Apa Jadinya kalau Satu Planet Hilang dari Tata Surya

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 13 сен 2024
  • Pernahkah kamu berpikir apa yang akan terjadi pada tata surya kalian yang “saling terhubung sempurna” itu jika salah satu planetnya hilang? Misalnya, planet yang terdekat dengan Matahari Merkurius, kan? Oh, sangat kecil! Jadi akan seperti apa ya keadaan di Bumi? Hmm, tidak ada perubahan di tata surya. Itu karena gravitasi.
    Setiap benda yang memiliki massa akan menarik benda lain karena gaya gravitasinya. Semakin besar massanya, akan semakin besar pula gayanya. Merkurius adalah planet terkecil di tata surya. Sehingga, gaya yang dimilikinya tidak terlalu besar untuk ukuran benda langit. Tapi bagaimana dengan planet lain?
    URUTAN WAKTU:
    Merkurius 0:45
    Venus 1:38
    Mars 2:39
    Jupiter 3:53
    Saturnus 5:18
    Uranus 6:07
    Neptunus 6:53
    Bulan 8:02
    #luarangkasa #planet #sisiterang
    RINGKASAN:
    - Merkurius adalah planet terkecil di tata surya. Sehingga, gaya yang dimilikinya tidak terlalu besar untuk ukuran benda langit.
    - Pada jarak 80 juta kilometer, Merkurius begitu jauh dari Bumi. Jadi, gaya gravitasi di antara kedua planet ini tidak begitu kuat.
    - Venus! Inilah planet terpanas di tata surya kalian. Satu hari di sini setara dengan 117 hari di Bumi.
    - Ada sabuk asteroid besar antara Mars dan Jupiter. Kamu tahu kan, asteroid dan Bumi tidak cukup bersahabat.
    - Jupiter biasanya menopang asteroid dengan gravitasinya yang kuat. Tapi, dari waktu ke waktu, asteroid ini melepaskan diri dan mulai bergerak menuju Matahari.
    - Mars bisa juga berfungsi seperti ketapel raksasa yang melontarkan batu asteroid ke arah bumi.
    - Jupiter bobotnya 3 kali lebih berat dari gabungan semua planet di sekitarnya!
    - Dengan kekuatan gravitasinya yang sangat besar, Jupiter telah melindungi Bumi dari asteroid dan puing-puing luar angkasa lainnya selama 4½ miliar tahun terakhir!
    - Gaya tarikan gravitasi matahari mengirimkan semua benda itu ke planet-planet dalam, dan termasuk Bumi! Akan ada beberapa perubahan kecil dalam orbit planet lain, tapi itu akan terjadi beberapa ribu tahun kemudian.
    - Nah, sekarang Saturnus. Kalian pasti tahu planet bercincin cantik itu! Para ilmuwan mengatakan, suatu hari cincin itu akan menghilang saat gravitasi menariknya menjadi hujan es.
    - Uranus juga besar. Planet terbesar ke-3 di tata surya.
    - Tanpa tarikan gravitasi Neptunus yang menjaga semuanya tetap stabil, orbit akan saling bersilangan, dan benda langit saling bertabrakan!
    - Lalu bagaimana dengan Bulan? Apa yang telah terjadi pada poros Bumi? Jadi miring begitu. Wah, lebih miring dari sebelumnya! Cuaca di bumi menjadi tak terkendali. Tidak ada musim sama sekali, dan zaman es baru akan segera tiba!
    - Hari sekarang hanya berlangsung 6 sampai 12 jam karena tidak ada lagi gravitasi bulan yang memperlambat rotasi bumi. Tidak ada lagi gerhana bulan atau matahari yang dapat dilihat.
    - Jadi kesimpulannya, dari semua planet di sistem tata surya kalian, hanya hilangnya Jupiter yang akan menjadi masalah besar bagi Bumi. Maka, pernyataan ini sepertinya benar: tata surya adalah sistem yang saling terhubung dan tersusun sempurna!
    Berlangganan Sisi Terang / @sisiterang
    Musik oleh Epidemic Sound www.epidemicso...
    Materi stok (foto, rekaman, dan lain-lain):
    www.depositpho...
    www.shuttersto...
    www.eastnews.ru
  • РазвлеченияРазвлечения

Комментарии • 2,2 тыс.

  • @ismailkhodri7025
    @ismailkhodri7025 4 года назад +835

    Subhanalllah... Allah menciptakn segala sesuatu dg sempurna dg alasan tertentu dan dg prosinya masing2...
    kita cuma sebagian kecil yg harus lebih bersyukur atas nikmat-Nya😊

  • @supartisuparti6065
    @supartisuparti6065 3 года назад +59

    Subhanallah ciptaan allah sangat bagus 👍 gak pernah aku nyangkah bisa begini Allahhuakbar

  • @bapudo
    @bapudo 4 года назад +55

    Alhamdulillah... segala puji hanya bagiMu ya Allah... yg telah mengendalikan semua yg ada di tata surya kehidupan... semua tak lain hanya untuk kebaikan kita manusia... 😭😭😭 kami mohon ampun kepadamu ya Allah atas kelalaian kami tuk mensyukuri semua nikmat dari sisiMu...🤲🤲Astaghfirullah...😭😭

  • @Reynard-ch2dc
    @Reynard-ch2dc Год назад +5

    3 channel favorit gw :
    1. Inspiratips (Kontent edukasi nya padet dan jelas, konten sains nya keren & cinematic 😍😍)
    2. Sisi Terang (Topik menarik dan isi nya padet, baguss👍👍)
    3. Kok Bisa (Voice over nya keren tapi topic nya bervariasi, gak
    boring👍👍)
    WALAUPUN GUA BIKIN KONTEN SEPI MULU, TAPI HARUS TETAP SEMANGAT

  • @universechad2023
    @universechad2023 2 года назад +9

    Seluruh planet itu seperti saudara saling melindungi 👍

  • @Anisaambar11
    @Anisaambar11 4 года назад +333

    Suka banget sama ilmu pengetahuan kaya gini😍,terimakasih sisi terang

    • @hebatkeren2511
      @hebatkeren2511 4 года назад +5

      😂😂😂😂😂😂😂😂'

    • @Chumosuke-mu5ff
      @Chumosuke-mu5ff 4 года назад +3

      😆😆😆 Hahaha hehe sama🤓🤓🤓🤓🤓😊😊😊😊😊😊😊😊😊

    • @venitagacha7404
      @venitagacha7404 4 года назад +3

      Iya ini bisa buat PR ku

    • @ardiancraft3149
      @ardiancraft3149 4 года назад +3

      𝚈𝚊𝚑𝚊𝚑𝚊𝚑𝚑𝚊𝚑, 𝚜𝚊𝚖𝚊

    • @davidkruswinanto755
      @davidkruswinanto755 4 года назад +1

      aku juga suka banget

  • @ambrosiablack2061
    @ambrosiablack2061 4 года назад +27

    Tapi aku jadi penasaran apa yang terjadi sama bulan dari masing-masing planet waktu planetnya hilang. Apa saling nabrak satu sama lain, pindah haluan muterin planet lain, atau diem di lintasan awal dan jadi planet kerdil di tempatnya? 🤔

  • @Naehel
    @Naehel 4 года назад +11

    Aku habis nonton bbc earth tentang terbentuknya bumi dan bulan, waktu awal2 trus nonton ini di bbc sewaktu terbentuknya bumi dan bulan 1 hari di bumi 16jam setelah kuranglebih 1,5 milyar tahun bulqn semakin menjauh dan bimipun waktu dlm 1 hari menjadi 20 jam nah disini kehidupan mulai muncil di laut setelah 2,7milyar tahun setelah terbentuk bulan makin jauh sari bumi dan menyebabkan gelombang laut lebih setabil seperti sekarang dan waktu dlm 1 hari juga menjadi 23-24 jam sehari daei yang ku tangkap saat menonton bbc earth malah berkebalikan dengan videomu tentang bulan yang menghilang, kalau semakin jauh dari bumi dan lama2 menghilang bukannya berarti waktu dibumi malah jadi makin lama.

  • @dzakwanalfatih.umur9thn.
    @dzakwanalfatih.umur9thn. 3 года назад +2

    Bagus banget ilmu pengetahuannya

  • @iinceng488
    @iinceng488 2 года назад +2

    Bagus banget mengajari anak_anak tentang planet

  • @geminy_098unu6
    @geminy_098unu6 2 года назад +3

    wow channel ini sangat bermanfaat🤩

  • @kurobaa
    @kurobaa 4 года назад +331

    4:23
    Earth chan: Thanks Jupiter-kun

  • @escuridao263
    @escuridao263 4 года назад +8

    Paling suka kalo bahas soal antariksa 👍👍

  • @PustakaSukma
    @PustakaSukma 2 года назад +1

    Edukatif sekali 👍

  • @tilza4474
    @tilza4474 2 года назад +1

    Aku senang ilmu pengetahuan kek gini the best lah sisi terang

  • @hiezqil4417
    @hiezqil4417 4 года назад +37

    Subhanallah inilah planet yang di ciptakan oleh Allah SWT 😘☺️

  • @BosSultan1
    @BosSultan1 4 года назад +7

    Klo Jupiter hilang yang ada jutaan asteroid jalan2 ke Bumi. Dengan ukuran nya yg ideal (tidak besar/kecil) maka planet tata Surya aman dari benda-benda langit yang berbahaya.

  • @rezanursatriajp3039
    @rezanursatriajp3039 4 года назад +9

    Hay min,,, dr sisi terang :
    Mau tanya 1 hal donk yg selalu menggelitik pikiran ku selama ini.
    Berapa sih berat kosong bumi? Dan juga berat bumi+isi nya?
    Makasih min,
    Mohon pencerahan.
    Sukses selalu sisi terang 😍😍😍

  • @CARAMENGHITUNG
    @CARAMENGHITUNG 4 года назад +2

    Tutorial yg sangat mendidik.terimksh ilmunya👍👍👍

  • @ikeyolanda8801
    @ikeyolanda8801 3 года назад +4

    4:23 ihhh lucu banget gambarnya so sweet banget unyuuu ☺😊

  • @muhamadnizar8568
    @muhamadnizar8568 4 года назад +5

    Jadi pelajaran ini mengingatkan bahwa manusia saling membutuhkan bukan individu

  • @anisafajaar4311
    @anisafajaar4311 4 года назад +3

    Lucu banget animasinya, suka banget sama channel ini, edukatif dan menghibur sekali!!!

  • @denoksawitri3621
    @denoksawitri3621 4 года назад +5

    Keren banget infonya,makasih... Ya Allah bener2 Maha Teliti dan sempurna, dan ngerasa masalahku gak ada apa apanya dibanding KekuasaanNya 🥰

    • @notredame6847
      @notredame6847 4 года назад +1

      Bumi dan isinya tidak tercipta dalam semalam abracadabra oleh Tuhan.

    • @notredame6847
      @notredame6847 4 года назад

      @Bayu Ayub akrakàdàbrasimsallabum 👍

  • @IndonesiaBaliMap
    @IndonesiaBaliMap 2 года назад +4

    4:24 Lucu banget Jupiter dan Buminya ☺

  • @gustiranggachannel4438
    @gustiranggachannel4438 3 года назад +2

    Mashaallah ciptaan allah memang indah sekali aku takjub dengan yang allah buat

  • @WisnuSuryandi
    @WisnuSuryandi 3 года назад +4

    ALLAHUAKBAR, Maha Besar Allah dengan segala firman-Nya

  • @rezafahlevi2997
    @rezafahlevi2997 4 года назад +11

    Stelah aku mnonton vidio ini,, ak brtanya" Bagaimana bsa dia dri sbuah planet dri galaksi andromeda yg jauh dri galaksi kita bsa mengetahui jlas susunan planet kita yg jauh ny kira" jutaan tahun cahaya,, sdangkan kta blum mengetahui pasti keadaan d galaksi andromeda sana,, ap mungkin ad peralatan yg lebih canggih yg ad d galaksi andromeda?? 🤔🤔

  • @tikusrumahtikus28
    @tikusrumahtikus28 4 года назад +21

    4:23
    Earth chan:ouhh i love you
    Jupiter kun:love you too

  • @indyraauliazahra8189
    @indyraauliazahra8189 3 года назад +2

    Suka banget ilmu pengetahuan kayak gini Good Joob Thank you So much Sisi terang👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻

  • @azisyusup65
    @azisyusup65 4 года назад +17

    Mau tanya: "apakah yang terjadi jika planet bumi ini sebesar Jupiter"
    Tolong penjelasannya ya😁

    • @kdkdwi9982
      @kdkdwi9982 Год назад +1

      seandainya bumi sebesar jupiter tidak ada lagi rebutan tanah warisan...wkwkww

  • @play4fun198
    @play4fun198 4 года назад +58

    "Hey jika kamu belajar hal baru di video ini....."
    Hooh makasih banyak ilmunya udh gw like 👍

  • @diniamalia2870
    @diniamalia2870 2 года назад +3

    Coba hilangkan matahari
    Coba hilangkan semua planet kecuali bumi

  • @syaqiralatifazahra3501
    @syaqiralatifazahra3501 4 года назад +3

    Seharusnya program seperti ini masuk di tv karena sangat mengedukasi

  • @Chumosuke-mu5ff
    @Chumosuke-mu5ff 4 года назад +1

    Aku sangat " suka planet karena ilmu nya menarik,menyenangkan,dan menambah ilmu ku😁😁😁😁😁😁😁😁😁😁😁✌️✌️✌️✌️✌️✌️✌️✌️✌️👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍

  • @kongkamstbk1239
    @kongkamstbk1239 4 года назад +17

    8:02 wah enak tuh

  • @alexgaminggamers2055
    @alexgaminggamers2055 4 года назад +4

    Saya akan mengingat katamu wahai sisi terang., "Jika sistem tata Surya itu saling terhubung satu sama lain dengan sempurna "
    Ya aku belajar hal baru lagi hari ini, begitu ditel nya sang maha perkasa membangun ini semua.
    Thanks sisi terang .👍👍

  • @lordwilliam8415
    @lordwilliam8415 4 года назад +90

    2:43 Jangan Hancurkan Mars, Di Sana Ada Erpan 1140 :v

    • @dewirengganis892
      @dewirengganis892 4 года назад +3

      Iya ada erpan 1140

    • @WilliamVtGamers
      @WilliamVtGamers 4 года назад +3

      Booong

    • @lordwilliam8415
      @lordwilliam8415 4 года назад +9

      @@WilliamVtGamers Apakah Anda Gak Tau Yang Namanya Bercanda

    • @nabiel8668
      @nabiel8668 4 года назад +5

      @@lordwilliam8415 nice se7 gw kalo g ada comment kayak lu gini mungkin komen lu penuh dengan oerang kaya komen yg lain wkwkw

    • @bariopga2238
      @bariopga2238 4 года назад +2

      Iya

  • @fizrulindralubis
    @fizrulindralubis 4 года назад +18

    2:48 mau lah wkwkw canda🤭🤭

  • @doktersyifa
    @doktersyifa 2 года назад +1

    Subhanallah bagus sekali planetnya

  • @KawaiiCinnamorollCraft
    @KawaiiCinnamorollCraft 2 года назад +1

    Aku suka banget ilmu pengetahuan dari sis terang tentang tata surya, thank you

  • @agusteguh7861
    @agusteguh7861 4 года назад +9

    Seandainya sekolah diindo njelasinnya pake visual pasti pinter semua

  • @marbotmasjid7105
    @marbotmasjid7105 4 года назад +159

    3:28 Njir pembullyan

    • @zurepezthis583
      @zurepezthis583 4 года назад

      Duh ngakak😂

    • @takeawayygaming6388
      @takeawayygaming6388 4 года назад +4

      Erpan1140

    • @rioirwansyah9059
      @rioirwansyah9059 4 года назад +2

      kekerasan dalam tata surya

    • @fitraofficial9675
      @fitraofficial9675 4 года назад +1

      @@takeawayygaming6388 nih bijinya keluar

    • @belo7656
      @belo7656 4 года назад +1

      Babi kau menghina bumi sial kau kalau kau menghina bumi ngapa kau hidup di bumi nanti aku bilang kau ke bapak ku Jokowi dodo

  • @belajarhijrah6326
    @belajarhijrah6326 4 года назад +14

    Allah SWT benar2 menciptakan alam semesta ini begitu sempurna , masih kah kita tidak bersyukur?

  • @dwianingsih28
    @dwianingsih28 3 года назад +1

    Bagus bgt ini😇 bisa menambah pengetahuan tentang sistem tata surya kita yaitu galaxi bima sakti😇

  • @JESSICA-bo4qn
    @JESSICA-bo4qn 3 года назад +1

    Sisi terang itu memang hebat,membuat semua jadi pintar

  • @nobgaming144
    @nobgaming144 4 года назад +18

    5:40 DuAARRRR!!! me***

  • @badralagiacrus47
    @badralagiacrus47 4 года назад +6

    Request : apa yg terjadi jika salah satu planet di tata surya kita meledak dan menjadi supernova dan dampak apa yg diterima oleh bumi kita ??

  • @nurmam3990
    @nurmam3990 4 года назад +4

    Subhanallah pada Maha Pencipta. Subhanallah jg sm orang pinter yg udh bikin pernyataan ini

  • @muhhammadfadhil1027
    @muhhammadfadhil1027 2 года назад

    Aku ska deh .video terunik sekaligus menambah wawasan otak kiri dn knan JDI pintar.mokaseh tim titik terang🇮🇩

  • @Keceooi
    @Keceooi 4 года назад +1

    Sangat bermanfaat

  • @kenstudioz4762
    @kenstudioz4762 4 года назад +21

    3:43 tumben bumi pake kacamata keren

  • @kanggotong7658
    @kanggotong7658 4 года назад +4

    5:40 DUUUAARR

  • @hemshade8770
    @hemshade8770 4 года назад +66

    5:39 DHUAAAR

  • @keyshakustamahaty
    @keyshakustamahaty 4 года назад +2

    Fyi aku masih kelas 6,ngerasa seneng banget belajar planet Karena liat channel iniiii,makasih

  • @Anisaambar11
    @Anisaambar11 4 года назад +1

    Aku suka tata surya dan aku suka video ini,karna menambah wawasan ku😊

  • @garisrancangbangun
    @garisrancangbangun 3 года назад +4

    4:26 wowwwwwwwwwwwwww new ship xixixi

  • @ziiaaku
    @ziiaaku 4 года назад +6

    Makasih ya allah engkau telah menciptakan planet jupiter pelindung bumi
    Tpi sayang saya ga pnya jupiter punya nya honda

  • @Dqurksz
    @Dqurksz 4 года назад +7

    03:43 Bumi:Mission Respect! B)

  • @farhanfarid9205
    @farhanfarid9205 3 года назад +1

    Benar terima kasih sisi terang

  • @denirendani7121
    @denirendani7121 4 года назад

    Itulah ciptaan Allah....sungguh sempurna....semua tercipta untuk kehidupan manusia. Masihkan anda tdk percaya akn adax Allah. Dri video di atas dpt d simpulkan bahwa alam semesta ini ADA YG MENGATUR NYA..... siapa dia....??? Allah S W.T.

  • @adhiyaksa3280
    @adhiyaksa3280 3 года назад +3

    Semua yang di ciptakan oleh yg Maha Pencipta. Pasti ada rahasia di balik ciptaannya.

  • @rinasetiawan8537
    @rinasetiawan8537 3 года назад +3

    Sisi terang se tau gw gk pernah kasih love komentar🤔

  • @widyaputri8296
    @widyaputri8296 4 года назад +51

    6:46 ngakak anjir liat fotoshoot nya 😂

  • @denydeny7686
    @denydeny7686 3 года назад +1

    Untungnya aku setiap hari selalu lihat sisi terang wah lama lama aku jadi pinter nihh hehe []

  • @pangeranzidane6353
    @pangeranzidane6353 3 года назад +1

    Saya semakin suka pengetahuan luar angkasa

  • @fz2890
    @fz2890 4 года назад +8

    1:58 TRIGGERED

  • @luthfialfarabi5194
    @luthfialfarabi5194 4 года назад +18

    Zin: Aku akan menghancurkan Planet yg ada disini
    Warga +62: U joking right?

  • @MrDdnk
    @MrDdnk 4 года назад +8

    Semoga bisa 1jt sb ya ...

  • @shawnalexander817
    @shawnalexander817 2 года назад +1

    Moga moga bisa sampe 8.000.000 subs

  • @harukananase2774
    @harukananase2774 4 года назад +1

    Kalo ada pelajaran tentang susunan galaksi maupun tata suria pasti akan lebih mudah dengan melihat sisi terang

  • @katakansayaganteng8455
    @katakansayaganteng8455 4 года назад +8

    0:29
    Seperti apa perubahannya?
    *Maka perang antar galaksi pertama dimulai*

    • @AlwaysOnForever
      @AlwaysOnForever 4 года назад +1

      Lol keseringan nonton starwars dkk

    • @danielharyandi
      @danielharyandi 4 года назад +1

      Saya ganteng

    • @Johannesmie98
      @Johannesmie98 4 года назад

      @@danielharyandi Ampe bumi lebih gede dari jupiter atau matahari lebih kecil dari merkurius pun itu takkan terjadi

    • @semars1238
      @semars1238 4 года назад

      Kok jadi star wars wkwkwk,gua yang jadi JEDI!

    • @Ren-tx8up
      @Ren-tx8up 4 года назад

      Minta di snap ama thanos :V

  • @sucin6158
    @sucin6158 4 года назад +5

    4:23 mesranya💕💕

  • @Ferizqo
    @Ferizqo 4 года назад +6

    Kak Apa Yang terjadi jika lapisan Ozon Hilang?

  • @MyApalah
    @MyApalah 3 года назад

    Ianya seperti diprogram,bukanya terjadi dgn sendiri.maka sudah tentu ada yg menciptakanya.Subbhanallah.

  • @ekorojabi6492
    @ekorojabi6492 3 года назад

    Makasih ilmunya

  • @abisyahmora2817
    @abisyahmora2817 4 года назад +42

    5:40 siapa yang ketawa komen ya

  • @bib8227
    @bib8227 4 года назад +26

    5:41 DUARRR MHEMHEWWW

  • @alifrmdhn3614
    @alifrmdhn3614 4 года назад +28

    Bang apa jadinya kalau terjadi SUPERVOLCANO eruption

    • @criminals7000
      @criminals7000 4 года назад

      Serah lu

    • @siboled8316
      @siboled8316 4 года назад

      sempak bapak kau bakal terbakar

    • @nordiahvitaloka3604
      @nordiahvitaloka3604 4 года назад +2

      @@siboled8316 kok ngomong kayak gitu sih?

    • @siboled8316
      @siboled8316 4 года назад

      @@nordiahvitaloka3604 emang nggak boleh dek..

    • @kurobaa
      @kurobaa 4 года назад

      Gunungnya meletus

  • @osmanfachri8052
    @osmanfachri8052 4 года назад +1

    Inilah bukti kalau tinggal di planet bisa bikin awet muda

  • @dewialiyahsabrina319
    @dewialiyahsabrina319 3 года назад +1

    4:23 gemoyy bgt 🐤

  • @BimaBhaskara
    @BimaBhaskara 4 года назад +27

    5:40 DUAR M.....

  • @keanuhazell4116
    @keanuhazell4116 4 года назад +8

    5:40 duarr

  • @tgtu7199
    @tgtu7199 4 года назад +3

    Sungguh besar kuasa sang Dewa menciptakan alam semesta ini

  • @linoluvinn
    @linoluvinn 4 года назад +1

    Buat projek mantep nih

  • @shanefilbert2475
    @shanefilbert2475 4 года назад

    Ok
    Bermanfaat banget

  • @Cndycakep
    @Cndycakep 3 года назад +5

    6:45 foto bersama😭

  • @ArmoredG
    @ArmoredG 4 года назад +5

    4:24 itu bumi kayak bocah, terus jupiter mamanya wkwk so sweet

  • @15.keenankadhafi99
    @15.keenankadhafi99 4 года назад +24

    5:40....kemem

  • @hilmiiskandar3724
    @hilmiiskandar3724 4 года назад +1

    Kak kalau matahari bulan dan Venus di hilangkan bagaimana ya 🤔🤔🤔🤔

  • @latifaamalya3534
    @latifaamalya3534 2 года назад

    Subhanallah, kuasa Allah, pada suatu saat nanti bumi akan dihancurkan sehancur hancurnya hingga jadilah debu yg berterbangan, dan Allah akan ganti bumi yg baru. Allah sudah kabarkan didlm Al-Qur'an 1400 th yg lalu

  • @LuqmanHakim-wf1ed
    @LuqmanHakim-wf1ed 4 года назад +49

    5:40 "Duarrr mmq" :V

  • @arielrivaldy9256
    @arielrivaldy9256 4 года назад +4

    Min.., beritau Channel Induk Bright Side.. :
    Mengapa Venus Lebih Panas dari Merkurius...??
    Padahal secara Geografis/Letaknya.., Merkurius jauh lebih dekat dari Matahari dibandingkan Venus...!!!!

    • @setyawanbonifacius7543
      @setyawanbonifacius7543 4 года назад

      atmosfer mars kan lebih tipis,jadi udara dan panas dari matahari dapat keluar masuk, sementara di venus, atmosfernya lebih tebal, sehingga panas matahari tererangkap di dalam planet venus, sehingga venus jadi lebih panas...

    • @arielrivaldy9256
      @arielrivaldy9256 4 года назад +1

      @@setyawanbonifacius7543 : Terimakasih Uda menjawab.., tapi maaf.., yg Aku tanyakan itu Planet Merkurius bukan Bukan Planet Mars...
      Mohon di simak baik² Pertanyaanku di atas ya...

  • @muhammadimam6189
    @muhammadimam6189 4 года назад +5

    5:40 duarrrrrrrr ilang hahahhahahha

  • @aisukaolshop916
    @aisukaolshop916 3 года назад +1

    Terima kasih sisi terang
    Jadi aku tahu semua planet

  • @normanhandono8493
    @normanhandono8493 3 года назад

    Thank kyou sisi terang, saya jadi menambah pengetahuan

  • @bagaskara7891
    @bagaskara7891 4 года назад +6

    Kalau di kurangi, udah gimana kalo di tambah 1 planet baru?

    • @renjyu6819
      @renjyu6819 4 года назад

      Kemungkinan dia akan di bully
      Hei anak baru
      Goceng dong jangan pelit pelit

    • @fenrirwhitefang2671
      @fenrirwhitefang2671 4 года назад

      @@renjyu6819 Ntar Ngelapor Sama Matahari Ngeri Cuk

    • @panjitrihatmojo2896
      @panjitrihatmojo2896 4 года назад

      @@fenrirwhitefang2671 wkwk diludahin matahari auto punah .

  • @mmohammed7905
    @mmohammed7905 4 года назад +15

    Bagaimana jika bumi memiliki lebih dari 1 bulan? seperti planet Jupiter yg memiliki banyak bulan (satelit alam)

  • @ditramadhan5776
    @ditramadhan5776 4 года назад +5

    Yg ngasih PR ini pasti guru killer 😑

  • @kucingputih802
    @kucingputih802 4 года назад +1

    6:12 berpikirlah positif

  • @syifa_as-syifa2009
    @syifa_as-syifa2009 4 года назад +1

    Terimakasih ya kak telah mengajari ku