Fakta-fakta Unik 34 Negara

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 8 фев 2025
  • Mustahil untuk mengetahui segala hal. Namun, kamu mungkin akan menemukan beberapa fakta menarik dan unik berbagai negara di dalam video ini. Apa kamu tahu, misalnya di negara mana kalendar punya 13 bulan alih-alih 12? Atau di mana kamu bisa menemukan bunga terbesar dan terbau di dunia? (Beratnya hampir 7 kilogram dan diameternya 1 meter)! Jangan terlalu dekat - baunya seperti daging busuk!
    Dunia penuh dengan orang, tempat, dan hal-hal yang menarik, seru, dan menakjubkan. Setiap negara di setiap benua punya kekhasan masing-masing yang membuatnya unik. Berikut kumpulan fakta menarik mengenai berbagai negara di seluruh dunia!
    #faktamenarik #jalan-jalan #sisiterang
    Berlangganan Sisi Terang / @sisiterang
    Musik oleh Epidemic Sound www.epidemicso...
    Materi stok (foto, rekaman, dan lain-lain):
    www.depositpho...
    www.shuttersto...
    www.eastnews.ru

Комментарии • 1,3 тыс.

  • @daffayafiabdillah
    @daffayafiabdillah 4 года назад +1165

    1 lagi fakta menarik tentang Thailand, ibukota Thailand yaitu Bangkok memiliki nama asli yg sangat panjang, yg aku ingat awalnya adalah "krung thep mahanakhon Amon rattanakossin mahintara yuthaya mahadilok phop noppharat ratchatoni burirom udon ratchaniwet awatan sathit sakkathattiya witsanukam prasit", dan itu kalau tidak salah masih salah 😅😂

    • @farannisanismara6232
      @farannisanismara6232 4 года назад +204

      Nama orang thailand aja panjang panjang😂😂
      EDIT : ini contoh nama orang thailand yang aku tau "chittaphon leechaiyapornkul"

    • @rheaaam.4416
      @rheaaam.4416 4 года назад +75

      Gw baca nya bernada :v
      Nice info 👍🏻👍🏻

    • @Adiismezeta
      @Adiismezeta 4 года назад +128

      +1 lagi , kalau ketemu cewek cantik banget di Thailand dia berjenis kelamin laki-laki , kalau ketemu cewek yang Cantik nya standar di Thailand dia berjenis kelamin perempuan

    • @daffayafiabdillah
      @daffayafiabdillah 4 года назад +26

      Pertama kalinya like di komentar ku sampai 50 😅, terimakasih yg udah like

    • @dungteret4022
      @dungteret4022 4 года назад +27

      @@farannisanismara6232 nama ten wayv :*

  • @tessalavenialoen1236
    @tessalavenialoen1236 4 года назад +382

    Hati-hati!! Video di Chanel ini bisa mengakibatkan kecanduan :)

    • @SkidRow2327
      @SkidRow2327 4 года назад +4

      ĸecandυan gιмana тυ ?

    • @ayayayayayayaayayayayayaya8192
      @ayayayayayayaayayayayayaya8192 4 года назад +14

      Iy kecanduan bnget pokoknya

    • @ndahqun3375
      @ndahqun3375 4 года назад +15

      Hiyaaa bener bat ini, pengetahuan nya jadi nambah soalnya

    • @einzer5670
      @einzer5670 4 года назад +7

      Kecanduan ngabisin kuota buat nonton SISI TERANG

    • @dam3173
      @dam3173 4 года назад +3

      Kecanduan karena intro nya

  • @wiratumengkol353
    @wiratumengkol353 4 года назад +368

    1 :) nih emang gk pernah bosan nonton videonya

  • @arasmandalaofficial6337
    @arasmandalaofficial6337 4 года назад +194

    Semenariknya 34 negara tersebut, menurutku lebih menarik 34 provinsi di negriku Indonesia ini min

    • @nasqueryannascer3620
      @nasqueryannascer3620 4 года назад +14

      Lebih menarik 47 prefectur di negara ku jepang (nihon)

    • @boykesamosir1980
      @boykesamosir1980 4 года назад +3

      @@nasqueryannascer3620 prefectur di jepang apa sama dengan provinsi di indonesia gan?

    • @tezakion
      @tezakion 4 года назад +7

      @@boykesamosir1980 sama, hanya saja beda sistem. Provinsi/negara bagian/prefektur (semua adalah bagian dari kerajaan/negara, hanya saja sebutan pemimpinnya beda)

    • @alvyandana
      @alvyandana 4 года назад +1

      @@tezakion apa nama pemimpin prefektur? kalau provinsi & negara bagian kan gubernur

    • @sackings9231
      @sackings9231 4 года назад

      @@nasqueryannascer3620 Ah yes. Wibu halu?

  • @randosidabutar5928
    @randosidabutar5928 4 года назад +1434

    Ada 10.000 pantai di Australia tapi mereka lebih senang ke Bali hahaha

    • @reskydwipratiwi6218
      @reskydwipratiwi6218 4 года назад +106

      Krna banyak crocodile disana

    • @farelgilangoctaviano3253
      @farelgilangoctaviano3253 4 года назад +35

      @@reskydwipratiwi6218 sejak kapan buaya hidup di laut

    • @itssecret690
      @itssecret690 4 года назад +166

      @@farelgilangoctaviano3253 ada beberapa jenis buaya yang hidup di laut

    • @jhonindosihotang2184
      @jhonindosihotang2184 4 года назад +98

      Buaya dan hiu
      Di australia paling banyak hewan buas di dunia

    • @dirzyadam4307
      @dirzyadam4307 4 года назад +31

      @@farelgilangoctaviano3253 Ada juga buaya muara, peraihan sungai & laut (airnya udah mulai asin). Wajar dong kalo ada buaya di sekitar pantai yg deket muara sungai itu ?

  • @yosevinah_cs
    @yosevinah_cs 4 года назад +32

    Nonton ini...berasa lagi diperhadapkan dgn dunia yg indah & beragam :”)

  • @kakeklejen8657
    @kakeklejen8657 4 года назад +27

    masyaAllah ini mah channel bagus banget, segitu niatnya bikin konten sampai buat motion graphic sebagus ini. konten tv kalah telak min... semangat terusss

    • @maryamj.203
      @maryamj.203 3 года назад +1

      Ya iyalah keren, yg punya chanel kan orang Amerika

  • @eganwiryawan
    @eganwiryawan 4 года назад +39

    Melihat Chanel ini sungguh pintar
    Saya jadi pintar 😘😘

  • @AgraPrana
    @AgraPrana 4 года назад +27

    Gw klo nonton Sisi Terang pake headset udh kgk engeh sama sekitar wkwkw serasa masuk ke video

  • @nandabrilliantputra9110
    @nandabrilliantputra9110 4 года назад +61

    80% alasan klik setiap video sisi terang yaitu karena voice-over nya yg suaranya sopan bgt masuk ke telinga😂

  • @satset4375
    @satset4375 4 года назад +104

    Orang orang: ngebahas negara-negara unik
    Gw: "apa voice over sisi terang itu juga voice over iklan spotify???😕"

    • @arieladty_
      @arieladty_ 4 года назад +2

      sepemikiran😭👍🏻

    • @riv_vie
      @riv_vie 4 года назад +8

      Sama voice over sam si jeli lincah yang bahasa indonesia

    • @VertigoooSymptomsss
      @VertigoooSymptomsss 2 года назад

      Gak tau, soalnya gw premium gk kek lu hahaha miskin

  • @amerchindo2372
    @amerchindo2372 4 года назад +4

    Banyak sekali pengetahuan saya semenjak nonton Chanel ini. 👍

  • @encepmashur8111
    @encepmashur8111 4 года назад +29

    Makasih sekali channel *Sisi terang / bright side* telah mengajarkan ku banyak sekali pelajaran baru dengan online seperti yang wajib dilakukan sekarang di tengah wabah covid 19
    *Keep on the work*

  • @kereta_dan_bfdi
    @kereta_dan_bfdi 4 года назад +97

    1:Kanada
    2:Israel
    3:Cina
    4:Argentina
    5:Ethiopia
    6:Korea
    7:Kamboja
    8:Finlandia
    9:Denmark
    10:Indonesia
    11:Bulgaria
    12:Armenia
    13:Albania
    14:Yunani
    15:Azerbaijan
    16:Belgia
    17:Andorra
    18:Hongaria
    19:Italia
    20:San Marino
    21:Selandia baru
    22:Islandia
    23:Australia
    24:Filipina
    25:India
    26:Inggris
    27:Belarus
    28:Malta
    29:Afsel.
    30:Jepang & Korea
    31:Papua Nughini
    32:Niue
    33:Kolombia
    34:AS

  • @taufiqprabowo6367
    @taufiqprabowo6367 4 года назад +5

    Ga pernah bosan nonton channel ini

  • @alifcrv
    @alifcrv 3 года назад +4

    Ini yang ditunggu² video penambah wawasan dan juga hiburan 🙏

  • @alexiselvando5265
    @alexiselvando5265 4 года назад +5

    Ralat :
    1.China sebenarnya awalnya punya banyak zona waktu tapi oleh Mao Zedong semua negara bagian atau wilayah di China harus menggunakan patokan waktu yg ada di Beijing. Jadi kalau kata Beijing sekarang jam 12 siang maka di Makau juga 12 siang walau faktanya mungkin di Makau harusnya jam 1 siang.
    2. Umur lebih tua tidak hanya di Korea tapi juga di China. Karena orang Tiongkok percaya umur di kandungan juga haruslah dihitung. Jadi baik China maupun Korea menganggap waktu si bayi lahir sudah berumur 9 bulan bukan 1 hari.

  • @arissuner
    @arissuner 4 года назад +150

    10:30 Catat tu kalo mau wifi gratis seumur hidup

    • @AyangStudios
      @AyangStudios 4 года назад

      Boleh juga tuh :v

    • @ami_army
      @ami_army 4 года назад +2

      Enaknya ada wifi gratis😫

    • @kmrn7428
      @kmrn7428 4 года назад

      Masalahnya kalo mau keluar negeri pasti mahal biaya pesawatnya:'( jauh bener dah jaraknya sama negara lain

    • @arissuner
      @arissuner 4 года назад

      Gadang cok

    • @yakuto7388
      @yakuto7388 4 года назад

      _Boleh ugha tuh :v_

  • @liluv8283
    @liluv8283 3 года назад +8

    03:09 bunga ini juga tumbuh di Sabah Malaysia juga😅😅 ini jelas membuktikan kita serumpun di samping adat yang sama . Salam dari Malaysia

    • @jeroenwalt
      @jeroenwalt Год назад

      Hanya dibengkulu, south Sumatra

  • @rizkipratama2484
    @rizkipratama2484 2 года назад +2

    Asik banget vo-nya. Suaranya bikin betah😍🥰👍

  • @manusia3613
    @manusia3613 4 года назад +6

    Seru banget nonton Sisi terang!!
    Gak pernah lewat Notifikasi!
    Smg tetap semangat ya👌❤❤👏👏😊😃

  • @elmwisata5752
    @elmwisata5752 Год назад +1

    fakta menarik tentang Thailand dan berbagai negara sangat menarik

  • @viansyah8468
    @viansyah8468 4 года назад +12

    Negara yang unik adalah negara yang tidak memiliki ke unikan, karna hampir semua negara memiliki keunikannya masing"

  • @arbiemuhammad20
    @arbiemuhammad20 4 года назад +33

    Rafflesia banyak banget tumbuh di sekitaran tebing jalan gunung Bengkulu Tengah - Kepahiang. Aku sering lewat tapi ga sempet terus pengen liat tu bunga :)

  • @afbw9921
    @afbw9921 4 года назад +37

    0:28 : ga ramah lingkungan dong.
    1:58 : iya sih kan kita udah di kandungan 9 bulan berarti kita hidup sudah 9 bulan 3 bulan lagi harusnya kan udah 12 bulan, berarti kita umurnya udah 1 tahun.

    • @artashiin
      @artashiin 4 года назад +15

      Tapi dalem kandungan sama pas lahir itu kan beda, jadi ga bisa su disamain *menurut aku

    • @jerryalhafizh2341
      @jerryalhafizh2341 4 года назад +9

      Alam dunia sama alam kandungan beda bro

    • @gracefelicia9138
      @gracefelicia9138 4 года назад +5

      katanya krn kehidupan kita dimulai sejak dlm kandungan

    • @kmrn7428
      @kmrn7428 4 года назад +12

      Kalo uangnya dibuang ya nggak ramah lingkungan, tapi siapa sih yang buang uang sembarangan

    • @twomoris5585
      @twomoris5585 4 года назад +4

      Siapa Yang mau daur ulang/buang uang syg:)

  • @desyrahmayanti803
    @desyrahmayanti803 4 года назад +2

    Adik w suka bgt nonton video apapun di channel ini soalnya byk animasi. Terus berkarya sis terang

  • @adzrohanimah1725
    @adzrohanimah1725 4 года назад +29

    4:46 lah Indonesia jg punya api abadi

  • @Unicfactt
    @Unicfactt 3 месяца назад +1

    Sangat menarik kak 👍👍

  • @malikgilliwate9901
    @malikgilliwate9901 4 года назад +74

    First² Alay Nabi Adam pas turun pertama ke dunia ajh Ga ngomong First!

  • @gabutnontonapaaja
    @gabutnontonapaaja 4 года назад +5

    Sering² upload tentang fakta dunia yak?! Aku suka nonton tentang fakat di dunia ,untuk menambah ilmu 😁🙌

  • @rifqiaz8589
    @rifqiaz8589 4 года назад +4

    Ilmu yang sangat bermanfaat
    Semoga mendapatkan 5 juta subscriber

  • @ariffaldo7954
    @ariffaldo7954 4 года назад +2

    Channel favorite gue nih.. Sukses selalu untuk channel ini 👍👍👍👍

  • @galihngudiarto4231
    @galihngudiarto4231 4 года назад +9

    Indonesia punya banyak perbedaan tapi tetap satu juga

  • @factsintheworld9895
    @factsintheworld9895 3 года назад +2

    wow ternyat masih banyak juga ya fakta dunia yang harus kita ketahun. terima kasih ilmu pengetahuannya ya. 😍

  • @animationrandom9518
    @animationrandom9518 4 года назад +4

    Kesalahan:
    1:50: korea tapi lokasinya di China/Thailand
    2:57 Indonesia tapi lokasinya di Filipina
    11:06: Amerika tapi lokasinya di kanada

    • @hafizqikevin
      @hafizqikevin 4 года назад

      + 8:10 : inggris tp lokasinya di swedia
      Korea : china/vietnam, kalau thailand sih masih jauh
      Kalau amerika sih masih bisa diterima, karena berdekatan

    • @animationrandom9518
      @animationrandom9518 4 года назад

      @@hafizqikevin mntp

  • @astronotyuniverse2063
    @astronotyuniverse2063 4 года назад +1

    Videonya seru dan selalu bermanfaat Sisi Terang mah 👍👍

  • @okelife5458
    @okelife5458 4 года назад +10

    First, like pertama😂

    • @themq285
      @themq285 4 года назад +2

      Waw

    • @zawrus5517
      @zawrus5517 4 года назад +2

      Apa guna nya sih komen "first"???? Bingung gw

    • @ImronAhmadTaufiq
      @ImronAhmadTaufiq 4 года назад +2

      eh buset bro,tapi gw owh aja :v

  • @user-tw1light
    @user-tw1light 4 года назад +2

    Waduh,3 video dalam 1 hari,Mantap lah Min,ini adalah salah satu alasan gw Enjiy banget nontonin Videonya Sisi Terang Hehe.

  • @rozatr7787
    @rozatr7787 4 года назад +9

    Tumben ad notif lgsg nonton

  • @VIRAL_BERITA1
    @VIRAL_BERITA1 17 дней назад +1

    Semoga saya bisa kayak Chanel ini amin

  • @hafiz2579
    @hafiz2579 4 года назад +11

    2:58
    INDONESIA
    Btw gw udah tau bunga itu,ada di buku pelajara :v

  • @Byanlogi
    @Byanlogi 7 месяцев назад

    Full Daging, Great!!

  • @gregoriusagung4054
    @gregoriusagung4054 4 года назад +7

    wow this is good Bright Side and Sisi Terang!

  • @soour
    @soour 3 года назад +1

    belajar fakta unik itu seru banget

    • @khasusaja3150
      @khasusaja3150 3 года назад

      Semangat terus belajarnya, jangan lupa mampir 😁

  • @seraidershop3915
    @seraidershop3915 4 года назад +19

    Banyakin psikologinya juga dong :)

  • @kiellyell
    @kiellyell 4 года назад +2

    Sukses teruss lah ni channel nambah pengetahuan ak bangt 😁😁

  • @anam_496
    @anam_496 4 года назад +4

    4:35 api abadi juga ada di kabupaten Pamekasan Madura.klo tanahnya di gali sedikit aja langsung keluar api.hujan tak bisa memadamkan api tersebut

  • @AzzamSiPriaNormal
    @AzzamSiPriaNormal 4 года назад +1

    Yes jadi orang pertama yang nonton 😎

  • @elondelon8629
    @elondelon8629 4 года назад +4

    Ooh indonesia juga ada fakta menariknya

  • @tenerachannel5604
    @tenerachannel5604 3 года назад +1

    Editornya siapa ya ?
    Keren banget

  • @parahhh5618
    @parahhh5618 4 года назад +13

    Kapan fakta tentang pesawat lagi ? Ku suka nontonnya :>

  • @Purple_star_editing
    @Purple_star_editing 2 года назад +2

    Dimenit 2:57 ada Indonesia🇮🇩🇮🇩

  • @taukemarin7516
    @taukemarin7516 4 года назад +27

    Kamboja mirip2 kakek nenek kita disini, pokoknya pas lahir gk tau tanggal cuma ditandain pake gunung meletus atau peristiwa apa gtu wkwkwk
    Cek chennel gw jg y gaees buat konten2 sejarah & peristiwa2 unik di dunia

    • @taukemarin7516
      @taukemarin7516 4 года назад

      @Lathifu Az sama gan. Selamat ulang tahun btw. Tetep cool walau gk dirayain

    • @ואןדןברג
      @ואןדןברג 4 года назад

      @@taukemarin7516 orangnya juga mirip sama orang jawa,,,,mungkin saat dinasti syailendra

    • @ואןדןברג
      @ואןדןברג 4 года назад

      @@taukemarin7516 dan disana mata uangnya adalah Riel,,tetapi karena terus melemah terhadap dollar amerika jadinya mereka memakai dollar.

    • @feelthesun4427
      @feelthesun4427 4 года назад

      mereka yg diapalin bukan tanggalnya gan... tp hari nya... spt orang jawa yg diapalin misal senin pon , jumat kliwon dll...

    • @fimasdrawing7761
      @fimasdrawing7761 4 года назад

      @@feelthesun4427 hati hati malam Jum'at Kliwon 😬

  • @amasganteng9787
    @amasganteng9787 3 года назад +2

    Amat menarik, Aku amat terinspirasi dengan video2 teman.

  • @abaarslife149
    @abaarslife149 4 года назад +3

    Sukses terus

  • @duniakita2780
    @duniakita2780 2 года назад

    Wow.. Info luar biasa.

  • @mukhammadjayadi6482
    @mukhammadjayadi6482 4 года назад +5

    Nontonnya pertama tapi komennya gak pertama kasih like dong

  • @revinaeka003
    @revinaeka003 3 года назад +1

    Bagus banget terutama aku suka pelajaran geografi makasih sisi terang

  • @nulhakim5762
    @nulhakim5762 4 года назад +290

    SISI TERANG :Fakta Negara Isreal
    Indonesia: That illegal

  • @riyuu7797
    @riyuu7797 Год назад +1

    paling suka sama suara mimin ini 😘😍🥵

  • @RizaOriga
    @RizaOriga 4 года назад +7

    Raflesia arnoldi banyak dibengkulu,,,saya asli bengkulu

  • @ganchannel127
    @ganchannel127 2 года назад

    Jadi tambah ilmu kita liat video nya

  • @syyoox
    @syyoox 4 года назад +9

    Itu yg angka 17, kira² nanti mereka ngefangirl jadi carat gk ya wkwk:v

  • @aliyahrahmahmaulidya3a160
    @aliyahrahmahmaulidya3a160 4 года назад +2

    Nonton sambil belajar

  • @kucingngelawakxd7541
    @kucingngelawakxd7541 4 года назад +12

    8:04 iya iya lah lebih banyak Bollywood editannya aja kek editod berkelas

  • @Pakboscombat
    @Pakboscombat 4 месяца назад

    Mksh ilmu mantappppp ❤❤❤❤❤

  • @ami_army
    @ami_army 4 года назад +6

    Enaknya jika ada wifi gratis seumur hidup😫😫🤧😭

  • @tiaraluiss7372
    @tiaraluiss7372 4 года назад

    Waa aku suka nii aku jadi mkin byk ilmunya
    Mksii byk buan admin

  • @魔雲-x6e
    @魔雲-x6e 4 года назад +6

    0:13 di sini saya belajar bahwa piramid Giza bukan dari mesir, menara eiffel bukan dari prancis, dan big ben bukan dari inggris :) canda

  • @indrimovie212
    @indrimovie212 4 года назад

    Sisi terang bisa menambah wawasanku 😊😊

  • @buemi8883
    @buemi8883 4 года назад +41

    3:00 ' tumben ada Indonesia

    • @elnsty193
      @elnsty193 4 года назад

      Emang biasanya gak ada?

    • @lutfiyah5356
      @lutfiyah5356 4 года назад +1

      Dulu juga ada yang fakta unik.... Dunia itu lo coba cek

    • @buemi8883
      @buemi8883 4 года назад +2

      Iya, mendaratnya di Filipina....😂😂😂

    • @tikhe1494
      @tikhe1494 4 года назад +2

      Ini kayak nya bukan video asli buatan orang indonesia ya?

    • @flair4272
      @flair4272 4 года назад +1

      Bunga itu sebenarnya ada di Malaysia bukannya ada di Indonesia 😅

  • @harissunardi14
    @harissunardi14 4 года назад +1

    Trus upload fakta,negara karna membuat ilmu pengrtahuan kita

  • @fransnambut3964
    @fransnambut3964 4 года назад +15

    Kok suaramu kembar seperti suara123 go!

    • @henny954
      @henny954 3 года назад +1

      Iya mirip bnget kan

  • @ozzymuhammad1225
    @ozzymuhammad1225 4 года назад +2

    Selamat SISI TERANG sudah 3jt subs, saya senang sama channel ini. Apik banget kontennya buat org awam kaya gua.

  • @ahj5813
    @ahj5813 4 года назад +17

    Omong omong ini pengisi suaranya dari indonesia atau orang luar nih soalnya suaranya mirip 123 go indonesian jawab dong kepo nih 😂

  • @faktaunikdunia214
    @faktaunikdunia214 Год назад

    Mantap begitu inspiratif

  • @nvan5467
    @nvan5467 4 года назад +39

    10:27 merinding njir

  • @UJANGHALU
    @UJANGHALU 3 года назад

    Cuma mau ngucap terimakasih udh mengajak saya keliling dunia, lelah saya mw bobo skrng

  • @laksono2315
    @laksono2315 4 года назад +8

    8:09 Swedia tapi Inggris 😅

  • @jiana4066
    @jiana4066 4 года назад

    Vidio nya sangat bermanfaat skali

  • @mayanurita2192
    @mayanurita2192 2 года назад +5

    1 Lagi Fakta Tentang Indonesia Yaitu Indonesia Memiliki Gunung Berapi Terbanyak Di Dunia

  • @FilosofiIslam182
    @FilosofiIslam182 Год назад

    Bermanfaat banget ya min

  • @dukeofbanana7066
    @dukeofbanana7066 4 года назад +6

    2:57 Tulisannya Indonesia tapi turunnya di Filipina, hmmm :v

    • @movaraditya1028
      @movaraditya1028 4 года назад +2

      Mungkin karena hurufnya besar makanya terpaksa turunnya di Filipina Lalu naik pesawat ke Indonesia :v

  • @irafahik5709
    @irafahik5709 4 года назад +2

    Tim gercep

  • @Hachicatz
    @Hachicatz 3 года назад +4

    2:57 negara kita

  • @dendamkusumat2298
    @dendamkusumat2298 4 года назад +1

    3 keunikan Orang indonesia
    1. begal
    2. menghina orang di medsos
    3. salah paham dan gangguan jiwa
    🙄 yg paham aja

  • @rukiahkhia9608
    @rukiahkhia9608 4 года назад +4

    Yeee.. telat 4 menit

  • @fakhriwahid9235
    @fakhriwahid9235 4 года назад +2

    Suara pengisinya sama editan nya saya suka banget dong wkwkwkw

  • @alkenalda2332
    @alkenalda2332 4 года назад +7

    TIM GERCEPPP, SERASA LAGI MAIN MINIPOLI AOWKWKWKO, SIPPP BANGET

  • @Jejakviral62
    @Jejakviral62 Год назад

    Mntap infonya 👍

  • @megaauranimas8966
    @megaauranimas8966 4 года назад +3

    Sumpah suaranya enak bat di demgar

  • @tianuranisa3626
    @tianuranisa3626 4 года назад +2

    Cinta sama suara narator nya❤️

  • @AndikaKunzChannel
    @AndikaKunzChannel 4 года назад +21

    4:26 Hey,Is That Minecraft?

  • @ernasetiani8157
    @ernasetiani8157 3 месяца назад +1

    5:28 apa iya min bener ? 😮 jadi kepikiran untuk tanya ini ke papa doi hungaria ..
    Und agak kecewa min, kenapa jerman gak di sebut ya ? 😢

  • @williamharianja892
    @williamharianja892 3 года назад +4

    01:51 eror yah

  • @AzzamSiPriaNormal
    @AzzamSiPriaNormal 4 года назад +2

    Hmm cerdas

  • @zharazarine5549
    @zharazarine5549 4 года назад +26

    0:13 SEJAK KAPAN PIRAMIDA GIZA PINDAH KE ALGERIA?? TRS EIFFEL PINDAH KE CEKO, TRS BIG BEN PINDAH KE SWEDEN 🤣🤣🤣🤣
    Anjr gw ngakak parah 😭🤣🤣

    • @kevina9177
      @kevina9177 4 года назад +1

      iyaa, pas di Andorra, balon udaranya kejauhan 😂

    • @daewakilat1842
      @daewakilat1842 4 года назад +8

      Pas bagian Indonesia, balonnya mendarat di Filipina lol

    • @procraft1597
      @procraft1597 4 года назад +1

      wah detail sekali kalian sampe 100% hapal peta geografisnya, gw aja gak terlalu

    • @pengling6104
      @pengling6104 4 года назад

      Coba tonton di channel bright side nya

    • @bagasabdip
      @bagasabdip 4 года назад

      Sebelum-sebelumnya ga nyimak letaknya, giliran dibilang Inggris lah knp pindah di Swedia njirr 😅 Akhirnya semakin kesini sadar emang ga ada yg bener

  • @BeeBee-ez7hr
    @BeeBee-ez7hr 4 года назад

    trima ksh min

  • @muhsyahrulsyamsuddincallu8571
    @muhsyahrulsyamsuddincallu8571 4 года назад +3

    0:17 salah tempat😅

  • @enysuswatibukhori511
    @enysuswatibukhori511 4 года назад

    Penonton pertama bos