Cara sukses perbanyak anggrek Grammatophyllum | split anggrek

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 авг 2024
  • Tips cara Bu Erry memperbanyak anggrek grammatophyllum dengan split, supaya koleksi kita makin banyak, cara ini sudah di lakukan Bu Erry sejak 20tahun yang lalu dan terbukti berhasil dengan baik
    ‪@tunasanggrekfajar‬
    #anggrek
    #anggreksubur
    #perbanyakanggrek
    #splitanggrek
    #caramenanamanggrek

Комментарии • 55

  • @nininghariani4703
    @nininghariani4703 Год назад +2

    wa'alaikumus salam Warahmatullaahi Wabarokaatuh.
    cara memperbanyak tanaman bunga angrek hadir nyimak bosqiuu

  • @dapurham
    @dapurham Год назад +4

    makasih banyak kak buat informasinya, semoga tanaman anggreknya tubuh subur ya kak

  • @sariemporwati6697
    @sariemporwati6697 Год назад +2

    aku suka mas fajar yg totorial2 begini manfaat bngt bagi yg pemula

  • @watiajah5929
    @watiajah5929 Год назад +2

    Tks ibu Guru Erry smg berkah sy doakan berkah buat Kel Mas, Fajar&Bu Erry yth apalagi klo bole beli murah serumpun utk menghias mushola kecil sy Bos😊

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Terimakasih doa terbaik juga buat kita semuanya semoga semakin berkah dan sukses

  • @ttg3197
    @ttg3197 Год назад +2

    Terimakasih tunas anggrek fajar🙏🙏🙏
    Terimakasih ibu guru Erry , sangat bermanfaat ilmu nya , sy pemula , bbrp kali sy menanam anggrek tp sering mati , sy lihat video ini jd timbul rasa semangat lg , mau coba lg menanam anggrek , terimakasih ibu guru Erry 🙏🙏🙏 , sehat selalu bu Erry🙏🙏🙏

  • @Petaniburuh
    @Petaniburuh Год назад +2

    Tanaman anggrek nya bagus
    Subur subur kang

  • @susilowatiwibowo9394
    @susilowatiwibowo9394 Год назад +4

    🙏Matur Sembah Nuwun Bu Eri atas ilmu dan sharingnya di beberapa episode channel youtubenya Pak Fajar, sehat lan bahagia selalu, 🙏Trm ksh dan sukses selalu serta kian berkembang terus channelnya Pak Fajar, seperti bunga anggrek yg sdng bermekaran, 🤲Aaamiiin

  • @AanAndrianto
    @AanAndrianto Год назад +2

    Semoga bermanfaat ilmu yang diberikan

  • @petanijelita
    @petanijelita Год назад +2

    Nyimak Bpk & Ibu..
    Bonggol punya saya juga sdh bertunas pak,,,malah sdh tumbuh gedhe 🤗

  • @musicbazer7625
    @musicbazer7625 Год назад +3

    akhirnya yg di tunggu" , terimakasih ilmunya 🙏

  • @nikodioekokatharinar.a7486
    @nikodioekokatharinar.a7486 Год назад +1

    Mantap bu Ery.... Terima kasih

  • @bundarini1300
    @bundarini1300 Год назад +1

    Terimakasih banyak sharing ilmunya... Langsung sy praktekan

  • @user-cd8le6zq2t
    @user-cd8le6zq2t 9 месяцев назад +1

    Salam kenal ibuk

  • @wiwietmeiarini5582
    @wiwietmeiarini5582 Год назад +3

    Terima kasih banyak untuk pelajarannya, bu erry dan pak fajar.

  • @gumirangsilaban4396
    @gumirangsilaban4396 Год назад +3

    Tks banyak ilmunya/ tutorialnya, ya bu Ery dan pak Fajar. Penjelasannya sangat mendetail. Sangat² bermanfaat buat saya dan teman² lainnya. Trnyata akarnya bisa dikurangi utk mengurangi pembusukan. Tp, saya sendiri, utk memperbanyak akarnya, masih blm berhasil sampai saat ini. Semoga dgn pupuk yg disebutkan Ibu Ery, akarnya bisa cepat banyak.

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад +1

      Sama sama salam satu hobby
      Semoga anggrek koleksi nya subur2

    • @komariahmzen1116
      @komariahmzen1116 Год назад

      Gramma ku menyedihkan
      Dari subur makmur memelihara dari remaja n merana daunnya n tak mau akar2nya keluar smua coklat bintik2 hitàm tertular hama daun phn jeruk tetangga yg berkibar2 tinggi mnempel ditmbokku😬

  • @ChandimalManoj
    @ChandimalManoj Год назад +1

    ❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤

  • @dewitilawati3037
    @dewitilawati3037 Год назад +2

    Makasi banyak ibu atas ilmunya .semoga berkah ya ibu

  • @officialimelda459
    @officialimelda459 Год назад +1

    Pak fajar,, gmn cara mengatasi batang grama nya busuk basah gitu,,

  • @kamiliamugabbal7341
    @kamiliamugabbal7341 Год назад +1

    Waalaikumsalam. Salam satu hobi. Bu Ery alamatnya dimana pak, apa bisa kita yg di luar kota beli koleksinya?

  • @waktukaksugeng9540
    @waktukaksugeng9540 Год назад +1

    Bisa gondrong3 akarnya ya mas,pupuk bnr2 maksimal

  • @user-ce1gh5ti7h
    @user-ce1gh5ti7h 9 месяцев назад +1

    Matur suwun ilmunya.. berapa hari sekali ya penyiramannya

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  9 месяцев назад

      Tiap hari Di sesuaikan dengan kelembaban media akarnya

  • @Labaco-manu
    @Labaco-manu 7 месяцев назад +1

    :)

  • @srilungguhnurhayati8355
    @srilungguhnurhayati8355 Год назад +2

    Bun akarnya dioles apa yah nama pupuknya ?

  • @terasfathiya5178
    @terasfathiya5178 Год назад +2

    Bu kalo untuk canaliculatum bisa pisah bulb?untuk di perbanyak? terimakasih ilmunya..sangat bermanfaat

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Bisa canaliculatum 2/3 bulb, tempel pakis kotak yang kecil aja dulu biar cepat perkembangan akarnya

  • @gumirangsilaban4396
    @gumirangsilaban4396 Год назад +2

    Bu Ery, pak Fajar, brp perbandingan pupuk hantu, gaviota, dan vit B1 nya utk 1ltr air Bu/ Pak?! Dan sekali brp hari masing² pengaplikasiannya, Bu/ Pak?! Tks sblmnya, atas jawabannya...🙏🙏

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Untuk pupuk perbandingan 1 ml/grm per 1 liter air, untuk pupuk disesuaikan kebutuhan, ada pertumbuhan/pembungaan. Kalau sekedar koleksi rekomendasi merk Hantu dan B1 , pemberian di kasih rentang hari ya, dalam satu Minggu bisa 2/3 kali pemberian tapi bergantian ,misal Senin kasih B1 untuk hari Rabu/Kamis pupuk hantu nanti Jumat/Sabtu bisa buat fungisida/insektisida jadi disesuaikan aja untuk kebutuhan tanaman anggrek nya 🙏🙏

    • @gumirangsilaban4396
      @gumirangsilaban4396 Год назад

      @@tunasanggrekfajar baik Pak, tks

    • @mardjoko1039
      @mardjoko1039 Год назад

  • @jusa7083
    @jusa7083 Год назад +2

    Itu dijual ibu

  • @alexunit2127
    @alexunit2127 Месяц назад

    Jika sedikit terluka misal terkena ujung gunting/pisau meskipun gak dalam sekitar 1-2 mm solusinya gmn, hrsnya ada penjelsan solusi jk itu memang ada shg tdk mjd kesimpulan yg pasti

  • @faridaariani9445
    @faridaariani9445 Год назад +1

    Pupuk hantunya wrn apa ttupnya nya pak ya

  • @sutiyantorusmini9777
    @sutiyantorusmini9777 9 месяцев назад +1

    Ibuk mau tanja apa ada jg dewasa grama bunga merah

  • @lndahanis9930
    @lndahanis9930 Год назад +2

    Akar gramany kruel kruel ky bakmi ya

  • @user-nv6ds2ie4o
    @user-nv6ds2ie4o Год назад +2

    Bu hj,bole sy mau beli grama citrinumnya serumpun? Sy blm punya jenis yg citrinum😊

  • @putuwiryadana9087
    @putuwiryadana9087 11 месяцев назад +1

    Jual bu

  • @redianapanggabean2639
    @redianapanggabean2639 4 месяца назад

    Ibu mau beli yang ekonomis berapa bu😮

  • @mariaartini5210
    @mariaartini5210 Год назад +1

    Bu saya boleh minta anaknya ga bu?

  • @redianapanggabean2639
    @redianapanggabean2639 4 месяца назад

    Ibu mau beli yang murah

  • @user-cd8le6zq2t
    @user-cd8le6zq2t 9 месяцев назад +1

    Aku punya mati semua

  • @silviagustina4225
    @silviagustina4225 2 дня назад

    No wa nya bu Ery berapa pak

  • @johan9650
    @johan9650 Год назад +3

    Gramma nya dijual nga mas?
    Atau ada CP Bu Erry

    • @tunasanggrekfajar
      @tunasanggrekfajar  Год назад

      Ada yang siap di order, coba cek deskripsi untuk video Bu Erry yg lain, soalnya untuk tips/trik kadang tidak saya cantumkan no WA 🙏

    • @mardjoko1039
      @mardjoko1039 Год назад

      Brp blm Bu keluar tunas/akar baru...