Momen jatuhnya pesawat di Nepal, korban dievakuasi dari jurang 300 meter - BBC News Indonesia

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 15 янв 2023
  • Rekaman suara dan data penerbangan pesawat Yeti Airlines 691 yang jatuh pada Minggu (15/1), sudah ditemukan.
    Petugas berwenang di Nepal, menyatakan tidak ada korban selamat dalam kecelakaan pesawat yang membawa 72 orang penumpang itu.
    Sebuah rekaman video ponsel menunjukkan, saat pesawat jatuh di dekat Bandar Phokara, beberapa menit sebelum mendarat. Penyebab kecelakaan belum diketahui.
    ============
    Berlangganan channel ini di sini: bit.ly/2Mkg9hY
    Ini adalah channel resmi BBC Indonesia, di mana kami menyajikan berita internasional dan berita nasional yang akurat dan tidak berpihak.
    Video tentang berita terkini disajikan dalam berbagai format, mulai dari video dokumenter, video eksplainer, dan wawancara tokoh.
    Terima kasih telah mengunjungi kami. Ikuti juga akun media sosial kami lainnya:
    ▪️ Instagram: / bbcindonesia
    ▪️ Twitter: / bbcindonesia
    ▪️ Facebook: / bbcnewsindonesia
    #bbcindonesia

Комментарии • 42

  • @setyophadi1113
    @setyophadi1113 Год назад +3

    Innalillahi wainnaliaihi rojiun. Turut berduka cita yg sedalamnya atas meningalnya korban kecelakaan pesawat Yeti, Nepal. Semoga Keluarga yangg ditingggalkan diberi kekuatan dan kesabaran. Aamin

  • @KacongExplorer
    @KacongExplorer Год назад +3

    Turut berduka cita sedalam dalamnya atas tragedi ini.. ngeri sekali setelah melihat rekamam yg beredar di FB... Innalillahiwainnailahirojiun..

  • @mizaherianto-he2ph
    @mizaherianto-he2ph Год назад

    Semoga di berikan kesabarian yang lagi kena musibah semoga keluwarga yang di tigel kan yang sabar

  • @mawarmerahmawarmerah6631
    @mawarmerahmawarmerah6631 Год назад

    Terima kasih kepada semua Tim yg bekerja keras mengevaluasi korban, semoga kedermawanan para Tim, Allah SWT gantikan dengan kemurahan rezekinya berlipat lipat ganda dan senantiasa selalu sehat wal'afiat panjang umur selalu
    Aamiin yaa robbal Aalamiin

  • @liskebella5449
    @liskebella5449 Год назад

    Turut berduka cita atas tragedi Jatuhnya Pesawat terbang di Nepal semoga para korban meninggal dunia mendapat tempat yang layak di Sorga

  • @galangdeswasaputra400
    @galangdeswasaputra400 Год назад

    Inalilahi wainailihi rojiun turut berduka cita untuk warga nepal🙏🙏🙏

  • @yusnitayakkub7920
    @yusnitayakkub7920 Год назад

    Ya Allah

  • @me_ngajikesadaran
    @me_ngajikesadaran Год назад

    Inalilahiwainailahi rojiun, RIP

  • @risyawardani7233
    @risyawardani7233 Год назад +1

    gue udh berkali2 naik psawat, dan 2x trakhur baru ada masalah.. psawat turbulen 5menit kayak motor jalan d jalanan lubang2 dgn kencang gt lah rasanya smpe rasany bakal mau mati, dan 1 lg krn gabisa mndarat krn badai lalu psawat muter2 dan turbulen brkali2 krn cuaca buruk.. ya Allah skrg aku trauma naik psawat dan kegnya milih naik kapal laut ajalah gara2 itu

  • @ridhobaihaqi144
    @ridhobaihaqi144 Год назад +2

    Pantesan eropa banned maskapai2 nepal...
    SAFETY FIRST

  • @mangmang70
    @mangmang70 Год назад

    Mirip seperti sukhoi di indo.
    Di atas bukit bawah lembah

  • @rzaekanavaratana
    @rzaekanavaratana Год назад

    Mau liat motif kecelakaan pesawat karena apa nanti ditunggu hasil investigasi dari Blackbox pesawat. Kita tidak bisa beramsumsi sendiri-sendiri.

  • @serbaserbiyt4454
    @serbaserbiyt4454 Год назад

    ITULAH AKIBATNYA KALAU :
    ( 1 ) PELIT / TIDAK MAU MENAMBAH JUMLAH PEGAWAI BESAR-BESARAN.
    ( 2 ) TIDAK MENGUTAMAKAN MUTU / KUALITAS.
    ( 3 ) HANYA MAU CARI BARANG / PRODUK MURAHAN SAJA.
    ( 4 ) BANYAK KORUPSI.
    -

  • @nimitahapsari2177
    @nimitahapsari2177 Год назад

    Yang bikin gue takut naik pesawat

  • @fadzlifazlina9068
    @fadzlifazlina9068 Год назад

    ciri2 keselamatan tidak menitip beratkan...adakah pesawat itu di selenggara dengan baik sebelum terbang....dan ada kemungkinan besar pesawat tidak di selenggara dan pilot ada masalah peribadi atau pilot mengantuk saat terbangkan pesawat berkenaan

  • @fajargamerz9640
    @fajargamerz9640 Год назад +1

    Kalo gak salah itu jatuh gegara ada salah satu penumpang live di Facebook kan di pesawat di larang menyalakan hp dengan mode online atau internet hidup, ada pendapatan lain tentang pesawat ini jatuh?

    • @bimoharjo9525
      @bimoharjo9525 Год назад

      Gd hubungan main live fb menyebabkan pesawat jatuh

    • @gesypsptaa
      @gesypsptaa Год назад

      ga ada hubungannya, kalo dari saksi yang diwawancarai bilang katanya salah satu baling2 pesawat ada yang gak berfungsi. bisa jadi dari pesawatnya itu sendiri atau kendala lainnya yang gak bisa dihandel oleh pilot maupun copilot nya

    • @MazL1996
      @MazL1996 Год назад

      Hanya orang Indonesia yang komen BEGITU , orang luar mah enggak 🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣

  • @68zayne
    @68zayne Год назад

    Kejap cakap selamat,
    Lepas tu cakap meninggal dunia
    Mana satu yang betul ni?
    Berbelit-belit

  • @effendisuyanto9220
    @effendisuyanto9220 Год назад +1

    Parah bngt ... Gara" live Facebook 🤦🏻‍♂️....

    • @rzaekanavaratana
      @rzaekanavaratana Год назад

      saya rasa bukan itu penyebab utamanya. Lebih kepada kegagalan baling-baling pesawat.

  • @candrarikigunawan
    @candrarikigunawan Год назад

    Gara2nya pesawatnya terbang, kemudian jatuh ke arah bawah auto meledak dong

  • @abelabeljie9646
    @abelabeljie9646 Год назад +1

    tere janemhe,kuce kuce hutahe

  • @HaeDiaTan
    @HaeDiaTan Год назад +2

    Beredar video penumpang yg sempet live facebook saat pesawat akan jatuh, apa itu benar? Jika iya, mungkin itu bisa menjadi salah satu penyebab kecelakaan.

    • @dedia6140
      @dedia6140 Год назад +1

      gak juga...karena pesawat memang sudah ada wifi internet itu pesawat ketinggian rendah

    • @dedia6140
      @dedia6140 Год назад

      ada penyebab lain keseimbangan sistem mesin ruksak

    • @HaeDiaTan
      @HaeDiaTan Год назад

      @@dedia6140 ohh gitu

    • @shrimpcat99
      @shrimpcat99 Год назад +1

      Walaupun dilarang,,, tapi Tidak semudah itu pesawat jatuh karena streaming ponsel. Tau gitu teroris bisa berulah dimana-mana.

    • @danaq5110
      @danaq5110 Год назад

      Kita serahkan pihak KNKTnya Nepal biar diinvestigasi meskipun bs memakan waktu berbulan-bulan... Karena spt yg udah-udah... kl suka nonton Air Crash Investigation, pihak KNKT versi negara mana pun hrs mendapatkan file data suara (lupa namanya) dan black box utk diketahui suara percakapan selain jg sisa perangkat komponen pesawat yg tersisa meskipun misalkan sdh gosong krn terbakar... Gak cukup itu, pihak KNKT versi negara manapun sering memanggil pihak perusahaan yg memproduksi pesawat tsb dlm hal ini jenis ATR yg digunakan... Kl gak salah buatan Perancis yah?
      Kalo soal musibah, iya Nepal termasuk punya catatan rekor yg buruk... Pernah Thai Airways, Pakistan International Airlines dan Malindo Air... Tapi Malindo Air hanya sebatas tergelincir saja di runway stl menempuh perjalanan dr Kuala Lumpur... ada koq tayangan beritanya...

  • @Cordova_smt
    @Cordova_smt Год назад

    Saya lihat kemaren kkb nembak pesawat, kok jauh banget jatuh🤔

  • @issmee4755
    @issmee4755 Год назад

    691..... 1 ny bulan 1 alias Januari.. 6+9 = tgl 15..... Wallahualam.

  • @fredysetiawan6601
    @fredysetiawan6601 Год назад

    gara2 ada yg live facebook -_-a

  • @m.arifinismail9061
    @m.arifinismail9061 Год назад

    Modi