pemerintahan yang terlalu otoriter dan totaliter menjadikan pemerintahan yang korup dan menyebabkan tidak berjalannya pembangunan perekonomian secara wajar
    2. Pasar barang dan jasa non esensial menjadi bersifat monopoli sehingga inovasi tidak menjadi fokus utama sehingga perekonomian berjalan stagnan sehingga penyerapan tenaga kerja menjadi kurang signifikan.
    3. Kelanjutan dari poin ke 2 dikarenakan penyerapan tenaga kerja tidak maksimal maka akan timbul berbagai macam permasalahan pelik seperti kemiskinan struktural, kriminalisme dan lain sebagainya

  • @daviahmad2032
    @daviahmad2032 4 месяца назад +9

    Lanjutin lagi min, di bikin lebih detail seru kayaknya, kenapa sistem komunisme bisa gagal jika di terapkan dalam negara..banyak yang bilang sistem komunisme itu hal yang utopis, tapi kenapa faktanya sebaliknya ?baiknya gimana jika penerapan komunisme dalam hal negara, walaupun karlmax tidak menegaskan secara terang sistem ini di peruntukan untuk negara, apakah mungkin tujuanya itu dunia ?bukan negara.

    • @kalcercrunchgarut5317
      @kalcercrunchgarut5317 4 месяца назад

      Up !!

    • @kalcercrunchgrt7740
      @kalcercrunchgrt7740 4 месяца назад

      Ya karena komunisme itu di peruntukan untuk landasan ekonomi, negara...bkn untuk ideologi

    • @badzlinaaaa
      @badzlinaaaa 4 месяца назад +3

      Menurut gw sih, komunisme bisa berjalan dengan baik ketika negara tersebut sudah sejahtera dan kaya, bukan di awal pondasi pembentukan negara, tapi lebih bikin seimbang..biar merata dan cukup, tidak berlebihan.

    • @daviahmad2032
      @daviahmad2032 4 месяца назад

      @@kalcercrunchgrt7740 @kalcercrunchgrt7740 ya kayak yg sebelumnya video ini bahas, ketika gerakan komunisme ini berhasil menggulingkan negara, mereka seperti kebingungan, dan akhirmya banyak versi dan mungkin eksploitasi dari tiap kebijakan untuk kepentinganya

    • @daviahmad2032
      @daviahmad2032 4 месяца назад

      @@badzlinaaaa hmm menarik, mungkin bisa jadi begitu, tapi lahirnya paham ini awalnya muncul dari akar rumput masyarakat kelas bawah..dan ketika sudah di atas, mereka kebingungan :)

  • @TonTon-qn6eg
    @TonTon-qn6eg 4 месяца назад

    Tks

  • @mutiarahatisemua
    @mutiarahatisemua 4 месяца назад +10

    Sistem ekonominya mungkin gagal, tetapi sistem penanganan tenaga kerja yg sangat mengutamakan kesejahteraan bersama dgn nama GULAG sangat berhasil membuat Soviet menjadi negara maju, bahkan sistem GULAG akan banyak diadposi negara lain

    • @hilmimahendra9912
      @hilmimahendra9912 4 месяца назад

      Yup emperor Xi juga mengadopsi sistem ini di XinJiang

    • @mutiarahatisemua
      @mutiarahatisemua 4 месяца назад +3

      @@hilmimahendra9912 kalo Korea Utara sudah lama gunakan bahkan dgn tambahan modifikasi

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Kemajuan yang berakhir pada runtuhnya negara itu juga 🍵

  • @ZamOchie
    @ZamOchie 4 месяца назад +1

    sering bahas begini min seru

  • @williamkariso7569
    @williamkariso7569 4 месяца назад

    duh ngomu konten nya okehhh nih emang

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Terima kasih 😉👍
      Share ke lebih luas lagi ya

  • @realityofgame1042
    @realityofgame1042 4 месяца назад +1

    Utopis sekali abangkuh....

  • @isalutfi
    @isalutfi 4 месяца назад +15

    *Hadir menyimak. Terima kasih channel ngomonginn uang sudah membahas alasan gagalnya sistem ekonomi komunisme. Salam sehat selalu! 💻🥪🍵*

  • @stoamazhab
    @stoamazhab 4 месяца назад +1

    Sskarang mari kita kaitkan dengan kebijakan "makan siang gratis". Walaupun tidak sepenuhnya sama tetapi ada sisi similaritasnya dan menurut saya ini bisa jadi memiliki implikasi yang "mirip" juga dengan dampak komunisme (Holodomor and Great Famine) jika tidak diterapkan dengan proporsional.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +1

      Negara maju juga nerapin kebijakan ini btw, seperti di negara kawasan skandinavia

  • @Lirik_Y_Indonesian
    @Lirik_Y_Indonesian 4 месяца назад

    Min, coba dong jelasin komunisme, kapitalisme, dan sosialisme

  • @agamzamzani
    @agamzamzani 4 месяца назад

    Pembahasan sistem ekonomi komunisme emang masih belum begitu banyak diulas oleh video channel lokal manapun, cuma di channel ini benar-benar menjelaskan secara jelas dan dalam durasi yang singkat mengenai "bagaimana sistem ekonomi komunis bekerja". Plis min request video ya kalau bisa yang membahas dua sistem ekonomi dari dua negara komunis di Asia yakni Vietnam dan Tiongkok tentang bagaimana kedua negara ini bisa sangat berbeda terhadap kemajuan teknologi dan ekonominya padahal sistem politiknya sama-sama menerapkan komunisme. Strategi manajemen pemerintahnya saya amati juga mirip-mirip dalam membangun infrastruktur dan sebagainya, tapi outputnya kok bisa timpang jauh.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Untuk next nya, yang terdeket kami mau bahas tentang antitesi dari komunis sih yaitu liberal 😁

  • @DHMarkein
    @DHMarkein 4 месяца назад +1

    Sebenarnya Sistem Kapitalis,Komunis, dan Sosialis Apapun namanya itu Pasti Bagus dan Bermanfaat untuk Rakyat Ramai tapi Manusia yang memahami dan menjalankannya sudah melenceng Jauh dari apa yang seharusnya inti sebuah sistem itu. Kuncinya hanya 1 yakni Manusia yang menjalankannya wajib Amanah, berintegritas dan Adil itu saja.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Hmm .. ideologi dan pemikiran bisa ngubah perilaku manusia lho 🍵

    • @lenox3553
      @lenox3553 4 месяца назад

      @@NgomonginUang pemikiran yg terlalu idealis
      sifat dan perilaku manusia hanya bisa ditekan tapi tidak bisa dihilangkan semuanya
      cth pendidikan
      pemikiran tentang pendidikan untuk semua golongan masyarakat sudah dipromosikan dan dipropagandakan sejak lama
      tapi data membuktikan tingkat literacy masyarakat negara manapun sulit mencapai 100%, di negara-negara maju sekalipun mencapai tingkat literacy 90% sudah dianggap bagus
      belum lagi dengan segala macam metode pendidikan modern yg dilakukan tidak dapat menghilangkan orang bodoh dan malas
      sayangnya bodoh dan malas adalah sifat manusia juga

  • @ibnualhakim1599
    @ibnualhakim1599 4 месяца назад +1

    Dari gagasan komunis ini kita belajar. Dunia tidak se utopis itu, dunia memang tidak adil. Setelah mengetahui itu kita juga harus berusaha dengan cara apapun untuk mencapai tujuan kita. Nah disinilah peran hukum untuk mengontrol tindakan manusia di dunia yang tidak adil ini

    • @lenox3553
      @lenox3553 4 месяца назад

      masalahnya hukum juga buatan manusia yg kadang tidak bisa luput dari kepentingan

  • @althafazu2000
    @althafazu2000 4 месяца назад +5

    Min boleh bahas mengenai zaman the great depression di USSR gak min? Kabarnya saat great depression, cuman USSR yang ga terlalu terdampak. makasih min 😃

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Noted 🍵

    • @lukaswilhelm9290
      @lukaswilhelm9290 4 месяца назад +1

      Negara yg ekonominya terdampak oleh Great Depression ialah negara yg berhutang kepada AS, ketika pasar saham AS anjlok maka negara2 lain juga ikut kena. Uni Soviet semenjak berdiri menolak untuk membayar hutang luar negeri alhasil Uni Soviet tidak terdampak Great Depression karena memiliki ekonomi mandiri namun secara diplomatik mereka terisolasi.

    • @AzabManaAzab
      @AzabManaAzab 4 месяца назад +3

      Jelas rakyat Uni Soviet gak terdampak great depresi lha wong udah banyak di akhirat sama di Gulag 😂😂
      Great depresi hanya berlangsung 2-3 tahun di USA setelah itu mulai bangkit lagi dan banyak negara mulai bangkit lagi setelah 1933. Sedang Uni Soviet dari sejak Stalin sampai setidaknya Stalin mati udah kayak di neraka 😂😂

  • @UjangSulaeman-jq6hp
    @UjangSulaeman-jq6hp 4 месяца назад

    Kalo akang prabu Ujang mah..tau dri dulu juga..tapi meskipun tau .seru juga kalo nyimak...

  • @rahmadgufron9024
    @rahmadgufron9024 2 месяца назад

    Ka luna suara'a candu banget.. sehat2 ka luna😊

  • @ohaia23
    @ohaia23 4 месяца назад +2

    Sebenernya lebih rumit, orang orang cenderung hanya memperhatikan pertumbuhan ekonomi saja seperti pertumbuhan gdp,dll,tapi tidak memperhatikan di bidang sosialnya,bisa di bilang soviet telah berhasil di bidang sosial dari yang awalnya orang orang di kekaisaran Rusia itu pada buta huruf sebelum revolusi Oktober sampai jadi negara yang keluar angkasa pertama,kalo di bilang ekonomi Soviet itu buruk,buruk gimana dah,bisa dibilang Soviet salah satu negara dalam sejarah yang melakukan industrialisasi paling cepat, padahal dulunya itu cuman negara agraris doang, sistem ekonomi komando tidak sesimpel yang dikira, kurang min, rencana 5 tahun juga terbukti berhasil,kalo bisa lebih perdalam lagi min,dan ya sebenarnya kebijakan ekonomi negara komunis sekarang kek china, udah ada sejak jaman lenin yang dimana beliau menerapkan sistem ekonomi yang namanya nep(new economy policy) yang dimana sistem ini juga yang mempengaruhi reformasi ekonomi di China di bawah deng Xiaoping(bahkan deng Xiaoping ini terinspirasi dari nep ini)dan reformasi Vietnam dengan ekonomi pasar berorientasi sosialis.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +2

      Faktanya juga, sekarang semua negara udah terbuka sama modal asing.. gak ada yang murni *seiring dengan perkembangan zaman

  • @Mai_maba
    @Mai_maba 3 месяца назад

    *Sistem ekonomi komusisme* : semua bentuk Sumber daya, alat produksi, dan kekayaan wilayah milik bersama.
    -tidak ada kepemilikan pribadi
    -tidak ada kepemilikan modal/alat produksi
    Gagalnya sistem ekonomi komunisme
    -output produksi tidak dapat memenuhi kebutuhan seluruh masyarakat (pemerataan distribusi)
    -tekanan untuk harus menghasilkan output produksi sesuai target
    *Contoh negara-negara yang pernah menerapkan sistem ekonomi komunisme* :
    -Uni Soviet (1922-1991)
    -Republik Rakyat Tiongkok (1949-sekarang)
    -Kuba (1959-sekarang)
    -Vietnam (1975-sekarang)
    _Note : rangkuman video berdasarkan pemahaman sendiri untuk bahan catatan pribadi_ 🙏

    • @Mai_maba
      @Mai_maba 3 месяца назад

      PERBEDAAN SISTEM EKONOMI KOMUNISME dan SOSIALISME ?
      Kepemilikan:
      Komunisme: Kepemilikan bersama atas alat produksi dan sumber daya. Tidak ada kepemilikan pribadi.
      Sosialisme: Alat produksi dan sumber daya dapat dimiliki oleh negara, individu, atau koperasi. Kepemilikan pribadi diizinkan, tetapi dengan batasan.
      Peran Pemerintah:
      Komunisme: Pemerintah memainkan peran sentral dalam mengendalikan ekonomi.
      Sosialisme: Peran pemerintah dalam ekonomi bervariasi, tetapi umumnya lebih kecil daripada dalam komunisme.
      Distribusi Kekayaan:
      Komunisme: Distribusi kekayaan yang sama rata.
      Sosialisme: Distribusi kekayaan yang lebih adil dibandingkan dengan sistem kapitalis, tetapi tidak harus sama rata.
      ???

  • @githarouline5797
    @githarouline5797 4 месяца назад +4

    halo tim ngomu... boleh request bahas soal wacana demokrasi ekonomi pancasila di indonesia ga? karena menurutku sistem ekonomi pancasila itu masih bersifat normatif, secara realitasnya malah lebih mengarah pada sistem ekonomi liberalisme. jadi aku bingung sebenernya indonesia itu menganut sistem ekonomi apa...makasih tim ngomu sukses selalu❤

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Dicatet 👍 Terima kasih ide nya

    • @lukaswilhelm9290
      @lukaswilhelm9290 4 месяца назад +1

      Penafsiran Orde Lama Pancasila itu ekonominya kiri sehingga mengikuti sosialisme sementara penafsiran Orde Baru Pancasila itu ekonominya kanan yg mengikuti liberalisme tapi masih menerapkan pembangunan terpusat ala sosialis. Pancasila era reformasi menafsirkan bahwa sistem nya itu sistem ekonomi campuran.

  • @Skema01detik.21
    @Skema01detik.21 4 месяца назад

    Makasi min sekarang saya tau apa itu Komunisme

  • @NewDimension7
    @NewDimension7 4 месяца назад

    Ada batasan memiliki aset ( kekayaan ) , . Fokus mungkin di alutsista dan spionase biaya mahal

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Karena ada "paranoid" terhadap negara yang berbeda haluan,
      Sangat masuk akal *kalau melihat lagi dari sejarah perang dingin, ya karena kondisi nya mereka lagi bersaing juga

  • @basukirahmad2657
    @basukirahmad2657 2 месяца назад

    Sebenarnya Islam berabad abad sebelumnya sudah menerapkan sistem Ekonomi seperti ini ... Yaitu Zakat , dimana orang orang kaya menyerahkan harta atau hasil pertanianya ke negara secara sukarela, dan tanpa adanya perampasan seperti tanah yang dikelola dan sebagainya . Lalu harta tersebut dikumpulkan dan dibagikan kepada orang orang miskin , jadi tidak ada diskriminasi dan dapat menumbuhkan jiwa sosial yang tinggi

  • @koezgaming
    @koezgaming 4 месяца назад

    Inovasi mungkin bisa jadi kata kunci.

  • @rizkiridho4611
    @rizkiridho4611 4 месяца назад +1

    Rata2 sitem komunis di negara2 itu selalu di bawah kendali penuh atas pemerintahanya , jadinya sipil ngga bisa berinovasi secara bebas
    Sementara liberal lebih fleksibel alias bebas mau explore apapun tapi pemerintahan mematok pajak yg rata2 tingi

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Keduanya punya kelebihan maupun kelemahan nya. Yang sering terjadi adalah penyalahgunaan kekuasaan dan wewenang saat berjalanga sistem tersebut *praktek mengalahkan teori

  • @uperman4390
    @uperman4390 3 месяца назад

    penderitaan manusia adalah ketika manusia menciptakan negara

  • @paulclement4860
    @paulclement4860 4 месяца назад

    Tiongkok juga pernah mengadopsi ekonomi terpusat pada masa Mao Zedong dengan meniru model Soviet dan mengalami kegagalan sehingga menimbulkan bencana kelaparan pada 1958 - 1962 dikenal dengan program great leap forward/lompatan jauh ke depan

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Ini yang Ngomu sudah spill juga di video 🫡

  • @gustigusti5373
    @gustigusti5373 4 месяца назад +1

    Kegagalan komunisme adalah karena sistem perekonomiannya itu sendiri di kontrol oleh pusat berbeda dengan sistem kapitalisme yang menggunakan sistem permintaan dan penawaran. Komunisme menggunakan kontrol absolut atas produksi seperti memberikan target kuota produksi kepada para pekerja memang tidak ada yang salah tetapi di dunia ini tidak ada yang berjalan mulus karena korupsi yang sudah mengakar dalam masyarakat rusia membuat produsen berbohong sudah mencapai target produksi hasilnya karena kurang dari target ada masyarakat yang kelaparan. Dan dll

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Korupsi terjadi karena terbuka nya kesempatan atas penguasaan abosolut suatu hal

  • @muhammad12farhan02fadilah
    @muhammad12farhan02fadilah 4 месяца назад

    Yang paling gak masuk sekarang saat ini yaa Kuba, masa mau sekeras atau sesantai apapun pekerjaan, gaji nya tetap sama diatur ama negara, beda terbalik ama ekonomi yg dimiliki swasta kek pariwisata... jomplang banget beda nya😢

  • @mdipayumansah
    @mdipayumansah 4 месяца назад

    Komunisme dalam aspek antro-sosial sangatlah bagus tapi saat komunisme menjadi sebuah ideologi berpolitik sangatlah menakutkan.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Dalam perekonomian pun, tidak mampu menjawab hal dasar dalam kehidupan manusia, yaitu tercukupi nya kebutuhan tiap individu

  • @tes-ru8es
    @tes-ru8es 4 месяца назад

    Bikin juga perbandingan sisi positif dan negatif antara sistem ekonomi komunisme, kapitalisme,dan beberapa lainnya

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +1

      🫡 next nya kapitalisme liberal,

    • @tes-ru8es
      @tes-ru8es 4 месяца назад

      @@NgomonginUang ditunggu vidio menarik berikutnya min 🤗

  • @wahab_alhasani1223
    @wahab_alhasani1223 4 месяца назад +1

    Min bahas negara monarki absolut yang kebanyakan rakyatnya makmur dong

  • @mathewsimamora
    @mathewsimamora 4 месяца назад

    Min, bahas revolusi kuba dong

  • @winalaita7
    @winalaita7 3 месяца назад

    Dua ideologi sistem ekonomi dunia sekarang harus kita akui punya kelemahan masing-masing. Komunisme murni menitikberatkan kepemilikan bersama namun tidak menjamin keteraturan hidup , begitu juga kapitalisme menjadikan kepemilikan pribadi sebagai solusi yg di sisi lain berisiko terjadinya peluang ketidaksetaraan. Jadi pada intinya kita sekarang berada dalam kelemahan-kelemahan itu. Lalu pertanyaannya apakah ada sistem ekonomi yang lebih baik diantara keduanya?
    Jawabannya pasti ada dan kita tahu sistem apa itu.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  2 месяца назад

      Sistem apakah itu? Boleh dong dijawab langsung 😁

    • @winalaita7
      @winalaita7 2 месяца назад

      Sistem yg entitas 1% takuti dan matikan terus jika diterapkan. Yaa soal teori konsep dan hubungannya dengan negara barangkali itu sudah jelas, tinggal kitanya aja.

  • @antonywibowo8153
    @antonywibowo8153 4 месяца назад

    Kak tolong bahas mikro ekonomi Banglades, Grameen bank yg dikembangkan pak Muhammad Yunus, terima kasih

  • @hopehp1
    @hopehp1 4 месяца назад +1

    di dunia ini tidak ada sistem yang sempurna kalau pun ada, selama yang menjalankan sistem tersebut adalah manusia pasti hasilnya ga sempurana.

    • @budimulyadi6636
      @budimulyadi6636 4 месяца назад

      Sependapat. Kalo sistemnya dijalanin AI baru bisa berjalan dgn sempurna

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Maka perkembangan Blockchain dan AI makin diminati,

  • @abaydhumz1041
    @abaydhumz1041 4 месяца назад +1

    Yang di lupakan paham komunisme yaitu adalah lupa kalau manusia itu punya sifat TAMAK yang punya aset pribadi pasti gak mau di ambil alih untuk milik bersama 😅😅

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Bukan tamak, tapi kebutuhan manusia itu gak terbatas 👍

  • @yogiepermana304
    @yogiepermana304 9 дней назад

    Min mau tanya, untuk kepemilikan tanah di china masih di pegang negara dan masyarataknya sewa, atau bisa di beli dan jadi hak milik?

  • @Epifiloma
    @Epifiloma 4 месяца назад +3

    Makin keren bahasan-nya

  • @aldihartoni86
    @aldihartoni86 4 месяца назад

    Bahas fenomena kenaikan harga beras yg kian melambung dong Ka Luna dkk, secara ini makanan pokok kita.

  • @ariefcell7169
    @ariefcell7169 4 месяца назад

    penasaran dgn pengisi suara ngomu❤

  • @winataresdian751
    @winataresdian751 4 месяца назад +2

    komunisme ideologi yang didasarkan akan mimpi akan ketidakadaan kesenjangan sosial. penerapannya terkesan mudah, padahal sebuah ideologi yang tidak bisa berdiri sendiri untuk diterapkan di berbagai sektor.
    saat ini china berhasil mengkombinasikan komunisme sosialis dalam politik dengan sistem ekonomi liberal. tentu dengan kelebihan dan kekurangannya.

    • @anneke6904
      @anneke6904 4 месяца назад +1

      demokrasi juga, kekuasaan berada di tangan rakyat, kenyataannya kekuasaan tetap berada di tangan pemerintah.

    • @CahyanaRaputra
      @CahyanaRaputra 4 месяца назад

      Semua hal tergantung siapa yg megang

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      At the end, semua gak ada yang murni, dan akhirnya liberalisasi masuk juga

    • @anneke6904
      @anneke6904 4 месяца назад

      @@NgomonginUang murni? Agama yg diklaim berasal dari firman Tuhan aja bisa terjadi sinkretisme, dijadikan beragam aliran, apalagi ideologi yg jelas buatan manusia.

    • @CahyanaRaputra
      @CahyanaRaputra 4 месяца назад

      @@anneke6904 mvp lo bang

  • @hariwantoro5270
    @hariwantoro5270 4 месяца назад

    Alternatif dari komunisme yang cenderung menciptakan absolut power adalah sosialisme, di mana alat produksi dikelola oleh negara dan dijalankan secara demokratis, sehingga tetap ada rasa kepemilikan dari rakyat.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Sejauh ini seiring masuknya modal asing maka gak akan ada yang murni sih, pasti bercampur semua

  • @ubaidilahsholahudina3077
    @ubaidilahsholahudina3077 4 месяца назад +3

    next bahas kapitalisme dong kak🔥

  • @Ibro478
    @Ibro478 2 месяца назад

    Ideologi komunisme yang dicetuskan oleh Karl Marx, berasal dari inspirasi buku karya Thomas Stamford Raffles, yaitu History of Java yang menggambarkan tentang gerakan masyarakat Nusantara "BERGOTONG ROYONG"tanpa kelas sosial dalam berkehidupan bermasyarakat 🔥🔥🔥

  • @semuaakanbermetamorhfosisp5212
    @semuaakanbermetamorhfosisp5212 4 месяца назад

    Menurut gw sistem ekonomi komunis terlalu indah untuk di wujudkan di dunia fana ini. Pada dasarnya sistem seperti itu sangat adil. Tapi sifat manusia yang pada dasarnya ingin menang sendiri membuat kacau.
    Lagi pula klo berhasil pun, orang orang jadi malas berinovasi karena tidak ada kompetisi. Ada pepatah " pelaut handal tidak lahir di lautan tenang". Karena sistem ekonomi liberal seperti sekarang manusia mau tidak mau harus berlomba dalam inovasi. Hingga membuat kemajuan seperti sekarang

    • @mathewsimamora
      @mathewsimamora 4 месяца назад

      Biasanya ciri2 kapitalis dh yg hanya mau menang sendiri + serakah

  • @papajahat1375
    @papajahat1375 4 месяца назад

    Min coba bahas dong gimana skema cara kerja US dollar dalam "memanen kekayaan" dari negara-negara lain. Saya sering baca tuh dari media China istilahnya harvest the wealth

  • @envhante
    @envhante 3 месяца назад

    Lanjut bahas Kamboja min

  • @SuperCygen
    @SuperCygen 4 месяца назад

    Bahas dong system ekonomi khilafa, pengen tau dan menambah pengetahuanku.....makasii ❤❤❤❤

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Kalau untuk ini Ngomu notes dulu ya,

  • @ZikriMulyaErsi-sv7gg
    @ZikriMulyaErsi-sv7gg 4 месяца назад

    Coba bahas ekonomi ideologi fasisme dong min

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Kalau ini lebih ke ideologi negara ya, dalam bahasan kali ini kami mengambil ke unsur perekonomiannya

  • @moneyevin-xf5sb
    @moneyevin-xf5sb 4 месяца назад

    kapitalisme juga adalah sebuah persaingan untuk mencapai kemenangan, bila ada persaingan disitu umat manusia maju
    jika semua orang adalah pemenang seperti system komunis dimana rezeki diberi sama rata buat apa kita berusaha untuk bersaing untuk tunjuk kan siapa yang terbaik, buat apa kita berusaha belajar menguasai ilmu jika kita mudah dapat uang dan tidak akan tertambah lagi, apa gunanya kita memiliki goals dan mimpi untuk capai sesuatu jika segalahnya diberikan sama orang lain
    antara dua kamu pilih mengamalkan system kapitalisme iaitu bersaing untuk jadi terbaik dan menjadi orang terhebat didunia seperti elon musk, atau mengamalkan system komunis dimana segalah usaha kamu tidak memiliki makna kerana semua orang diberi sama rata

    • @moneyevin-xf5sb
      @moneyevin-xf5sb 4 месяца назад

      segalahnya kamu miliki saat ini, misalnya internet, telephone, mobil, sebagai nya lahir dari kapitalisme
      Steve job tidak akan menciptakan Apple dan computer jika di akhirnya tidak menjadi kaya dan berakhir memberi hasil ciptaan dia pada orang lain
      mark zuckerberg tidak akan menciptakan Facebook jika akhirnya hidup dia tidak akan menjadi kaya dan berakhir memberi hasil ciptaan dia pada orang lain
      elon musk tidak akan membuang waktunya untuk study dan menciptakan company tesla, space x jika dia tidak berakhir jadi kaya
      dan segalah technology dalam dunia ini tidak akan tercipta jika tidak ada persaingan untuk jadi terbaik dalam menciptakan technology dan menjadi kaya jika bukan kerana kapitalisme

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Kalau dari Ngomu, tunggu bahasan nya ya.. next nya akan bahas antitesis dari Komunisme ini

  • @m.gunturmahardika8461
    @m.gunturmahardika8461 4 месяца назад

    Kak luna, bahas dong tentang konsep ekonomi pancasila di Indonesia. Apakah benar2 bisa terwujud dan mewujudkan kehidupan yg sejahtera bagi rakyat??

    • @liamfrankhuisen1014
      @liamfrankhuisen1014 2 месяца назад

      Konsep ekonomi Pancasila itu sebenarnya konsep ekonomi campuran seperti negara Sosialisme, tapi karena Sosialisme itu cenderung sering dikaitkan dengan komunisme makanya di rebranding dengan nama ekonomi Pancasila.

  • @redwoods305
    @redwoods305 4 месяца назад +5

    kapitalis dan komunisme ini mesti di mix min, diatur dosisnya.
    krn sesuatu yg berlebihan itu tdk baik.
    contoh yg tdk baik dari paham komunis: misal saya kerja bercocok tanam, trus ada tetangga yg malas2 an, ketika panen, menurut paham komunisme, hasil panen sy harus dibagi ama org yg malas2 an. At the end, semua orang alan malas2 an. Hal itu akan meneekan nafsu kerja para pekerja.
    contoh buruk dari kapitalisme: yg besar akan makan yg kecil, spt indomaret dan alfamrt memakan toko kelontong.
    Tp ada negara sosialis yg berhasil yaitu Finlandia.!

    • @ibnualhakim1599
      @ibnualhakim1599 4 месяца назад

      Skandinavia kayanya gitu ya. Majakin rakyatnya gede, cari cuan darimana saja. Tapi feedbacknya pemerintah kasij fasilitas gratis ke masyarakatnya

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Oh iya ini memang sudah umum, namanya sistem campuran. Di negara tetangga kita, di kawasan ASEAN banyak kok yang terapin sistem campuran ini, semisal Brunei

    • @budimulyadi6636
      @budimulyadi6636 4 месяца назад

      Negara kita sistem campuran jg kliatannya.. Kapitalisme dibolehkan, tapi pemerintah ngendaliin sumber daya yg menyangkut hajat hidup org bnyk seperti air, sembako, dst.

  • @yeheskielduitan1500
    @yeheskielduitan1500 4 месяца назад +4

    Ka tolong bahas efek hilirisasi SDA nikel/ikan/mineral/batu bara di Indonesia dong😊

    • @Gunturshodiqi
      @Gunturshodiqi 4 месяца назад +3

      Kita masih jual raw material. Yg dikatakan hilirisasi, malah gak sampe bahan jadi. Apalagi nikel dijual murah ke Tiongkok setengah harga dari harga pasar dunia.
      Jika hilirisasi itu beneran, harusnya pemerintah buat sampai purifikasi/pemurnian. Baru jual dalam produk jadi

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +5

      Udah banyak yang req sih 😉 Ngomu catet dulu ya

    • @yeheskielduitan1500
      @yeheskielduitan1500 4 месяца назад +1

      @@NgomonginUang di tunggu min😁👍

    • @Renz007
      @Renz007 4 месяца назад +1

      ​@@Gunturshodiqiini yg sedang di usahakan, makanya bangun smelter. Hanya minus di teknologi nya. Hilirisasi n food estate itu investasi jangka panjang

    • @Gunturshodiqi
      @Gunturshodiqi 4 месяца назад

      @@Renz007 opini saja. Minimal grand desain harus ada

  • @alexanderlim4124
    @alexanderlim4124 4 месяца назад

    Sebenarnya kurang tepat jika menyebut soviet, cina dan korea utara sbg negara komunis sepenuhnya, sebab negara2 tsb mengembangkan/menambahkan ideologi komunis karl marx dgn ideologi pemimpin2 besarnya seperti Leninisme, maoisme (buku merah). Lantas mengapa masyarakat/negara dgn sistem ekonomi komunis cenderung kurang/tidak maju?, klw melihat dari sudut pandang sosiologi, masyarakat komunis akan diklasifikasikan sbg kelompok sosial solidaritas mekanis, yg dimana peran individu tdk begitu penting tpi kelompok scr keseluruhan lah yg penting. Dimana itu akan menghambat inovasi2 dalam masyarakat komunis.
    Btw kpd yth. Mbak Luna, terima kasih telah mengkondisikan suara. Good job 👍

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +1

      Nah ini yang Ngomu katakan sebagai penafsiran yang berbeda dari sumber ide yang sama. Dan sekarang ini, China, Rusia, Vietnam sudah kapitalis juga secara ekonomi, dan dalam pelaksanaannya sudah menggunakan sistem campuran

  • @lukashenkho1945alexander
    @lukashenkho1945alexander 4 месяца назад +2

    yg bikin komunis gagal karna pemimpin itu sendiri terlalu otoriter
    ekonomi ter oganisir

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Karena komunisme itu sendiri menyediakan celah untuk munculnya otoriteran

  • @mulaiajadulu6904
    @mulaiajadulu6904 4 месяца назад

    Min, bahas dong sektor industri yang lagi berkembang di Indonesia sama sektor industri yang bakal maju beberapa tahun ke depan. Aku liat di negara luar gampang banget buat nemu informasi sektor industri yang diprediksi bakal maju, tapi giliran nyari buat yang Indonesia susah.banget😂

  • @hikama.f6772
    @hikama.f6772 4 месяца назад

    Lanjut part 2 kak luna

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Part 2, tentang antitesis dari komunis ya 🍵

  • @dinars6147
    @dinars6147 4 месяца назад

    Mau apapun sistemnya kalo di terapkan dengan benar pasti bagus...

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Nah, dalam proses penerapannya, itu gak bisa bertahan dengan 1 key point aja tapi tentu harus bisa diadaptasikan dengan perubahan ynag terjadi dan yang kita lihat sekarang ini sistem pemerintahan dan ekonomi sudah jelas bercampur

  • @andreashprabowo
    @andreashprabowo 4 месяца назад

    Sebenarnya yang diterapkan di komunisme ini akan diterapkan oleh World Economic Forum: "tidak seorang pun mempunyai kepemilikan pribadi" atau "you will have nothing but you will be happy"

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Tidak juga diartikan menjadi semua mesti nyewa tapi 😁

  • @mtanime3412
    @mtanime3412 4 месяца назад +1

    Kak bahas tentang PMI yang jadi penyumbang uang negara terbesar no 2

  • @cacogacul8291
    @cacogacul8291 4 месяца назад

    Semua Ideologi itu baik, tapi disalahgunakan penganutnya.

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      Banyak hal serupa kita temui di kehidupan sehari hari bukan 😁🍵

  • @ikomangnatakusuma1508
    @ikomangnatakusuma1508 4 месяца назад

    Bahas pengaruh bansos yg mengakibatkan kenaikan harga bahan pokok dong min

  • @ysirec
    @ysirec 4 месяца назад

    Gagasan yg bagus tanpa panduan terstruktur hanya surga dlm mimpi, apalagi cm pandai mengolah kata yg hanya akan membuat orang berimajinasi liar menurut masing2

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      🍵 So, apa yang paaaaling ideal menurut kamu? 😁

  • @harukrentz435
    @harukrentz435 4 месяца назад

    Gagal karena semua-semua dari pemerintah, inisiatif dan kreativitas anak bangsa dibelenggu akibatnya tidak ada kompetisi untuk menjadi yg terbaik.

  • @lukaswilhelm9290
    @lukaswilhelm9290 4 месяца назад +1

    Saya sudah baca kitab-kitab Komunis seperti Das Kapital dan Madilog dimana saya rasa kritik kaum komunis terhadap kapitalisme itu benar tapi solusi yg dijanjikan oleh komunisme itu gagal total karena tidaklah mungkin masyarakat bisa disama ratakan dengan alat dan sumber daya yg dijadikan sebagai kepemilikan ɓersama yg semuanya diatur secara ketat oleh negara melalui partai komunis seperti yg tertuang di dalam tulisan Lenin seperti "Apa yg harus dikerjakan?".

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад

      That things 👍 ini masalah yang gak bisa dipecahkan dengan sistem ekonomi komunisme itu

  • @nn-sv5vi
    @nn-sv5vi 4 месяца назад

    Rakyat gaboleh punya kepemilikan usaha, ga punya penghasilan gede, ga punya kemampuan beli sesuatu, trus ekonomi kapan muternya😅 jelas gagal. Ekspektasinya itu sama rata, sama kasta. Realita: sama-sama miskin.

  • @YilongMa_
    @YilongMa_ 4 месяца назад +1

    China contohnya, pemerintah mereka tau kalo ekonomi gaya sosialis atau komunis gak bisa diandelin makanya mereka campurin sama kapitalisme, jadilah China yang sekarang

    • @NgomonginUang
      @NgomonginUang  4 месяца назад +1

      Ya, sekarang ini udah mixed semua.. ga ada yang bener bener riil