BEGINILAH CARA BELANDA MENGURAS AIR LAUT DAN TINGGAL DI BAWAH PERMUKAAN LAUT!

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 31 янв 2024
  • Belanda membuat bendungan terpanjang untuk mencegah air laut masuk ke daerahnya, lantas hal itu menjadi proyek terbesar di dunia saat itu, tidak hanya itu ada banyak problematika yang dihadapi oleh mereka, tapi mereka selalu mencari solusi!
    jika ada salah ucap dan salah alur waktu, ya bolehlah dibenarkan
    SRC DBS
    terima kasih telah menotnon dan salam
  • РазвлеченияРазвлечения

Комментарии • 2 тыс.

  • @wahyupirmansyah7322
    @wahyupirmansyah7322 4 месяца назад +177

    memang gila sih Belanda.
    apapun yg di bangun belanda smpai skrg msh kokoh. dari desa sampai kota.
    bangunan sampai bendungan. contoh nya kota tua.

    • @imamsujarot7335
      @imamsujarot7335 4 месяца назад +19

      Bener bgt tuh di kampung saya ada Dam air dari jamannya belanda sampai sekarang bangunannya masih awet

    • @Zii-KUN
      @Zii-KUN 4 месяца назад +12

      Iya cuii beda sama bangunan jepang, disini Udah pada rontok karna jepang rata2 menggunakan kayu

    • @egyjohn9409
      @egyjohn9409 4 месяца назад +20

      Bukan Belanda yang membangun Kokoh. Semua negara Eropa juga seperti itu dan itu hal yg Normal. Hanya saja di Indonesia. Bangunan bangunannya pada remuk2. Jdi yg seharusnya Normal(kokoh) malah keliatan Bagus. Dan yg remuk2 malah keliatan Normal. . Itu namanya penurunan Standar

    • @foenoe8115
      @foenoe8115 3 месяца назад +4

      Masih gila ski jakarta, bukannya mikirin kotanya gmn spy g tenggelam malah mao non aktifkan nik ktp

    • @faizalrezhasudarman-gy9ro
      @faizalrezhasudarman-gy9ro 3 месяца назад +7

      Mereka gak kenal korupsi

  • @ikbalaprilian3099
    @ikbalaprilian3099 3 месяца назад +60

    Potret anggaran negara jatuh ke tangan yg tepat😂

    • @agungihzaalfiansah8169
      @agungihzaalfiansah8169 2 месяца назад +6

      Indonesia anggaran mah buat ajang kaya kayaan terus ajang korupsi

    • @channeldolanan9248
      @channeldolanan9248 2 месяца назад +2

      Dsini aspal msh halus di keruk lg trs di aspal lg.. Samp bingung tujuannya apa

  • @igeanggara5827
    @igeanggara5827 4 месяца назад +80

    Sudah berkali kali studi banding ke Belanda masalah banjir ini, ternyata teknologi itu bisa terjadi kalau sungai bersih gak jadi tempat membuang sampah, perbukitan masih hutan hijau bukan pemukiman.

    • @lifemlbbsoloplayer
      @lifemlbbsoloplayer Месяц назад +1

      wkwkkwkw

    • @karyonokaryono1179
      @karyonokaryono1179 28 дней назад

      ​@@lifemlbbsoloplayertapi aneh air laut buat bertani piye to bos

    • @rofiusyafirin7573
      @rofiusyafirin7573 16 дней назад +1

      @@karyonokaryono1179 bisa bro, harus didesalinasi dulu. Negara timteng udah banyak yang memakai kok israel, arab saudi, uea, qatar, maroko

  • @abdullatifbbs
    @abdullatifbbs 2 месяца назад +9

    Luar biasa ya Belanda ini proyeknya nggak nanggung2... Mantaap.... Tidak mudah menyerah dan Selalu berusaha... Ini pelajaran yg dapat di "petik"...

    • @mochamadharso6545
      @mochamadharso6545 Месяц назад

      Belanda kena tulah
      Makmur saklawase tapi
      Deg degan sama air rasakno.

  • @KonosubaKonosuba-xn5wb
    @KonosubaKonosuba-xn5wb 4 месяца назад +152

    Konten kreator gini asik juga sempet² nya ngelawak 😂
    Cocok untuk konten edukasi rakyat Indonesia🎉

    • @kakeksugiono5032
      @kakeksugiono5032 4 месяца назад +8

      Dia emg gitu

    • @KonosubaKonosuba-xn5wb
      @KonosubaKonosuba-xn5wb 4 месяца назад +6

      @@kakeksugiono5032 astaga kek!
      Masih hidup aja

    • @bismillah7086
      @bismillah7086 4 месяца назад +4

      Keren ngakak

    • @syamsularifin8842
      @syamsularifin8842 4 месяца назад +1

      ❤Indonesia sudah bisa buat pesawat angkasa luar, maka manfaatkan dengan bawa air laut ke angkasa (bulan) & buanglah disana

    • @Aditzx
      @Aditzx 4 месяца назад

      ​@@syamsularifin8842donggo

  • @Anngrmdhn
    @Anngrmdhn 4 месяца назад +13

    Bendungan walahar umur nya udah 1 abad di karawang jawa barat peningalan belanda dan masih di pakai❤

  • @keanupradipta5165
    @keanupradipta5165 3 месяца назад +5

    Kerenn belanda...
    Kerenn abangnya jg yg buat konten info ini

  • @mmisbahulmunir1995
    @mmisbahulmunir1995 4 месяца назад +44

    salah satu peninggalan belanda terkait sistem bendungan air, ada didaerah saya, dimana sungai besar ada diatas wilayah kami tinggal namun diberi bendungan dan airnya di manfaatkan untuk pertanian,,, saya di sumsel , nama sungainya adalah sungai BK

    • @EdnaMcFarlane
      @EdnaMcFarlane 4 месяца назад

      Makasih infonya Bang,maaf kepo BK itu singlatan apa Bang?

    • @giant5626
      @giant5626 4 месяца назад +2

      @@EdnaMcFarlane BangKok
      contohnya ayam BK kan besar besar beda ayam lokal mah kecil 😄

    • @mmisbahulmunir1995
      @mmisbahulmunir1995 4 месяца назад +1

      semua orang sebutnya BK dan untuk singkatan aslinya tidak ada yang tahu, karena dari zaman dulu sudah terkenal dengan kata BK, tpi ada beberapa sumber bilang singkatanya adalah Bendungan Komering , dimana sungai utamany adalah sungai Komering, tpi itu masih tabu@@EdnaMcFarlane

    • @EdnaMcFarlane
      @EdnaMcFarlane 4 месяца назад

      @@giant5626 Oh iya ,masuk akal😁👍

    • @EdnaMcFarlane
      @EdnaMcFarlane 4 месяца назад

      @@mmisbahulmunir1995 Makasih infonya ya Abang🥰semoga lestari selalu

  • @FadilFadil-oo1ts
    @FadilFadil-oo1ts 4 месяца назад +6

    Terima kasih bang Mukhlis konten mu sangat menghibur

  • @lokataraofficial
    @lokataraofficial 3 месяца назад +64

    Pasti waktu belanda menemukan Indonesia dan menguasai saat itu, pasti mereka senang,krn mendapatkan pulau baru yg luas,dan bisa jadi opsi tinggal,disaat Netherlands spt itu.

    • @royhamzah352
      @royhamzah352 2 месяца назад +11

      Nusantara terutama Jawa saat itu penduduknya sudah termasuk padat, makanya Belanda gak ada niat menjadikan Nusantara sebagai tempat tinggal...
      Cuma sebagai wilayah kekuasaan untuk mengeksploitasi hasil bumi...
      Makanya yang datang cuma tentaranya aja...
      Beda dengan benua Amerika dan Australia, tujuan penjajah datang emang mencari Tanah baru buat ditinggali, makanya yang datang orang-orang Eropa biasa...

    • @anginribut123
      @anginribut123 2 месяца назад +6

      @@royhamzah352 ngawur 😂 belum padat jaman itu mah, tapi sudah sistem kerajaan, terstruktur dan besar di Asia Tenggara seperti Kerajaan Kutai, Kerajaan Tarumanegara, Kerajaan Sriwijaya, Kerajaan Mataram Kuno, Kerajaan Majapahit. Pasti sulit dijadikan tempat tinggal dengan masyarakat seperti itu.
      sedangkan yang lu sebut Amerika dan Australia itu, orang nya masih kuno, Amerika = Indian , Australia = Aborigin. masih bisa di rewrite sejarahnya dari awal

    • @royhamzah352
      @royhamzah352 2 месяца назад +2

      @@anginribut123 kalo patokan penduduknya kuno kenapa Papua gak di jadikan pemukiman...???
      Jawa waktu itu sudah termasuk padat bro, sudah terjadi perdagangan antarnegara jauh sebelum Belanda datang...
      Lalulintas Pelabuhan-pelabuhan sudah sangat ramai...
      Sementara benua Amerika dan Australia masih sangat kosong, dibanding jumlah penduduk dan luas daratan, bisa dikatakan itu tanah kosong...
      Iklim dan keadaan alam tergolong hampir sama dengan Eropa,
      Jadi sangat cocok dijadikan tempat tinggal baru bagi warga Eropa...

    • @anginribut123
      @anginribut123 2 месяца назад +3

      @@royhamzah352 tanya aja belanda atau negara2 penjajah lainnya kenapa ga jajah itu Papua, kok lebih tertarik jajah Jawa

    • @royhamzah352
      @royhamzah352 2 месяца назад +2

      @@anginribut123 laahh itu yang gw bilang dari awal,
      Penjajah datang ke Asia rata2 tujuan utamanya mencari hasil bumi dan rempah-rempah...
      Bukan mencari tempat tinggal baru...
      Jadi Papua walaupun penduduknya dikit, tapi kurang prospek kalo diambil hasil buminya, gak ada penduduk yang bisa diajak tanam paksa...

  • @ratuzella3330
    @ratuzella3330 Месяц назад +2

    Kontennya keren pertanyaan aku selama bertahun-tahun tentang negri belanda yang kecil bisa membuat bendungan untuk membendung laut,dan kenala di kota amsterdam banyak sekali sungai dan tanahnya terpotong-potong oleh sungai-sungai kecil akhirnya terjawab

  • @Awex_doang
    @Awex_doang 4 месяца назад +1

    hhh...keren" mbawain infoNya

  • @bangzamzam505
    @bangzamzam505 4 месяца назад +571

    Semua dana teknologi itu mereka dapatkan dari negara2 jajahan nya ...!! Indonesia donatur terbesar nya ..🎉🎉🎉

    • @bglofficial586
      @bglofficial586 4 месяца назад +32

      Trmsk inggris, prancis,dan negara eropa lain

    • @bglofficial586
      @bglofficial586 4 месяца назад +20

      Kemajuan renaissansnya krn 3G

    • @trioresmitaadi5307
      @trioresmitaadi5307 4 месяца назад +11

      Dana angsuran kemerdekaan 😅

    • @aditwisnu2470
      @aditwisnu2470 4 месяца назад +19

      Bukan Kak.. Acording To The Legendaris They Have A Blue Print.. Mereka Punya Blue Print.. Nah Blue Print ini Yg Gak Bisa di Berikan Sama Negara- Negara Lainnya...

    • @aditwisnu2470
      @aditwisnu2470 4 месяца назад +8

      ITUKAN ADA PROYEK DELTA WORKS.. SEMUANYA ITU ADA BLUE PRINT NYA...

  • @NUKSRAGEN
    @NUKSRAGEN 4 месяца назад +24

    Luar biasa pemerintah Belanda dalam menangani infrastruktur Terima kasih sudah berbagi sukses selalu

    • @idanzballack375
      @idanzballack375 4 месяца назад +1

      Iya luar biasa dah pernah menjajah indonesia

    • @vhigel.wais2602
      @vhigel.wais2602 3 месяца назад +1

      Duitnya hasil jajah Indonesia,luar biasa apanya

    • @adhechandra5986
      @adhechandra5986 3 месяца назад +1

      ​​@@vhigel.wais2602 Hasil jajah tapi gak korupsi, Itulah pintarnya mereka. gak kayak.....

  • @hermawan4032
    @hermawan4032 4 месяца назад +26

    edukasi yg bagus, nambah wawasan

  • @TraktorMilenial
    @TraktorMilenial 4 месяца назад +12

    Proyek yang luar biasa... Keren bos ku... 🙏👍

  • @sarieistiyanto9014
    @sarieistiyanto9014 3 месяца назад +19

    Belanda emang fakarnya dalam membangun gedung2,benteng,bendungan,jembatan, pokoknya bangunan monumental pasti di jamin kokoh kalo yg bikin negeri belanda

    • @triwahyu4412
      @triwahyu4412 3 месяца назад

      Iya, Indonesia juga kok. Malah lebih hebat kualitasnya...tipu tipu'nya. 😂😂😂
      Memperbaiki infrastruktur jalan, sekarang di cor...taun depan amburadul. Kapan maju'nya kalau monoton gitu gitu terus.

    • @AzkaAlexi
      @AzkaAlexi 2 месяца назад

      ​@@triwahyu4412benar bang, di tangerang ada proyek jalan abadi tiap tahun😂

    • @triwahyu4412
      @triwahyu4412 2 месяца назад

      @@AzkaAlexi Kok bisa ya...apa ya memang sudah jadi langganan apa ya? Atau memang lokasinya memang harus selalu begitu..sampai sampai tiap tahun begituuuuuuu terus. Payah. Ha itu yang nggak kebagian no??!! Lha kalo tiap taun disitu terus masyalah'nya.

    • @user-qx5pp4ii8f
      @user-qx5pp4ii8f 21 день назад

      ​@@AzkaAlexidjln pantura banyak proyek abadi,terutama pesisir utara jateng,tiap tahun pasti ada saja proyeknya,setahun 12 bulan,mungkin jln lancar gk da macet cuma 3 bln,9 blnnya macet teruuuuus,ada saja bahan2 buat bikin macet...

  • @monaadrynanta1517
    @monaadrynanta1517 3 месяца назад +6

    ini edukasi u para insinyur kita...ini ilmu pengetahuan,
    segala tuh ambil positifnya.

    • @user-qx5pp4ii8f
      @user-qx5pp4ii8f 21 день назад

      Insinyur negeri kita ini hanya predikatnya saja,tp hasil kerja gk tahu deh...

  • @Jalan_Hendrikus
    @Jalan_Hendrikus 4 месяца назад +2

    Mantab kak...ilmunya sangat bermanfaat

  • @user-dx9gy8vu2r
    @user-dx9gy8vu2r 3 месяца назад

    celetukan-celetukannya segar dan gak bikin boring...

  • @gudangmusicproject3709
    @gudangmusicproject3709 4 месяца назад +14

    Harus di akui, belanda hebat dalam hal sipil bangunan

    • @zieshisui7381
      @zieshisui7381 2 месяца назад

      otakk penjajahh emangg gitu bangg .cerdikk dan licik😅

  • @wahyuagungrahadian6893
    @wahyuagungrahadian6893 4 месяца назад +7

    Maraton nonton Chanel MAQ,sehat selalu bang

  • @syimey
    @syimey 19 дней назад +1

    Uang nenek moyang kami rakyat Indonesia paling banyak untuk menghidupi negara Belanda,

  • @CharlesBintang247
    @CharlesBintang247 24 дня назад

    Terima kasih bang Mukhlis, konten yang sangat informatif dan menghibur, sehat sehat selalu bang

  • @dogikugi8693
    @dogikugi8693 4 месяца назад +26

    Tiba-tiba masuk fyp jadi kangen maq dulu😊

    • @Rahman-kh6nb
      @Rahman-kh6nb 3 месяца назад

      Mie goreng tapi direbus😅

  • @arifsupriyanto2464
    @arifsupriyanto2464 4 месяца назад +48

    Salut buat indonesia yg mampu membiayai proyek sebesar itu di belanda

    • @bukanmanusiabukanmanusia4172
      @bukanmanusiabukanmanusia4172 4 месяца назад

      :(

    • @Zasmia_Beloved
      @Zasmia_Beloved 4 месяца назад +8

      Hasil jualan rempah-rempah ya, Bang

    • @4zm09
      @4zm09 4 месяца назад +2

      Kaya sumber daya alam tapi ga bisa ngelol😂

    • @zaynabds
      @zaynabds 4 месяца назад +3

      ​@@4zm09gimana mau ngelola, penduduk yang nggak mau dimonopoli dibantai dulu

    • @paijokusumo6222
      @paijokusumo6222 4 месяца назад

      ​@@4zm09gimna mau ngelola,sudah di jual dulu wkwkwk

  • @Propertypekalongan
    @Propertypekalongan 4 месяца назад +1

    Akhirnya kontennya naik lagi bosque.. sentuhan animasi di thumbnail efektif juga yah.. semoga naik terusss kontennyaaa

  • @IklimPancaroba
    @IklimPancaroba Месяц назад

    Thx informasinya min🙏🙌 sukses chanelnya

  • @ridzz221
    @ridzz221 4 месяца назад +6

    channel ini yang harus dapet subs gede agar banayak penonton dapat ilmu dan pengetahuan nya, bukan channel sebelah ga jelas bahas yang ga penting dapet subs banyak

  • @GAD_non15
    @GAD_non15 4 месяца назад +8

    semangat ya bg dan sehat selalu

  • @dwikiputradarmawan7278
    @dwikiputradarmawan7278 4 месяца назад

    Lama gak lihat chanel ini masih asik aja

  • @Einzelganger111
    @Einzelganger111 4 дня назад

    Bukan bermaksud untuk tidak menghargai perjuangan pahlawan, tapi coba bayangin sejenak kalau aja Indonesia masih dipegang belanda sampe saat ini, pasti ga bakal semiris ini Indonesia sekarang.

  • @Rikhan515
    @Rikhan515 4 месяца назад +18

    Selalu hadir 😊

  • @user-je2rl7vv3d
    @user-je2rl7vv3d 4 месяца назад +8

    Keren bgt bang kontenn nya berkelazz ...kelazzz😊😅

  • @BayuUntung-oq7yv
    @BayuUntung-oq7yv Месяц назад

    Makasih info nya

  • @bahdahany2211
    @bahdahany2211 4 месяца назад +6

    Nenek buyut sya bilang, dulu ada org yg mandikan kerbau lalu kerbai itu buang kotoran di sungai, belanda tidak segan2 menghukum org itu. Belanda bnr2 mencintai lingkungan sehingga di pastikan lingkungan tidak boleh tercemar.

    • @rendyx2yp966
      @rendyx2yp966 2 месяца назад

      Klu mengambil hak negara lain boleh

    • @bahdahany2211
      @bahdahany2211 2 месяца назад

      @@rendyx2yp966 beda era beda zaman bung. Dulu dunia itu kacau balau krna peperangan sblm ada aturan dan kondisi spt skrg. Bukan hnya belanda saja yg jajah indo seluruh negara menjajah dan di jajah. Sekali lg ya beda era.

    • @rendyx2yp966
      @rendyx2yp966 2 месяца назад

      @@bahdahany2211 membenarkan suatu yg salah😊

    • @bahdahany2211
      @bahdahany2211 2 месяца назад

      @@rendyx2yp966 loh ko membenarkan suatu yg salah. Anda saja yg tidak mau menerima fakta sejarah dunia anehh 😂

    • @rendyx2yp966
      @rendyx2yp966 2 месяца назад

      @@bahdahany2211 alasan sejarah km benarkan penjajahan 😂 mirip orang yahudi lu....hhh

  • @olisfactoypigeons5368
    @olisfactoypigeons5368 4 месяца назад +30

    ilustrasinya mantap!

    • @shady3rutasgar5
      @shady3rutasgar5 4 месяца назад +2

      Iya . Warga Konoha di desa ikutt rapatt😂

    • @FumikoHanaira
      @FumikoHanaira 4 месяца назад

      @@shady3rutasgar5 konoha nama daerah di jepang, wakanda itu nama lain dari Indonesia.

    • @user-qx5pp4ii8f
      @user-qx5pp4ii8f 21 день назад

      Sejak kapan indonesia punya nama lain,siapa yg bikin nama lain tersebut,jika orang pertama yg buat nama lain negara ini adalah warga indonesia sendiri,,saya sangat sedih😢

  • @Tutels
    @Tutels 4 месяца назад +12

    Hadir

  • @helenayustika7658
    @helenayustika7658 2 месяца назад

    Huaaa baru ketemu channel ini dan langsung sukaaa!
    Informatif + lawakannya masuk bgt buat rakyat indo😭😂
    Warga desa lagi rapat di balai, kambing diajarin, monyet cempreng, sampe suara bom tiap ada kata2 savage hhahahahhaa pertahankann yaaaa!

  • @user-kj3vi1nw7q
    @user-kj3vi1nw7q 4 месяца назад +19

    Tetap semangat bg muklis, gw penonton setia lu selama - +3 tahun nih sdh

    • @M_m.aang.uxz.1902
      @M_m.aang.uxz.1902 4 месяца назад +2

      S akhir 2020, d lgsg donlot semua video mulai dri awal.

    • @user-kj3vi1nw7q
      @user-kj3vi1nw7q 4 месяца назад

      ​@@M_m.aang.uxz.1902dari awal gw udh sering nonton chanel bg muklis, cuma gw gk pernah comment, semua video video bg muklis sdh gw tonton, sampai review kamera terkecil pun sdh gw tonton❤

    • @WaterEXEC
      @WaterEXEC 4 месяца назад

      Pake ± lebih mudah daripada +-

    • @user-kj3vi1nw7q
      @user-kj3vi1nw7q 4 месяца назад

      @@WaterEXEC yg penting ada kurang lebih x

    • @Hans_yukio
      @Hans_yukio 4 месяца назад +1

      Aku juga 😹👍

  • @ShabbataeiZevi-xl6tq
    @ShabbataeiZevi-xl6tq 4 месяца назад +7

    Hadirrrrrrr

  • @muhamadrizkyenggalsaputra7663
    @muhamadrizkyenggalsaputra7663 Месяц назад

    Bang setiap saya menonton video abang teringat almarhum bapak saya dlu sering nonton video abang untuk pengiring waktu,dengan pengiringan suara abang dan backsound abang jadi teringat hehe makasih bang semoga sehat terus

  • @ghoibcahaya7
    @ghoibcahaya7 2 месяца назад

    bermanfaat info nya

  • @user-mg6ji1nf2c
    @user-mg6ji1nf2c 4 месяца назад +12

    Belanda hebat Indonesia yang membyarnya, Indonesia kapan ya sdmnya bisa maju

    • @EkaSaputra-qt4xb
      @EkaSaputra-qt4xb 4 месяца назад +1

      Pdhl SDA nya melimpah ya😂

    • @user-mg6ji1nf2c
      @user-mg6ji1nf2c 4 месяца назад +1

      @@EkaSaputra-qt4xb iya 🥹, SDM di sini masih ngurusin agama

    • @des6888
      @des6888 4 месяца назад +1

      SDM Indonesian sudah setara dengan sdm negara maju.
      Masalahnya untuk saat ini Indonesian belum siap untuk mandiri.

    • @ganisaryanusantara9905
      @ganisaryanusantara9905 4 месяца назад +1

      Asal bukan 1 aja sih

    • @user-mg6ji1nf2c
      @user-mg6ji1nf2c 4 месяца назад

      @@des6888 tpi nyatanya di lapangan sih enggak. Buang smpah aja msih di kali

  • @Zerodays7
    @Zerodays7 4 месяца назад +4

    Udah 2 tahun gk nonton abang lagiii akhirnya bisa nonton

  • @homeland2710
    @homeland2710 Месяц назад +1

    banyak pelajaran yang bisa di petik 👍🏻

  • @sukowinarno_official739
    @sukowinarno_official739 3 месяца назад

    Semarang juga jajahan belanda laut dikuras dijadikan kota... Cuma sekarang laut mulai mengambilnya perlahan-lahan.. hujan dikit banjir, bahkan ga hujan aja rob. beberapa kampung sudah ditinggalkan karena udah jadi laut.

  • @chausarmandala4663
    @chausarmandala4663 4 месяца назад +6

    HADIR BANG😋

  • @fnchannel4902
    @fnchannel4902 4 месяца назад +7

    Hadir bang 🙏

  • @m..8431
    @m..8431 4 месяца назад +15

    Maka dari itu bangun Belanda yg ada di Indonesia itu sangat kokoh bahkan sampe ratusan tau masih kokoh walau hanya kurang terawat bagian luarnya. Jadi buat kalian kalo udah sukses ingin bangun rumah atau apartemen atau apalah itu pake jasa dari Belanda aja dijamin kuat bangunannya 😁

    • @GandCracky
      @GandCracky 2 месяца назад

      Ah masa,,
      Ava Iyah..

  • @kabartikami
    @kabartikami Месяц назад

    ikutan nyimak

  • @bulatbulat-re7se
    @bulatbulat-re7se 4 месяца назад +4

    Hadir bang

  • @ahmadtohari4387
    @ahmadtohari4387 4 месяца назад +48

    sekarang udah 5 jt aja keren bang , dulu awal nonton pas masih 200k subscriber

    • @AL-ql8lk
      @AL-ql8lk 4 месяца назад +2

      Lah dlu masih 6 subscribe gw ikut dia

    • @pakelogika9701
      @pakelogika9701 4 месяца назад

      Lah gue yang bikinin email ytb nya

    • @mbpot90
      @mbpot90 4 месяца назад

      Lah gue kok ngikut bingung

    • @user-qx5pp4ii8f
      @user-qx5pp4ii8f 21 день назад

      Lah gw yg nonton upload video pertamanya di youtube😂

  • @namikanugroho2021
    @namikanugroho2021 26 дней назад

    Luar biasa yaaaaa

  • @prfromaga9910
    @prfromaga9910 4 месяца назад +1

    kangen dulu 2016 suka nontn konten MAQ skrg algoritma nya baru nyampe lagi ke branda gue, semangat terus bro..

  • @auliarahmac4526
    @auliarahmac4526 4 месяца назад +20

    akhirnya rasa penasaranku terjawab disini😌

  • @plnjaya786
    @plnjaya786 4 месяца назад +5

    belanda bisa bertahan karena indonesia guys,, mereka harus berterimakasih kepada rakyat indonesia.. merdeka 😁

    • @nagaradaha692
      @nagaradaha692 2 месяца назад

      Betul kekayaan negara kt d rekrut untuk membangun negara nya

    • @adhieluck
      @adhieluck 2 месяца назад

      Mungkin bukan hanya kekayaan saja itu orang yg dipekerjakan bisa jadi di impor dari Indonesia juga

    • @nagaradaha692
      @nagaradaha692 2 месяца назад

      @@adhieluck bisa jadi sebab yg memboyong orang jawa k Suriname jg pr penjajah belanda

  • @ILLIAThomas-gf7kq
    @ILLIAThomas-gf7kq Месяц назад +1

    UNTUK PROYEK JEMBATAN PULAU BUNAKEN SAMPAI KE TANJUNG PISOK.. TONGKAINA.. KOTA MANADO.. SULAWESI UTARA.. INDONESIA TIMUR.. BELAJAR SAJA DARI TEKHNIK KONSTRUKSI LAUT DAN PERAIRAN.. DI NEGERI BELANDA.. SEBAGAI NEGARA DI BAWAH AIR... SEMOGA SUKSES BUAT SULAWESI UTARA.. TUHAN MEMBERKATI KITA SEMUA.. AMIN...!!

  • @nurkamdani2842
    @nurkamdani2842 3 месяца назад

    jenius pembangunannya

  • @syarifalexcander
    @syarifalexcander 4 месяца назад +8

    Terakhir nonton 2020 pertama nonton 2019
    Baru nonton lagi 2024 nggak pernah berubah selalu ada hiburan dibalik sisi informasi yang di sampaikan jadi tetap terhibur walaupun sedang serius menyimak informasinya.

    • @aliffurqan4656
      @aliffurqan4656 4 месяца назад +1

      Lah sama bang, gw dulu nonton masih 200 sub, sekarang muncul di tl jadi nonton lagi

  • @assyagaf
    @assyagaf 4 месяца назад +13

    7:13
    Belanda-Maeslantkering
    Indonesia-My Selang Kering😂
    Btw Gw Penonton Lu Dri Tahun 2020-2021 Gw Keinget Sama Intro Lama Lu Yang Kocak Bgt😂

  • @frmhakim
    @frmhakim Месяц назад

    mantap sih, kekayaan indonesia sangat bermanfaat untuk kemajuan teknologi belanda pada masa itu

  • @kastori6624
    @kastori6624 4 месяца назад +1

    nyimak sambil ketiwi 😄...tapi dapet ilmunya

  • @ulgames868
    @ulgames868 4 месяца назад +4

    Wjar aj dlu belanda mejaja kta kn bnyat penigal gedung kuno yng masih koko smpe skrang lihk aj tu arsitk nya yng maju

  • @rockland5566
    @rockland5566 4 месяца назад +3

    Pelajaran yg diambil ialah "TETAP BERUSAHA"..

  • @mametmuslim3663
    @mametmuslim3663 4 месяца назад +2

    Belanda emang keren dalam mengatasi air,,canal di mana mana,dan bersih dari sampah,kemaren liat di rotterdam n amsterdma

    • @user-dy1mv8qz4j
      @user-dy1mv8qz4j 3 месяца назад

      Belanda negara pelopor di dunia dlm mengatasi banjir

  • @rosidwiwanisahida9773
    @rosidwiwanisahida9773 25 дней назад

    gilaaa, ini keren sih. Berapa banyak tenaga ahli yang ikut andil dalam proyek ini, ahli struktur, arsitektur, dll. Belum lagi biayanya pasti besar bingits

  • @user-mb2xu5sl3n
    @user-mb2xu5sl3n 4 месяца назад +3

    Dari dulu suka bangt sama chanel maq, gapernah bosen nontonnya bisa ketawa juga, kreatif sendiri, leren bang sehat terus, tetep buat konten

  • @ajijisuki6848
    @ajijisuki6848 4 месяца назад +5

    Hampir 8 tahun gue tonton channel edukatif nan lucu 😂

  • @RacunShopee-sk6yq
    @RacunShopee-sk6yq 4 месяца назад +1

    Lucu videonya😂😄😄😄 makasih bang kontennya berwawasan dan lucu wkwkkwkw

  • @paktoto6006
    @paktoto6006 4 месяца назад

    Teknologi canggih..

  • @terbaikdirisendiri1478
    @terbaikdirisendiri1478 4 месяца назад +193

    Kok aq langsung ingat kata2 cak imin cara ngatasin supaya ga tenggelam jakarta bukan bikin bendungan /giant wall tapi pake etika bersahabat dengan air laut.. Wahh keren banget caranya.. Pertanyaannya cara menggunakan etika ke air laut gmn gaess info dong.

    • @JONI_GEDE_PILATE
      @JONI_GEDE_PILATE 4 месяца назад +16

      Paimin : semua ada etika nya
      😅😅

    • @andrisanjaya1
      @andrisanjaya1 4 месяца назад +2

      🤣🤣🤣

    • @ricky_68
      @ricky_68 4 месяца назад +28

      Kalau ketemu air laut salim dulu

    • @user-cj8gg7ep2c
      @user-cj8gg7ep2c 4 месяца назад +9

      Paimin fikirannya melayang layang Ampe surga😊😊😊😊

    • @mp3random536
      @mp3random536 4 месяца назад +3

      itu agak sarkas sih

  • @abnormalplace8395
    @abnormalplace8395 4 месяца назад +6

    Assalamualaikum

  • @SilaNaya1
    @SilaNaya1 2 месяца назад

    Luar biasa..❤

  • @masnano3496
    @masnano3496 2 месяца назад

    Memang bangunan belanda kwalitas juos gandos. Itu terbukti di indonesia sendiri bangunannya sampai sekarang tetap kokoh.

  • @gilangremim9681
    @gilangremim9681 4 месяца назад +3

    Kebanyakan daratan belanda rendah2 dibawah permukaan laut tapi hebat bisa menyulap, jakarta harus bisa ikutin Belanda

    • @woroworo4722
      @woroworo4722 4 месяца назад +5

      Konsep seperti itu jika dulu tidak di batalkan Anis mungkin saat ini sudah selesai pak Jokowi ketika masih jadi gubernur meninjau teluk Jakarta bersama PM Belanda untuk membuat bendungan malangnya ketina Wan sumur jadi gubernur semua program itu di batalkan 😊

    • @user-ex4fb4xe3p
      @user-ex4fb4xe3p 4 месяца назад

      ​@@woroworo4722ampe bunderan HI dan istana kebanjiran di era jokowi, ketika anies jabat disulap gak kebanjiran lagi...hebat anies...

    • @woroworo4722
      @woroworo4722 4 месяца назад

      @@user-ex4fb4xe3p
      Kejadian itu masa Jokowi baru jadi gubernur dan dari kejadian banjir besar itulah timbul program2 pengendali banjir di antaranya normalisasi sungai Ciliwung targetnya 30km lebih di era Ahok Jarot Baru selesai 17 km di era Anis pelebaran sungai terhenti total sodetan sungai Ciliwung juga terhenti Anis sebut gorong2 raksasa itu melanggar sunatullah 🥴 rencana bendungan raksasa di teluk Jakarta sebagai penahan air rob juga di hentikan oleh Wan toa 🥴

    • @gilangremim9681
      @gilangremim9681 4 месяца назад

      Intinya siapa saja yg jadi gubernur atau presiden kalau buat indonesia jadi lebih baik kenapa tidak kita sesama bangsa, bangsa Indonesia

    • @harythanossudibyo6993
      @harythanossudibyo6993 3 месяца назад

      ​@@woroworo4722Ente woroworo 9GAG Indo ya?.

  • @yahombre4230
    @yahombre4230 4 месяца назад +8

    Inovasi,perbaiki,tidak korupsi, mungkin jadi solusi

    • @Miragood23
      @Miragood23 4 месяца назад +3

      Ditambah sdm tinggi dan menerima wilayah menjadi maju

    • @user-dy1mv8qz4j
      @user-dy1mv8qz4j 3 месяца назад

      Di belanda tidak ada korupsi dn rakyat nya sgt di bantu oleh pemerintahnya

  • @user-ms3wd6dc6p
    @user-ms3wd6dc6p 3 месяца назад

    😂😂😂sangat menambah pengetahuanku ni tong

  • @elfafadlilah1618
    @elfafadlilah1618 3 месяца назад +6

    Edukasi yg ada lawaknya,,, selain menambah ilmu,, pendengar terhibur juga 😂

  • @c.rifkie3844
    @c.rifkie3844 4 месяца назад +3

    Daripada bikin system perlindungan anti banjir duitnya mending di korupsi

  • @Irsan.Ramadhan
    @Irsan.Ramadhan 3 месяца назад +20

    Biayanya hasil jarahan di Indonesia, emas dan batu bara dan rempah dari Sumatra di bawa kesana untuk biaya mereka

    • @VincenJonathan-ng7bw
      @VincenJonathan-ng7bw 2 месяца назад +2

      Yoi kaya kita

    • @JOKER-kc8gn
      @JOKER-kc8gn 2 месяца назад +2

      Sekarang belanda sudah balik namun emas batu bara dijarah oleh siapa?

    • @Irsan.Ramadhan
      @Irsan.Ramadhan 2 месяца назад +4

      @@JOKER-kc8gn oleh penguasa alias sekelas penjajah dulu , rakyat tidak boleh pintar, tidak boleh mengelola hasil bumi , atau akan di tangkap, maka mereka akan men Cap Tanah ini milik negara ! 😁 Padahal yang melawan penjajah itu adalah nenek moyang kita dahulu 👍 seharusnya tanah rakyat milik Rakyat.

    • @JOKER-kc8gn
      @JOKER-kc8gn 2 месяца назад

      @@Irsan.Ramadhan Ya masuk kantong sendiri pinter

    • @arifwawu5815
      @arifwawu5815 2 месяца назад +1

      kata siapa bang

  • @uki5259
    @uki5259 Месяц назад

    Pembawaannya keren + kocak sijhh

  • @vodzmarinero486
    @vodzmarinero486 2 месяца назад

    Wah aku pernah mancing di depan pintu gerbang air ini nih di dermaga Kaland Steiger. Sungai Maas.

  • @kurata6boxer104
    @kurata6boxer104 4 месяца назад +5

    Sistem ini bisa saja di tiru Indonesia tapi asal tidak ada korupsi

    • @bonibonobonabob4462
      @bonibonobonabob4462 4 месяца назад

      Itu dia

    • @YAW_WIBOWO
      @YAW_WIBOWO 4 месяца назад

      Korupsi, suap, pungli, itu sudah tradisi di indonesia dari kalangan bawah, menengah, atas.., jadi klo mau hilangin tradisi ya hilangkan dulu orang2nya. Ganti manusia2 baru. di tempat ku kerja 99,99,999% melakukannya bro..

  • @hanryco2617
    @hanryco2617 4 месяца назад +182

    BIAYA PEMBANGUNAN BELANDA DARI HASIL RAMPOKAN HARTA DI INDONESIA

    • @user-yg7ie2vk2f
      @user-yg7ie2vk2f 3 месяца назад +8

      afaiyaaah?

    • @Styking28
      @Styking28 3 месяца назад +37

      Gak usah ngerampok aja bisa ,kenyataannya negara kita jauh di banding belanda ,cara berfikir aja jauh apa lagi per ekonomian ,gaji umr dsna ,di ketawain di negara lain 😂

    • @yhorisgk1197
      @yhorisgk1197 3 месяца назад +21

      Indonesia aja baru ada tahun 1945 .. 🤣 presiden RI pertama aja.. presiden paling miskin pada masa nya.. 🤣🤣 main mu kurang jauh

    • @rikimff
      @rikimff 3 месяца назад +2

      kata siapa ngab?

    • @farizalpp
      @farizalpp 3 месяца назад +21

      halah, orang dulu bikin jalan aja di gaji sama belanda tapi di korup pemerintah kok

  • @user-il5wq4vf6e
    @user-il5wq4vf6e Месяц назад

    Luar biasa

  • @kiki-id5nz
    @kiki-id5nz 2 месяца назад

    Lucuu, ternyata keren juga infrastruktur belanda

  • @WisnuReyzen
    @WisnuReyzen 2 месяца назад +9

    75 triliun ga seberapa sama korupsi di indo

    • @user-nv5rz3tn6t
      @user-nv5rz3tn6t 24 дня назад

      Beda tahun brp di tahun itu sama tahun ini beda mungkin indo bisa bikin kaya gitu tapi sekarang gak sampe 75 beda tahun kalo sekarang bisa ratusan triliun atau lebih

    • @harisunaryo-tj8rt
      @harisunaryo-tj8rt 17 дней назад

      Bahaya lu bro

  • @ahmadzaki9881
    @ahmadzaki9881 4 месяца назад +4

    duitnya dari hasil kerja paksa sampai mati kakek nenek kita dulu. ingat ituuuu.

    • @rafts7095
      @rafts7095 2 месяца назад

      Kerja paksa?? Romusha??, Kerja paksa itu jaman Jepang bukan Belanda. Jaman Belanda itu Kerja Rodi (dibayar), jalan Anyer Panarukan itu kerja rodi dan semua pekerja dibayar, tetapi duid nya dikorupsi oleh pejabat lokal. Cerdas dikit broo, Belanda cuma menjajah beberapa tahun, sisanya mereka bisnis dagang rempah. Kalo tak ada Belanda mungkin Indonesia saat ini warganya susah membaca.

    • @ahmadzaki9881
      @ahmadzaki9881 2 месяца назад

      @@rafts7095 wk.. wk... ngarang kamu, ...itu isi buku sejarah yg di ajarkan di sekolah sekolah belanda sekarang, cuma beberapa tahun wk... wk....., yg membuat sekolah2 tu orang2 jepang, . wk... wk... , manusia o on kaya kamu aja yg percaya, baca tuh buku Eduard Douwes Dekker
      Max Havelaar tentang tanam paksa, di jawa dan hasil tak di bayar oleh belanda di jual di eropa, dan buku "Andai aku seorang belanda", , kemana otak kamau di letakkan

    • @anakkampung9733
      @anakkampung9733 2 месяца назад

      ​@@rafts7095klu TDK ad Belanda TDK jadi timnas yg sekarang

  • @Richard_cage_official
    @Richard_cage_official 3 месяца назад

    Keren kontennya❤

  • @Anakebuwiji
    @Anakebuwiji 2 месяца назад

    Cara belanda menguras air teenyata seperti itu👍

  • @andringrahanto8114
    @andringrahanto8114 8 дней назад

    Hadir kak sukses selalu

  • @stepanuswisnubrata4895
    @stepanuswisnubrata4895 3 месяца назад

    Jd ingat lagi Kisah Ramayana....

  • @HarisBisnis
    @HarisBisnis 4 месяца назад

    Wowww keren

  • @kamnuriart
    @kamnuriart 2 месяца назад

    Tempate bagus kak

  • @pinastibagaspambudi6422
    @pinastibagaspambudi6422 3 месяца назад

    moga kedepan kota2 pantura bisa menerapkan hal serupa agar kejadian banjir demak-kudus tidak terulang lagi

  • @zaynwal
    @zaynwal 4 месяца назад

    Enaknya indonesia tanah luas dan subur ya

  • @RMChannel21
    @RMChannel21 2 месяца назад

    luar biasa teknologinya.. mudah2an ssja tidak jebol

  • @zoelfadliSH
    @zoelfadliSH 2 месяца назад

    Dikampung kami ada peninggalan irigasi belanda, di bangun 1896-1902 sampai sekarang masih kokoh dan kuat, semenya kaya besi keras, kalau masalah irigasi belanda rajanya

  • @jarenemaseka2943
    @jarenemaseka2943 2 месяца назад

    Udah lama gak nntn dah hampir 6 juta aja ni subribernya bang .smngt ya