Cara mengganti bushing sayap L300,dan kenali ciri ciri bushing sayap l300 ORIGINAL

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 9 сен 2024
  • cara mengganti atau memasang bushing sayap bawah l300 kami jelaskan sekalian dengan cara membedakan bushing sayap l300 lokal dan bushing sayap l300 yang original.untuk keluhan di mobil ini kata yang punya mobil ada suara kasar di kaki depan l300 ketika melewati jalan bergelombang atau jalan rusak.namun kami sarankan disini untuk melakukan penggantian bushing sayap l300 dengan bushing yang original untuk mendapatkan usia pakai yang lebih lama atau dengan kata lain untuk bushing sayap l300nya jadi lebih awet.
    #lancarmotordayeuhluhur
    #gantibushingsayapl300
    #bushingsayapl300original

Комментарии • 70