10 YEARS NANAMIA YOGYA: A LOT HAVE CHANGED!

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 6 сен 2024
  • Halo semua!
    Di episode baru #kitchensneakpeek kali ini ada sedikit rasa nostalgia. Saya mengunjungi teman lama saya, Chef Matthias dan restorannya #nanamiapizzeria di Yogya.
    Untuk kalian yang tinggal di #yogya mungkin sudah tidak asing lagi ya. Dan sudah hampir 10 tahun lalu saya berkunjung ke sini. Ternyata sudah begitu banyak yang berbeda, karena memang sudah terjadi banyak adjustment dan renovasi.
    Nanamia ini ada 2 cabang, yang satu di dekat Jl. Gejayan dan yang saya kunjungi ini di daerah Jl. Tirtodipuran. Dengan menyajikan sajian otentik khas Italia macam #pizza dan #pasta dan vibe yang berbeda di 2 cabangnya, Nanamia jadi pilihan menarik untuk nongkrong, atau sekadar makan sama teman, keluarga atau melepas rindu sama sajian Italia yang khas dan original. Nggak perlu jauh-jauh ke Italia buat makan pizza Romana dan Napolitana. Dijamin super enak, karena saya dimasakin langsung sama ownernya 😊
    Yuk, tonton lengkapnya episode terbaru kitchen sneak peek bersama saya dan Chef Matthias di Nanamia Pizzeria Yogya!
    Selamat menonton ya
    ---------
    Music from #InAudio: inaudio.org/
    Track Name. inaudio - Infraction-Adrenaline

Комментарии • 48

  • @theaffordablewatchbro2378
    @theaffordablewatchbro2378 Месяц назад +2

    restoran legendaris untuk keluarga kecil kita, setiap ada perayaan kecil , menjamu tamu dll selalu disini

  • @orelaRozisvbf
    @orelaRozisvbf 3 месяца назад +10

    Selalu jadi Restoran pilihan keluarga kami. Menu ada banyak pilihan, makanan enaaaak, service luar biasa dan ambiencenya kereeen😍👍Favorit banget🎉

  • @yoon-9231
    @yoon-9231 2 месяца назад +1

    thx chef matthias untuk ilmu nya ,Sukses selalu untuk chef dan Nanamia pizzeria

  • @kristidvm
    @kristidvm 3 месяца назад +2

    Hey,, ini more than 10 years!! Sejak 2008 aku SMA makan yg di Gejayan dan as always otentik khas dulu ovennya bata di luar keliatan ikonik krna pake kayu bakar. Semua teman yg pertama kali diajak makan ke sini pasti langsung sukaaa. Akhirnya bs lihat juga chef nya yg mana...

  • @BukanAnakmanja-pp8we
    @BukanAnakmanja-pp8we 3 месяца назад +2

    Semoga Chef Mathias Lebih Ramai Restonya

  • @Toriqparinggie
    @Toriqparinggie 3 месяца назад

    nanamia emg gak kaleng2. masih jadi tempat pizza favorite keluarga di jogja

  • @kenpachiken1530
    @kenpachiken1530 3 месяца назад +1

    Mantap cheff
    Lanjutkan❤🎉

  • @linadwi7350
    @linadwi7350 3 месяца назад

    Resto yang cocok banget buat ngedate sama pacar atau makan bareng keluarga. Masakannya enak enak semua, recomended bangettt!!!❤

  • @yldhapsari
    @yldhapsari 3 месяца назад

    Pak Matthias & Mba Nana memang sebaik itu. Sukses selalu Nanamia Pizzeria ❤🥰🥳

  • @GeovaniariSulendra
    @GeovaniariSulendra 3 месяца назад

    Kereeennn 🎉🎉🎉... makanan enak.. Tempat nya nyaman..enak buat brsama tmn2 dan keluarga....menu nya byk...pokok nya tdk di ragukan lg...klo ke Jogja kudu banget mampir di Nanamia Pizzeria.. Nanamia emang jozzz....😍😍😍

  • @ekaerairea2177
    @ekaerairea2177 3 месяца назад

    Pelayanan ramah pizza nya uenak bikin ketagihan, Selamat Ulangtahun yg ke 10 semoga makin besar Dan berkembang lagi, Sukses selalu nanamia pizza

  • @ozildona9056
    @ozildona9056 3 месяца назад

    Definisi Enak ga harus murah, Ketoprak ala bumbu kacang Italy, josss tenan..

  • @AndrianHendrawan
    @AndrianHendrawan 3 месяца назад

    ke jogja pasti saya selalu ke sini ga bole ngga.

  • @BukanAnakmanja-pp8we
    @BukanAnakmanja-pp8we 3 месяца назад

    Saya Pernah bertemu Chef Matthias Waktu di Bali,,,ZaMan Beliau Masih Gundul 😁😁😁,,,Orangnya Baik Pake Banget

  • @syarifulakbar
    @syarifulakbar 3 месяца назад

    Baru tahu kalau ada resto ini di Jogja, lho. Langsung cusss berangkat 👍

  • @ariamuhammad9681
    @ariamuhammad9681 3 месяца назад

    Tomato sauce Lasagna nya enak banget kacauuuuu

  • @mtwhrj
    @mtwhrj 3 месяца назад

    Next ke Yogya wajib ke sini

  • @luvyoukiki
    @luvyoukiki 3 месяца назад

    akan masuk list kalo ke jogja sih

  • @guruh1231
    @guruh1231 3 месяца назад

    Trims chef, resto ini jadi masuk ke daftar cita2 incip2 ❤

  • @SatriaTaruna
    @SatriaTaruna 3 месяца назад +3

    Italian Pizza : "Ada 2 Jenis Pizza Romana dan Napolitana..."
    Domino Pizza & Pizza Hut : "Just Pan Pizza!!" 😅

  • @indodilatinpanama2038
    @indodilatinpanama2038 3 месяца назад

    Selamat yaaaa nanamiaa😋

  • @tigrapanthera3184
    @tigrapanthera3184 3 месяца назад

    boleh saran ga chef dan tim? bikin ala ala vice atau ga eater dong qualitynya biar makin joss, soalnmya yang ngomong kan udah reputable dan di support sama treatment visual yang catchy bakal lebih manteb

  • @muhammadfirmangani887
    @muhammadfirmangani887 3 месяца назад

    Masuk wishlist daftar kunjungan kalau ke jogjaaa, Top,Chef! ❤️

  • @ghulmimafaazah2884
    @ghulmimafaazah2884 3 месяца назад

    Pizza langganan ,pengen ngemil roti asin pasti lgsng pesen bianca pizza di nanamia

  • @junitasafira375
    @junitasafira375 3 месяца назад

    Salam hormat sy buat owner (Iyas) dn juga p Johan.
    Gimana oven nya ada bagus atau ada komplin.

  • @andreasreza2708
    @andreasreza2708 3 месяца назад

    Favorite bangettt pizzanya

  • @elevenyazaidaheinz2326
    @elevenyazaidaheinz2326 3 месяца назад

    Pizza ter enak di jogja 👍🏻👍🏻👍🏻 wajib nyobain dehhh

  • @r.suryan
    @r.suryan 3 месяца назад

    Rame ternyata, berarti emang enak 😂😂
    Next ke Jogja harus kesini 🔥🔥

  • @sarisarita5732
    @sarisarita5732 3 месяца назад

    semoga bisa mampir suatu hari nanti

  • @isaesthafvani7664
    @isaesthafvani7664 3 месяца назад

    keren sekaliii🫶

  • @roycarlosnainggolan144
    @roycarlosnainggolan144 3 месяца назад

    ❤❤❤

  • @DrOopsie
    @DrOopsie 3 месяца назад

    Ini tempat emang mantab sih dari semua aspek, kecuali cuma diparkir mobilnya yang agak PR kalo pas lagi jamnya makan. Dan sedikit cerita pernah ajak temen yang terlalu terbiasa dengan Pizza "Indonesia", waktu diajak kesini doi ga cocok dong ama pizzanya, katanya "kok tipis? topingnya kok ga rame?" dan berujung nambahin banyak banget saus waktu makan. wkwkwk 😂

  • @lutfibagasaditya7621
    @lutfibagasaditya7621 3 месяца назад

    ❤❤❤❤❤❤

  • @nadiapinkan4136
    @nadiapinkan4136 3 месяца назад

    Cheeeff request ke Mediterrania restaurant dong di kulik. Itu enak bangettt

  • @mistermiiko3492
    @mistermiiko3492 3 месяца назад

    Kalau pas pulang rumah ke jogja,kumpul dan makan piza cuma nanamia

  • @chatarinatiny2083
    @chatarinatiny2083 3 месяца назад

    Segera mampir

  • @budisatrio3250
    @budisatrio3250 3 месяца назад

    hey kodblu, kalo review kayak gini.. detail, dan tau mana yg harus di bahas

  • @mbakana3990
    @mbakana3990 3 месяца назад

    ini nanamia tirtodipuran yah?

  • @wahyuningrumsuratman4521
    @wahyuningrumsuratman4521 3 месяца назад

    Resto keluarga yg enak sekali

  • @ucingtigatiga
    @ucingtigatiga 3 месяца назад

    Nonton beberapa video tentang 'romana pizza' tetap pakai saus tomat kok, Chef. Jadi bingung saya.

  • @dekyuda
    @dekyuda 3 месяца назад

    Ini yang nort atau yang south area chef ?

    • @dekyuda
      @dekyuda 3 месяца назад

      Sudah di jawab di akhir video ternyata
      Thanks 🙌

  • @bennyamingunawan9291
    @bennyamingunawan9291 3 месяца назад

    alamat dimana ini?

  • @rahadikasatya2091
    @rahadikasatya2091 17 дней назад

  • @brooksdoctor
    @brooksdoctor 3 месяца назад

    Aaa Der Koch ist ein Deutsche... Ihr sprecht auf Deutsch