10 JAM MENGUJI KESABARAN KALAH BERSILANG & DISUSUL‼️Naik KA Lodaya Tambahan Lebaran Solo - Bandung

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 5 июл 2024
  • Kereta Eksekutif terlama dari Solo menuju Bandung dengan waktu tempuh perjalanan mencapai 10 Jam, Naik KA Lodaya Tambahan menguji kesabaran kena banyak silang dan disusul oleh kereta lainnya!
    #naikkeretaapi #lodaya #keretaeksekutif
    Kereta Api Lodaya adalah kereta yang secara regular melayani perjalanan dari Solo menuju Bandung dengan 2 keberangkatan dari Solo ataupun juga dari arah Bandung (Pagi dan malam) serta membawan2 kelas layanan yang terdiri dari kelas Premium dan Eksekutif, Kereta Api Lodaya Tambahan merupakan kereta yang biasa dijalankan diwaktu tertentu seperti libur Lebaran ataupun juga libur Natal & tahun baru, sehingga pada waktu libur panjang terdapat 8 keberangkatan KA Lodaya setiap harinya menjadi 4 kereta dari Bandung dan 4 kereta dari Solo (2 keberangkatan pagi dan 2 keberangkatan malam)
    Kereta Api Lodaya Tambahan menjadi salah satu kereta Eksekutif dengan waktu tempuh terlama dari Solo menuju Bandung dengan rute perjalanan dimulai dari Stasiun Solo Balapan dan berhenti di stasiun Klaten, Yogyakarta, Wates, Kutoarjo, Kebumen, Gombong, Kroya, Maos, Sidareja, Banjar, Ciamis, Tasikmalaya, Cipeundeuy, Kiaracondong, dan kemgakhiri perjalanan di stasiun Bandung serta terdapat beberapa pemberhentian lain karena adanya momen persilangan dengan kereta lainnya.
    Waktu tempuh yang dibutuhkan untuk rute perjalanan sejauh 448 Kilometer dari Solo menuju Bandung selama 9 jam 50 menit apabila tepat waktu, namun realitanya apabila terjadi suatu keterlambatan waktu perjalanan bisa lebih dari 10 jam, namanya kereta Tambahan kemungkinan besar akan kalah bersilang apabila bertemu dengan kereta yang secara regular berjalan setiap hari. Itulah kenapa naik Kereta Tambahan selalu ada cerita dan juga bisa dibilang menguji kesabaran saat kita berpuasa.
    Nama KA : KA LODAYA TAMBAHAN
    Relasi KA : Stasiun Solo Balapan - Stasiun Bandung PP
    Kelas : Eksekutif (Stainless generasi ke-1)
    Harga tiket : Rp320.000 - 500.000 (Harga tiket dapat berubah sewaktu-waktu tergantung kapan hari keberangkatan dan waktu pemesanan tiket)
    Adapun susunan dalam video sebagai berikut
    00:00 Opening
    01:15 Stasiun Solo Balapan
    04:20 Proses pemasangan lokomotif dengan rangkaian kereta
    06:40 Sekilas informasi seputar KA Lodaya Tambahan
    09:42 KA Lodaya Tambahan diberangkatkan dari stasiun Solo Balapan
    11:44 Interior dan fasilitas KA Lodaya Tambahan Eksekutif
    15:27 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Yogyakarta
    16:38 Kelok mertan
    18:19 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Kutoarjo
    20:34 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Kroya
    24:52 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Sidareja
    26:04 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Langen bersilang KA Malabar
    27:15 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Banjar bersilang KA Pasundan
    29:55 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Ciamis 31:56 KA Malabar menyusul KA Lodaya Tambahan
    34:20 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Tasikmalaya
    36:29 KA Argo Wilis tiba di stasiun Tasikmalaya
    38:10 KA Pangandaran tiba di stasiun Tasikmalaya
    39:30 KA Argo Wilis menyusul KA Lodaya Tambahan
    41:56 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Ciawi bersilang KA Serayu
    44:47 deru Lokomotif saat menanjak dijalur ekstrim
    48:29 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Cipeundeuy
    50:09 Menikmati indahnya matahari terbenam
    51:42 Kesan dan kesimpulan perjalanan naik KA Lodaya Tambahan Eksekutif
    54:43 KA Lodaya Tambahan tiba di stasiun Nagreg bersilang KA Malabar
    55:51 Tiba di stasiun Cicalengka Closing
    Follow juga sosmedku yang lain ya
    Instagram : adivnm?igshid=O...
    Tiktok : @Adivnm
    Untuk keperluan kerjasama, dapat hubungi saya melalui email : adijasatrip@gmail.com

Комментарии • 127

  • @Adivnm
    @Adivnm  2 месяца назад +31

    Derita naik Kereta tambahan selalu jadi cerita, buanyaaak banget kalah silang dan susul 😭😂

    • @erza_rf_lolot
      @erza_rf_lolot 2 месяца назад

      Jadi keinget pas mas Adi ngetrip Kutojaya Utara Tambahan, Kalah Sama KA Subsidi 😂

    • @aprilliahidayahsyarif1949
      @aprilliahidayahsyarif1949 2 месяца назад +1

      Bang Manahan tambahan pake rangkaian ss baru

    • @rapip_2007
      @rapip_2007 2 месяца назад

      Mas Adi, sekarang untuk rangkaian kutojaya utara tambahan tidak memakai bisnis ya, kemarin saya pesan tiket kutojaya utara tambahan, kelas ya ekonomi. Kira2 ekonomi k3 kemenhub hadap hadapan kah?

    • @muhammadanditodestiano101
      @muhammadanditodestiano101 2 месяца назад

      Kalo lebaran thn kemarin ini kereta kalah silang sama Motis Selatan kang di St. Cibatu wkwkwk

    • @alfiyanto1496
      @alfiyanto1496 2 месяца назад

      Kereta tambahan pasti lebih lambat dr kreta reguler tapi harga tiket sama dengan yg reguler

  • @m.naufalarrizki424
    @m.naufalarrizki424 Месяц назад

    KA Lodaya tambahan👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍 solo balapan tujuan bandung itu sekitar 1 hari itu sudah sampai bandung stasiun Bandung Gempol asri

  • @Latansa561
    @Latansa561 Месяц назад

    Jangan banyak mengeluh, hidup adalah pilihan, nikmati saja apa adanya😅😅

  • @hendraaaaaaaaaa
    @hendraaaaaaaaaa 2 месяца назад +8

    Jalur double track yg kemungkinan bisa dibangun dari petak Kroya - Ciamis & Manonjaya - Ciawi, sisanya bakal sulit. Tapi itu pun cuma harapan😂

    • @wahyudi86_channel
      @wahyudi86_channel 2 месяца назад +1

      Jika dibngun jalur ganda lintas selatan dari Kroya ke barat, maka lintas Kroya - Banjar dulu yg menjadi prioritas. Ya sbg lanjutan dari progres sblmnya jalur ganda lintas selatan yg dari timur, kemudian jika dilanjut berikutnya kemungkinan hnya lintas Banjar - Tasik / indihiang aja. Sebab lintas setelhnya hingga Cicalengka jalur ektrem, sehingga kecil kemungkinan digandakn..😮

    • @denisofficial203
      @denisofficial203 2 месяца назад +2

      Nah iyaa ppling smpe ciamis JLUR ganda nya soal nya kan ke tasik hrus buat jembatan yng tinggi-panjang soal nya melintas sungay citanduy sekarang kan namanya cirahong mungkin harapan nya gitu

  • @ravighassany3753
    @ravighassany3753 2 месяца назад +7

    Tapi Serunya Naik Tambahan, adalah Momen bersilang dan Disusul di sebuah stasiun yang jarang dialami kereta regulernya 😁

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад +2

      Yoii

  • @rahmadhanikyusufkurniawan5481
    @rahmadhanikyusufkurniawan5481 2 месяца назад +1

    Mantap Mas Adijasa
    Naik
    Kereta Lodaya Tambahan
    Stasiun solo balapan _ Stasiun Bandung
    Serasa seperti Ujian Sekolah,
    Melatih kesabaran & ketenangan,
    Karena
    Banyak persilangan dengan Kereta lainnya & Persusulan Kereta lain.

  • @lutfidwiabdurrachman6154
    @lutfidwiabdurrachman6154 2 месяца назад +1

    Wah seruh ya kalo udah nonton video ini jadi keingat sama yang dulu

  • @bryansahrul6764
    @bryansahrul6764 2 месяца назад +2

    saya dapet lodaya reguler bener mas harganya ga beda sama tambahan cuma menurut saya yg tambahan jamnya enak dibanding yg reguler apalagi yg malam

  • @gilangkertasasmita9445
    @gilangkertasasmita9445 2 месяца назад +1

    Masinis Pangandaran ramah banget kang, 👍

  • @rejaaaal
    @rejaaaal 2 месяца назад

    wahh kaget banget bisa ketemu mas Adijasa, Sukses selalu buat mas adi 🙏😇

  • @ekosupriynt2545
    @ekosupriynt2545 2 месяца назад

    Yg sngt sy suka dr trip mas adi toiletride & narasinya mantaaap 😊❤❤

  • @aryasaputra231joled2
    @aryasaputra231joled2 2 месяца назад

    Mohon maaf lahir dan batin mas adjasa Yudi semoga di beri kan kesehatan dan rejeki yang melimpah 🙏

  • @danz_rfd6
    @danz_rfd6 2 месяца назад +2

    Di stasiun banjar ada pak eka😲

  • @alfinalzaidan
    @alfinalzaidan 2 месяца назад +1

    Keren kang adi, selalu ada di mana².
    Sehat selalu kang

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад +1

      Aamiin, sehat selalu juga ya

  • @AgungWibowo77
    @AgungWibowo77 2 месяца назад

    Hadirrrrr.....

  • @StanleySammy
    @StanleySammy 2 месяца назад

    Kalau saya setuju🤔 untuk Kereta Api🚂 Lodaya Tambahan saya senang😁 karena banyak momen persilangan selain itu ya keren👍.

  • @sephisuprapti1692
    @sephisuprapti1692 2 месяца назад

    Baru kali ini kereta kebanggaan ku Lodaya ' didzalimi '😅

  • @ferrysundjaja1365
    @ferrysundjaja1365 2 месяца назад

    Mas Adi selamat Hari Raya Idul Fitri mohon maaf lahir dan batin 🙏🙏. Salam semoga sehat sukses selalu

  • @ayuarsani4482
    @ayuarsani4482 2 месяца назад

    Penonton baruuuu..❤salam dari Bali

  • @ekopurwadi4125
    @ekopurwadi4125 2 месяца назад

    Yogya bandung enak sekarang naik malabar ,,pas. Cek out hotel setasiun tugu

  • @ariefyuliana8919
    @ariefyuliana8919 2 месяца назад

    Mas coba naik ka siliwangi terus sambung pangarango pemandangan nya mantap

  • @DEDESURAHMAN-to9qn
    @DEDESURAHMAN-to9qn 2 месяца назад

    mantap mas adi jasa

  • @rasellit
    @rasellit 2 месяца назад

    info resmi dari KAI, untuk st tasik akan dibangun kanopi setelah masa angkutan lebaran 2024 dengan lama pembangunan selama 80 hari

  • @RisaAnggraini1410
    @RisaAnggraini1410 2 месяца назад

    Pas Nataru Pasundan tambahan namanya KA tambahan KAC-SGU ya?

  • @muhamadelyasprastowo3321
    @muhamadelyasprastowo3321 2 месяца назад

    Mas adi, itu emng malabar pagi sama malabar sore beda jenis rangkaian ya?

  • @naufalhusain1571
    @naufalhusain1571 2 месяца назад

    Feedernya sudah di yk, jadi sarana yia ekspress, cadangan mungkin ya

  • @user-do6rc4pz4s
    @user-do6rc4pz4s 2 месяца назад

    Saya Udah sering naik kereta tapi masih belum ketemu mass adii nih😁

  • @All_suka_kereta
    @All_suka_kereta 2 месяца назад

    Pemberhentian gaib 😂 bikin ngakak sampe ketawa pemberhentian gaib coba 😂

  • @Psyff37
    @Psyff37 2 месяца назад

    Yaps, saya setuju petak st ciawi sampe st cipeundeuy. Adalh salah satu petak kenaikan tertinggi didaop 2 bandung. Dengan jarak -+ 12km kenaikan sampe 262 mdpl.

  • @trihandayani5353
    @trihandayani5353 2 месяца назад

    Saya juga, ke solo,BALAPAN

  • @firdhaaprinia9333
    @firdhaaprinia9333 2 месяца назад

    Mas kalau lodaya tambahan tiba dibandung jam berapa

  • @kartikautami6898
    @kartikautami6898 2 месяца назад

    Mas kalau naik lodaya tambahan berangkat solo pagi sampek bandung jam berapa mas?

  • @mochfachri8716
    @mochfachri8716 2 месяца назад

    Ka Baturraden ngenes amat udah kalah silang sama serayu kahuripan yang pso sekarang di tambah ka tambahan

  • @KrisnaMF
    @KrisnaMF 2 месяца назад

    Lebih ngenes lagi pasundan tambahan pws-kac 10 jam 53 menit ngecer banyak banget😂😂

  • @rahmadhanikyusufkurniawan5481
    @rahmadhanikyusufkurniawan5481 2 месяца назад

    Selamat Hari Raya
    Idulfitri Mas Adijasa
    1 Syawal 1445 Hijriyah
    Taqqobballohumina waminkum
    Mohon maaf lahir &bathin
    Aku sebagai Perwakilan Railfans DAOP 6 YOGYAKARTA
    Meminta maaf kalau
    Pernah Komentar & Chat aneh ke Mas Adijasa & Banyak kesalahan
    🙏🙏🙏🙏🤝🤝🤝🤝🤲🤲🤲🤲🕌🕌🕌🕌

  • @muchammad-Ilham
    @muchammad-Ilham 2 месяца назад

    KA My fav yang tambahan

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Siap

  • @faisalbahri753
    @faisalbahri753 2 месяца назад

    Mas mau nanya,klo yang umur nya masih di bawah 17 th(belum punya KTP) apa bisa registrasi face recognition? Terima kasih🙏🏻

  • @rezagaming27
    @rezagaming27 2 месяца назад

    Lodaya biasa yang harga tiket 290 sama interior nya ga mas?

  • @Rizzzzzzzchnelllllll
    @Rizzzzzzzchnelllllll 2 месяца назад

    Kak.. Kereta lodaya berhenti di stasiun Kutowinangun gak

  • @andoorlando
    @andoorlando 2 месяца назад

    Jadi inget naik Kutojaya Utara Tambahan , tiketnya lebih Mahal dari Bengawan , eeh kena Susul Bengawan , kan di Luar Logika 😂🙏🙏

  • @MuhammadAsrofa10
    @MuhammadAsrofa10 2 месяца назад

    Coba kedaop 9 jr ada juga monumennya bang

  • @davinthariqalkantri4144
    @davinthariqalkantri4144 2 месяца назад

    Malabar pagi tiba bd jd harina

  • @restunurdiansariyadi5595
    @restunurdiansariyadi5595 2 месяца назад +1

    mas adijasa kapan nihhhh nyobain kereta api sembrani tambahan yang merupakan kereta tambahan dengan keberangkatan tengah malam dari jakarta ke Surabaya?????

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Skip dulu kayaknya hehe

    • @ismailazy
      @ismailazy 2 месяца назад

      Golet tiket e angel

  • @ryanadiwijaya7159
    @ryanadiwijaya7159 2 месяца назад

    😂😂😂 iya ya kak Adijasa KA Lodaya tambahan ini ya lama sih cuman yg lebih lama nya motis selatan tuh gila motis selatan 17 jam dari tengah malam sampai di Madiun magrib 😅👍

  • @rapip_2007
    @rapip_2007 2 месяца назад

    Untuk rangkaian kutojaya utara tambahan lebaran bukan bisnis tapi ekonomi, kira2 pakai ekonomi k3 kemenhub kah?

    • @Kings_Floptropica
      @Kings_Floptropica 2 месяца назад

      Ga, pke eko 106 ttd

    • @rapip_2007
      @rapip_2007 2 месяца назад

      @@Kings_Floptropica tapi syaa cek cuman ada 80 kursi, saya sudah hitung

  • @muhammadqhozy
    @muhammadqhozy 2 месяца назад

    Kapan ini stasiun besar di parahyangan timur dapet kanopi 😅

  • @priandikagrendy7620
    @priandikagrendy7620 2 месяца назад

    Next pasundan tambahan 16 jam

  • @andihermawan1805
    @andihermawan1805 2 месяца назад

    Berarti wilisnya telat ya bro masuk Tasiknya?
    Setau ane silangan Wilis sm Pangandaran bukan di Tasik.
    Apa efek di dpn wilis ini ada lodaya tambahan ya?😅

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Efek lintas padat dan hari perdana kereta tambahan jalan, kayaknya hal yang udah biasa kalo di jalur single track sini sih wkwk

  • @TotoSoeharto-gu2ic
    @TotoSoeharto-gu2ic 2 месяца назад +1

    A coba naik kereta argo bromo anggrek new generation

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад +1

      Next time ya

  • @endisetiawan3813
    @endisetiawan3813 2 месяца назад

    Selamat hari raya idul Fitri mohon maaf lahir dan batin🙏

  • @achmadichbal336
    @achmadichbal336 2 месяца назад

    Untuk melihat gapeka/perjalanan KA itu lihatnya dimana?

    • @aimahsan9773
      @aimahsan9773 2 месяца назад

      Download aja di Google, ada ko

  • @fadlanrailway
    @fadlanrailway 2 месяца назад +1

    Hai mas adijassa aku subscriber baru

  • @YusufBachtiar-lp4kn
    @YusufBachtiar-lp4kn 2 месяца назад

    Kemarin Lodaya Tambahan penuh banget naik di stasiun yogyakarta wkwk

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Mantap wkwk

  • @galihhersanto9060
    @galihhersanto9060 2 месяца назад

    Hari ini lodaya tambahan arah timur jg telat mas😢😢

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Wkwk sabarr

  • @muhamadkamil9722
    @muhamadkamil9722 2 месяца назад

    Asalam mualaikum kang saya mau tanya kalau tiket bayi berlaku untuk
    Setiap kelas gak??? Haturnun kang

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Waalaikumsalam, tiket bayi dibawah 3 tahun untuk semua kelas. Biar lebih pasti bisa chat admin kai121 di twitter ya

  • @AlbiRafli
    @AlbiRafli 2 месяца назад

    Mas Rivew kereta api Mutiara Timur dong

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Nanti yaa kalo abis lebaran masih jalan keretanya hehe

    • @AlbiRafli
      @AlbiRafli 2 месяца назад

      @@Adivnm oke

  • @MoyaWijaya
    @MoyaWijaya 2 месяца назад

    Pertama nih mohhamad adijasa yudi

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Siap

  • @ilhamramadhan7487
    @ilhamramadhan7487 2 месяца назад

    24:37 Si anak baik Baturraden Ekspres masih harus kalah silang dengan kereta tambahan 😢

  • @wahyudi86_channel
    @wahyudi86_channel 2 месяца назад

    Berbeda 2 jam dgn Argowilis keberangktan dari Solo nya, tetapi bisa kesusul..😅

  • @calvintetachannel8316
    @calvintetachannel8316 2 месяца назад

    Itu kampung aku

  • @zidanemaniz8448
    @zidanemaniz8448 2 месяца назад

    Ke dua nih mohammad adijasa Yudi

  • @rapp0077
    @rapp0077 2 месяца назад

    Saya mudik nya ke daop 9 sayang nya daop 9 di anak tirikan sama pt kai tidak ada tambahan dan tidak ada yang special di daop 9

  • @Erriz_van
    @Erriz_van 2 месяца назад

    Ini kapan di rekam mas Adijasa semangat ya

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      31 maret

    • @Erriz_van
      @Erriz_van 2 месяца назад

      Mas irja udah ke Madiun atau gimana mas

  • @hyz-wp5dn
    @hyz-wp5dn 2 месяца назад

    Mungkin lain kali Lodaya Tambahan masuk nomor KA fakultatif aja biar jadwalnya ga ampas2 bgt 😂, balada KA 7000 an apalagi 10.000 an adalah jadwal datang dan tiba di luar perkiraan wkwkwkwkw

  • @tutisubekti1181
    @tutisubekti1181 29 дней назад

    ❤😂🎉😢😮😅😊

  • @saridwiastuti6528
    @saridwiastuti6528 Месяц назад

    1

  • @by-ta-trainz
    @by-ta-trainz 2 месяца назад

    2

  • @BAGAS19451
    @BAGAS19451 2 месяца назад +1

    MAS ADIJASA COBA NAIK KA BANDARA BIAS. DARI KLATEN KE BANDARA SOLO BRNG MAS RISANG,MAS IRJA ,MAS GARDA,MAS DIMAS P NUGRAHA
    👇

  • @Wahyudanandjoyo
    @Wahyudanandjoyo 2 месяца назад

    45:16 loh kok disembunyikan mas?

  • @PermataTerbaik
    @PermataTerbaik 2 месяца назад

    Makanya jangan sambat klau naik kereta tambahan , 😅😅

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Emang ada yang sambat ? Wkwk

  • @teguhpriy7082
    @teguhpriy7082 2 месяца назад

    Stasiun Tasikmalaya termasuk stasiun besar, semua kereta berhenti termasuk kereta kelas argo,, tp sayangnya itu lohh okupansi penumpangnya bagus tp kenapa gag d pasang kanopi di setiap peronnya,, hadeeehhh

  • @MoyaWijaya
    @MoyaWijaya 2 месяца назад

    Apa tuh coklat coklat di menit 15:8

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Imperial Taksaka tambahan

  • @m.naufalarrizki424
    @m.naufalarrizki424 Месяц назад

    KA Lodaya tambahan

  • @abdulzubair626
    @abdulzubair626 2 месяца назад +1

    Daop 6 mah,kereta tambahan aja pke ss

    • @rahmanfatur23
      @rahmanfatur23 2 месяца назад +1

      wkwkwk emng boleh se fakta ini ?

    • @abdulzubair626
      @abdulzubair626 2 месяца назад

      @@rahmanfatur23 emang daop 6 kang begal rangkaian ka baru 🤣🤣🤣

    • @Adivnm
      @Adivnm  2 месяца назад

      Woiyaa jelas okupansi menjanjikan wkwk

    • @fajartianlukman94
      @fajartianlukman94 2 месяца назад

      Wkwkwk daop 6 emang istimewa karena anak emasnya kai

  • @IndrawanGamingStudio
    @IndrawanGamingStudio 2 месяца назад

    Resiko KA Tambahan

  • @zidanemaniz8448
    @zidanemaniz8448 2 месяца назад

    Absen 100 tercepat

  • @Eko_Trisulistio
    @Eko_Trisulistio 2 месяца назад

    10 jam masih lebih cepat ketimbang naik bus sugeng rahayu atau Budiman. Solo Bandung bisa 13 jam 😅
    Hati² di jalan kang semoga selalu lancar. 🙏

  • @jaffanmahesafadhillah
    @jaffanmahesafadhillah 2 месяца назад

    absen 10 orang tercepat