Perlintasan Unik Kereta Api Simpang Joglo Solo Kota Surakarta, Jawa Tengah

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 6 окт 2024
  • Perlintasan kereta api ini berlokasi di Simpang Joglo depan kampus UNISRI, antara Jl. Mangun Sarkoro dan Jl. Sumpah Pemuda dan beberapa Jalan lainnya yang berada di Solo Kota Surakarta sebagai JPL 176AB.
    Dapat dilihat sendiri bahwa perlintasan kereta api ini sedang dalam proyek pembangunan jembatan kereta dan sekaligus double track tahap Solo Balapan - Kalioso, rencana akan double track hingga Brumbung, dipastikan bahwa perlintasan kereta api ini akan menjadi kenangan suatu saat nanti jika proyek jembatan rel kereta ini sudah rampung.
    Keunikan pada perlintasan kereta api ini adalah, perlintasan kereta api ini melayani 5 Jalan dalam persimpangannya, dan formasinya yang berbeda dari yang lain, plus spot hunting disini sangat mantap banget lur, seperti pada thumbnail video ini yakni spot depan lampu flasher tsb berlatar belakang jembatan besar untuk proyek ini, yaa hampir mirip dengan jembatan Ampera / San Francisco ya lur xixixii.
    Dan untuk spot dari pos JPL mengarah ke Kalioso juga cukup bagus, berlika liku relnya, cocok untuk bermain zoom.
    Jangan lupa di like, share dan subscribe.
    ====================================

Комментарии • 64

  • @moch.riviansyahal-farizi286
    @moch.riviansyahal-farizi286 7 месяцев назад +2

    Perlintasan terunik nih 😁😁😁
    Jadi dari palang no 3 dan 4, putar balik harus lewat palang no 1 dan 2 😂😂😂😂😂

  • @habibihabibi2523
    @habibihabibi2523 6 месяцев назад +2

    Di 176 simpang joglo! Aku tinggal nya di Sukoharjo gabungan Surakarta Jateng

  • @HuntingdiD7danD8
    @HuntingdiD7danD8 7 месяцев назад

    Mantap sudah dibangun jembatan baru terpanjang di solo, tapi sayangnya jembatan nya ini belum jadi masih dalam tahap pembangunan dan sayang banget lampu flasher nya sama sekali tidak kedip, hanya menyala biasa saja alias rusak seperti di Perlintasan kereta api dekat nya stasiun Krian itu lampu flasher nya juga rusak

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад

      Yuuuup masih dalam progres pembangunan😊

  • @alif_rahza_ph
    @alif_rahza_ph 7 месяцев назад +2

    7:03 disini enak ambil posisinya😢

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад +1

      Udah ayo bawa motor redbullmu kmari🗿

  • @mahfuddumadi587
    @mahfuddumadi587 7 месяцев назад +5

    Mas saya mau bilang di jpl 109 cikarang barat itu udah diganti palang aklamar yang palang len itu tidak bisa meutup lagi

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад

      Oke siap dan sekarang sudah tayang kontennya😊

  • @habibihabibi2523
    @habibihabibi2523 6 месяцев назад +1

    Namun rel kereta lewat kiri lewat stasiun Purwosari dan gawok. Yang sebelah kanan lewat kota sragen Purwodadi

  • @habibihabibi2523
    @habibihabibi2523 6 месяцев назад +1

    Mas aku pernah ke sana sering sekali

  • @Saadanemoji
    @Saadanemoji 7 месяцев назад +1

    Unik

  • @pieromartens3483
    @pieromartens3483 7 месяцев назад +1

    Betul sekali mas yg saya tahu nantinya ini akan dijadikan underpass

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад

      Wiiiih mantap😊

    • @bangarif226
      @bangarif226 6 месяцев назад

      Kukira relnya pindah ke jembata

    • @pieromartens3483
      @pieromartens3483 6 месяцев назад

      @@bangarif226 memang iya bang memang akan dipindahkan ke jembatan itu dibuat underpass agar jalanya semakin lancar, karena informasi ygvsaya dapat kalau hanya rel dipindahkan kan kejembatan akan berpotensi tetap terjadi kemacetan

  • @fadlifathurrahman4615
    @fadlifathurrahman4615 7 месяцев назад +3

    Mirip jembatannya di GTA

  • @kemalfauzannugroho3286
    @kemalfauzannugroho3286 7 месяцев назад +1

    Pos JPLnya unik Tingkat 2

  • @kinzaalmurabbi-gk4df
    @kinzaalmurabbi-gk4df 7 месяцев назад

    Mantap

  • @vkalvnno0403
    @vkalvnno0403 7 месяцев назад +1

    Lebih cocok jadi jembatan kereta cepat sih kalo gw.

  • @daffa.383
    @daffa.383 2 месяца назад

    Bang lu gak ke cisauk lagi. katanya udah di tutup permanen

  • @trisnasuyandhi6083
    @trisnasuyandhi6083 7 месяцев назад +1

    basman coba ke jpl 109 cikarang si palang nya sudah diganti

  • @Ozi_jpl_wantech
    @Ozi_jpl_wantech 7 месяцев назад

    Kerja bagus

  • @WahyuningtyasPurnamaPutri
    @WahyuningtyasPurnamaPutri 6 месяцев назад

    bang aku pernah lewat situ

  • @akbarnamira4762
    @akbarnamira4762 7 месяцев назад

    Pertama bang basman

  • @nopiismailbin
    @nopiismailbin 7 месяцев назад

    mas basman hardajaya coba bikin voting di RUclips lebih suka basman hardajaya yang dulu atau sekarang nah making banyak persenya makin banyak yang pilih

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад

      Waaah sepertinya sih pada suka basman hardajaya yang dulu😢

  • @Lonely_frogg
    @Lonely_frogg 2 месяца назад

    Jpl ini sudah mau punah karena jalurnya mau dibikin elevated dan dibikin underpass

  • @galihsuryo-sc6qf
    @galihsuryo-sc6qf 7 месяцев назад

    Mas basman itu proyek nya rampung nya kapan

  • @naufalnadzif4131
    @naufalnadzif4131 7 месяцев назад

    Kesekian bang, gatau keberapa wjakwkw

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад

      Wadidaw wkwkw gapapa terima kasih sudah hadir😊

  • @NizamGhani-rq1bz
    @NizamGhani-rq1bz 7 месяцев назад

    Mirip jembatan kereta api forth rail bridge yang di skotlandia

  • @maharanidwijaya1265
    @maharanidwijaya1265 7 месяцев назад +1

    jb 5 ngeri

  • @texapelangi838
    @texapelangi838 7 месяцев назад

    lampunya seperti perlintasan delta sari

  • @LuluHasanah
    @LuluHasanah 7 месяцев назад

    Mantap sayang❤

  • @Roblox-j3x4z
    @Roblox-j3x4z 2 месяца назад

    Bang gak jadi lewat situ

  • @yudha7578
    @yudha7578 7 месяцев назад

    Ketiga

  • @AdineAuliaAzmiKurniawan
    @AdineAuliaAzmiKurniawan 7 месяцев назад

    Keren

  • @MuhammadAzka2210
    @MuhammadAzka2210 7 месяцев назад

    Wahh dekat rumahku

  • @sitikarsiti440
    @sitikarsiti440 7 месяцев назад

    bang hunting di kalibokor sirine nya baru

    • @BasmanHardajaya
      @BasmanHardajaya  7 месяцев назад

      Kalibokor teh di mana sama JPL brapa itu?

  • @MuhammadAzka2210
    @MuhammadAzka2210 7 месяцев назад

    Itu perlintasannya akan tutup karna rel yg bawah akan dibongkar terus diganti rel baru yg diatas

  • @YugPraDaus17
    @YugPraDaus17 7 месяцев назад

    Ke enam

  • @srisuwarni5764
    @srisuwarni5764 Месяц назад +1

    W6r7

  • @jaalu_
    @jaalu_ 7 месяцев назад

    ke sembilan ..