CARA MEMBUAT TAKIR DARI DAUN PISANG || CARA MEMBUAT TAKIR

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 сен 2024
  • CARA MEMBUAT TAKIR DARI DAUN PISANG || CARA MEMBUAT TAKIR
    Pada video ini kami tampilkan cara membuat TAKIR dari daun pisang
    Filosofi Takir
    Takir adalah wadah makanan jenang/bubur ataupun untuk tempat berkat pada sa'at selamatan tiga bulan kehamilan dan selamatan pada malam satu suro
    Makna Takir adalah Takwa dan Zikir
    Membuat Takir yaitu menaTA sambil berpiKir bagaimana caranya supaya daun pisang (Takir) ini bisa berdiri kokoh dan seimbang bila di isi makanan Takir ini tidak miring serta isinya tidak tumpah dan bocor
    Bisa kita simpulkan dan ibaratkan Menata sambil berpikir bagaimana caranya hidup kita kedepan nya harus bisa seimbang tidak berat sebelah maupun oleng/miring dan tetap bisa berdiri kokoh ketika di terpa angin,hujan dan di bebani dengan beban yang berat apapun
    *Ulasan singkat ini adalah hasil membaca dan mendengarkan dari berbagai sumber
    TAKIR
    Jangan lupa dukung kami dengan cara Like, Komen, Share kemudian subscribe ya serta bunyikan lonceng notifikasi nya
    Terimakasih 🙏🙏
    #caramembuattakirdaridaunpisang #caramembuattakir #retnonurhayati
    #caramembuattakirdaridaunpisang #caramembuattakir #retnonurhayati

Комментарии • 55

  • @munirluluilmahsunah404
    @munirluluilmahsunah404 2 месяца назад +1

    Ini juga dapat mengurangi sampah plastik... ❤❤❤

  • @WalangKadong
    @WalangKadong 3 года назад +1

    Apik mbak iso kotak tangkire

  • @USUFSATE
    @USUFSATE 2 года назад +1

    Mantap walaikum salam bagi bagi takir sehabis acara rejeban

  • @NadiaUzair-v6i
    @NadiaUzair-v6i 7 месяцев назад +1

  • @sugiyantomanto3746
    @sugiyantomanto3746 Год назад +1

    Ijin share

  • @seLn-dd5pi
    @seLn-dd5pi 3 года назад +1

    Nice

  • @munirluluilmahsunah404
    @munirluluilmahsunah404 2 месяца назад +5

    Siapa yg kesini pada saat mau selametan di mushola...❤

  • @nungkyezaabiel560
    @nungkyezaabiel560 3 года назад +1

    Assallamu'allaikuum
    Hong Kong hadir jeng booz
    Takir dari daun Pisang
    Mkasiih tutorialnya jeng, eling jaman semunu 😅
    Terus berkarya jeng booz,salam sukses selalu Aamiin

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  3 года назад +1

      Terimakasih🙏 hadirnya jeng
      Jaman semunu jaman belum ada mangkok porselen 😀😀😀
      Salam semongko jeng 💪💪💪

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  3 года назад +1

      Aamiin

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  3 года назад +1

      Sukses juga buat njenengan nggih

    • @nungkyezaabiel560
      @nungkyezaabiel560 3 года назад

      @@retnonurhayati
      Njiih sami"
      Jaman semunu duwet aji banget jeng
      Serba hemat juga 😅
      Eling gendurenan nok omah jaman biyen jeng ☺️

    • @nungkyezaabiel560
      @nungkyezaabiel560 3 года назад +1

      @@retnonurhayati
      Semongko
      Gaas poooll jeng booz 💪😍

  • @dewinirmala494
    @dewinirmala494 Год назад +1

    Koq aku ga sabar ya liatnya

  • @DenmasLamin
    @DenmasLamin 3 года назад +1

    Aku pesen dibuatkn ya 100 buah

  • @sakhafathurrahman3911
    @sakhafathurrahman3911 Год назад +2

    Kelamaan

  • @dhegrameh2017
    @dhegrameh2017 3 года назад +9

    Ini daun pisang yg bisa menampilkan wadah yang tergolong tradisional yang selalu dipelihara krn wadah daun pisang tampilan sederhana menambahkan citarasa aromatik yg bikin yummy food festival

  • @DenmasLamin
    @DenmasLamin 3 года назад +2

    Hih kok bisa apik bgt sech spt cetakan mesin sgt rapih dan cntik

  • @widhyanarko4747
    @widhyanarko4747 Год назад +1

    daunnya mengkilap d ksih apaitu

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  Год назад +1

      Tidak dikasih apa² cuma di panggang sebentar di atas api supaya layu tidak mudah pecah saat dilipat

  • @retnopujianti3273
    @retnopujianti3273 Год назад +1

    Bisa mengkilap pakai minyak apa gimana?

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  Год назад

      Tidak pakai minyak bunda itu daunnya biar tidak keras dan tidak mudah pecah daunnya dipanaskan dulu di atas api supaya layu jadi nya kelihatan mengkilap

  • @rohmahida9957
    @rohmahida9957 2 года назад +1

    hai kak,aku mau tanya dong itu daunnya udah di panasin ya?
    atau dari pohonnya langsung?soalnya aku pernah buat dan pecah

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  2 года назад

      Hai juga
      Iya daunnya dipanasin dulu sebentar supaya layu dan tidak mudah pecah , dipanasi di bawah terik matahari atau di atas api kompor
      Itu yang saya pakai itu saya panasi diatas api kompor
      Kalau langsung dari pohonnya memang mudah pecah

  • @gaddebhavani7078
    @gaddebhavani7078 Год назад +2

    😍🤗👌👌👍👍

  • @AhmadNurAbilFarzah
    @AhmadNurAbilFarzah 8 месяцев назад +1

    Terimakasih

  • @suzieimron4903
    @suzieimron4903 2 года назад +1

    Daunny dipanaskan dulu?

    • @retnonurhayati
      @retnonurhayati  2 года назад

      Iya sampai agak layu supaya tidak mudah pecah

  • @DL011
    @DL011 3 года назад +1

    Pinter men yo
    Kok bisa sarapih dan sbgs ini

  • @AqilPutra-y5u
    @AqilPutra-y5u Год назад +1

    😊

  • @muhammadyakub13
    @muhammadyakub13 3 года назад +1

    Takdirnya bagus bunda