Trik tanam anggrek cepat subur akar sehat anti badai

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 30 сен 2024
  • Tentu banyak cara ya dalam menanam anggrek selain di tempel salah satunya menggunakan pot/pot gantung . pemilihan dan penataan media tanam yang tepat akan mempengaruhi proses penumbuhan akar akan lebih cepat tumbuh dan sehat dan lebih aman untuk jangka panjang nya, mungkin trik dan tips kali ini cocok diaplikasikan pada lingkup rumah sahabat anggrek ku??
    nb : untuk semua anggrek epifit(dendrobium, Grammathopyllum,Vanda, Cattleya) Sangat bisa trik ini dipakai
    ‪@tunasanggrekfajar‬
    #anggrek
    #anggreksubur
    #menanamanggrek
    #merawatanggrek
    #caramenanamanggrek

Комментарии • 190

  • @mayanganjar4774
    @mayanganjar4774 2 месяца назад +1

    Suhu bner
    Rajin dlm per,anggrek,an

  • @hidupdikampungdanbercucukt1739
    @hidupdikampungdanbercucukt1739 Год назад +2

    Assalamualaikum,, hadir nyimak kegiatannya mas,, Tq sharing,, moga berkah,, moga jualannya laris manis,, Salam kenal

  • @halomoantb1238
    @halomoantb1238 Год назад +1

    Salam kenal mas, saya ibu Asih. Saya baru mencintai anggrek bbrp bulan ini dn saya memulai dgn pohon yg blum jadi/masih kecil bahkan cuma msih batang.
    Pertanyaan : apkh anggrek yg msih kecil bs d tanam sprt d video ini.
    Terimakasih, semoga d jawab y mas

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Bisa banget Bu Asih cuma kalau mulai bibitan dari kecil harus benar2 telaten bisa di barengi beli yang sudah berbunga biar tidak cepat bosen bund👍👍

  • @sitirahimahjamil60
    @sitirahimahjamil60 Год назад +1

    Assalamualaikum mas, boleh engak pakek celana panjang, lutut tu aurat, makcik nak ikut toturialnya, engak enak pandanganya ☺

  • @shahanazkalathilmuhammed3187
    @shahanazkalathilmuhammed3187 Год назад +1

    Assalamualaikum. Very nice video. I don't understand the language but,i am still able to understand the content of the video 👍👍

  • @KomariyahSiti-f6j
    @KomariyahSiti-f6j 9 месяцев назад +1

    MAntulll.... mksih bnyak mas ilmunya . Smoga betmanfaat & sukses sllu

  • @dasmiyasmin1909
    @dasmiyasmin1909 Год назад +1

    itu jualan

  • @tvtaniternakhcs8045
    @tvtaniternakhcs8045 Год назад +2

    Nyimak tanam anggrek, oke makasih tips salam kawan baru ya

    • @miensuminah-he6cq
      @miensuminah-he6cq Год назад

      Terimakasih mas atas tutorialnya Barokallah utk MasMiftah.

  • @rizkisetiawan1287
    @rizkisetiawan1287 10 месяцев назад +1

    itu dapat sinar matahari berapa jam sehari?

  • @anisrokandiyah8357
    @anisrokandiyah8357 5 месяцев назад

    Apakah itu di gantung langsung kena matahari ya ..
    Dan apakah langsung kena air hujan

  • @ekogunawan4393
    @ekogunawan4393 3 месяца назад

    Mau tanya mas, pohon anggrek apa boleh kena matahari langsung.

  • @dasmiyasmin1909
    @dasmiyasmin1909 Год назад +1

    kalau pakai tanah bisa engga

    • @arieffrianka3116
      @arieffrianka3116 Год назад

      Kenali dulu karakteristik anggreknya mbak, sebagian besar anggrek epifit, jadi klo akar kena tanah yg kedap bisa busuk. Kecuali anggrek tanah/terestrial spathoglottis sp. Bisa hidup di media tanah.

  • @ipunknadhif7459
    @ipunknadhif7459 Год назад +1

    keren banget om...minta no WA nya Om Miftah dunk....

  • @yuswartini1756
    @yuswartini1756 10 месяцев назад +1

    Terimakasih Mas tutorialnya, sangat bermanfaat

  • @rinatrisnawati2346
    @rinatrisnawati2346 Год назад +1

    Klo akar pakis gmn om

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Bagus juga tapi tetap di bersihkan dulu sebelum di pakai Sebetulnya semua media punya kelebihan masing-masing buat tanam anggrek

  • @dedi1635
    @dedi1635 Год назад +1

    Maaf mas punya anggrek dendro ga yg bunganya kuning tp bulat ngga keriting
    Kl ada aku mau beli.?

  • @viralsemasa-qo7qg
    @viralsemasa-qo7qg Год назад

    Salam dari Malaysia
    Kawat lebar 12 cm.
    Panjang 75 cm..
    Betulkan boss..

  • @susymariana8511
    @susymariana8511 8 месяцев назад

    Mas itu anggrek2nya dijual nda?

  • @febby-ce5rc
    @febby-ce5rc 4 месяца назад

    Klw beli potnya di saya susah.

  • @hajiamira5878
    @hajiamira5878 Год назад

    Dimana bisa beli koko fiper berapa harga per kg

  • @faridahh1381
    @faridahh1381 11 месяцев назад

    Mas , brapa cettlya nya mas ,yg sdh dewasa

  • @lenasuba59
    @lenasuba59 Год назад +1

    Ass mas mau tanya media cocofiber siramnya brapa hari sekali

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Cocofiber aman bagi yang suka siram2 mbak karena sifatnya porous

  • @eniprastiwi2031
    @eniprastiwi2031 6 дней назад

    Mantab mas...bikin semangat...

  • @angbacgiang4888
    @angbacgiang4888 Год назад +2

    Tuyệt vời ❤

  • @galihanindya8154
    @galihanindya8154 Год назад +1

    laris manis yg bagus2 di sini, sat set di wa, dah sold out, reques pakde yg sultan2 coba tayang, koleksian , mkasih 🙏

  • @winartiwinarti5676
    @winartiwinarti5676 Год назад +1

    Ide gg bagus trimakasih mase ilmunya smg jd amal baik panjenengan

  • @khoirurrohmat3539
    @khoirurrohmat3539 Год назад +1

    Maaf Abang, maaf tanya bagaimana pengolahan coco fiber-nya ?
    Pada menit 5:42 s/d 5:49 disampaikan ada videonya. Kalau boleh mohon dibantu share link video pengolahan coco fiber tsb.
    Terima kasih.
    🙏🙏🙏

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Simpel kok cuma direndam pakai air biasa minim 1 hari lebih juga makin bagus dan makin aman

    • @khoirurrohmat3539
      @khoirurrohmat3539 Год назад

      @@tunasanggrekfajar Inggih siap, matur nuwun arahannya.
      🙏🙏🙏❤️

  • @nongkumwongdee2485
    @nongkumwongdee2485 Год назад

    อยากให้มีคำอธิบายเป็นภาษาไทยด้วยค่ะขอบคุณมากค่ะชอบดูคลิปการดูแลกล้วยไม้ค่ะ

  • @izzatulyazidah8620
    @izzatulyazidah8620 Год назад +2

    Waaaah ternyata se simpel itu bikin kawat gantungan nya ... 👍👍
    Matur nuwun Mas, sharing nya ber manfaat buangeeet...

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Sama sama 👍

    • @nianasyifa1204
      @nianasyifa1204 8 месяцев назад

      Mas... Kok tidak mencantumkan no HP mas Miftah biar kalo mau pesan bisa mudah

  • @micki9541
    @micki9541 Год назад

    Pernah nanan model kek gini berakhir bosok. gramaku tanpa media semua cahaya 60% dari jam 11 sampek sore loss puji Tuhan subur 😂

  • @deltaphi9406
    @deltaphi9406 Год назад +1

    Atasny d kasih iyup2 an atau matahari langsung

  • @artadony451
    @artadony451 11 месяцев назад

    Potnya ukuran brp mas

  • @dianaherawati4414
    @dianaherawati4414 Год назад

    Suwun sharingan ny...piye nek pot gntngan ne di jual in aja..jd aku wis ra ush repot2 pak e👍👍👍🤭🤭

  • @nanik_astuti_subianto
    @nanik_astuti_subianto 8 месяцев назад

    Pot ukuran berapa?

  • @yenitaismail7959
    @yenitaismail7959 Год назад +1

    Mas bagai mana utk anggrek bulan caranya tanamnya

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Sama aja semua pot sesuaikan dengan besar kecilnya plant

  • @sariemporwati6697
    @sariemporwati6697 Год назад +1

    mksh mas miptah mas fajar ku sukabngt bermanfaat bngt totoriyalnya

  • @riyanikirin3297
    @riyanikirin3297 5 месяцев назад

    Ukuran papan berapa

  • @dwihartini4814
    @dwihartini4814 Год назад

    Mantaapss,maturnuwun berbaginya.
    Setelah repotting dg media serabut kelapa hanya dihujan²kan saja atau tetap semprot pupuk jg,pertanyaan yg sama utk dendro akar gondrong tanpa media juga dipupuk apa dihujan²kan saja maturnuwun

  • @arinareza2422
    @arinareza2422 Год назад

    Kalau mau beli bisa mas?

  • @azkiaazzahra8944
    @azkiaazzahra8944 Год назад

    Mas itu anggrek nya di smpan di luar ruang dlm keadaan terbuka sinar mtahari langsun,dan cara cepat anggrek berbunga apa nma ppuk nya??

  • @joharjo4353
    @joharjo4353 Год назад +1

    Mas kalo medianya akar kadaka boleh kena panas dan hujan terima kasih

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Boleh banget akar kadaka(MOS hitam) jangan terlalu padat pokoknya

  • @kosasihemma
    @kosasihemma Год назад +1

    Mas Fajar, kl coco fibernya tdk direndam melainkan direbus sja blh gk ?

  • @mendenasira4958
    @mendenasira4958 Год назад +1

    Rekomendasi kan pupuk yg dipakai mas

  • @iraambara108
    @iraambara108 11 месяцев назад

    Saya punya anggrek ini tp ga mau besar dia 😢 pdhl saya sdh ikuti cara bpk . Apa nya yg salah ya ?

  • @faridahh1381
    @faridahh1381 6 месяцев назад

    Mas,d mna beli pot nya

  • @mawartimaryono7195
    @mawartimaryono7195 Год назад +1

    Mas, klo pake metan kulit pinus buat cattleya bagus gk sih?

  • @hindriasihteguhrahayu7954
    @hindriasihteguhrahayu7954 Год назад +1

    Mantab.... Makasih ilmunya Mase... 👍😍🤩🙏

  • @titinsustini1639
    @titinsustini1639 Год назад

    mas angk grama sy daunnya dah 25cm blubnya ada 6 sebaiknya d pisah at d biarin rimbun soalnya yng tengah tumbuhnya agak miring..trimaksiih.

  • @srimurni670
    @srimurni670 Год назад +1

    Kalau dendrobium bisa pakai kokofiber?

  • @juprirantetasak3718
    @juprirantetasak3718 Год назад

    Oh iya mas ?
    Gimana caranya mengatasi kalau media Angrek hijau kaya lumut itu
    Saya nga suka liat mas 😀🙏

  • @praptimahyuddin4476
    @praptimahyuddin4476 Год назад

    Tujuan menanam anggrek adalah menghasilkan bunga yg
    banyak dan sering2 berbunga... Tunjukin dong hasilnya.

  • @yulihariani3712
    @yulihariani3712 Год назад

    Mas koko fiber ada ngk yg sdh siap jual buat medianya lo ms klu ad bisa pesan dmna ms mksh

  • @susymariana8511
    @susymariana8511 8 месяцев назад

    Mas kasih dong cara memupuknya bagaimana?makasih

  • @bonklalamongan
    @bonklalamongan Год назад

    Bagus2 om.. Keren..
    Salam dr Lamongan🙏🙏

  • @ephot4684
    @ephot4684 Год назад

    Keren Mas Idenya ...Simpel banget..Terimakasih

  • @sitimaesaroh2962
    @sitimaesaroh2962 Год назад +1

    Wahh hebat sekali .ho oh to??

  • @noviyarni9552
    @noviyarni9552 Год назад

    Susah cari coco fibernya .....dijual dmn ya .

  • @nordiananordiana2668
    @nordiananordiana2668 Год назад

    Cek harga Bibit angrek grama ukuran segitu berapa harga mas

  • @sriyani7873
    @sriyani7873 Год назад

    ada jual potnya mas yg seperti tutorialnya

  • @endahratna1800
    @endahratna1800 Год назад +1

    Pot yg spt itu daerahku kok tdk ada ya

  • @rosimeiremoreno6003
    @rosimeiremoreno6003 5 месяцев назад

    O professor de orquidea tem canal no you tube?

  • @nunungnursari1947
    @nunungnursari1947 Год назад

    Bandung menyimak trima kasih... sy tunggu ilmu yg berikutmya yaaa mas 🤲👍

  • @ataabu406
    @ataabu406 Год назад

    Salam dari Sarawak..bagus sekali tips menanam anggrek..terima kaseh kerana mengajar kita yang tak tahu cara menguna sabut kelapa..saya suka ilmunya

  • @shintaorchidscilacap8800
    @shintaorchidscilacap8800 Год назад

    Wah keren banget om tutorialnya sangat bermanfaat🙏

  • @soedarmisoedardjo7133
    @soedarmisoedardjo7133 Год назад

    Pak.. pot seoerti itu .. belinya dimana yaa...

  • @santirohmawati2310
    @santirohmawati2310 Год назад

    Pak pot anggrek seperti itu ukuran berapa pak...

  • @fxsoelistyo.6839
    @fxsoelistyo.6839 Год назад

    Mohon ijin
    Alamat no hp?
    Nuwun

  • @r.marhainichannel7009
    @r.marhainichannel7009 Год назад

    Padang hadir nyimak sukses temen dan salam sehat selalu🙏🙏👍👍

  • @SriWahyuni-qi5jr
    @SriWahyuni-qi5jr Год назад

    Mas ukuran besar kawatnya brp ml.
    Trim ksh

  • @wurndari9035
    @wurndari9035 Год назад

    Terimakasih ditunjukkan tutorial buat gantungan anggrek

  • @ulemulemadventure
    @ulemulemadventure Год назад

    Terimakasih ilmunya, salam pemula dari lombok

  • @r.marhainichannel7009
    @r.marhainichannel7009 Год назад

    Cantik banget semoga laris manis salam sehat dan sukses bersama🙏🙏👍👍

  • @didingstone4280
    @didingstone4280 Год назад

    Koko pib3rnya beli dimna

  • @titiksumiati4715
    @titiksumiati4715 Год назад +1

    Terimakasih atas berbagi ilmunya

  • @budibudi4038
    @budibudi4038 Год назад

    Mas kalau sepet kelapanya baru bisa nggk ?

  • @AsepJatim
    @AsepJatim Год назад

    Makasih kang sudah berbagi ilmunyah

  • @endangsriwahyuni5272
    @endangsriwahyuni5272 5 месяцев назад

    Terima kasih ilmunya....👍

  • @musyaryatinew2211
    @musyaryatinew2211 Год назад

    Trimaksih ilmunya.
    Mau saya praktekkan buat gramma dn anggrek2 lain🙏🏻🙏🏻❤

  • @heryantotea5534
    @heryantotea5534 Год назад

    Manteep Mas Boa .. Cimahi.Hadir... Menyimak.ilmunya...trm.ksh

  • @mieft_elr
    @mieft_elr 11 месяцев назад

    Mas, kalau pakai media tanam cocopeat bisa g mas. Bagus atau tidak?

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  11 месяцев назад

      Cocopeat Bagus buat metan anggrek sebab mudah porous

    • @mieft_elr
      @mieft_elr 11 месяцев назад

      @@tunasanggrekfajar kalau buat dendro pra remaja di dataran rendah bagus g kk

  • @cakjo1985
    @cakjo1985 Год назад

    ruclips.net/video/OMxNurGYEDQ/видео.html iki anggrek ku mas jenis anggrek opo mas ??

  • @anggrekindonesia
    @anggrekindonesia Год назад

    Gramma joss

  • @Arfaalvarochannel
    @Arfaalvarochannel Год назад

    Tks mas ilmunya sangst bermanfaat

  • @mayalini5735
    @mayalini5735 Год назад

    pot anggreknya brp cm mas?

  • @joannafrancisica7600
    @joannafrancisica7600 Год назад

    What is name of the orchid you ate planting in coconut fiber

  • @asrinayetti6179
    @asrinayetti6179 Год назад

    Gimana cara pesan nya mas

  • @justtryandtaste8927
    @justtryandtaste8927 Год назад

    Mas Miftah dan Mas Fajar adalah orang-orang baeeek yang gak segan berbagi ilmu. Saya juga lagi berusaha menanam Gramma moga bisa subur seperti punya Mas Miftah. Thanks yaa

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Sama sama semoga bermanfaat dan semoga subur2 rawatan nya bund

  • @juprirantetasak3718
    @juprirantetasak3718 Год назад

    Trima kasih mas 🙏
    Ini yg saya tunggu ilmunya cara membuat gantungan pot simpel dan cantik 🥰🥰🙏

  • @basavarajnandargi4204
    @basavarajnandargi4204 Год назад

    There is so much humidity! Even the wall has become green.

    • @biewidjanarko9730
      @biewidjanarko9730 Год назад

      That's good for orchid root...coz to grow the root we need humidity.and iam surely know the quality plant of this guy,the plant that he sell always healty,big and tall.

  • @aleidasuarez3239
    @aleidasuarez3239 Год назад

    Por favor subtitule en español

  • @lilikmumpangati699
    @lilikmumpangati699 Год назад

    Luar biasa, trima ksh ilmunya

  • @yoyokedysiswoyo1949
    @yoyokedysiswoyo1949 Год назад

    Jenis anggreknya apa ya om

  • @bunda_Hamur
    @bunda_Hamur Год назад

    Wah mau nyoba jg di rumah

  • @titinsustini1639
    @titinsustini1639 Год назад

    mas angrk grama sy daunnya

  • @suryanisri6547
    @suryanisri6547 Год назад

    Makasih share ilmunya...tips yang mudah, sederhana, tetapi sangat bermanfaat.

  • @lndahanis9930
    @lndahanis9930 Год назад

    Mas takhul maestro anggrek ap seniman anggrek ya..
    Kerja an ny rapi gitu ..

  • @bintorowati1907
    @bintorowati1907 Год назад

    Jenis anggrek apa saja yang bisa ditanam model seperti in

  • @harnaningsih3282
    @harnaningsih3282 Год назад

    Mas untuk belinya pot angrek yg byk lubang di mn mksh

  • @rosmasinaga3215
    @rosmasinaga3215 Год назад

    Mas...beli potnya dimana ?
    Kl pesan bisa...

  • @fauziahmohdyusof2430
    @fauziahmohdyusof2430 Год назад

    Cocopeat direndam berapa lama dan guna rendaman baja atau hanya air

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Hanya air biasa minimal rendam 1 hari kalau bisa lebih supaya makin aman