BEGINI CARA MENENTUKAN HARGA SEWA ELF UNTUK PEMULA‼️5 MENIT BARU PAHAM‼️

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 4 сен 2022
  • #sewaelf #microbus #indrastrans
    Hallo sobat lur...
    Assalamualaikum wr wb...
    Di segmen kali ini, saya ingin berbagi ilmu tentang dunia transportasi microbus serta ingin memberi tips cara usaha sewa elf atau microbus, menurut sepengalaman saya yah..
    Banyak rekan2 pemula yg bertanya, tentang usaha sewa microbus elf untuk pemula yg sama sekali belum memiliki penagalaman namun memiliki keinginan untuk membuka usaha jasa sewa elf long maupun elf short.
    Nah di dalam video ini saya membalas pertanyaan2 yg masuk ke saya, dengan tujuan agar apa yg di inginkan dari pemula bisa terlaksana lewat video saya ini.
    Pahami dulu sebelum membeli elf microbus, agar nantinya tidak kebingungan saat memulai. Terutama sistem kerja dari microbus elf tsb.
    Karena kalo kita ngomongin soal mobil jenis microbus.
    Bagi pemula terkadang masih ragu dan belum ada keyakinan untuk memulia bisnis mobil sewa, apalagi jenis microbus sangat banyak jenis dan variannya. Seperti halnya. Elf shot dan elf long, dari kedua jenis tersebut masih ada banyak pilihan sasis microbus seperti microbus elf, microbus hino dutro dan juga mitsubishi Espasio, yg perlu di pelajari terlebih dahulu.
    Semoga video yg ada di channel ini bisa bermanfaat kepada banyak orang terutama yg masih pemula, atau rekan2 yg ingin punya niatan usaha jenis sewa elf.
    =========================
    FAQ:
    Channel ini membahas tentang dunia transportasi, baik itu umum maupun pariwisata, seperti review angkutan transportasi bus & microbus elf, trip report bus, vlog dunia transportasi, dan lain lain.
    for business inquiries to email : marvendraarisandi@gmail.com
    Jangan lupa suppot kami ya
    ----------------------------------------------
    Link RUclips :
    / indrastrans
    Follow instagram :
    / indrastrans
    Add Facebook :
    / indra.arisandi
    TERIMAKASIH
  • Авто/МотоАвто/Мото

Комментарии • 58

  • @GOFREE63
    @GOFREE63 Год назад +3

    bang bahas tentang elf perorangan dan pt dong.. plat hitam dan kuning dan bagaimana penjelasan lengkap...mohon di ulas lain video bang

  • @rudimt6292
    @rudimt6292 Год назад +1

    Mantap bosku solusi tepat

  • @Bimominyak_
    @Bimominyak_ Год назад

    Mantaf lurrrrrr👍

  • @dwisaputra8039
    @dwisaputra8039 Год назад

    Lumayan membantu

  • @kangbaharudinmlp
    @kangbaharudinmlp Год назад

    Terimakasih ilmunya 👍🏻

  • @rio_arw8983
    @rio_arw8983 6 месяцев назад

    1.28 punya Barokah Trans kunjang Kediri....elf macan putih sama giga biru pernah saya bawa...😅😅

  • @aziznurhuda6951
    @aziznurhuda6951 4 месяца назад

    Terimakasih

  • @hariblarak3013
    @hariblarak3013 Год назад

    Makasih mass

  • @yuliyuliato3230
    @yuliyuliato3230 Год назад

    Ada info mas yg di jual Isuzu Adi Putro taun 2015 2016

  • @heruluckman3580
    @heruluckman3580 9 дней назад

    Klo sewa inap itu maksudnya bagaimana,trus perhitungan sewanya bagaimana?

  • @bengkelkeliling3134
    @bengkelkeliling3134 Год назад +1

    Betul mas e

  • @suprionopm890
    @suprionopm890 Год назад +5

    Maaf pak misalkan di jalan terjadi hal2 yg tidak di inginkan contoh mobil laka,nabrak,,untuk yg menganti rugi perbaikan mobilnya dll itu di tanggung sopit atau pemilik mobil pak..

    • @gillshans3995
      @gillshans3995 9 месяцев назад +1

      Kebanyakan perusahaan transportasi sudah pasti memiliki Asuransi

  • @Rizwan4mperth
    @Rizwan4mperth 8 месяцев назад +1

    Terima kasih bapak atas information nya sunguh 2 mebantu sekali 👌👌👌👌👌..!!

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  8 месяцев назад

      Siap sama2 kita saling belajar 🙏

  • @ekowijiantoro148
    @ekowijiantoro148 Год назад +1

    Nyimak om

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  Год назад

      Siap heheheh... Trimakasih sdh mampir

  • @Getaraja
    @Getaraja 13 дней назад

    pak sewa dari Tangerang ke Bandung brp? buat kondangan

  • @yusufadiprasetyo9759
    @yusufadiprasetyo9759 6 месяцев назад

    Om kenapa sewa elf nggak menyediakan sewa lepas kunci tolong di bales.....

  • @albaralbar2887
    @albaralbar2887 2 месяца назад

    Bang saya mau jarah keliling ban Ten berapa harganya

  • @MintaitoRitonga-en7ss
    @MintaitoRitonga-en7ss Год назад

    Elp long canter adanya bos

  • @lektotok9129
    @lektotok9129 Год назад

    daerah saya elf short klo ada rombongan acara nikahan cm di borong 350 sampa 400 msh skitaran satu kabupaten . ( yg sering saya alami )

  • @Handoyo123-vx4ep
    @Handoyo123-vx4ep Месяц назад

    Untuk setorannya berapa yang shot

  • @musisimudajombang7987
    @musisimudajombang7987 Год назад

    Kalau sopirnya dapat berapa persen om

  • @user-mz7up7zw9m
    @user-mz7up7zw9m 7 месяцев назад

    Berapa sewa borongan ziarah walisanga

  • @juarajasa2444
    @juarajasa2444 Год назад

    Klo ada carteran microbus ke kota A misalnya dan deal harga (dengan pemilik armada) tarif misal 1 jt diluar parkir & tol. Nah pas selesai acara ada sopirnya (beda orang dengan pemilik armada) yg minta tambahan uang makan/rokok. Nah yg begitu sistem apa namanya?

    • @rudeeherlino316
      @rudeeherlino316 4 месяца назад

      Makan + rokok itu biasanya ikut penumpang mas.. Tergantung kesepakatan di awal juga

  • @singgihsugianto5900
    @singgihsugianto5900 Год назад

    Semangat sobat lur 💪

  • @editongak1833
    @editongak1833 Год назад +1

    Hadir bosku, kLo ada elf long dijual kabari boss

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  Год назад

      Ok siap boskuhhh terimaksih udah hadirr

  • @maksupsaputra9379
    @maksupsaputra9379 Год назад +1

    Bg bagi tips2nya. Saya dari tangerang, baru punya elf long. Gmn caranya biar mobil saya bnyk dpt tarikan. Soalnya mobil saya masih sistem credit. Terima kasih sblmnya. Sy sdh subcrab chanel abang.

    • @ahmadnursidik4343
      @ahmadnursidik4343 Год назад +1

      Kirim nomor bang. Saya daerah Tangerang ada kebutuhan elf long 🙏🏻

    • @mildanhermansyah8584
      @mildanhermansyah8584 Год назад

      Memperluas Chanel dan koneksi sesama travel ,lalu iklan juga sih kang di sosmed gtu

  • @dewiiendrie8489
    @dewiiendrie8489 8 месяцев назад

    Info penyewaan gan

  • @haidardjaja7126
    @haidardjaja7126 Год назад +1

    harga sewa dan operasional juga berdasarkan thun pembuatan juga ya?

    • @mildanhermansyah8584
      @mildanhermansyah8584 Год назад

      Betul kak seperti elf giga dan elf macan itu kalau masih cicilan harga setor nya berbeda dalam segi bbm juga biasa elf giga lebih boros karena CC agak besar dari pada elf lama.kalau jasa supir rata2 elf giga elf lama sama

  • @bagassawoga9720
    @bagassawoga9720 10 месяцев назад +1

    Semua sudah di lakoni tinggal cari pelanggan

  • @kokoreviewcar1187
    @kokoreviewcar1187 Год назад

    Om kalo pengen Buat Usaha Travel/ Shuttel kira2 mobil yg Cocok apa Pakai Elf long/ Haice Comuter yg kadang2 ada penumpang Yg minta di Jemput di Rumah

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  Год назад +1

      Kalo untuk di buat usaha travel bagi pemula atau baru mau merintis, saya rekomendasikan elf long, selain harga belinya lebih murah, maintenance juga lebih terjangkau, toyota hiace juga bagus, apalagi di buat shuttle terutama daerahnya berdekatan dgn kota, dan apalagi kalo sdh memiliki market yg cukup luas... Tp kalo pemula saya lebih rekomendasikan elf long dulu,

  • @rianmuhammad9338
    @rianmuhammad9338 Год назад

    harga elf giga adi putra th 2020 brp harga bos.?

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  Год назад

      Baru apa second boskuh... klo baru sih yg full spek kisaran 585 jutaan, tergantung spek yg diminta juga

    • @danishariawibisono3627
      @danishariawibisono3627 6 месяцев назад

      ​@@Indrastransklu mau beli Elf d mana ya mas?

  • @anantagwanzz5674
    @anantagwanzz5674 Год назад

    harga jual elf long umumnya brp om? 😄

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  Год назад

      Kalo skrg udh meroket lagi om... 😀😀😀

  • @heppyfebriansyah7432
    @heppyfebriansyah7432 Год назад

    Armada WAHYU punya e orang kesamben BLITAR itu

    • @hadiatiluthiatul
      @hadiatiluthiatul Год назад

      Buset sewanya murah banget di Tegal elf shot 600 elf long macan 1jt elf long giga 1jt200

    • @Indrastrans
      @Indrastrans  Год назад

      Yupzzz lur... Pasaran disini segitu... Setiap daerah berbeda2 hehehe salam seduluran selawase salam santun🙏🏻

    • @hjmulyanah6955
      @hjmulyanah6955 Год назад

      Mao tanya yah kalo jakarta bandung berapa

    • @wahyuanggoro7500
      @wahyuanggoro7500 Год назад

      @@Indrastrans alamat mana masz

    • @user-el6sp3hl8q
      @user-el6sp3hl8q 10 месяцев назад

      Egen nya d daerah mna itu???

  • @agusaziz9610
    @agusaziz9610 Год назад

    Bang, Untuk saat ini yang paling diminati penumpang itu elf apa short,long atau giga

  • @hendrytransportation5528
    @hendrytransportation5528 Год назад +2

    Review bigbus harga 500 jt hehehehhe

    • @ningulfa6290
      @ningulfa6290 Год назад

      Setuju!! 😃😃😃

    • @daruagung4225
      @daruagung4225 Год назад

      tonton chanel kang Enyon byk punya baut bos🙏🙏

  • @Handoyo123-vx4ep
    @Handoyo123-vx4ep Месяц назад

    Untuk setorannya berapa yang shot