Kenapa Putin Akan Memilih Serangan Nuklir Taktis? Apa Bedanya dengan Nuklir Strategis?

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 17 окт 2024
  • Perang Rusia Ukraina terus berlarut, Selain menguras Sumber daya negara yang terlibat dalam konflik. Perang Juga mengancam seluruh dunia dengan eskalasi yang kian memuncak.
    Serangan Jembatan Krimea, Balasan Rudal Jelajah Rusia, dan Pasokan Nato ke Ukraina yang mengalir deras membuat perang menuju klimaks. Akankan rusia menggunakan senjata Nuklir? Nuklir seperti apa yang akan digunakan?
    www.builder.id/
    #nuklirtaktis
    #rusiavsukraina
    #serangannuklirrusia
    #perangnuklir
    #nuklirtaktisvsstrategis
    #rusia
    #ukraina

Комментарии • 961

  • @agustinusadenan6825
    @agustinusadenan6825 2 года назад +53

    Sewaktu merdeka th 91, ukraina memiliki sekitar 3000 an senjata nuklir. Perjanjian Budapest th 94 yg menjamin keamanan Ukraina dari serangan Rusia maupun negara sekitarnya asalkan Ukraina menyerahkan seluruh persenjataan nuklirnya ke Rusia.
    Serangan Rusia ke Ukraina sudah terjadi beberapa kali, namun sekarang serangan ini bertujuan untuk menjajah ukraina dan menjadikan ukraina sebagai bagian kekuasaan Rusia.
    Perjanjian Budapest ini tidak dipatuhi Rusia, sedangkan senjata nuklir Ukraina sudah diserahkan. Zelhensky pun sudah mengingatkan perjanjian ini, dan menyesalkan keputusan pemerintah saat itu yg pro Rusia untuk menyerahkan semua persenjataan Nuklir Ukraina.
    Namun ukraina masih memiliki kemampuan Nuklir, yg diterapkan ke pembangkit listrik. Ukraina masih mampu untuk mengembangkan kembali persenjataan nuklirnya, dan reaktor nuklir ukraina masih aktip.
    Serangan nuklir ke Ukraina akan membuat perang semakin besar, tujuan putin utk menjajah ukraina, adalah untuk menguasai 'lumbung pangan eropa'. Saat ini rusia adalah pemasok gas terbesar ke eropa, jika ditambah dengan menguasai 'lumbung pangan eropa' maka eropa bisa repot melawan rusia. Hal ini sudah diketahui oleh Eropa, sehingga eropa membantu ukraina secara penuh.
    Negara yg sangat diuntungkan saat ini dari perang ini adalah AS. Senjata senjata AS terbukti ampuh melawan senjata Rusia, bantuan militer ke ukraina tidak gratis dan harus dibayar oleh ukraina nantinya. Jika ukraina kalah, maka tidak ada yg akan membayar bantuan militer ini, kecuali asset rusia yg dibekukan. Russia pasti akan melawan penyitaan asset ini.
    Karenanyalah bagi AS dan sekutunya, Ukraina harus menang, dengan bantuan militer besar besaran maupun operasi intelegen. Rusia terlambat menyadari ini, Skenario awal Ukraina akan takluk dan mampu dikuasai dalam tempo 48 jam, dan juga sudah dikondisikan dengan AS bahwa presiden Ukraina akan dibawah keluar dari ukraina dengan pesawat dan tinggal dalam pengasingan seperti presiden Afganistan. Namun ternyata presiden Ukraina tidak bersedia keluar dari negaranya dan memimpin perang melawan Ukraina. Nasionalisme ukrainapun bangkit, harapan Putin bahwa pasukan rusia akan disambut dengan karangan bunga oleh rakyat Ukraina menjadi sirna. Ukraina menjadi lahan terkubur nya pasukan Rusia dan perang yg panjang. Selama 280 hari perang sudah berobah, ukraina mulai berhasil memukul mundur pasukan rusia, sehingga rusia terpaksa memobilisasi rakyat nya untuk berperang. Namun perang untuk menjajah negara lain, semangatnya tentu berbeda jauh dengan semangat mengusir penjajah.

    • @donaldkwek8507
      @donaldkwek8507 2 года назад

      Kata biden...segala biaya perang yg di keluarkan As harus di tanggung rusia....
      Seperti nya rusia akan benar benar di hancurkan...

    • @LETSGO_NIHONGO
      @LETSGO_NIHONGO 2 года назад +2

      Coba saja Indonesia punya, GAGAH

    • @Leochellenger
      @Leochellenger 2 года назад +45

      Setiap komentar tergantung sudut pandang... Setelah Uni Soviet bubar Harusnya AS membubarkan Nato karena sudah tidak ada musuh setimpal yaitu pakta Warsawa , tetapi sejak pewaris terbesar uni Soviet (Rusia) ekonomi saat masih sangat lemah dan AS memanfaatkannya untuk memperluas/ menambah anggota baru untuk bergabung dengan Blok Nato....Rusia sebenarnya marah dan protes pada waktu itu karena AS & Nato sudah melewati garis merah yaitu sengaja memperluas wilayah/ menambah anggota untuk mengurung Rusia mulai dari Barat, Utara dan selatan ( Turki) dan juga beberapa pangkalan militer AS di negara Arab. Jelas Rusia tidak mau Dikurung dalam situasi ini karena Mereka tau Eropa itu miskin SDA dan Rusia kaya akan SDA. Jika semuanya dihambat maka Rusia pun akan susah menjadi negara Maju.
      Pada saat Rusia masih tertatih-tatih AS dan Nato sibuk memerangi Negara Arab yang tidak mau tunduk atas kepentingannya. Dengan berbagai Cara AS menggunakan media propaganda untuk memojokkan negara yang akan di intervensi . Korban pertama adalah Afganistan kemudian berlanjut ke Irak,dan Libya... Saat AS dan Nato sibuk Rusia yang ekonominya mulai membaik secara perlahan " Memodernisasi alustsistanya untuk pertahanan diri. Dan benar saja Saat AS dan Nato menyerang Libya dengan Dalih menumpas ISIS dan ingin menggulingkan presiden Suriah pasukan Rusia datang untuk menyelamatkan Suriah dari serangan AS dan Nato yang terbukti membuat AS marah kepada Rusia karena Aksinya dihalangi.
      Saat ini AS balas dendam kepada Rusia dengan cara membantu pengiriman senjata canggih dan juga ribuan pasukan bayangan dari blok Nato agar Rusia tidak bisa memenangkan peperangan di Ukraina

    • @syarifsparxtms8353
      @syarifsparxtms8353 2 года назад

      Keren ni pembahsan kalian..

    • @gdin9272
      @gdin9272 2 года назад +3

      @@Leochellenger wkwkwk kalo yg lu bilang namanya ngarang

  • @putrarr3824
    @putrarr3824 2 года назад +6

    apapun itu namanya taktis atau strategis tetep mengerikan..apalagi radiasi nuklirnya...Ya Allah, lunakkanlah hati mereka agar tidak menggunakannnya..Amiiien

    • @muhammadsholifudin597
      @muhammadsholifudin597 2 года назад

      orang kafir mana punya hati lunak tuh liat timur tengah orang² nya di bantai tiada ampun Cok

    • @ferytopnew7586
      @ferytopnew7586 2 года назад +1

      Moga aja kalau terjadi hanya bisa berdoa 😭

  • @yogasiga3293
    @yogasiga3293 2 года назад +8

    Pengamat militer wawasannya harus spt abangku ini..jelas dan mudah dipahami oleh kaum awam.

  • @jongpark2010
    @jongpark2010 2 года назад +6

    jangan andalkan nuklir atau senjata apapun tetapi bertobat Tuhan minta kerendahan hatimu jangan di hasut oleh siapa pun juga

    • @exgangster843
      @exgangster843 2 года назад

      Putler b like "bodo amat aing... Pokoknya kudu menang.. kl g gue kehilangan muka cuy"

  • @muhammadsulaswanto8191
    @muhammadsulaswanto8191 2 года назад +1

    Sungguh berat tanggung jawab sebagai pemimpin.dialah yg bertanggung jawab nantinya atas semua para korban. Maka manfaatkan lah kepemimpinanmu dengan sebenar2nya.🙏

  • @h.vladimiralputins.a.g6981
    @h.vladimiralputins.a.g6981 2 года назад +6

    ini yang saya suka dari anda penjelasan yg akurat dan mencerdaskan mengEdukasi ... ❤️

  • @biossetup4005
    @biossetup4005 2 года назад +32

    Mengerikan perang nuklir ini...seperti mimpi di siang bolong yg tiba-tiba muncul menjadi kenyataan.

    • @laurabasuki2841
      @laurabasuki2841 2 года назад

      Pasti kejadian kok, kalo yg muslim coba baca ad dukhon

    • @samrsitk6989
      @samrsitk6989 2 года назад +3

      Sekali tekan tombol...langsung sepi tuh dunia, pengusaha langsung gulung tikar,minyak lnsng langka,phk dimana2 harga pangan naik tiba2,demo dan rusuh dimana2,org kaya panik maskapai penerbangan mati total ,rampok mulai beraksi,percabulan merajalela,dapur terancam ga ngebul,konflik agama memanas...dst!!!!!!

    • @pecintamaxwinn9155
      @pecintamaxwinn9155 2 года назад +2

      @@samrsitk6989 dunia bakal mirip film madmax dmn orang2 yg tersisa bkal bkin kampung klompok/clan buat nyerang clan laen demi kuasai sisa air dan pangan , dunia udh tanpa hukum aturan dan pemerintah sah yg ada cuma hukum rimba siapa yg kuat dia yg bertahan

    • @eduardadhi110
      @eduardadhi110 2 года назад

      @@pecintamaxwinn9155 mad max ala indo susah juga soalnya jalannya sempit sempit...mungkin ala madmax tapi wara wiri pake motor matic wkkw

  • @ferrymulano305
    @ferrymulano305 2 года назад +8

    di masa lalu nuklir pernah menghentikan perang dunia 2 dan negara² agresor bertekuk lutut, tp sekarang serangan nuklir bisa memicu perang dunia 3 bukan penyelamat muka seandainya rusia nekat mengunakan nya.

    • @asiancat2053
      @asiancat2053 2 года назад +1

      Tidak mungkin terjadi pd3 karena china tidak mungkin ikut campur untuk membela rusia, karena mitra dagang terbesar china itu eropa sama amerika, bukan rusia, tidak mungkin dong china mau menghancurkan ekonomi sendiri

  • @sulistiyonosulis2994
    @sulistiyonosulis2994 2 года назад +2

    Putin berat menanggung malu.. atas kegagalannya . Melakukan .serangan cepat.....semoga Tuhan menyadarkan Putin. Untuk sembuh dari phiskopat......

  • @imamghozali3488
    @imamghozali3488 2 года назад +7

    na ini media mendidik saya salut

  • @sheffendie29
    @sheffendie29 2 года назад +7

    semoga perang segera berhenti, kita tinggal di Bumi yg sama dan hanya satu²nya, kenapa kita menghancurkan diri sendiri, semoga tidak sampai terjadi perang nuklir, itu akan memusnahkan kehidupan di bumi, ratusan juta bahkan milyar manusia akan meninggal seketika, juga cacat, kerusakan genetik yg menurun ke anak cucunya, atau kena kanker, efeknya jangka panjang ke seluruh manusia di bumi, radiasi debu nuklir akan menyebar di seluruh atmosfir bumi mncemari udara makanan dan air, tdk ada makanan dan air yg aman dikonsumsi, tdk ada udara yg aman dihirup, belum lagi efek ekonomi, smua manusia akan mnderita, tidak ada yang menang, semua kalah dan hancur.

  • @izramamna6850
    @izramamna6850 2 года назад +18

    Serangan Nuklir (baik Taktis maupun Strategis) tapi tanpa diikuti invasi percuma saja, karena poin pentingnya di penguasaan wilayah, bukan hanya penghancuran, dan ini mesti benar2 dipikirkan oleh Rusia, karena setelah kasus kekurangan amunisi, kekacauan mobilisasi parsial, dan kekalutan jalur logistik pasukan ini benar2 membuat strategi mereka lumpuh total.

    • @rovinnisp5743
      @rovinnisp5743 2 года назад

      Lumpuh yg hancur cpa lawak lu

    • @izramamna6850
      @izramamna6850 2 года назад +4

      @@rovinnisp5743 Oh maaf klo salah bahasa, mungkin gagal lebih tepat.

    • @Zappa_N
      @Zappa_N 2 года назад +4

      habis nyerang pake nuklir wilayah yg di bom ga bisa ditempatin pasukan

    • @Riletime18
      @Riletime18 2 года назад +5

      Kekurangan amunisi yg mana bos media barat cuman propaganda fakta nya amunisi rusia msh banyak.
      Rudal jelajah nya pun msh stock di gudang bukti stelah j3mbatan crimea di bom rusia membalas dg rudal jelajah KH101

    • @awnsan1104
      @awnsan1104 2 года назад

      nah apa Rusia mau menguasai semua wilayah atau sekedar 4 willayah yg telah dikuasai serta menghancurkan yg lain dg nuklir? Rusia mau mencaplok seluruh Ukraina itu kan hanya propaganda Ukraina dan Barat sj

  • @nurrasidiumary8662
    @nurrasidiumary8662 2 года назад +20

    Cocok jadi penasehat menteri pertahanan..👍👍👍

    • @fundemort
      @fundemort 2 года назад +4

      mas ABK ini wawasan luas hampir semua bidang. kalau saya pikir lebih cocok penasehat umum atau KSP, atau menteri riset.

    • @idajajan3017
      @idajajan3017 2 года назад +1

      Bagaimana kalau jadi Mentri Penerangan seperti jaman orba ( Harmoko )

    • @budiutomo8130
      @budiutomo8130 2 года назад

      Masih kalah sama orang partai boss wkwkw

    • @Kiraakira99
      @Kiraakira99 2 года назад

      @@budiutomo8130 orang partai + orda 😵

    • @nabilfarit6669
      @nabilfarit6669 2 года назад

      Apa kabar ibu connie yang lebih spesialis di bidang pertahanan, masa orang teknik di bilang cocok jadi Mentri pertahanan 😙

  • @HasanMabrur
    @HasanMabrur 2 года назад +30

    narasinya selalu memuaskan

  • @fahrrurrozi686
    @fahrrurrozi686 2 года назад +8

    PUTING bingung Ukraina ngg nyerah2. Mau nyerang pakai nuklir tapi pasti simalakama. Jika nuklir dilepaskan bisa saja Ukraina rata, tapi konsekuensinya juga akan besar yaitu eskalasi akan terus semakin meningkat dan bisa jadi perang skala besar akan terjadi, yang taruhannya tidak sepadan. Rusia mendapatkan seluruh Ukraina, tapi republik Rusia hilang dari muka bumi karena kalah perang.
    Atau sederhananya jika Rusia menang maka Rusia dapat Ukraina, tapi jika Rusia kalah, maka republik Rusia akan hilang dari peta. Sangat tidak sepadan.

    • @sandiyudhayudha1117
      @sandiyudhayudha1117 2 года назад

      Gk bingung lah buat mrs Putin..emng nnti nya udh di takdirkan ad perang nuklir..yg akan kembali ke jaman batu lg..

    • @pakuwonboys1562
      @pakuwonboys1562 2 года назад +1

      Pengamat abal² ngoceh... ini perang Nato, AS vs Rusia.

  • @silojaloja1685
    @silojaloja1685 2 года назад +3

    Makin rame setelah terdesak,dari target 7 hari oprasi KHUSUS menjadi 1tahun.

  • @rullywahyudi4630
    @rullywahyudi4630 2 года назад

    Trims....bagus sekali penjelasannya....
    Tolong juga dijelaskan mengenai perseteruan lndonesia dengan australia negara vampire yang sudah acap kali mengancam kedaulatan NKRI....
    Apa mereka belum cukup menghisap ladang minyak ditimur leste ???
    Beri keterangan yang sejelas2nya tentang kekuatan yang dimiliki masing2 pihak....
    Begitu pula campur tangan As inggris dan sekutunya....
    Apakah China akan mendukung lndonesia jika perang dengan australia terjadi ???

  • @vangreen7325
    @vangreen7325 2 года назад +15

    Dari jaman soviet barat selalu mengintimidasi sampe soviet pecah skrng rusia kaya nya barat menginginkan perang Nuklir secara nyata ,mungkin itu akan menjadi perang habis habisan .

    • @exgangster843
      @exgangster843 2 года назад +2

      Kan udah ad penjelasan nya d menit 6:54
      Ibarat preman yg ini pengen nya nggebukin tp g mo digebukin... Dan parahnya preman yg ini sumbu nya pendek

    • @eduardadhi110
      @eduardadhi110 2 года назад

      Namanya orang misquen selalu lebih iri sama negara barat yg lebih modern dan kaya. Seandainya rusia jadi demokrasi dia bisa sekaya negara jerman

    • @exgangster843
      @exgangster843 2 года назад +1

      @@eduardadhi110 tergantung gan. Yg parah itu kan mentalitas masyarakat n tatanan sosial dsono. Budaya korup nya lbh parah dsono (sini aj yg lebay.. merasa smua pejabat nya KKN, padahal blom tau dsono jauh lbh parah) blom lg budaya minum miras nya.... Yg pengaruh k angka kematian cowok .... G salah kl jumlah cowoknya lbh dikit d rusia.... Lhaaa kl mabok suka gelud... Lalu meninggoy, kalopun survive... Ntar organ nya yg kalah krn dicekokin miras.... Alhasil g bs kerja... Kesejahteraan keluarganya berkurang.
      Gue mah jg sama berkeyakinan kl misal ad sdikit demokrasi, atau attitude anti KKN aj d rusia.... Harusnya mbikin perbedaan kok.

    • @msz4746
      @msz4746 2 года назад

      Pembentukan Uni Soviet dan komunisme adalah keberhasilan zionis barat memanipulasi Rusia, revolusi Rusia, adalah keberhasilan kaum nasionalis Rusia, & Kristen ortodox memusnahkan komunisme zionis..itulah sbabnya Rusia menyerang Celengski, proteksi dini agar hal tersebut tak terulang lagi, setelah zionis mulai mendirikan rezim nya di ukraina..

    • @rickymaru5308
      @rickymaru5308 2 года назад

      @@eduardadhi110 China gimana ? .. bukan masalah tatanan demokrasi atau komunis tapi dari bagaimana pemimpinnya mengelola negara

  • @benibky6281
    @benibky6281 2 года назад

    mantap mas bro info dan pnjlasannya trmaksih salam sehat2 sellu

  • @adebae638
    @adebae638 2 года назад +4

    menambah pengetahuan

  • @mangatachannel4022
    @mangatachannel4022 2 года назад +1

    Seru seru lanjut..

  • @xoxo9623
    @xoxo9623 2 года назад +6

    Sejak jaman perang di Afganistan, Russia sudah punya nuklir, tapi tidak digunakan dan memilih mundur. Terlalu besar resikonya, menang jadi abu, kalah jadi abu, krn nuklir bukan monopoli Rusia. Dan seluruh dunia akan kena dampaknya.

    • @iwanbudiman9296
      @iwanbudiman9296 2 года назад

      Rusia atau Uni Sovyet sdh memiliki persenjataan nuklir sejak thn 1949 tepatnya....

    • @opinions1234
      @opinions1234 2 года назад

      setuju bro,
      putin masih doyan nasi dan barang mewah, terutama anak dan selingkuhannya 🤣

    • @nurrohim9
      @nurrohim9 2 года назад

      @@opinions1234
      Kaya yg tau aja lo bro🤣🤣

    • @jeffmusk848
      @jeffmusk848 2 года назад

      @@opinions1234 selingkuhan yg montok itu ya, asek 🤣

    • @pecintamaxwinn9155
      @pecintamaxwinn9155 2 года назад +1

      Karena di afganistan gada untung nya, pertama dia bkn bagian/bekas soviet dan secara kultur dan bangsa jelas udh beda ama mayoritas wilayah soviet yg etnis nya slavic, kedua pengaruh barat gk begitu gede di afganistan walaupun mereka bantu mujahidin dgn ngirim stinger dan javelin tp lebih secara diem2 via intelijen CIA bkn secara terang terangan dan di forum internasional pun gada tekanan+sanksi berlebih yg nyakitin rusia kaya di ukraina skrg

  • @godongjati0124
    @godongjati0124 Год назад

    Untuk apa dibuat kalau tdk untuk digunakan di saat negara darurat/ terdesak?.. Amerika juga pernah menggunakan disaat pasukannya terdesak ..hingga bisa membalikkan keadaan kritis menjadi taktis.

  • @wahyuramdhani9413
    @wahyuramdhani9413 2 года назад +7

    Boleh jadi perang nuklir adalah tafsiran dari dukhan yg katanya bisa membinasakan manusia... Dan sisa radiasi nuklir itu angin lembut yang membunuh manusia satu persatu...

    • @DatuSasaka
      @DatuSasaka 2 года назад +2

      Dukhan memang adalah suatu kabut asap ,
      Yg menyelimuti dunia.
      Namun angin yg halus trsbut ,entah itu adalah radiasi atau tidak kita tak tau
      Namun angin halus trsbut hanyan membunuh orang" yg beriman walaupun iman nya sebesar biji zarah.
      Wallahu 'alam.

    • @danrusetiawan4303
      @danrusetiawan4303 2 года назад +1

      Dulu pernah ada jurnal sains yang menjelaskan bahwa radiasi nuklir bisa dibawa oleh angin sehingga dapat mempengaruhi kesehatan orang nantinya, walaupun begitu ini masih dalam tahap proyek tertutup alias simulasi dan hasilnya memang mengerikan, radiasinya bisa dibawa oleh angin, walaupun begitu tidak terlalu banyak (sekitar 2-40 Bq), sedangkan untuk bisa membunuh manusia dalam hitungan detik dengan radiasi butuh sekitar 1,5 Cu dan itu setara dengan 4 ledakan bom hidrogen untuk sekitar daerah 2600 km persegi, jadi bisa jadi Dukhan adalah bayangan radiasi nuklir yang menyejukkan namun mematikan (karena dalam penelitian pengaruh radiasi, kulit mengalami penurunan suhu sehingga seakan-akan mendapatkan angin sejuk), semoga bermanfaat wasallam

  • @andrikurniawan6459
    @andrikurniawan6459 2 года назад +1

    Ngeri..
    Allahumma shali wa salim wa barikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal akhirin wa fil mala'il a'la ila Yaumiddin

  • @sunrise8175
    @sunrise8175 2 года назад +20

    setuju, gunakan nuklir untuk membuat kiamat bersama😂
    karena kita manusia terlalu bodoh, mengangap negaranya sendiri paling penting (paling bener sendiri)..
    bukannya berpikir bersama cara menyelamatkan bumi, malah berpikir memerangi sesama manusia dan tambah merusak..

    • @mikhailgorbachevspd2103
      @mikhailgorbachevspd2103 2 года назад +1

      Anda Harus Memahami Sifat Dasar Manusia Sejak Lahir

    • @widodoakrom3938
      @widodoakrom3938 2 года назад +1

      Lmao

    • @bahenol7775
      @bahenol7775 2 года назад +1

      Ini semua ulah Yahudi,Israel,mamarika.pengaruh mereka sangat kuat di dunia.

    • @majinhg1925
      @majinhg1925 2 года назад

      itulah perang ... kita terpaksa bersaing sesama manusia ... kerana bukan semua manusia sama pemikiran mcm kita ....

    • @AhmadAhmad-gy6fy
      @AhmadAhmad-gy6fy 2 года назад

      @@bahenol7775 benar bro dunia digiring ke perang nukliroleh yahudi,
      Yahudi tidak perduli penduduk dunia habis, yahudi pasukan utama dajal

  • @sidikkis1691
    @sidikkis1691 Год назад

    Pencerahannya sangat bagus dan masuk akal

  • @sosipin2000
    @sosipin2000 2 года назад +7

    Putin tak akan pakai nuklir di Ukraina krn radiasi nya Rusia jg kena,,, nuklir Russia hanya akan di pakai utk Eropa barat & home land USA

  • @kittylovers6410
    @kittylovers6410 2 года назад

    Asik ya untuk saling MEMBUNUH pun ada taktis dan strategisnya.

  • @mu_fa
    @mu_fa 2 года назад +9

    Generasi tua memang gila, masih terbawa suasana perang dingin. Gara2 konflik wilayah kecil, bisa mengancam seluruh dunia.

    • @squadmuria8519
      @squadmuria8519 2 года назад

      generasi z selalu merasa lebih pintar dari pendahulunya karena kecepatan berpikir yg instan.

    • @sunrise8175
      @sunrise8175 2 года назад

      mmg bbrp org berpikir gila akan kekuasaan, tamak, rakus, merugikan org lain, merugikan negara lain, merusak alam, bahkan sampai merugikan diri sendiri akan dilakukan karena sifat egonya yg besar..
      dan lebih repotnya lagi orang seperti itu jadi pemimpin.. habislah sudah dunia ini.. 😣

    • @rafifumarofficial3444
      @rafifumarofficial3444 2 года назад +1

      Generasi tua emng gila bro, sarat pengalaman...
      Wkwkwkwkkwkkk...

    • @sahlanwiradesa9528
      @sahlanwiradesa9528 2 года назад +3

      Itu karena ambisi putin seharusnya biarkan rakyat ukrania memilih jalan hidupnya sendiri

    • @danrusetiawan4303
      @danrusetiawan4303 2 года назад

      Bagi pemikiran liberal apa yang dilakukan oleh seorang VP itu gila dan bakalan menghancurkan semua, namun bagi pemikiran sosialis hal itu diperlukan oleh orang-orang gila supaya bisa mengubah situasi dan kondisi dunia setelah perang dunia kedua dibatasi kekuatan dan kekuasaan para orang-orang pemerintahan dan diambil alih oleh para pemilik perusahaan (atau sering kita sebut oligarki), saya sih berpikir netral sah-sah saja si jika Om VP mau melakukan hal gila semacam itu dengan meluncurkan nuklir diwilayah konfliknya, toh jika kalian main game strategis seperti perang antar negara pun jika diperlukan penyerangan menggunakan nuklir pasti kalian lakukan demi melemahkan lawan, sudahlah jangan anggap semua orang di pimpinan dunia itu gila, yang membuat mereka gila akibat paranoid dan ketakutan mereka sendiri, dulu sebelum ada perilaku black people dihargai ada komentar pedas dari white people bahwa mereka (BP/black people) itu bajingan, suka mabok dan perilakunya bar-bar, padahal setelah tahu dengan banyaknya ngobrol dengan mereka ada beberapa WP (White people) mulai sadar bahwa itu hanyalah retorika ketakutan yang gak benar, toh mereka juga manusia juga yang kadang baik perilakunya kadang buruk pula perilakunya, semoga bisa jadi pelajaran bagi pikiran bebas seperti anda sehingga saking bebasnya lupa bahwasanya agama mengajarkan batasan yang tidak bisa dilanggar baik secara norma ataupun moral, wasallam

  • @baskoro961
    @baskoro961 2 года назад +4

    Dunia sedang seleksi alam dan berjalan sesuai takdir yg kuasa pantau saja sambil menikmati kopi hangat 😀

    • @okta4976
      @okta4976 2 года назад

      Ga juga Indonesia aman. Bila Rusia serang Ukraina dengan Nuklir, Kiev gosong. Amerika dengan alasan Ukraina berhak bela diri, memberikan nuklir taktisnya ke Ukraina. Moskow gosong. Bila Rusia marah ke Amerika dan menyerang nuklir, serangan ke satu anggota NATO mengakibatkan seluruh anggota menyatakan perang pada Rusia sesuai pasal 5. AUKUS juga demikian. Australia (anggota AUKUS) menyatakan perang pada Rusia. Bila Rusia menembakkan 20 nuklirnya ke Australia, satu aja bermasalah kira kira jatuh dimana? Bisa ga jatuh dirumah saat minum kopi hangat?

    • @al-awal.al-akher8755
      @al-awal.al-akher8755 2 года назад

      @@okta4976 😺😺😺😺😺😺👍👍👍👍👍👍👍👍 waktunya sudah dekat Bray

  • @hassanrose1714
    @hassanrose1714 2 года назад +4

    Konten yg terbaik terang dan bisa dioercaya.

  • @jaderancaq6968
    @jaderancaq6968 2 года назад +1

    sangat mengeriii..kan

  • @zarsani8068
    @zarsani8068 2 года назад +4

    Kiamat memang sudah ditakdirkan

    • @hackproject8
      @hackproject8 2 года назад

      betul kiamat itu perang nuklir itu sendiri.

  • @t161sprawotsi3
    @t161sprawotsi3 2 года назад +13

    Wah .. Mungkinkah ini akan mejadi " Chernobyl Disaster Part Second " bukankah Lokasi kotanya masih berdekatan antara Ukraina & Chernobyl Kota yg sampai saat ini menjadi kota mati tidak berpenghuni dampak kebocoran reaktor nuklir tahun 1983. Semoga ada jalan keluar untuk menuju perdamaian. 🙏🙏🙏

    • @Ikan.Bandeng
      @Ikan.Bandeng 2 года назад +1

      chernobyle kan memang diukraina bagian utara, deket belarus

  • @andrisoe1
    @andrisoe1 2 года назад +3

    Narasi nya mantap bang, cuma setelah ada kata kiamat modern jangan ucapkan terima kasih donk bang, ampuuuuuun ngerinya 😱

  • @mamanaki8946
    @mamanaki8946 2 года назад

    waduh....terimakasih penjelasan senjata Nuklir..

  • @dan93doang
    @dan93doang 2 года назад +6

    Kalau nuklir rusia pecah otomatis nuklir paman sam pun pasti tak mau ketinggalan.

  • @enamsatuu8988
    @enamsatuu8988 Год назад +1

    Berdamai lebih beradab...mulia....

  • @fajardarmawan2007
    @fajardarmawan2007 2 года назад +3

    Up to date juga ni channel, mantap 👍

  • @wongbantuljogja5119
    @wongbantuljogja5119 2 года назад +2

    Saya suka canel ini, narasi jelas tanpa harus pakai back sound musik

  • @ikwanyudistira2355
    @ikwanyudistira2355 2 года назад +6

    "Dunia ini sedang tidak baik baik saja kawan.."

  • @avspuhpelemmultimedia
    @avspuhpelemmultimedia Год назад

    Masuk sekali penjelasannya

  • @DojiStarrr
    @DojiStarrr 2 года назад +4

    Nuklir akan menyelamatkan HARGA DIRI PUTIN tapi menghancurkan peradaban RUSIA itu sendiri..
    karna jika lepas 1 nuklir....itu akan menyeret negara" nuklir lainnya

    • @widodoakrom3938
      @widodoakrom3938 2 года назад +2

      True dikira yg punya nuklir cuma Russia

    • @el4182
      @el4182 2 года назад

      @@widodoakrom3938 yg punya nuklir banyak....... Tapi yg punya nuklir kayak yg punya RUSIA kagak ada bro... Nyambung kan 😅😊😛😛😛😛😛😛😛😛

    • @el4182
      @el4182 2 года назад

      Siapa yg lebih hebat aja bro nuklirnya... Itu yg akan bisa membunuh negara lawannya dgn cepat... Klo udah kena nuklir duluan apa bisa membalas kalau orang nya udh pada modiarrrr 😁😁😁😛😛😛

  • @fajarhayabusa7546
    @fajarhayabusa7546 2 года назад

    Mantap informasinya

  • @alizahidin2806
    @alizahidin2806 2 года назад +18

    Sangat jernih dan mencerahkan. Thanks Pa Dosen

  • @ilmuygdmiliki
    @ilmuygdmiliki 2 года назад +1

    Mantap ilmunya

  • @C0zy_N_W4rm
    @C0zy_N_W4rm 2 года назад +7

    saya pikir serangan nuklir taktis tentu akan memicu kemarahan nato dan masyarakyat dunia,dan rusia yg sdh lemah akan ketagihan menggunakan senjata nuklir lainnya..jelas ini akan memicu perang nuklir sebenarnya krn negara negara NATO pun seolah mendapat legalitas menyerang menggunakan senjata nuklir taktisnya pula hingga pd akhirnya semua jenis nuklir akan dipakai oleh semua pihak.

    • @sadanrigip6581
      @sadanrigip6581 2 года назад

      Klu dibilang lemah gue nggak setuju,beradasarkn retorika apa sehingga anda bisa mengatakn LEMAH???
      Bukankh digaris depan palagan pertempuràn saat ini perang terus berlanjut,walaupun Ukraina menang diKarkhiv dan Lyman dan tentara Rusia mundur bukan berarti kalah. tarik-ukur dlm perang itu biasa, ibarat kata combat attack(mundur utk kembali)

    • @donilikethis8348
      @donilikethis8348 2 года назад +1

      @@sadanrigip6581 Rusia emang dah Lemah. Opsi A Dan B juga gagal, tinggal Opsi C doang yaitu penggunaan Nuklir.

    • @DatuSasaka
      @DatuSasaka 2 года назад

      @@donilikethis8348 kok rudal masih saja wara wiri

    • @C0zy_N_W4rm
      @C0zy_N_W4rm 2 года назад +2

      @@sadanrigip6581 berdasarkan logika bro..jk rusia sdh akan menggunakan nuklir berarti itu opsi C spt mimin bilang dan rusia sdh tak sanggup bertahan dr gempuran/keroyokan negara negara NATO..sekuat apapun persenjataan jk dikeroyok banyak negara y akan melemah juga..NATO skrg th bhw persenjataan konvensional rusia tak seseram yg mereka pikir,mereka cuma ngeri dgn senjata nuklir rusia yg kita th lbh dasyat dr yg negara negara NATO..

    • @widodoakrom3938
      @widodoakrom3938 2 года назад

      True

  • @FF_mode_sad
    @FF_mode_sad 2 года назад +1

    Ngeri sekali penjelasannya mantull.

  • @gwenxiactrlc1990
    @gwenxiactrlc1990 2 года назад +3

    Di sela" video nya di kasih promo usaha mebel Anda juga gpp kok min 👍😉 ❤ .

  • @arisayid390
    @arisayid390 2 года назад +1

    Mantab min

  • @agusjusup
    @agusjusup 2 года назад +4

    Rusia gudangnya senjata, nuklir jenis apapun punya, USA & NATO sudah tau, tapi tetap inginkan Rusia runtuh perlahan, ngra manapun yg di keroyok akan membalas, NATO yg memulai dulu ngiming2 ukraina, USA ikut ngipas2, Rusia sudah terang2 pesan stop Ukraina NATO jangan masuk anggota NATO, dagang bebas boleh, sekarang dah terlambat nuklir siap digunakan

    • @mitsukikun0
      @mitsukikun0 2 года назад

      Kemakan propaganda puting aje lu. Percaya banget ama bualan nuklir tentang NATO Ukraina.
      Isu Ukraina gabung NATO hanyalah kambing hitam atas tujuan yang sebenarnya.
      Tujuan sebenarnya adalah SDA di Donbass yang kaya mineral...

    • @okta4976
      @okta4976 2 года назад

      Sudah terlambat? 😯 Rusia nuklir Ukraina, Kiev dan 2 juta penduduk gosong (mungkin termasuk Zelenski). Dengan alasan Ukraina berhak bela diri, Amerika atau Inggris kirim nuklir. Ukraina balas nuklir Moskow. Moskow gosong (mungkin Putin sempat lari, karena dia yang pencet nuklir duluan, tapi penduduk Moskow 11 juta gimana? gosong?). Rusia dan Ukraina saling bantai. Amerika, NATO, Cina, India dan Indonesia senyum senyum saja lihat mereka saling gosong.

  • @arifhidayattulloh4485
    @arifhidayattulloh4485 2 года назад +2

    Jangan mikir kalo perang nuklir Indonesia gak terdampak!! Ingat sebagian besar bahan pokok Indonesia masih ekspor dan yg terparah bahan baku obat 90% hasil impor 970 RB ton pupuk di Indonesia di impor dari rusia apa artinya? Indonesia bisa krisis pangan dan obat dan energi jadi kalo sampai Rusia pake nuklir dan dibalas NATO akan jadi kelaparan ekstrem di dunia termasuk Indonesia !

  • @muhammadlatifalwi7562
    @muhammadlatifalwi7562 2 года назад +4

    Nice info 👍

  • @tyagoaraujo3711
    @tyagoaraujo3711 2 года назад +1

    Betul juga narasinya

  • @mohamadfauzi3297
    @mohamadfauzi3297 2 года назад +3

    Penggunaan nuklir adalah tindakan pengecut Krn banyak orang tak berdosa akan menjadi korban

    • @al-awal.al-akher8755
      @al-awal.al-akher8755 2 года назад

      😺😺😺😺😺😺😺😺😺😺 tenang aja Bray kita bersama-sama dengan seluruh makhluk hidup penghuni bumi ini pergi menghadap Bapa yang berkuasa atas alam ini 😺😺😺😺😺😺😺😺😺😺💪💪

  • @usupcardinall4200
    @usupcardinall4200 2 года назад +1

    Mantul

  • @johnrakery2859
    @johnrakery2859 2 года назад +15

    Narasi yang mudah kita pahami, bagus bang .. saya dukung channel mu

  • @sapipoel
    @sapipoel 2 года назад +1

    Pembahasan yang menarik

  • @mbahedox3103
    @mbahedox3103 2 года назад +8

    Pesan Om albert Einstein..
    Sya tidak tau prang dunia ke 3 menggunakan Senjata apa
    Tapi sya tau perang dunia ke 4 menggunakan BATU & KAYU...😱😱😱

    • @mamatsugiamat9215
      @mamatsugiamat9215 2 года назад +1

      Perang dunia 4 , perang keyakinan

    • @herujokowicaksono4193
      @herujokowicaksono4193 2 года назад

      Perang ko

    • @abdullahzein8194
      @abdullahzein8194 2 года назад +1

      Iya dan itu sudah di kabarkan nabiku nabi Muhammad shalallahu alaihi wasallam 1400 tahun yang lalu

    • @guest6625
      @guest6625 2 года назад

      Selama di bumi masih ada logam. Orang tetap akan bisa bikin senjata.

  • @andreajr2021
    @andreajr2021 2 года назад +1

    terimakasih bang penceraahnya !

  • @sutrisnoadmojo9353
    @sutrisnoadmojo9353 2 года назад +3

    Mantap min 👍

  • @kingsvictory3281
    @kingsvictory3281 2 года назад

    Berbahagialah mereka yang mati di dalam Tuhan, saatnya bertobat supaya baik mati maupun hidup jiwa kita diselamatkan dalam sorga, baik oleh perang nuklir, baik oleh bencana alam, baik oleh penyakit buatan, pandemi dll. Terpujilah Tuhan Yesus Juruselamat yang Agung.

  • @okta4976
    @okta4976 2 года назад +3

    Bagi mereka yang mimpi nuklir Rusia dikirim ke Amerika, belum tentu Indonesia aman. Serangan ke satu anggota NATO mengakibatkan seluruh anggota menyatakan perang pada Rusia sesuai pasal 5. AUKUS juga demikian. Australia (anggota AUKUS) menyatakan perang pada Rusia. Bila Rusia menembakkan 20 nuklirnya ke Australia, satu aja bermasalah kira kira jatuh dimana? Semoga jatuh di rumah yang mimpi perang nuklir terjadi.

    • @laurabasuki2841
      @laurabasuki2841 2 года назад

      Pasti kejadian perang nuklir

    • @odyan9806
      @odyan9806 Год назад

      Meleset jatuh ke gedung DPR MPR menghantam semua tikus tikus kantor

  • @kalagondang3053
    @kalagondang3053 2 года назад

    Mantab pak Putin... Hajar, kejar terus... cari dan hancurkan... maju terus pantang mundur pak Putin... Allahu Akbar... semoga pak Putin mendapat hidayah. Aamiin.👍👍👍 Uuurrraaaaa... 💪💪💪

  • @dtaurus3379
    @dtaurus3379 2 года назад +6

    Inikah tanda-tanda akhir zaman? Semoga saja tidak

  • @sabbrijamaludin9385
    @sabbrijamaludin9385 2 года назад +2

    Pencerahan nya terbaik

  • @dailyvlogfrom_Alriantofamily
    @dailyvlogfrom_Alriantofamily 2 года назад +4

    Kasihan ukrania jadi lahan uji coba senjata oleh negara2 adidaya

  • @waitandsee8175
    @waitandsee8175 2 года назад +1

    Beda pada Daya Ledakan nya dan System Kendali dan Jarak nya dan Ukurannya dan efek Area Penghancurannya, Ibaratnya 1 : 10 spt Penjelasan yg jelas di Video ini Dan Jika Memang Rusia melakukannya,bisa jadi US dan NATO akan ikut langsung dalam Konfrontasi ini dan dapat memicu Perang Global / WW3.

  • @tohariparjoko6869
    @tohariparjoko6869 2 года назад +10

    Kalo dilihat dari kondisi Perang Ukraina ini Putin memang tidak punya pilihan lain selain mundur atau total menggempur. Dilihat dari karakternya, mending NATO dan Ukraina nyerah aja lah. damai itu pilihan paling baik bagi semua penduduk Bumi.

    • @raka539
      @raka539 2 года назад

      Jdii lu mw aja nyerah klw australia menjajah dan memperkosa anak dan istri lu 🤣🤣

    • @hitutbau5506
      @hitutbau5506 2 года назад +10

      bagaimana kalau papua dianeksi negara lain, anda akan mundur demi perdamaian ????

    • @golonganb6261
      @golonganb6261 2 года назад +9

      Kalau mundur, semua negara akan dicomot rusia dong? Karna gak nutup kemungkinan negara lain akan diserang juga 😅...
      Lemah kali nasionalisnya

    • @hitutbau5506
      @hitutbau5506 2 года назад +2

      @@golonganb6261 betul bung

    • @endrymargam7863
      @endrymargam7863 2 года назад +1

      @@hitutbau5506 liat kasus bukan persamaan kejadian, Papua mau aneksasi siapa yang terang benderang mau nolong pencapaian ya

  • @Vanzvoze3803
    @Vanzvoze3803 2 года назад

    Sangat mengedukasi Mas,chanelya mantap

  • @timbuljayaelektro4850
    @timbuljayaelektro4850 2 года назад +3

    Semoga Indonesia bisa tidur nyenyak

  • @gogol4815
    @gogol4815 2 года назад +2

    Panjangkan lah umur zalnsky biar minggu dpan dpet kabar dia sudah di berada didalam peti keabadian

    • @tartarchanel8979
      @tartarchanel8979 2 года назад

      Ouh gitu ya

    • @okta4976
      @okta4976 2 года назад

      Rusia nuklir Ukraina, Kiev dan 2 juta penduduk gosong (mungkin termasuk Zelenski). Dengan alasan Ukraina berhak bela diri, Amerika atau Inggris kirim nuklir. Ukraina balas nuklir Moskow. Moskow gosong (mungkin Putin sempat lari, karena dia yang pencet nuklir duluan, tapi penduduk Moskow 11 juta gimana? gosong?). Rusia dan Ukraina saling bantai. Amerika, NATO, Cina, India dan Indonesia senyum senyum saja lihat mereka saling gosong.

  • @hendriberbudi2510
    @hendriberbudi2510 2 года назад +11

    Ya Allah 🤲 selamatkan Bumi ini... Berilah hidayah bagi para Pemimpin2 dunia jangan sampai ini perang terjadi 🙏

    • @kicunghartono1
      @kicunghartono1 2 года назад +2

      Sayang perang dunia 1, 2, tuhan juga diem saja

    • @willibordus
      @willibordus 2 года назад

      Dimana peranan YME dalam perang ini: apakah YME membiarkan atau apakah YME tidak sanggup mencegahnya

    • @samrsitk6989
      @samrsitk6989 2 года назад +1

      @@willibordus manusia harus menanggung konsekuensi perbuatanya sendiri...lg pula masa kontrak bumi sudah habis..😂capek Tuhan tiap hari ngaSih angin ama air hujan buat org jahat sm org baik

    • @user-mo3ce3fu9r
      @user-mo3ce3fu9r 2 года назад +1

      ya gimana ngab udah terjadi perang😌 gegara kemaren juga sih ini yg suka komen ura ura bravo rusia go om putin😂 noh kan pas udah duar perangnya pecah tau dah itu yg koar2 ura kemaren pada kemana

    • @-penjagamakam-651
      @-penjagamakam-651 2 года назад

      Anjritttt lo semua kehilangan tuhan sepertinya....
      Matinya bingung nih gw lo smua mau dikubur cara apa ???

  • @eduardadhi110
    @eduardadhi110 2 года назад

    Seandainya memang terjadi eskalasi nuklir taktikal lalu icbm. Namun hanya kota di eropa dan rusia yg terudal. Sedangkan benua asia, asia tenggara aman saja. Apakah efek radiasi dari ledakan nuklir di benua eropa akan jatuh ke indonesia/ asia tenggara?? Atau indonesia aman aman saja, walau kiev, moscow, london meledak?

  • @HIGHLIGHT.98
    @HIGHLIGHT.98 2 года назад +5

    Sekali aja senjata nuklir walau yg ledakanya kecil sekalipun di gunakan, dunia bakal goyah, negara2 lain yg punya nuklir bakal makin berani memakai senjata mereka masing2

    • @komarz526
      @komarz526 2 года назад

      @®Jesus son of God® ketika gw rencana mengajukan wilayah papua dibangun reaktor nuklir terjadilah kondisi sekarang,dimana yg di sebut KKB tiba-tiba muncul.aneh yah,kayanya aussie sama mamarika ketakutan kalau di indo ada reaktor nuklir 🤭

    • @hendripanda3092
      @hendripanda3092 2 года назад

      @@komarz526 jls bule takut..warga Indonesia di knl dunia dgn bar2nya...Klau perang sma indo...musuh di bom nuklir dlu baru bilang....sorry salah pencet.

  • @suphilotus6045
    @suphilotus6045 2 года назад +1

    HAJAARRR N GAS POOOLLL ......PAKDE PUTIN ,URAAA...🇮🇩🇷🇺👍👍👍💪💪💪

    • @okta4976
      @okta4976 2 года назад

      Rusia nuklir Ukraina, Kiev dan 2 juta penduduk gosong (mungkin termasuk Zelenski). Dengan alasan Ukraina berhak bela diri, Amerika atau Inggris kirim nuklir. Ukraina balas nuklir Moskow. Moskow gosong (mungkin Putin sempat lari, karena dia yang pencet nuklir duluan, tapi penduduk Moskow 11 juta gimana? gosong?). Rusia dan Ukraina saling bantai. Amerika, NATO, Cina, India dan Indonesia senyum senyum saja lihat mereka saling gosong.

  • @TheRolldone
    @TheRolldone 2 года назад +6

    Belajar melakukan hal hal secara manual guys. Karena kita enggak tau mungkin tahun depan akan mengalami jaman kemunduran.

  • @lisamelati3191
    @lisamelati3191 2 года назад +2

    Menurut saya, enggak. Karena nuklir radiasinya gak akan bisa hilang sampe puluhan tahun. Jadi putin gk punya untung meskipun dia menang dgn menggunakan nuklir karena wilayah yg dia rebut memiliki radiasi nuklir.

  • @kesanakemari.9574
    @kesanakemari.9574 2 года назад +4

    Hanya karena EGo seorang putin di mata dunia karena kemundurun militer nya di ukraina maka plan terakhir bisa jadi nucklir dan bisa menjadi indikasi perang akan meluas bnyk nyawa akan melayang. Memang 2020-..... tahun² gelap umat manusia 😔😔

    • @AhmadAhmad-gy6fy
      @AhmadAhmad-gy6fy 2 года назад +1

      Hal ini di mulai dari ambisi nato memperluas keanggotaan ke eropa timur yg nota bene negara negara bekas sovyet paska bubarnya sovyet ada perjanjian bahwa nato tidak boleh memperluas keanggotaanya ke timur karena hal tersebut bisa mengancam keamanan rusia tapi dasar barat memang keras kepala
      Simak pidato putin di awal perang dicanel bang alifurahman

    • @zai293
      @zai293 2 года назад +2

      ga maen maen bos, mikir tu jangan pendek pendek, dari semenjak perang dingin udh keliatan dunia ga akan aman makannya harus ada balance of power baik dari timur maupun barat, dan yg rusia lakukan adalah pencegahan agar nato ga sepenuh nya berkuasa di persenjataan dunia

    • @zulfikharfathir7442
      @zulfikharfathir7442 2 года назад

      Ego zelensky ente ga sebut..yg ego nafsu itu zelnsky...Putin kan udh bilang jangan gbung NATO..eh malah sok nantangin...

    • @al-awal.al-akher8755
      @al-awal.al-akher8755 2 года назад

      Sudah gak usah pade ribut!!!! sebentar lagi kita bersama-sama dengan seluruh makhluk hidup penghuni bumi ini pergi menghadap Bapa yang berkuasa atas alam beserta isinya 💪💪

  • @fundemort
    @fundemort 2 года назад +1

    apapun hasilnya, saya katakan AS/NATO adalah pengecut yg tidak berani perang frontal namun mengorbankan negara proxy Ukraina menjadi medan perang.

  • @HBudionoHMBA
    @HBudionoHMBA 2 года назад +4

    Cara untuk mengurangi populasi dunia dengan cara perang brubuh atau perang habis-habisan. Perang Dunia

    • @DatuSasaka
      @DatuSasaka 2 года назад

      Adanya manusia punah ...dunia hancur.

    • @anymous7775
      @anymous7775 2 года назад

      corona kurang efektif akhirnya pake nuklir ...

  • @dedeebo5031
    @dedeebo5031 2 года назад

    waww ngeri2 sedaaappp

  • @nursalim8591
    @nursalim8591 2 года назад +3

    Pada ahirnya, nuklir2 itu pasti digunakan tuk perang...
    Krn tdk ada sesuatu yg diciptakan scra sia2...😊

  • @alfatehnikservistv1039
    @alfatehnikservistv1039 2 года назад

    Mengerikan

  • @veroez3615
    @veroez3615 2 года назад +5

    7 Miliar manusia akan melihat kiamat kecil _π

  • @sunarsunar3732
    @sunarsunar3732 2 года назад

    ,bagus

  • @suratman6258
    @suratman6258 2 года назад +1

    Mantap

  • @waluyajaya2766
    @waluyajaya2766 2 года назад +5

    Nyesek banget dengernya... Gak kebayang tragedi & kerusakan yg akan timbul dari penggunaan nuklir taktis ini... Semoga tidak terjadi.

    • @Fandi124
      @Fandi124 2 года назад

      Bisa mncemari udara dari radiasi nya

    • @al-awal.al-akher8755
      @al-awal.al-akher8755 2 года назад +1

      Gak apa-apa Bray, kita pergi bersama-sama menghadap Bapa yang kuasa atas alam ini 💪💪

  • @jjjkr
    @jjjkr 2 года назад +1

    Top

  • @lalieur9918
    @lalieur9918 2 года назад +3

    buat apa bikin rudal nuklir mahal kalau tidak digunakan ?

    • @Abel-Wahyudi
      @Abel-Wahyudi 2 года назад +1

      gundulmu bro...
      sekali meledak dampaknya belum tentu normal radiasi nya dlm 100thn kedepan bro......

    • @jeffmusk848
      @jeffmusk848 2 года назад

      Manusia otaknya diganti sendok kaya gini nih, nuklir opsi terakhir, dan jgn sampai digunakan, karena radiasinya.

  • @sadikintuantuan2540
    @sadikintuantuan2540 2 года назад +1

    Bgus Narasi ny👍👍

  • @skywalkerhunter95
    @skywalkerhunter95 2 года назад +6

    bersiap pilih teman untuk gabung klan kalau dunia menjadi Mad Max😄

    • @laurabasuki2841
      @laurabasuki2841 2 года назад +1

      Bener bgt ini

    • @eduardadhi110
      @eduardadhi110 2 года назад

      Klan motor matic alay , clan motor bebek jadul. Mad max tapi kebut kebutanya di gang sempit jabotabek

  • @dadaomalelauhatlunuk2084
    @dadaomalelauhatlunuk2084 2 года назад

    SEMOGA PERANG NUKLIR SEGERA TERJADI ,BIAR PERANG LEBIH MEMATIKAN, AYO RUSIA CHECKNYA TEMBAK KAN RUDAL NUKLIR NYA SEGERA 💪💪💪💪👍👍👍🔥🔥🔥🔥🔥

  • @disyawan1858
    @disyawan1858 2 года назад +3

    negara Asia kayane ga terdampak dari nuklirnya, tapi kena dampak dari krisis ekonomi, energi, dll

    • @failedindonesianpainter6539
      @failedindonesianpainter6539 2 года назад

      @SkY Channel 🥶🥶 bukannya bom nuklir itu cenderung bersih (kecuali dirty bom)

    • @failedindonesianpainter6539
      @failedindonesianpainter6539 2 года назад

      @SkY Channel 🥶🥶 emng ada hujan asam setelah jepang di bom atom, linknya dong?

    • @failedindonesianpainter6539
      @failedindonesianpainter6539 2 года назад

      @SkY Channel 🥶🥶 yah berarti cuma di sekitar lokasi ledakan kan ?

    • @failedindonesianpainter6539
      @failedindonesianpainter6539 2 года назад

      @SkY Channel 🥶🥶 jadi gak smpe terbawa ke indonesia kan ?

    • @al-awal.al-akher8755
      @al-awal.al-akher8755 2 года назад +1

      😺😺😺😺😺😺😺😺😺😺😺 tenang aja Bray kita bersama-sama dengan seluruh makhluk hidup penghuni bumi ini pergi menghadap Bapa yang berkuasa atas alam ini 😺😺😺😺😺😺😺😺😺😺😺💪💪

  • @wasanamlati4021
    @wasanamlati4021 2 года назад

    gamblang dan jelasss... jossssss

  • @dhitabonita5819
    @dhitabonita5819 2 года назад +14

    Apa yg di katakan Putin akan terlaksana....... Kiyamat adalah urusan Tuhan bila NATO mengiginkan kiyamat itu urusan Putin 👍👍👍👍

    • @dirgasaputra
      @dirgasaputra 2 года назад

      sok jagoan ngmong2 kiamat mank lu sanggup hadapin....begok

    • @okta4976
      @okta4976 2 года назад

      Rusia nuklir Ukraina, Kiev dan 2 juta penduduk gosong (mungkin termasuk Zelenski). Dengan alasan Ukraina berhak bela diri, Amerika atau Inggris kirim nuklir. Ukraina balas nuklir Moskow. Moskow gosong (mungkin Putin sempat lari, karena dia yang pencet nuklir duluan, tapi penduduk Moskow 11 juta gimana? gosong?). Rusia dan Ukraina saling bantai. Amerika, NATO, Cina, India dan Indonesia senyum senyum saja lihat mereka saling gosong.

    • @Freedom_to85
      @Freedom_to85 2 года назад +4

      Mati itu urusan tuhan,
      Tapi jika puntin ingin mati duluan,,
      Itu urusan Barat..!

    • @al-awal.al-akher8755
      @al-awal.al-akher8755 2 года назад +1

      Emangnya kalau perang nuklir kamu juga bisa selamat????? kalaupun selamat kamu bakal mampus perlahan-lahan karena kelaparan karena gagal panen selama 30-50 tahun

    • @lorenzorinto3552
      @lorenzorinto3552 2 года назад

      Paling cw bisa ny menjrit2 nekmat liat nuklir meluncur

  • @mabdul4565
    @mabdul4565 2 года назад +2

    Rusia tanpa Nuklri, seperti *KERUPUK* ..
    Kelihatan besar & hebat, ternyata ringan & lembek..
    Rusia yg memiliki pasukan jauh lebih besar & peralatan militer canggih jauh lebih banyak, tapi tdk mampu mengalahkan Ukraina yg kecil..

  • @juragan9683
    @juragan9683 2 года назад +5

    Siap-siap setiap RT & RW bikin bunker khusus☢️☢️

  • @togarpurba8606
    @togarpurba8606 2 года назад +1

    Logis dan masuk akal