Video Praktik UKIN PPG 2024 Full 2 JP Tanpa Edit Tanpa Potong - Mapel MTK Materi SPLDV

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 10 окт 2024
  • Video Praktik Ujian Kinerja (UKIN) PPG Daljab 2024 - Full 2 JP (2x40) 80 menit menggunakan 2 kamera
    Pembelajaran Matematika Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) dengan Problem Based Learning (PBL) dan pembelajaran diferensiasi dalam mengerjakan LKPD
    Kurikulum Merdeka

Комментарии • 35

  • @MayaDwiAzhari
    @MayaDwiAzhari 28 дней назад +1

    Kereeeen

  • @antonmanggala8678
    @antonmanggala8678 День назад +1

    Ngedit pake aplikasi apa ya bu

  • @sumartosimaremare2721
    @sumartosimaremare2721 11 дней назад +1

    Ibu, saya mau bertanya...
    Apakah prinsip pengajaran seperti ubd dan lainya harus dibuat di modul ajar untuk keperluan videonya?

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  8 дней назад

      Maaf pak saya kurang paham, soalnya cuma bantu videoin 🙏

  • @user-Keisyam
    @user-Keisyam 6 дней назад +1

    Pendahuluanx berapa menit bu. Ko cpt bangt k kegiatan inti

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  6 дней назад

      @@user-Keisyam menit nya sesuai di video pak, gak saya cut

  • @rizafebria4645
    @rizafebria4645 4 дня назад

    Bu boleh minta referensi modul ajarnya

  • @RohaniWGP
    @RohaniWGP 13 дней назад +1

    Mau tanya buk,katanya harus menggunakan lagu kebangsaan.cosnya saya TDK pakai lagu kebangsaan buk.

  • @erisetianingsih5347
    @erisetianingsih5347 6 дней назад +1

    Buk gmn cra aplod video sebesar ini bu

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  6 дней назад

      @@erisetianingsih5347 tinggal langsung upload kaya biasa aja bu, gak pake cara khusus

  • @adicandra5043
    @adicandra5043 10 дней назад +1

    Bu mau nanya,apa lkpdnya soalnnya semua sama bu

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  8 дней назад

      Sama pak, cuma beda cara pengerjaannya aja sesuai kemampuan siswa nya, tapi nanti hasil akhirnya sama juga

  • @elnisarif
    @elnisarif 13 дней назад +1

    Video pembelajaran yang diamati apakah pengisi suaranya adalah ibuk sendiri?

  • @susimariyati9230
    @susimariyati9230 17 дней назад +1

    Bu.
    Bagaimana caranya agar suara kita menjadi jelas seperti itu? 🙏

  • @ranitakhudorry1704
    @ranitakhudorry1704 2 дня назад +1

    Buk mau tanya video utuh boleh dikasih tulisan,misal salam,doa dll ya

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  День назад

      Kalo di video ini dosennya bilang boleh bu, malah dia yg minta tambahin judul gitu, tapi lebih baik tanyakan dulu ke dosennya masing-masing bu

  • @missayu1686
    @missayu1686 16 дней назад +1

    Boleh minta LKPD na bu

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  8 дней назад

      Maaf bu, saya cuma bantu videoin 🙏 jadi gak punya LKPD nya 😁

  • @Nesta-m8s
    @Nesta-m8s 18 дней назад +1

    Kok krmeranya Disi tu aja buk

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  17 дней назад

      Iya bu, untuk video full nya saya gak pindah2in kameranya, karena pake 2 kamera untuk video editnya

    • @emmasuwanty5156
      @emmasuwanty5156 9 дней назад +1

      2 video digabung berarti ya buk??

    • @TuanMudaAdventure
      @TuanMudaAdventure  8 дней назад

      Betul bu, untuk video 30 menit nya ya, bisa cek di video satunya lagi ka

    • @ikasukumawachi662
      @ikasukumawachi662 23 часа назад

      Pakai model dan metode apa bu