Unboxing Tas Outdoor Carion
HTML-код
- Опубликовано: 6 фев 2025
- Kali ini kita akan unboxing Tas Outdoor dari Carion, karena akhir-akhir ini kegiatanku lebih sering berada di luar terutama bersinggungan langsung dengan alam. Akhirnya aku memutuskan untuk membeli tas outdoor yang bisa menunjang kebutuhanku.
Tas yang aku butuhkan sendiri hanya berukuran cukup compact, agar perjalananku nanti lebih praktis. barang yang aku bawa juga tergolong cukup sedikit dan minimalis, jadi aku memilih tas dengan ukuran 10L saja.
Untuk harganya sendiri saat video ini di buat, tas Carion tersebut di bandrol dengan harga sekitar seratus ribuan. kebetulan aku membelinya via toko online.
Nah untuk kualitasnya sendiri sudah termasuk cukupan dengan kelas harga tas seratus ribuan, untuk daya tahan dan awetnya aku sendiri masih belum bisa membuktikan karena baru kali ini aku membeli tas dengan merk tersebut.
Namun sepengalamanku tas dengan bahan jenis tersebut tergolong cukup mudah rusak, yaa cukupan lah untuk tas dengan kelas harga seratus ribuan.
Apakah ada rekomendasi tas dengan ukuran 10 liter versi kalian ?
silahkan komen di bawah..
Editor : @febbyamj
Cameraman : @febbyamj
Audio : No Copyright music
Track : Sumringah (Music provided by Donkgedank)
Watch : • Donkgedank - SUMRINGAH...
Opener :
• Templete Share ae dan intro HD
Akun Sosial Media
Facebook : www.facebook.c...
Instagram : www.instagram....
Tiktok : www.tiktok.com...
Semoga untuk selanjutnya bisa lebih bermanfaat dan menghibur, terimakasih..