FREEMASON DI INDONESIA, Andil dalam Merintis Kemerdekaan

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 31 авг 2022
  • Ini adalah video ketiga dari trilogi tentang Freemason. Video ini khusus membahas jejak-jejak sejarah freemasonry di Indonesia, sejak awal kedatangannya pada masa VOC hingga dinyatakan sebagai organisasi terlarang oleh Presiden Soekarno tahun 1962. Apa kriprah freemason di Indonesia, dan siapa saja tokoh-tokoh freemason asli Indonesia diungkap dalam video ini.
    #sejarah #freemason

Комментарии • 13

  • @Fraktur-Hepar
    @Fraktur-Hepar 3 месяца назад +1

    Vidio bapak yang Freemason ini sangat bagus aku suka sekali, karena sangat jarang sekali yang mengulas hal ini karena memang agen agen mereka banyak sekali dalam kekuasaan

  • @nuradisavana6861
    @nuradisavana6861 Год назад

    Chanel informasi mantap..
    Setau saya, fremasonry itu organisasi yg tdk butuh izin. & organisasinya selalu tersembunyi.. jd wlw di larang atau di bubarkan. Mereka tetap ada & berjalan dg rahasia

  • @andrewajaib2425
    @andrewajaib2425 10 месяцев назад

    Saya baru mendengar dan mengetahui istilah freemason ketika menonton video ini

  • @Dodyuph
    @Dodyuph 18 дней назад +1

    Loji di jayapura namanya gedung apa pak ?

  • @ekohadi6779
    @ekohadi6779 Год назад +1

    great job,admin! 👍👏
    saya sangat beruntung mengikuti channel wong curah jati ini,ilmu semakin bertambah.

  • @rembrandt.10
    @rembrandt.10 Год назад

    Semangat terus bang bikin kontennya

  • @rakryanmahamantriihinoibhu7018
    @rakryanmahamantriihinoibhu7018 Год назад +1

    Rahayu.... assalamualaikum wrwb...
    Bgmn bisa mghub Admin...?
    Cp Admin berapa yaa??

  • @totongheriyana7928
    @totongheriyana7928 Месяц назад

    Siang Kaka maaf nih sy tertarik dengan Chanel RUclips nya apa ada rencana mau di jual ? Kalo ada rencana dijual kami siap membeli dengan harga terbaik, dan kami siap COD kerumah Kaka 🙏🙏

  • @wandisuhandi7380
    @wandisuhandi7380 Год назад

    Bung karno membekukan,Saya rasa sekarang malah tumbuh di negri ini,ah mungkin hanya perasaan q saja,,😁

  • @fahrulfaizal2656
    @fahrulfaizal2656 3 месяца назад

    d

  • @jagatjanani4002
    @jagatjanani4002 7 месяцев назад

    Kalo Freemason itu ikut andil membangkitkan Bangsa Indonesia itu Saya tidak Setuju...
    Karena Belanda datang Ke Indonesia ini Menjajah,,,Menajajah selama 250 tahun kurang lebihnya,,,dan yg bawa Freemason Orang Belanda itu sendiri,,,Wajar kalo sekarang banyak gedung2 peninggalan Freemason terbengkalai,,,karena pada waktu Belanda Jaya di Negeri Indonesia,,,Rakyat Indonesia justru Kerja Rodi,,,kerja paksa untuk membangun gedung2....
    Dan saya yaqin,,,antara Freemason,,iluminati dan Zionis yg katanya beda....
    Bagi saya mereka sama,,,sama sama Penjajah dan Perusak...

  • @RahmatSubagio-qu7tm
    @RahmatSubagio-qu7tm Год назад

    Q nih umur empat empat