Banyuwangi Day 2 | Keliling Baluran Naik Damri Cuma 15.500 + Kuliner Tempong Viral Mbok Wah

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 3 ноя 2024
  • Taman Nasional Baluran
    Lokasi :
    Taman Nasional Baluran adalah salah satu taman nasional di Indonesia yang terletak di wilayah Banyuputih, Situbondo, Jawa Timur, Indonesia.
    Tiket Masuk :
    Weekdays Rp. 16.000
    Weekend Rp. 18.500
    Parkir :
    Motor : Rp. 5.000
    Mobil : Rp. 10.000
    Naik Damri PP hanya 31 Ribu ke Baluran, Tiket Damri dapat di pesan melalui Aplikasi Damri.
    --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Wisata Kuliner Sego Tempong Mbok Wah
    Lokasi :
    Jl. Gembrung No.220, Lingkungan Watu Ulo R, Bakungan, Kec. Glagah, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68431
    Contact Person : 0822-3163-1493
    Buka Jam 08.00 - 22.00
    #baluran #wisatabanyuwangi #tamannasionalbaluran #tamannasional #wisatabanyuwangiterbaru #banyuwangihits #banyuwangitv #banyuwangikeren #banyuwangi #banyuwangitoday #banyuwangitourism #succayjourney #nasitempong

Комментарии • 18

  • @sartonosupardi9617
    @sartonosupardi9617 2 месяца назад +1

    Wah keren pemandangan nya
    Sebaik nya klo ke Baluran harus rombonga ya kak jadi bisa rame rame

  • @riyandaidilchannel.
    @riyandaidilchannel. 3 месяца назад +1

    Wahhh.. keren ya... pemandangan indah di perjalanan ke wisata Baluran ya.

  • @alifsja1380
    @alifsja1380 2 месяца назад +1

    Da GK sabar bnget pingin ke Banyuwangi

  • @riyandaidilchannel.
    @riyandaidilchannel. 3 месяца назад +1

    Masih luas tanah kosong di kawasan ini ya...hehee

  • @indirapitaloka7152
    @indirapitaloka7152 2 месяца назад

    itu kakak pesen by aplikasi apa langsung.

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  2 месяца назад

      Via Aplikasi kak

    • @andininovitalestari1261
      @andininovitalestari1261 Месяц назад

      ​@@SuccayJourney kak, pesannya harus di hari leberangkatan kah ? Soalnha dicek dr taman sritanjung cuma ke.ijen aja ...makasih

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  Месяц назад

      @@andininovitalestari1261 sy pesan tiket damri Beberapa hari sebelum keberangkatan kak.. Waktu itu pesan via aplikasi Damri. Klo sekarang ntah kenapa sy engga ngerti kok di aplikasi tujuan Baluran sekarang tidak ada. Bisa tanyakan saja langsung ke Customer Service damri nya ya kak...

  • @ada_Atiek
    @ada_Atiek 2 месяца назад

    Perjalanannya brp jam kak

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  2 месяца назад

      Perjalanan Sekitar 1- 1.5 Jam kak dari Banyuwangi Kota

  • @niayu_giu
    @niayu_giu 2 месяца назад

    Kakak ke sini hari apa?

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  2 месяца назад

      Hari senin kak bukan hari Weekend.. Karena klo Weekend rame.. 😁

    • @niayu_giu
      @niayu_giu 2 месяца назад

      @@SuccayJourney noted, iya asik banget gak rame.. saya mau jadwalkan hari Senin juga. Terima kasih infonya ya Kak

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  2 месяца назад

      @@niayu_giu sama2 selamat liburan...

  • @lulukaprilyani-2969
    @lulukaprilyani-2969 4 месяца назад

    Harga segitu PP kah

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  4 месяца назад

      15.500 sekali jalan kak... PP 31.000

  • @ohidcraft
    @ohidcraft 3 месяца назад +1

    Kak kalau bayar pakek gopay itu sistem nya gimana ya

    • @SuccayJourney
      @SuccayJourney  3 месяца назад +1

      Kakak pesan tiket nya di aplikasi damri kak.. Lalu nanti setelah pilih kursi lalu pilih pembayaran disitu ada pilihan bayar melalui go pay tinggal di klik saja...