Siapa Khodam Weton Sabtu Pon Primbon Jawa

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 11 окт 2024
  • Weton Sabtu Pon dalam tradisi Jawa memiliki sifat spiritual yang kuat. Orang yang lahir pada weton ini sering dianggap memiliki daya batin yang tinggi, ketenangan jiwa, dan kecenderungan untuk merenung atau mendalami hal-hal yang berkaitan dengan spiritualitas. Mereka cenderung bijaksana, introspektif, dan mampu merasakan atau memahami energi di sekitarnya.
    Jika mengetahui khodamnya, maka akan mempermudah mencapai mata batin yang kuat.
    #khodam #wetonsabtupon #primbonjawakuno

Комментарии • 4

  • @trimulyati6918
    @trimulyati6918 4 дня назад +2

    Mohon penjelasan kl saya melakukan ajian bolo Sewu apakah boleh,kutunggu jawabanya ,,,trimakasih,,,

    • @seratadamakna
      @seratadamakna  День назад

      boleh saja, akan tetapi hati2 dalam melakukannya, syarat yang pertama adalah mencari guru yang tepat untuk mendapatkan arahan supaya tidak terjadi hal2 yg tidak diinginkan seperti Gila karena terlalu terobsesi, hati yang bersih, ziarah dulu ke makam leluhur, dan melanjutkan ritual puasa mutih, ngebleng, meditasi/semedi sesuai arahan guru tempatnya dimana, jangan memaksakan diri karena tidak semua weton sabtu pon mampu melakukan nya, hanya yang terpilih oleh khodamnya. demikian yang dapat saya sampaikan, semoga membantu. terima kasih.

  • @trimulyati6918
    @trimulyati6918 4 дня назад

    Saya laher hari saptu pon ,dan saya sekarang tinggal menyesali hidup ini karena semua barang2 dihabeskan suami untuk poya2 melakukan mo limo ,,

    • @seratadamakna
      @seratadamakna  День назад

      semoga selalu diberi kemudahan dan kesehatan