Mahkota Gigi Tiruan Jembatan Sementara (Provisoris) Temporary Crown & Bridge | Structur 3, VOCO

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 19 май 2022
  • Selamat Pagi
    Pembuatan mahkota sementara (provisoris) adalah hal yg wajib dilakukan dalam rangkaian perawatan pembuatan gigi tiruan.
    Bahan yang digunakan untuk membuat mahkota sementara adalah Structur 3, VOCO, German.
    Structur 3 adalah material komposit Nano-hybrid self-cure.
    Tujuan pembuatan mahkota sementara :
    - Perlindungan gigi yang dipreparasi.
    - Memelihara jaringan dan penyembuhan.
    - Estetika.
    - Menjaga ruang untuk restorasi baru.
    - Mengembalikan fungsi pengunyahan.
    Selamat menyaksikan dan semoga bermanfaat.
    -------
    Another videos:
    AMARIS Highly Composite Resin: • AMARIS❗️ Cara mudah me...
    AMARIS Gingiva, Pink Composite Resin: • Resin Komposit sewarna...
    GrandioSO Heavy Flow, filler 83% w/w: • GrandioSO Heavy Flow❗️...
    GrandTEC, Glass Fiber Splinting: • Intra & Extra Coronal ...
    Polofil Supra & Polofil NHT: • Polofil Supra (Micro-H...
    X-tra Base, Flowable Bulk Fill: • X-tra Base❗ Bulk Fill ...
    Twinky Star, Compomer: • Twinky Star; Coloured ...
    Ionostar Molar, GIC capsule: • IonoStar® Molar - Glas...
    Ionostar Plus, FAST setting GIC capsule: • IonoStar® Plus - Fast ...
    Ionolux, RMGIC capsule: • Ionolux _ Resin Modifi...
    Die Silicone: • Die Silicone | Restora...
    Ionoseal: • Ionoseal RMGIC syringe...
    GrandTEC: • GrandTEC Glass Fiber R...
    Meron: • MERON Glass Ionomer Lu...
    Follow Instagram:
    / voco_indonesia
    --------------------------------------------------------------------------------
    Thanks for watching and don't forget to LIKE & SUBSCRIBE this video.
    --------------------------------------------------------------------------------
    #MahkotaTiruanSementara
    #TemporaryCrownBridge
    #Structur3

Комментарии • 11

  • @rezaazmi5045
    @rezaazmi5045 2 года назад +1

    Yg punya channel YT ini pasti orangnya keren... 😁😁

  • @Eddiessable
    @Eddiessable 11 дней назад

    Cetakan Heavy Body bsa beli dimana ya dok ?

  • @sadiqfathor838
    @sadiqfathor838 6 месяцев назад +1

    Dok mau nanya,kalau bikin gigi palsu kayak video,tpi ngikis gigi Aslinya gak terlalu kecil kira2 bisa gk

  • @rahmadkumis3383
    @rahmadkumis3383 Год назад +1

    Keren...
    Alamat praktek dmn dok...

  • @liona899
    @liona899 9 месяцев назад +1

    Dok, kalo gigi sering bruxism saat tidur apa aman dipasang crown bridge, dan tahan brp lama ya ?

  • @tjendrani
    @tjendrani Год назад +2

    Dok, kalau beli bahan ini dmn?

  • @ziziza4210
    @ziziza4210 Год назад +2

    Tahan berapa lama dok?

  • @Channel-xd5bu
    @Channel-xd5bu Год назад +3

    dok kalo sudah dipasang dental bridge permanen bisa dilepas lagi gak?
    soalnya saya kurang puas dgn hasil gigi saya

  • @oxyrazeen520
    @oxyrazeen520 Год назад +2

    Nanti insersix pake bahan apa?