PENYEBAB SHOLAT TIDAK KHUSYU', MAJELIS DZIKIR INSAN KAMIL

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 20 окт 2024
  • Syekh Zainal Abidin, menjelaskan Pertanyaan dari sobat tentang Penyebab Sholat Tidak Khusyu', Sholat yang khusyuk adalah ibadah sholat yang dilakukan dengan penuh kesadaran, konsentrasi, dan penghayatan. Dalam keadaan khusyuk, seorang Muslim merasakan kedekatan dengan Allah dan mampu menempatkan hati dan pikirannya sepenuhnya pada gerakan serta bacaan dalam sholat.
    Sholat yang khusyuk sangat penting dalam mencapai makna dan tujuan ibadah, serta memperdalam spiritualitas seorang Muslim.
    #majelisdzikirinsankamil #sholat #khusyuk #ngaji #tauhid

Комментарии • 8