CALON DUKUNGAN MUSLIM? PASTI SULIT MENANG DI JAMAN INI KOK BISA? PART FULL - Ust. Ihsan Tanjung

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 16 сен 2024
  • Assalamulaykum teman teman Cerita untungs. Pemilu telah dilaksanakan. Banyak sekali prokontra hasil dari masalah peritungan hingga kecurangan. Kali ini Cerita Untung mengundang ustm ihsan tanjung untuk memaparkan Bagaimana kita menyikapi untuk hasil keputusan pilihan pemimpin yang terbaik dari masyarakat. Dan bagaimana Pemimpin terbaik menurut tuntunan islam. Mari Sasksikan kisah lengkapnya hanya di Cerita Untungs
    Untuk kalian yang ingin membantu Saudara kita di palestina Bisa Klik link dibawah ini
    Donasi Palestina : www.amalsholeh...
    Link tayangan full : • CALON DUKUNGAN MUSLIM?...
    Part 1 :
    Part 2:
    Cerita Ungtungs : / cerita_untungs | / ceritauntung
    Arie Untung : / ariekuntung
    Fenita Arie : / fenitarie
    ===========================================
    Thanks for watching guys. Jangan lupa like, share, comment dan subscribe untuk video dari kita Cerita Untung’s Find Us On Social Media: Arie Untung / ariekuntung | https:a// ariekuntung Fenita Arie / fenitarie | / fenitarie
    Masya Allah Tabarakallah
    Thanks for watching guys. Jangan lupa Like, Share, Comment dan Susbcribe untuk video dari kita The Untung's Find Us On Social Media: Arie Untung / ariekuntung / ariekuntung Fenita Arie / fenitarie / fenitarie
    Masya Allah Tabarakallah
    Thanks for watching guys. Jangan lupa Like, Share, Comment dan Susbcribe untuk video dari kita The Untung's Find Us On Social Media: Arie Untung / ariekuntung / ariekuntung Fenita Arie / fenitarie / fenitarie

Комментарии • 816

  • @sakinahalhamid5969
    @sakinahalhamid5969 7 месяцев назад +326

    Yg belajar akan mengerti pembahasann ini, yg nggak belajar pasti akan menolak bahkan membenci sekalipun dirinya beragama islam. "Mengembalikan kehidupan islam" Allah pencipta langit dan Bumi maka Allah yg tau untuk ngatur Buminya dngan sistem apa yg terbaik.

    • @vanisaputra4831
      @vanisaputra4831 7 месяцев назад +15

      Banyak muslim yang begitu

    • @helmidcrows9449
      @helmidcrows9449 7 месяцев назад +37

      Banyak banget yang anti dengan hadist soal 5 fase akhir ini ...mereka masi cinta keduniaan

    • @rikoarianto8934
      @rikoarianto8934 7 месяцев назад +1

      Yang sering nyimak Rasil tv, Bang Ichsanuddin Noorsy, Bang Akhmad Khozinudin, Avengers Muslim pasti sudah sangat paham terkait kebobrokan semua sistem buatan dajjal laknatullah "Democrazy,Liberalisasi,Kapitalisme".😇😇😇
      Semoga Thufanul Aqsa mampu menumpas kebobrokan semua sistem tersebut. Aamiin.
      Mari persiapkan diri kita menuju gerbang Kekhalifahan Akhir Zaman.😇😇😇

    • @Siapndan867
      @Siapndan867 7 месяцев назад +9

      Betul

    • @user-lw8or9rc2f
      @user-lw8or9rc2f 7 месяцев назад +22

      Muslim ngaku² itu mah. Baca an-nissa : 60. Mengaku beriman tapi berhukum(mengakui) hukum selain hukum yg diturunkan Allah kpd Rasul.
      Mudah2an kita mendapat hidayah

  • @warsinproject2810
    @warsinproject2810 7 месяцев назад +123

    " jika saya terpilih maka Allah mentakdirkan saya, tapi jika tidak maka Allah sedang menyelamatkan saya " ~AniesBaswedan

    • @enyherlina2911
      @enyherlina2911 7 месяцев назад +7

      Retorika tok, skrg kalah aja sgala daya upaya ngeles nyari pmbenaran, pembohong .. tak sesuai ucapan dgn perbuatan

    • @rusminirushady8134
      @rusminirushady8134 7 месяцев назад +4

      quote terbaik

    • @rusminirushady8134
      @rusminirushady8134 7 месяцев назад +26

      ​@enyherlina2911 mengalah walaupun tau dcurangi namanya pecundang. Team AMIN mengaku kalah jika bemar2 dkalahkan dg cara jujur. kalah menang itu biasa tp tdk dg kecurangan. Anda faham????

    • @user-nl2kc8tg4y
      @user-nl2kc8tg4y 7 месяцев назад +4

      addduh kalo belom ada bukti kecurangan gak usah bung,kalo kalah mah kalah aja harus menerima dengan lapang dada

    • @warsinproject2810
      @warsinproject2810 7 месяцев назад

      @@user-nl2kc8tg4y 1.penghitungan Realcount KPU blom selesai 2.banyk TPS yg melakukan pencoblosan ulang 3.Bawaslu sendiri banyak menerima dan menemukan indikasi kecurangan versi mereka. 4.Tim hukum Paslon 01 dan 03 punya data dan temuan fakta2 yg nanti akan di bawa ke sidang MK itulah uji empirik yg sebenarnya. Jadiin di sosial media itu gak akan ada abisnya klo mau berdebat soal kecurangan pemilu. mau dikasih data dan fakta seluas apapun masing2 akan bertahan dengan argumentasi nya. Paham ??

  • @dederisma
    @dederisma 6 месяцев назад +7

    Nah smoga dri obrolan ini bnyk umat muslim tersadarkn ,bahwa wajib bagi setiap muslim untuk trus berjuang tegaknya agama allah ,aturan allah ,syariat islam .karna saat ini yg ada dinegri kita ini mmakai sistem yg rusak yg dzolim .mkanya jgn heran bnyk skli kekacauan ,rakyat ditindas habis2n

  • @umifazzamda-cy9ew
    @umifazzamda-cy9ew 7 месяцев назад +11

    Sistem nya islam, bentuk negaranya khilafah sbg pemersatu umat islam diseluruh dunia utk menerapkn hukum" islam ke seluruh alam. Inilah sistem yg dikehendaki Alloh SWT utk mengatur seluruh manusia.Silhkn pelajari siroh nabawiyah dr sisi politik

  • @Siapndan867
    @Siapndan867 7 месяцев назад +34

    Alhamdulillah tetep optimis pilih 01 meskipun kalah atau gimana,, yang penting aku sudah berpihak kepada siapa dan akan menjadi saksi di akhirat. Karena menurutku keimanan seorang pemimpin itu ada di Paslon 01☝️ 😊

    • @freezone3065
      @freezone3065 7 месяцев назад +1

      Km siapa menilai keimaman sesorang? Ada jaminan anis manusia sempurna pilihan allah swt? Prabowo muslim, sudah ibadah haji, membangun sekolah pakai dana pribadi banyak ( sy tau krna tetangga saya berskolah diskolah prabowo beasiswa, dikasih uang bekal,dan fasilitas penunjang, Membri mobil ke mesjid untuk oprsional, Gibran muslim, Ganjar muslim jg, pak mahfud jg muslim, lalu anda siapa menilai ahlak seseorang? Menilai keimanan seseorang? Apa perlu ibadah dipertontonkan sbg jualan politik? Apa perlu menjual ulama sbg etalase politik? Kl anda benar² mengaji dan mengkaji harusnya ga mabok agama, jangan merasa paling benar, paling beriman, paling muslim paslon yg anda pilih, sudahlah jangan bawa2 terus agama dalam menjual politik, semua paslon capres cawapres muslim, ga usah dikotak²an, ga usah melebih²kan anis sebagai manusia paling muslim di Indonesia, apalagi sampe nyeret ustad dan ulama dipolitik, dimana politik itu tidak 100% suci, selalu ada tangan2 kotor yg mencoreng politik

    • @maryamabubakar4643
      @maryamabubakar4643 7 месяцев назад +3

      Betul milih pemimpin yg imanya kuat ,seperti amin,memang smua muslim ,tapi pilh calon pemmpin yg di jaga sholatnya,sesibuk apa pun ,memang susah pilih pemimpin yg di dukung ulama ,

    • @Maximilianusanthonius
      @Maximilianusanthonius 7 месяцев назад +2

      ​@@freezone3065Anis lebih minim cacat moralitas nya DIBANDINGKAN Bowo

    • @Siapndan867
      @Siapndan867 7 месяцев назад +1

      @@freezone3065 gak ada orang mabuk agama, mabuk tuak baru ada, sekolah yang pinter kalo mau ngajak debat ok 😊

    • @Siapndan867
      @Siapndan867 7 месяцев назад +1

      @@maryamabubakar4643 maklum aja di indo kbnyakan emng munafik orang islamnya, hanya yang iman nya bner2 lurus aja yang bisa membedakannya

  • @arwahsapi
    @arwahsapi 7 месяцев назад +54

    Saya memilih bukan soal menang atau kalah, tapi soal kehormatan dan kemuliaan serta keberpihakan pada kebaikan dan kebenaran

    • @norazizahsamiun2863
      @norazizahsamiun2863 7 месяцев назад +7

      Saya ini mahunya ada perobahan ama kpimpinan ...lbih kpd islam yg kaffah selama ini islam di hujat di nista ..liat di indo saja..oten idung pesek seenaknya mhina rasulullah tpi pmerintah mbiarin...maka kafir mkin ngelunjak mhina...sdgkan indo islam mayoritas tpi di injak injak buzzer buzzer islamfobia...semoga p anies bawa perobahan ..di sayangkan rakyatnya udeh memilih...liat aja hasilkan ...spt itu itu jugakah nasib um islam..mui sendiri spt takut bersuara di seter pmerintah...bnyk kasus mhina islam lepas sdgkan kebalik...kasus ust dikit aja di sumbat ke penjara...toleransi kebablasan ..mkin ngelunjak pdukung pro zionist pbawa bencana di indo ...sdgkan ini fasa ke 4.. ending pbebasan aqsa...mana mujahid yg akan btempur ptina..tentera merah putih..mana twnteranya...adakah di era probowo...tanda tanya bg gue ..semoga allah merencanakan yg terbaik buat indo buat palestina buat islam sedunia...aamin

    • @romihananto8124
      @romihananto8124 7 месяцев назад +3

      @@norazizahsamiun2863 anda terlalu banyak berpikir, apa ada perang agama, adanya perang kepentingan cukup JD pribadi yg baik SBG muslim

    • @afri_comenk182
      @afri_comenk182 7 месяцев назад +2

      ​@@norazizahsamiun2863intinya kalian banyak tetap tercerai berai bagaikan buih ditengah lautan.
      Kalah sm minoritas, mereka kompak dan satu komando ( caleg unggul & suaranya dialihkan ke sblh ), sangking blm yakin mereka sdh lama TSM krna lawannya muslim.
      buktinya di tmpt saya kota besar ( 01 & 02 unggul tipis ) saya saja smpai sedih, pdhl mereka org paham betul siapa 01 & 02 rekam jejaknya, proses pendaftaran ke KPU, kemungkinan si A ganti di B, pdhl mayoritas muslim.
      begitulah kelemahan kita hanya koar di mulut tapi di hati msh berfikir perut pribadi, keluarga & kelompok demi kepentingan sesaat ( tdk semuanya ).
      ikuti ulama...ikuti ulama, apa susahnya 😢
      sdh msk ke jurang 2x ko malah mnta nambah 😢

  • @kangjuki5199
    @kangjuki5199 7 месяцев назад +37

    Semoga podcast ini islamiyah dan menyadarkan umat islam dan mengalahkan corbuzier

  • @JCh740
    @JCh740 7 месяцев назад +18

    Sejuta jempol utk contain ini.. Gara - gara contain ini sy putuskan utk subscribe channel Cerita Untung. InsyaaAllah bisa dipertanggungjawabkan keputusan ini di yaumul hisab.
    Terimakasih mas Arie & team dan Ust Ihsan atas pencerahannya. So insightful... Stay istiqomah Jazaakumullahu khayran katsiron
    Note : Ust Ihsan, wa sy yg terakhir blm direply🙏🙏🙏

  • @mohammadiskandar6494
    @mohammadiskandar6494 7 месяцев назад +11

    Kajian tauhid dengan metode podcast terbaik.

  • @rizad13
    @rizad13 7 месяцев назад +37

    Suro diro jayaningrat lebur dening pangastuti. Segala angkara murka akan kalah oleh kebaikan.

    • @episodeterakhirakhirzaman5028
      @episodeterakhirakhirzaman5028 7 месяцев назад +2

      Kita hidup di ujung akhir zaman, perang dunia 3 akan segera terjadi, berlangsung 4 tahun tewas 1 milyar manusia, pelajari mimpi2 Muhammad Qasim, peringatan dan kabar gembira dari Allah SWT di ujung akhir zaman ini.

    • @nings5954
      @nings5954 6 месяцев назад

      Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
      وَقُلْ جَآءَ الْحَـقُّ وَزَهَقَ الْبَا طِلُ ۗ اِنَّ الْبَا طِلَ كَا نَ زَهُوْقًا
      wa qul jaaa-al-haqqu wa zahaqol-baathilu innal-baathila kaana zahuuqoo
      "Dan katakanlah, "Kebenaran telah datang dan yang batil telah lenyap." Sungguh, yang batil itu pasti lenyap."
      (QS. Al-Isra' 17: Ayat 81)

  • @arfanzafiraahmada1918
    @arfanzafiraahmada1918 7 месяцев назад +44

    Saya tidak kaget dengan kecurang2 dlm pemilu, karna memang sistemnya saja sudah menghendaki untuk berbuat curang dan culas. Sistem yang bobrok akan menghasilakan pemimpin yang bobrok.
    Bukan masalh siapa yang memimpin, tapi dengan apa dia akan memimpin.
    Lalu muncul pertanyaan, terus bagaimana kita akan memperjuangkan sistem yang baik, kalo bukan dengan pemilu kamudian masuk ke dalam pemerintahan?
    Terus berdakwah menyampaikan sistem pemerintahan yang benar dalam islam, hingga saatnya Allah mengizinkan sistem itu muncul dan berjalan.

    • @alfa9571
      @alfa9571 7 месяцев назад +3

      Apa yang mau diharapkan dari pemerintahan demokrasi bang,yang situ pilih juga blm tentu sebaik yang km kira,semua calon ada kekurangan dan kelebihan lebih baik pilih yang km yakini dan berhenti membenci yang berbeda denganmu karna cuma jadi penyakit hati akhirnya,lebih waras menunggu sistem Khalifah yang sudah pasti tidak ada kecurangan dan kemunafikan

    • @arfanzafiraahmada1918
      @arfanzafiraahmada1918 7 месяцев назад +3

      Baca komen saya lebih detail akhi, saya tidak pernah stuju dengan demokrasi

    • @alfa9571
      @alfa9571 7 месяцев назад +2

      @@arfanzafiraahmada1918 iya ka salam damai

    • @cellvyagustina232
      @cellvyagustina232 6 месяцев назад

      Sepakat

  • @eviandriyani9184
    @eviandriyani9184 7 месяцев назад +22

    Konten mas Arie skrg berkualitas semua. Selalu menantikan semua eps podcast mas Ari. Terus bermanfaat dengan mendatangkan tamu2 berkualitas mas, kita jadi banyak tahu. Terimakasih semoga mas Arie dan keluarga sehat selalu...

  • @cellvyagustina232
    @cellvyagustina232 6 месяцев назад +2

    Hanya satu jalan bagi kaum muslimin jika ingin Allah memberikan keberkahan bagi negara ini,yaitu BERHUKUM DENGAN HUKUM ALLAH,BERPOLITIK pun harus sesuai dengan yang Rosulullah contohkan.

  • @ariadna1570
    @ariadna1570 7 месяцев назад +23

    Sungguh indahnya Islam.. saat berjaya kita bersyukur saat sedang tertimpa musibah tetap bersabar.. dan semuanya sama2 baik di sisi Allah, karena semua adalah ujian bagi kita semua...

  • @Whitebutterfly_1
    @Whitebutterfly_1 6 месяцев назад +2

    ustadz yg jujur dan berkualitas...harus banyak2 di uplod konten2 nya..

  • @dzeinersoa2726
    @dzeinersoa2726 7 месяцев назад +22

    kadang sy bpikir: boleh jadi Allah mengabulkan keinginan "rakyat" utk hidup berdemokrasi, dan seperti inilah kehidupan demokrasi yg selama ini digaung-gaungkan tanpa kita sadari, kadang kita berdoa tp belum tentu apa yg kita doakan ini diridhoi Allah atau tidak. wallahu'alam

    • @bolagoat
      @bolagoat 7 месяцев назад +1

      Innaddina indallahil Islam
      Din yang Allah ridhoi hanya islam

    • @Rahman-hq6oz
      @Rahman-hq6oz 7 месяцев назад

      Sebenarnya kaum muslimin tidak pernah meminta untuk hidup dalam sistem pemerintahan Demokrasi.. yang ada Kaum muslimin dipaksa untuk menerima sistem yang sekuler agar umat Islam terpecah belah menjadi negara negara kecil yang lemah.. sehingga SDA dan SDM nya bisa dikontrol oleh pihak Asing dan Aseng

  • @yayahkhoeriyah2763
    @yayahkhoeriyah2763 7 месяцев назад +30

    Jika di gali dgn ilmu agama Islam sejuk rasanya semoga guru guru kita di panjangkan umurnya sehat selalu mudah rezeki nya 🙏

  • @alumnipesantren
    @alumnipesantren 7 месяцев назад +22

    saya semakin suka ngikutin konten2 dari bang arie. semenjak dari pembahasan tufanul aqso sampai konten2 saat ini.. alhamdulillah isi nya ilmu semua

  • @jejakislam9841
    @jejakislam9841 7 месяцев назад +5

    Keren pembahasan nya...
    Semoga semua umat islam semakin sadar lagi...

  • @Ahmadtcs
    @Ahmadtcs 7 месяцев назад +47

    Mantap bang ari, sering ngundang ulama2 yang membahas akhir zaman, hanya sebagian kecil membahas perkara ini, semoga kita tercerahkan dan termotivasi meningkatkan ke imanan kita kepada Allah swt

    • @ArjunaKelana1310
      @ArjunaKelana1310 7 месяцев назад +3

      ada lg ust Alfian Tanjung, ust Zulkifli M Ali dll

    • @sulthonefendiefendi7445
      @sulthonefendiefendi7445 7 месяцев назад

      Hentakbiiiir...... 💪💪💪💪 khilaaaafaaaaa...... !!!!!
      Cruuuuut....

  • @Nabila_marsy
    @Nabila_marsy 7 месяцев назад +73

    Alhamdulillahiladzi bini'matihi tatimush sholihaat, dari hati paling dalam saya ucapkan terimakasih yg teramat banyak untuk ka Arie and team yang telah memberikan konten2 yg insyallah bermanfaat untuk umat Islam khususnya. Sebagai publik figur yg tumbuh di lingkungan yg sedemikian rupa tapi bisa melawan arus dg konten2 seperti ini, itu masya Allah,
    Semoga Allah senantiasa menjaga Ka Arie, memberikan keistoqomahan, dan menjadikan Ka Arie seorang penuntut ilmu sejati. Semoga Allah memberikan kita semua ilmu yang bermanfaat
    Barakallahu Fiikum Ka Arie and team

    • @episodeterakhirakhirzaman5028
      @episodeterakhirakhirzaman5028 7 месяцев назад +1

      Islam hanya akan bangkit dengan menghilangkan segala bentuk syirik.
      Perhatikan mimpi2 Muhammad Qasim, peringatan dan kabar gembira dari Allah SWT di ujung akhir zaman ini.
      Muhammad Qasim adalah keturunan Nabi Muhammad yang tinggal di Pakistan.

    • @episodeterakhirakhirzaman5028
      @episodeterakhirakhirzaman5028 7 месяцев назад +3

      Mengapa Allah belum juga menolong umat Islam termasuk belum juga menolong Palestina?
      Jawabannya karena SYIRIK.
      Banyak umat Islam melakukan kesyirikan tanpa disadari

    • @Amrulrull
      @Amrulrull 7 месяцев назад

      😊Q😊

    • @sulthonefendiefendi7445
      @sulthonefendiefendi7445 7 месяцев назад

      ​@@episodeterakhirakhirzaman5028
      Indo itu bisa terhindar dari azab.... HTI harus lenyap di Nusantara,,,, baru akan datang pertolongan Allah..... Kenapa? Karena orang 2 HTI itu makhluk jahat yg menjadi Tuhan Tuhan baru yg suka menghukumi orang dan sombongnya sempurna yg moyangnya pernah di usir Tuhan dari Sorga.
      Ini kuncinya indo akan indah damai dan makmur......
      Alhamdulillah Aamiin semoga segera di lenyapkan Allah.

  • @harnymuchroji5876
    @harnymuchroji5876 7 месяцев назад +7

    Maa syaa Allah
    Maa syaa Allah
    Yuk balik ke sistem yang diridhai Allah.
    Berjuang sebagaimana Rasulullah dan para sahabat dimasa Mekah hingga Khilafah tegak kembali.

  • @hasyimmakmur
    @hasyimmakmur 7 месяцев назад +7

    Masya Allah kereen sekali ustadz ku... faktanya perubahan sejarah tidak melalui Vote..tapi memang butuh kesabaran utk memahamkan ummat Islam hari ini😊

  • @maulanamilano613
    @maulanamilano613 7 месяцев назад +18

    Ustadz gokil ini, suka dianggap aneh2 sama yang ga paham, Alhamdulillah.. beliau menjadi landasan ilmu saya juga ❤

    • @smdchannel9221
      @smdchannel9221 7 месяцев назад +1

      Bener

    • @sitimaemunah4535
      @sitimaemunah4535 7 месяцев назад +1

      Sama

    • @Melati532
      @Melati532 6 месяцев назад

      Ustadz visioner, pandangannya jauh ke depan

    • @td5734
      @td5734 6 месяцев назад

      Sedih kadang bang, ustadz yg tegak lurus pada agama Allah malah dihujat dibenci, spt aa Gym. Org yg msh ada iman di dadanya walau cm secuil ga akan menghujat ulamanya 🙏🙏

  • @Nina_Harmadji
    @Nina_Harmadji 6 месяцев назад +2

    Jazaakumullaah khair Ari Untung dan ustadz Ihsan Tandjung.
    Selama ini sy hanya baca hadits tentang 5 fase umat islam tanpa paham penjelasannya bagaimana.
    Alhamdulillah setelah menyimak podcast ini Bi'idznillaah menjadi paham maksud hadits tersebut.

  • @arfalisyakib1434
    @arfalisyakib1434 7 месяцев назад +39

    Ya Allah ya Rabb semoga ENGKAU jadikan hamba beserta anak keturunan hamba tuk menjadi hamba2 yg taat dan patuh kepada MU🤲🤲🤲
    Istiqomah kan kami dijalan MU ya Rabb 🤲🤲🤲
    Aamiin ya Allah ya Rabbal'aalamiin

    • @indartieffendi761
      @indartieffendi761 7 месяцев назад +1

      Aamiin

    • @andiderwin207
      @andiderwin207 7 месяцев назад

      Kalau mau berdoa insyaallah lebih baik dalam keadaan sujud..
      Klau berdoa di komen allahuam

  • @mohshaleh9009
    @mohshaleh9009 7 месяцев назад +30

    Antara mas Ari untung dan ustad ,pembicaraannya hidup banget bermutu banget daging semua isinya,smg ustad dan mas,Ari Untung diberi kesehatan oleh ALLaH SWT.

    • @newmind3448
      @newmind3448 7 месяцев назад +1

      Apa ga ada kulitnya bang

    • @boltusmanbokt6042
      @boltusmanbokt6042 7 месяцев назад +1

      Apa ga ada sayurannya bang??

    • @Muhammaddjal
      @Muhammaddjal 7 месяцев назад +1

      Apanya gak ada konten pembawa politik identitas

  • @fahmyariefiansyah
    @fahmyariefiansyah 7 месяцев назад +17

    salah satu ustadz panutan.... sistem kehidupan seorang muslim ya Dinnul Islam... bukan sistem coblos2an...

    • @permanukan977
      @permanukan977 7 месяцев назад

      HTI ya?

    • @LukmanHakim-nc5ky
      @LukmanHakim-nc5ky 7 месяцев назад

      Sy heran dan mau konen apa ya? Karena buktinya blm ada yg level tinggi .. semua msh standar .. Maka ridho Allah itu yg penting ..

    • @fahmyariefiansyah
      @fahmyariefiansyah 7 месяцев назад +2

      @@permanukan977 ini bukan perkara receh macam HTI, atau ormas² lain... Sesuai firman Allah yg dibacakan ustadz Ihsan surat Al maidah ayat 50. Hukum ya hukumnya Allah. Itu firman Allah bukan saya. 🙏

    • @Rahman-hq6oz
      @Rahman-hq6oz 7 месяцев назад +1

      @@permanukan977
      Kenapa setiap orang Islam yang membicarakan sistem pemerintahan Islam divonis HTI? padahal yang memperjuangkan Al-Jamaah (Khilafah) itu bukan hanya HTI.. Seluruh Imam Madzhab (Imam Ahmad, Imam Syafi'i, Imam Hanafi. Imam Maliki) semuanya itu mereka hidup dalam sistem pemerintahan Islam.. dan mereka semua bersepakat bahwa mengangkat seorang Khalifah hukumnya wajib

    • @Halim-cx6xw
      @Halim-cx6xw 7 месяцев назад +3

      Jika mengaku muslim jgnlah mencela golongan yg memperjuangkan agama Allah. Seharusnya kita bersatu utk memperjuangkan. Agar kita menjadi orang yg beruntung dihadapan Allah

  • @yulfrizalyulfrizal3971
    @yulfrizalyulfrizal3971 7 месяцев назад +8

    ACARA MAS UNTUNG SANGAT BAIK DAN BERMANFAAT BUAT KITA SEMUA.

  • @murmer8425
    @murmer8425 7 месяцев назад +27

    ustadz favorite, dateng pengajianya offline dan update terus di online.. sehat terus ustadz ihsan tanjung, berkah dan dillancarkan terus program podcast tentang dunia islam nya bang ari..

    • @NAddd198
      @NAddd198 7 месяцев назад +1

      kalo mau ikut kajian nya dmn kak??

    • @azeLTVAzeL
      @azeLTVAzeL 7 месяцев назад

      saya jg mau ikut...infonya donkk

    • @arisadi8788
      @arisadi8788 7 месяцев назад +1

      Ustadz paling lurus, tidak ikut2an kanan kiri

  • @ummi4151
    @ummi4151 7 месяцев назад +14

    MaasyaaAllah daging semua. Semoga semakin banyak umat islam yg kembali kpd kemurnian Islam yaitu brusaha berislam sperti nabi Muhammad sallaahualaihiwasallam, para sahabat radiaallahu anhum dan dua generasi ssdhnya.

  • @Mamowid
    @Mamowid 7 месяцев назад +9

    Islam sebagai solusi

    • @tresnogibran2561
      @tresnogibran2561 7 месяцев назад

      ​@sarinah8708perbaiki aja diri sndiri. Dimana kamu berada. Dibelakang orang yg bnr atau salah. Pake pake dalil .jgn2 sholat aja ndak becus. 😊😊😊

  • @rohanisyarif555
    @rohanisyarif555 7 месяцев назад +13

    Bagus-Bagus kontennya channel Cerita Untungs dengan mengundang ustadz-ustadz, sangat menambah ilmu dan wawasan ❤

  • @zaenudinzaenudin3538
    @zaenudinzaenudin3538 7 месяцев назад +9

    Bang.Ari Terus kan.Perjuangkan.Kebenaran.Dan Mudah"an Yg.Belum Sadar akan Berubah Pikiran Akan Kesalahan-kesalahan

  • @dinamailina3911
    @dinamailina3911 6 месяцев назад +1

    kalau ada tombol like ribuan kali bakalan gue like terus ini podcast, very clear 👍👍👍

  • @wahyuryan3471
    @wahyuryan3471 6 месяцев назад +1

    "Sikap kita untuk tidak mau ikut dengan "cara-cara" mereka, jangan di artikan itu sebagai gak peduli dengan nasib umat islam, justru itu karena kita peduli kita harus tunjukkan bahwa kita resisten terhadap mereka"
    Ust Ihsan Tanjung

  • @israeni5639
    @israeni5639 6 месяцев назад +1

    Alhamdulillah untung ikut belajar ,paham apa yg dsampaikan yakin sistem Islam pasti kembali

  • @doyoucare5547
    @doyoucare5547 7 месяцев назад +2

    Alhamdulillah saya gak ada fenomena spt ini . Normal2 saja waktu kemarin cuma memang ketika sampai di bilik dan buka kertas pertama saya baca bismillah

    • @td5734
      @td5734 6 месяцев назад

      Mnrt sy ya mba, yg kmrn "hawanya" emang beda dr 2019 lalu. Sy pas kmrn jg baca bismillah dl. sy smpi lama dibilik suaranya buat mastiin ini ga salah coblos. Wallahu alam, Illuminati, Lucifer itu emang ada.

  • @ariboer
    @ariboer 7 месяцев назад +8

    Yakinlah takdir Allah SWT itu yg terbaik dan belajar memahami dari takdir itu

  • @user-ws6oh7qv9d
    @user-ws6oh7qv9d 7 месяцев назад +9

    Cara pertanyaan ari untung sayang tdak di phami,keren bner ni untung,,perbandingan cra perang jman nabi dan jman sekrng,,

  • @inovasi2172
    @inovasi2172 7 месяцев назад +3

    Hasil pemilu adalah cerminan kondisi akhlak & aqidah umat, di mana agama belum tertanam dalam jiwa seseorang, hanya dijadikan asesoris.
    Hingga perilakunya tdk mencerminkan org beragama, mereka lebih berafiliasi kpd keburukan, tidak menyukai kebaikan.
    Astaghfirullahaladzim.

  • @abuuwais1389
    @abuuwais1389 6 месяцев назад +1

    Ini baru ustad yg jujur, sehat selalu tadz..

  • @banyuhidayatlutfi6771
    @banyuhidayatlutfi6771 7 месяцев назад +9

    Kecurangan d ketahui masyarakat, tanda Allah masih melindungi rakyat indonesia

    • @tatanghokkie9822
      @tatanghokkie9822 5 месяцев назад

      Jgn teriak doank buktinya di MK apa lawakan donk saksi yg teriak curang😅

  • @animasidesign9130
    @animasidesign9130 7 месяцев назад +9

    Bijaksana sekali ustaz ,memperluas wawasan sy tentang ajaran Islam yg sebenarnya.

  • @DocToysChannel
    @DocToysChannel 6 месяцев назад +1

    Saya juga merindukan kepemimpinan islam dunia...

  • @iwansroto200
    @iwansroto200 6 месяцев назад +1

    MaasyaAllah...sangat mudah di pahami,bagaimana seorang Muslim hendaknya hanya berharap perbaikan dunia ini hanya dg tegaknya sebuah syari'at,krn Iman seseorang bisa naik,bisa turun dan bahkan Na'udzubillah bisa hilang sama sekali,naik dg ketaatan turun dg kemaksiatan,dan hilangnya Keimanan,bisa dg ucapan,hati,atau perbuatan,...sementara dg Tegaknya syari'at adalah sebagai backup naik turunnya keimanan dan tergelincirnya manusia dari kekafiran,maka Tegaknya syari'at adalah keniscayaan yg hrs di upayakan oleh setiap Muslim,demi terjaganya diri dan keluarga dari siksa api Neraka,Tanpa tegaknya syari'at maka Ummat terombang ambing oleh dahsyatnya terjangan fitnah akhir zaman.

  • @adityaanggono1968
    @adityaanggono1968 7 месяцев назад +1

    terimakasih mas arie, sudah mengundang ustad Ihsan Tanjung, sehat2 selalu ustad Ihsan Tanjung dan mas Arie Untung

  • @abidkarbela8286
    @abidkarbela8286 7 месяцев назад +16

    So proud of Bang Arie Untung, pola berfikirnya sangat mendalam dan cemerlang, sangat terlihat kualitasnya

  • @yayuksriwahyuni9750
    @yayuksriwahyuni9750 7 месяцев назад +32

    MasyaAllah 👍 acara "Cerita Untung" keren... Mencerdaskan umat

  • @erniawati5317
    @erniawati5317 7 месяцев назад +14

    Mas ari pendukung orang2 baik ...amin

  • @yantimulyanti2213
    @yantimulyanti2213 6 месяцев назад +1

    Jazakallah....Syukron ustad atas tausiah nya ...semoga menambah perbendaharaan ilmu..makasih mas Arie telah mengundang beliau🙏

  • @sutrynys3420
    @sutrynys3420 7 месяцев назад +2

    Uraiannya jelas banget, terimakasih ustadz, terimakasih mas ari untung❤

  • @NAddd198
    @NAddd198 7 месяцев назад +4

    subhanallah, merinding nyaaa.... denger podcast ini

  • @newishaalifa2802
    @newishaalifa2802 5 месяцев назад

    Ma Syaa Allah, suka dengerin tausiyah beliau dari masih sering ngisi kajian Subuh di TV. Semoga Allah senantiasa menjaga para asatiidz yang hanif seperti Ust. Ihsan Tanjung ini. Aamiin Ya Allah.

  • @aababah8935
    @aababah8935 7 месяцев назад +4

    Betah dengerin podcast nya...

  • @halimahhalimah6369
    @halimahhalimah6369 7 месяцев назад +2

    Assalamualaikum... semoga allah memberi pemimpin yg baik,hanya itulah keinginan kita,apa pun yg terjadi baik atau tidak klo Allah yang kehedak itu lah yg terjadi,kita hanya menjalani sebagai manusia,semoga kita semua ada dalam lindungan Allah SWT.

  • @SitiSari-x5s
    @SitiSari-x5s 6 месяцев назад +1

    Istiqomah tetap memilih pemimpin yg lebih banyak ilmu agama yg di ridhoi Allah

  • @setyorini6116
    @setyorini6116 7 месяцев назад +3

    MasyaAllah
    Matur suwun mas arie semoga tetap istiqomah menjadi konten yg bisa mencerdaskan umat dgn menghadirkan ust 2yg kompeten .

  • @immadarwis4875
    @immadarwis4875 7 месяцев назад +1

    Betul sekali saya sepaham tentang pengertian Imam mahdi,sama juga dgn turunnya Nabi Isa as,,sekarang begitu byk skl yg msk Islam dipenjuru dunia yg memang bersungguh sungguh mencari TUHANNYA❤❤👍👍👍👍

  • @HambaAllah-m5i
    @HambaAllah-m5i 7 месяцев назад +7

    اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ

  • @yayuksriwahyuni9750
    @yayuksriwahyuni9750 7 месяцев назад +11

    MasyaAllah 👍 Tabarakallah Ust. Ihsan Tanjung, Bang Ari... Keren bangeeet

  • @widaismayanti
    @widaismayanti 7 месяцев назад +13

    Semoga Allah SWT merahmati qt semua yg selalu pengen belajar dan terus belajar bagaimana menjalani hidup yg kekal dan abadi di jalan Allah SWT Aamiin YRA

    • @AbahEndang-nu8tk
      @AbahEndang-nu8tk 7 месяцев назад

      Assalamu'alaikum semoga ustadz dan mas ari sehat wal afiat diberikan keberkahan oleh ALLOH SWT amin ya robbal alamiin

  • @Adiajah123
    @Adiajah123 7 месяцев назад +1

    Ust paling di tunggu tunggu ceramah y....
    Sehat slalu ustadz

  • @Eaglesky7
    @Eaglesky7 7 месяцев назад +12

    Pencerahan paling lurus..bernas lagi benar..salute ustaz

  • @berkahchannel2710
    @berkahchannel2710 7 месяцев назад +8

    Sangat mencerahkan mantap 👍

  • @rahayudw456
    @rahayudw456 7 месяцев назад +4

    Barokallahu fikum Ustadz Ihsan, Arie Untung dan team

  • @epongmulyati5594
    @epongmulyati5594 7 месяцев назад +2

    Mas Untung semakin luas ya wawasan keislamannya, masya Allah. Semoga podcast dan ilmunya makin berkah.
    Alhamdulillah, kami tercerahkan dengan bahasan di podcast ini.
    Semoga ilmu ilmu yg kami dapat bisa menguatkan iman islam kami.

  • @Bamerrr
    @Bamerrr 7 месяцев назад +3

    Sebagai seorang Muslim ,kita di ajarkan untuk selalu membaca Basmalah ,stp kali melakukan kegiatan apapun itu .
    mengawali stp kegiatan dgn membaca basmallah ,Inshaa Alloh ,kita akan terlindungi dr semua kejahatan ,baik itu yg dtgnya dr manusia / mahluk " yg kasat mata .
    Alhamdullilah sy tdk mengalami hal " aneh seperti yg merugikan / menakutkan untuk sy .

    • @sitihawadaud8627
      @sitihawadaud8627 7 месяцев назад +1

      Benar sekali.. kerana apabila kita mulakan dgn Basmalah kita telah membuka pintu.
      Pintu yg di sertai Allah.
      In syaa Allah Barakah

  • @smdchannel9221
    @smdchannel9221 7 месяцев назад +4

    Alhamdulillah bisa mengundang ustadz Ihsan Tanjung

  • @bambangmaryanto3379
    @bambangmaryanto3379 7 месяцев назад +5

    Alhamdulillah kemarin waktu nyoblos aman dan berhasil memilih sesuai sunnah...memilih yang memiliki pemahaman agama dan ilmu dunia-nya yang paling...semoga ALLAH mengijabah untuk mendapatkan pemimpin yang terbaik menurut ALLAH...aamiin ya Rabbb

  • @d42nkantilelet73
    @d42nkantilelet73 7 месяцев назад +17

    Pejuang AMIN. Mari bersama2 baca Sholawat Asyghil… dilanjutkan Sholawat Ghaiba…

    • @RAESAKRISNA
      @RAESAKRISNA 7 месяцев назад +8

      Kak simak materinya yaa demokrasi itu ga mungkin untuk umat islam

    • @user-lw8or9rc2f
      @user-lw8or9rc2f 7 месяцев назад +1

      @@RAESAKRISNA namanya juga BuzzeRp

    • @TomyAsroma45
      @TomyAsroma45 7 месяцев назад +1

      Kalo amin yg menegakan khilafah boleh lah.😂 jadi satria piningit Jawa di bawah kepemimpinan Al Mahdi dunia💪🏆🏆🏆🏆🏆🏆

    • @passionmugwort3110
      @passionmugwort3110 7 месяцев назад +1

      ​@@TomyAsroma45al mahdi kemaren yohanes di baptis aneh hoax lu dengan video tiktok di potong🥴🥴

    • @TomyAsroma45
      @TomyAsroma45 7 месяцев назад +1

      @@passionmugwort3110 .gak ngerti gue am komenan lu gak jelas . Admin bahas sistem demokrasi vs khilafah jadi lari ke babtis emang siapa yg dl babtis😁😁😁

  • @saodamuhidin9636
    @saodamuhidin9636 6 месяцев назад +1

    Dunia akhir zaman itu yg menang jadi kalah yg kalah jadi menang, semoga kita yang kalah di mata Allah tetap yg terbaik

  • @pipithadi7356
    @pipithadi7356 7 месяцев назад +5

    Seorang pemimpin Adalah cerminan rakyat nya.. Klo kita msh susah dpt pemimpin yg amanah, itu krn rakyat ya jg blom amanah..

    • @sitimaemunah4535
      @sitimaemunah4535 7 месяцев назад

      Video ini ga bahas pilpres

    • @QA-fy4dv
      @QA-fy4dv 7 месяцев назад

      Pilpres itu pilih pemimpin negara atau kepala rumah tangga ??? ​@@sitimaemunah4535

  • @antosiasm
    @antosiasm 7 месяцев назад +3

    Alhamdulillah Ya Allah 🤲terimakasih Mas ARIE 🙏Saya berUNTUNG mendapat ilmu bahwa sekarang masa Makkah utk paham 'why' or hikmah aqidah 🕋sehingga melihat frustasi di belakang melalui spion (sbg hikmah pelajaran) & coba berikhtiar lebih sabar ❤toh nantinya bila diijinkan menikmati era Madinah, tetap saja ada tantangan berjenis beda 💡

  • @wahyuhendri8137
    @wahyuhendri8137 7 месяцев назад +1

    Terimakasih Mas Arie, sudah menghadirkan guru² yg menjadi perantara hijrah saya seperti Buya Zulkifli, Ustadz Rahmad Baequni dan Ustadz Ihsan Tanjung. Saya mengikuti ceramah mereka sejak 2018 dan saya berharap bertemu dengan mereka, jika tidak di dunia Semoga Allah mempersatukan nanti di akhirat bersama dengan Rasulullah SAW

  • @elyrajaya2582
    @elyrajaya2582 7 месяцев назад +11

    Nyimak, saLah satu podcast y ndk pernah aq Lewat kan, MasyaAllah iLmuny daging smua

  • @leawijaya5446
    @leawijaya5446 7 месяцев назад +1

    Semoga pendukung yg skrng ktnya menang .semoga kebuka hati nya agar tidak nyerang yg tidak sejalan dan tidak menghina atas kekalahan dukungan nya....amin..

  • @rullywinarsih9911
    @rullywinarsih9911 7 месяцев назад +2

    Hasbunnallah wani'nal wakil ni'mal maulaa wa ni'mannashshiir...Laa Haulaawalaa quwwata ILLABILLAHIL'ALIIYYUL'ADHIIM...😢 BAROKALLAHUFIKUM,..Ustadz Ihsan Tanjung

  • @adeliatriaamanda9698
    @adeliatriaamanda9698 6 месяцев назад

    MaasyaaAllah... jazakumullah khairan katsiiran bang Arie and team sudah mengundang Ustadz Ihsan Tanjung, baru pertama tau beliau tapi ilmunyaa MaasyaaAllah... sukaaa banget

  • @nanaratnasari9331
    @nanaratnasari9331 7 месяцев назад +2

    Terimakasih telah mengundang ustad ini.... saya auto klik apalagi dg tema kondisi sekarang ini...

  • @maryamabubakar4643
    @maryamabubakar4643 7 месяцев назад +6

    Trimakasih penjelasanya sangat manfaat,smg Allah slalu melindungi

  • @rizkirahayu6516
    @rizkirahayu6516 7 месяцев назад +5

    MasyaAllah ustadz favoritqu

  • @mariasusanti2253
    @mariasusanti2253 7 месяцев назад +6

    Alhamdulillah, dzikir pagi petang selalu dibaca, msk tps dan bilik suara jg membaca basmalah. Semoga terhindar dr sihir yg dimaksud

    • @dederisma
      @dederisma 6 месяцев назад

      Maaf kakak ,klau sya boleh mnjelaskn .saat ini sistem yg ada dinegri bukan sistem yg diridhoi Allah ,karna sistem itu buatan manusia . jika kita mngikuti atau ikut serta dlm sistem yg dzolim ,maka sma aja kita ikut melanggengkn kedzoliman .

  • @sherlyn1693
    @sherlyn1693 7 месяцев назад +4

    Masya Allah nambah ilmu lg...🙏☝️🤲

  • @Sudjarwo-l9j
    @Sudjarwo-l9j 7 месяцев назад +1

    Seleksi Alamlah yang membikin kita merenung.

  • @suraida152
    @suraida152 Месяц назад

    Maa Syaa Allah,Sehat Sehat Ustadz Dan Ari Untung Sekeluarga.❤️🤍🖤💚💛🧡💖🌹🌹🌼🌼🌺🌺

  • @hasyimmakmur
    @hasyimmakmur 7 месяцев назад +1

    Terimakasih mas Arie Untung sudah mengundang beliau

  • @radiansyah183
    @radiansyah183 7 месяцев назад +2

    Saya tahun ini sudah memilih calon pemimpin sesuai hati nurani dan pastinya semua calon pemimpin memiliki Mudoratnya masing-masing
    Dan semoga calon pemimpin yg saya pilih bisa berlaku adil dan bisa memakmurkan serta mensejahterakan Rakyat nya
    Bagaimana pun hasilnya nanti biarlah Allah yg mengtakdirkan siapa yg akan memimpin Bangsa yang besar ini
    Karena kelak diakhirat siapapun yg kita pilih dan pemimpin nya tidak adil kerakyat kita juga bakalan bertanggung jawab diakhirat

    • @sitimaemunah4535
      @sitimaemunah4535 7 месяцев назад

      Ketauan ga nyimak video ini tapi langsung komen

  • @watisetiawati4725
    @watisetiawati4725 7 месяцев назад +1

    Alhamdulillah mas Ari. Bersama ustadz yg telah memberikan pencerahan. Untuk kita semua. Smgmenambah keimanan kita. Inshaa Allah. Smg mas Ari beserta keluarga dan bersama team Allah berikan kesehatan dan tetap Istiqomah dan selalu dilindungi Allah Subhanahuwataala. Aaaamiiin.

    • @dinitrinarni4509
      @dinitrinarni4509 7 месяцев назад

      Barakallah, terimakasih sudah mengundang Ustadz Ihsan Tanjung. Keren, podcastnya

  • @ihahmuslihah8133
    @ihahmuslihah8133 7 месяцев назад +18

    Sukakkk banget sm sirah nabawiah

  • @aenymuchtar616
    @aenymuchtar616 7 месяцев назад +1

    Maasyaa..Allah..aDukron..yamUstan..lkhsan .tanjung,n.Mas..Ari,yg..undang..ustadz2..tentang .llmu,pemimpin .secara. lslam..sgt..bermampaat. bt .kt..semua .pendengarnya.

  • @aldisantosa4101
    @aldisantosa4101 6 месяцев назад +1

    Ustadz Ihsan Ini Tauhidnya Murni ☝️

  • @setiawati1169
    @setiawati1169 7 месяцев назад +4

    Alhamdulillah trims pa ustadz dan cerita untung jd terbuka moga pr capres sprt nabi Muhammad saw

    • @marwawati1446
      @marwawati1446 6 месяцев назад

      Klo ingin spt Rosul tentu dg sistem spt yg Rosul terapkan,,,

  • @waskambatam585
    @waskambatam585 7 месяцев назад +1

    Sejujurnya waktu nyoblos jantung sy mendadak bergetar ht menangis berharap No 01 yg sy coblos smg mng pilpres Aamin ya ALLAH

  • @ndawatie8811
    @ndawatie8811 7 месяцев назад +1

    Mencerahkan sekali ustadz

  • @rohajajaja
    @rohajajaja 6 месяцев назад

    Terus tegak kan kebenaran di jalan ALLOH SWT bang ari untung kami dukung

  • @irwanadi1117
    @irwanadi1117 7 месяцев назад +1

    Jangan pernah memilih calon pemimpin yg ambisi, krn dia bisa menghalalkan segala cara,

  • @IqbalSyarif-xu5jx
    @IqbalSyarif-xu5jx 7 месяцев назад +2

    Masyarakat kita banyak tidak peduli terhadap kriteria pemimpin .
    Ada cerdas secara spiritual
    Cerdas keilmuan , malah tidak di pilih , mungkin karena miskin harta , dan miskin ilmu jadi mudah di pengaruhi uang , sayang ada yang baik di biarkan

    • @sitimaemunah4535
      @sitimaemunah4535 7 месяцев назад

      Percuma juga klo pemimpinnya bener tapi sistemnya ga bener

  • @sitimukaromah-nm6us
    @sitimukaromah-nm6us 6 месяцев назад +1

    Sy pernah merasa pesimis bahwa akan memiliki pemimpin yg agamanya baik dan bisa menjadikan demokrasi sebagai pola pemerintahan yg baik,kemudian muncul Anis yg kemudian memberikan harapan besar dan membantah kepesimisan itu.akan tetapi setelah melihat hasil pemilu dan melihat SDM kita rendah,akhirnya mulai menyerah dan mencoba mencari hikmah dibalik semua ini.bahwa masa peralihan yg mengarah pada nubuat sudah mulai terjadi dan realitasnya itu yg kemudian lebih bisa diterima

  • @Vyanal
    @Vyanal 7 месяцев назад +5

    Istiqomah bang untung, ustad ihsan tanjung termasuk siddiqin, terus semangat berjuang di jalan Alloh, aamiin