PANTAI SUWUK KEBUMEN || Terbaru 2024
HTML-код
- Опубликовано: 6 янв 2025
- Pantai Suwuk merupakan sebuah pantai yang terletak di Dusun Suwuk, Desa Tambakmulyo, Kecamatan Puring, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Untuk menuju ke lokasi pantai ini, banyak jalur alternatif yang dapat digunakan. Pantai ini terletak 22 km sebelah selatan Kota Gombong dan dapat ditempuh sekitar 45 menit.
Apakah di pantai suwuk ada area utk makan..bawa sendiri
Banyak bang bwa tiker sendiri makan d taman atau tepi pantai bisa juga.
Pasirnya kok kayak gak sehitam 14 tahun yg lalu, atau karena efek cahaya matahari.