Lawang Sewu Semarang Indonesia

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 17 окт 2024
  • Lawang Sewu merupakan Gedung megah berarsitektur art deco, yang digunakan Belanda sebagai Kantor Pusat Kereta Api (Trem) atau Nederlandsch Indische Spoorweg Maschaappij (NIS) yang terletak di Komplek Tugu Muda. Bangunan karya arsitek Belanda Prof. Jacob F. Klinkhamer dan B.J. Queendag ini menurut sejarah dibangun tahun 1903, kemudian diresmikan pada tanggal 1 Juli 1907. Masyarakat Semarang lebih mengenal gedung ini dengan sebutan Gedung Lawang Sewu, karena gedung ini memiliki jumlah pintu yang banyak, yang dalam bahasa jawa Lawang Sewu yaitu Lawang berarti Pintu dan Sewu yang berarti Seribu. Sekarang Gedung Lawang Sewu ini digunakan sebagai daya tarik wisata berupa peninggalan sejarah arsitek bangunan kuno dan antik, ruang bawah tanah dan menara informasi, sering pula digunakan sebagai tempat pameran dalam even-even tertentu.

Комментарии • 10

  • @AweLeechannel
    @AweLeechannel 10 месяцев назад +1

    Banyak info yg diperolehi....terima kasih Bang terbaik

    • @WAKJAYCHANNEL
      @WAKJAYCHANNEL  10 месяцев назад +1

      Tkasih bro...semoga ch terus maju jaya

  • @JeraaChannel
    @JeraaChannel 9 месяцев назад +1

    terima kasih atas perkongsian yg menarik

  • @biarjajichannel
    @biarjajichannel 9 месяцев назад +1

    Seronok wak nye...banyak berjalan tengok tempat org...macam saya ni ntah bila lah wak😂😂

    • @WAKJAYCHANNEL
      @WAKJAYCHANNEL  9 месяцев назад +1

      Boleh je tu...Sarawak lagi dekat dengan Indonesia...teringin juga nak gi Tebedu dan Pontianak....mesti sekarang dh banyak berubah kan.

  • @ajbhn
    @ajbhn 10 месяцев назад +1

    Terbaik bosku...main cito hantu pulak ko 😅

    • @WAKJAYCHANNEL
      @WAKJAYCHANNEL  10 месяцев назад

      Hihihi....suka2 je bro, tak tahu nk buat citer apa

  • @SumarmanKlik
    @SumarmanKlik 9 месяцев назад +1

    Senang bisa mengunjungi lawang sewu sahabat, bahan bangunan peninggalan Belanda masih ada juga ya 12:13

    • @WAKJAYCHANNEL
      @WAKJAYCHANNEL  9 месяцев назад

      Tkasih bro, sudi hadir. Semoga sihat dan suksess sentiasa.