Balai TNTN Laksanakan Eksekusi Pondok Beserta Tanaman Kelapa Sawit di Pelalawan

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 20 окт 2024
  • Balai TNTN Laksanakan Eksekusi Pondok Beserta Tanaman Kelapa Sawit di Pelalawan
    #penertiban
    #pondok
    #sawit
    #pp
    #infoterkini

Комментарии • 63

  • @tamannasionaltessonilo
    @tamannasionaltessonilo 2 месяца назад +3

    Terima kasih tim.. Sudah terus berjuang.. Ayo kita jaga terus.. Demi bangsa dan seluruh rakyat Indonesia.. 🙏

  • @Marta-k3r
    @Marta-k3r 2 месяца назад +3

    Apa pun cerita anda
    Kami tetap pertahankan
    NKRI harga mati

  • @yupikenan2366
    @yupikenan2366 2 месяца назад +2

    Terus semangat para pejuang TNTN...maju terus selamatkan hutan Tesso Nilo...

  • @bagusprayudi395
    @bagusprayudi395 2 месяца назад +1

    Semangat pejuang Lestari semoga di beri kelancaran dalam mengemban tugas yang berat, dan semoga habitat gajah sumatra semakin terjaga. Aamiin

  • @DimasArif-i6p
    @DimasArif-i6p 2 месяца назад

    Semangat bagi perintis

  • @fauzankahfi2744
    @fauzankahfi2744 2 месяца назад +2

    Semangat terus kawan2 Polhut, jangan gentar tegakkan keadilan dan kebenaran, semoga hutan konservasi "Taman Nasional Tesso Nilo" bisa pulih kembali dan hijau lestari

  • @iponsaputra5863
    @iponsaputra5863 2 месяца назад +1

    Semangat!!! Tn.tesso nilo jaya tetap lestari

  • @antonyusjm9172
    @antonyusjm9172 2 месяца назад +2

    Selamatkan kawasan TN Tesso Nilo ,kita pasti bisa, salam lestari

  • @DanilEffendi
    @DanilEffendi 2 месяца назад +1

    Mantaap.. Jaga terus TNTN..

  • @robertsimatupang4518
    @robertsimatupang4518 2 месяца назад +2

    Masyarakat pengrusak Alam, masyarakat yang tidak peduli lingkungan, hanya perutnya yang dipikirkan
    Hidup di dunia ini bukan cuma manusia, ada makhluk lain yang sama2 diciptakan Tuhan juga berhak hidup
    Mantap Tesso Nilo, sudah saat bergerak pasti menumpas para perambah, selamatkan hutan untuk keberlanjutan tatanan kehidupan di masa mendatang
    Bravo TNTN, tumpas habis para perambah hutan

  • @fauzanikmali
    @fauzanikmali 2 месяца назад +2

    lindungi kawasan hutan lindung TNTN milik negara, paru-paru Dunia

  • @dedi.a2927
    @dedi.a2927 2 месяца назад +1

    Semangat,,,, jaga dan lindungi TN Tesso Nilo dari manusia² yang rakus. TNTN Lestari.

  • @antoandri5493
    @antoandri5493 2 месяца назад +2

    Semangat terus, mempertahankan taman nasional tesso nilo dari perusak dan perambah😇😇😇

  • @salmansyah35
    @salmansyah35 2 месяца назад +1

    Mari kita bekerja sama(pihak terkait )untuk melestarikan hutan Taman Nasional Tesso Nilo sebagai kawasan hutan negara yang tersisa. 💪 Tepat semangat

  • @jhonyirwansyah909
    @jhonyirwansyah909 2 месяца назад +2

    Mantap...lindungi TNTN dari perambah tak bertanggung jawab, lanjutkan...💪

  • @ahmadgunawansikumbang1417
    @ahmadgunawansikumbang1417 2 месяца назад +3

    Balai TNTN telah melakukan berbagai langkah-langkah yang baik sebelum melakukan penertiban pastinya. Mulai dari sosialisasi, angjangsana pondok ke pondok, himbauan, peringatan baik lisan maupun tertulis yang berulang-ulang kepada para oknum masyarakat pengguna lahan non prosedural.
    Akan tetapi, segala upaya yg soft aproach itu selalu diabaikan. Aturan yg dibuat oleh Negara kita sendiri dikangkangi, terkesan meremehkan dan juga terkesan selalu merasa benar. Sebagian masyarakat pengguna lahan lebih percaya pada mafia2 tanah daripada ke instansi pemerintah yg jelas2 memiliki kewenangan atas Undang-undang dan peraturan yang berlaku.
    Ketika tindakan penertiban ini dilakukan masyarakat seakan merasa dizalimi, kemudian nanti membangun isu bhw pemerintah arogan dan kejam. Sementara para mafia2 menonton dengan senyum.
    Semoga semua pihak yg melihat liputan ini jernih dan objektif dalam memberikan pandangan. Yakinlah, pemerintah (Balai TNTN) sudah melalui langkah-langkah yg panjang sebelum melakukan operasi penertiban.
    Semoga Allah SWT Tuhan YME membukakan pintu hati semua kita untuk menyisakan hutan bagi kemanfaatan seluruh makhluk hidup.

    • @fauzankahfi2744
      @fauzankahfi2744 2 месяца назад

      @EXPOS TELEVISI tolong dipinned komen ini. tks

  • @muhammadpajjraini1608
    @muhammadpajjraini1608 2 месяца назад +3

    Selamatkan TNTN...tangkap provokatornya...

  • @FajarFajar-b3w
    @FajarFajar-b3w 2 месяца назад

    Trimakasi untk anggota pepe tegakkan ke amanan tntn. Jgn mundur demi masa depan.

  • @WasintonPurba-qu7qz
    @WasintonPurba-qu7qz 2 месяца назад

    Bener bg klw itu TNTN seharusnya pemerintah mentri kehutanan itu memberi batas dan di lakukan penggalian untuk pembatas hutan dan lahan masyarakat sehingga tidak terjadi perambahan hutan.
    Jadi buat polhut segera lakukan penggalian untuk pembatas antara hutan TNTN dan lahan msyarakat

  • @BangAri75
    @BangAri75 2 месяца назад +1

    Hutan itu milik seluruh rakyat Indonesia, tidak boleh dikuasai dan digunakan untuk kepentingan pribadi.

  • @Arpon_0fficial
    @Arpon_0fficial 2 месяца назад

    tlg kembalikan hutan alam TNTN seutuhnya,,untuk semua umat manusia

  • @arbihasim11
    @arbihasim11 Месяц назад +1

    Kalaian hanya ber koar koar, di youtubob ga ada gunanya, kalian bantu pihak TNTN kalian itu tuk nangkap mafia hutan dan agennya, disini mutlak masyarakat dan masyarakat pun membeli tanah untuk di garap bukan merambah. Dan yang membuka hutan tersebut masyarakat bukan perusahaan.

  • @SugiantoPrasojo
    @SugiantoPrasojo 2 месяца назад +1

    Harus tegas,,, dipertahankan hutan taman nasional yg dilindungi,, begitu jg tempat-tempat yang lainnya

  • @dwishinta.kartika8609
    @dwishinta.kartika8609 2 месяца назад

    Terimakasih kepada semua pihak yang telah berjuang dan peduli terhadap kelestarian hutan di Riau.. Tesso Nilo Lestari!!

  • @deri3452
    @deri3452 2 месяца назад

    Maju terus untuk TNTN, Taman Nasional bukan tempat para perambah hutan

  • @JoniP.S
    @JoniP.S 2 месяца назад

    Terus Bergerak untuk Taman Nasional Tesso Nilo Lestari💪💪

  • @TengkufikieffendiTengkufiki
    @TengkufikieffendiTengkufiki 2 месяца назад

    Semangat

  • @ekoutomo6633
    @ekoutomo6633 2 месяца назад

    Mantap, lanjutkan

  • @diopandai8889
    @diopandai8889 2 месяца назад +2

    pondoknya cuma 12, yang katanya masyarakat hadir 300 orang..Framing perambah berkedok masyarakat. Selamatkan Taman Nasional Tesso Nilo

  • @Endang-vc1em
    @Endang-vc1em 2 месяца назад

    Pemerintah kurang tegas,tangkap pentolanya

  • @alfikrihaikal6299
    @alfikrihaikal6299 2 месяца назад

    hajarrrr teruss balai tntn

  • @tomyaw2632
    @tomyaw2632 2 месяца назад

    Gass teruss....!!!!
    TNTN LESTARII...!!!!

  • @YogyPratama09
    @YogyPratama09 2 месяца назад +2

    Tidak ada kompromi untuk perusak hutan

  • @planters77
    @planters77 2 месяца назад +1

    Lanjutkan...itu yg berkebun orang luar riau

    • @erwinaranisaranis7907
      @erwinaranisaranis7907 2 месяца назад

      Tapi orang indonesia kan bos
      Cari ikan aja kau di pinggiran sungai sana

    • @planters77
      @planters77 2 месяца назад

      @@erwinaranisaranis7907 boleh berkebun tapi jangan merusak taman nasional..paham gak kau

  • @Badger875
    @Badger875 2 месяца назад

    Lindungi Taman Nasional. Taman Nasional Harga Mati.

  • @didinhartoyo2866
    @didinhartoyo2866 2 месяца назад

    Maju terus pantang mundur untuk menegakkan kebenaran. Jangan sampai alam kita rusak karena ulah orang rakus

  • @herus5766
    @herus5766 2 месяца назад

    Mantap PP Pancasila.... selamatkan TNTN sebagai paru paru dunia... jangan biarkan tangan tangan perambah rusak hutan bumi Melayu

    • @jekinsitepu8755
      @jekinsitepu8755 2 месяца назад

      @@herus5766 PP nya pun tinggl di kawasan Tntn

  • @mariondomo7710
    @mariondomo7710 2 месяца назад +1

    Udah di kasih peringatan tapi tidak di indahkan,Mala menghalangi petugas

  • @MawaddahplngnPlngn-pc4be
    @MawaddahplngnPlngn-pc4be 2 месяца назад

    Itu kayu ny dikemana in pas bukak lahan nya

  • @triyonosaputra8241
    @triyonosaputra8241 2 месяца назад

    Kalau siperambah itu perusahaan apa mereka sanggup melawan ya

  • @budimady8601
    @budimady8601 2 месяца назад

    Hati2 sma kelompok tani juga kelompok tani bnyak modus skrg untuk nanam swit

  • @IndahPonsel-ir9si
    @IndahPonsel-ir9si 2 месяца назад

    Menggarap lahan yang bukan haknya.usir dan singkirkan.merusak alam .

  • @Syarifudin-es7zw
    @Syarifudin-es7zw 2 месяца назад +1

    Perambah ni bukan org asli riau melainkan pendatang yang menganggap dirinya mendapat hibah dari adat

    • @jekinsitepu8755
      @jekinsitepu8755 2 месяца назад

      @@Syarifudin-es7zw ,memng hibah dari ninik mamk bos

  • @surototo4058
    @surototo4058 2 месяца назад

    Hmmmmm...😮😮😢

  • @jekinsitepu8755
    @jekinsitepu8755 2 месяца назад +3

    Jgn salh kan rakyt kecil, mereka buth hidup selayak nya manusia.
    Mereka dtng ke tntn karena ada
    Oknum yg menjual lahan itu' lalu
    Mereka beli ' bkn merambh sesuka hati .
    Jdi tlong di pertimbangkn masyarakat itu ,kasian lah pada mereka ' dia tdk tau itu hutan lindung ,yg tau mereka lahan yg di perjual belikan .
    Tangkp lah mafia dan oknum2 yg telah menjual lahan itu kpda masyrakt miskin
    Jgn lah biarkan oknum dan mafia itu menonton tersenyum dan menikmati hidup mewah

    • @salmansyah35
      @salmansyah35 2 месяца назад

      Kalau saudara tau dan bisa buktikan ada oknum yg menjual itu kemasyarakat,tolong buktikan. Laporan segera ke kantor Balai TNTN. Jangan sampai menjadi fitnah saja.

    • @Dersita_sinaga
      @Dersita_sinaga 2 месяца назад

      iya benar banyak oknum yg menjual belikan lahan.... kasian masyarakat yg kena imbas nya. padahal banyak msyarakat kecil dan hidup nya sangat miskin ,mereka hanya berjuang hidup di situ

    • @jekinsitepu8755
      @jekinsitepu8755 2 месяца назад +1

      @@salmansyah35 , bukti nya hutan semakin habis, jels kan ada oknum yg bermain di situ .
      Polhut rutin masuk ke hutan ,TNI, P0LRI dan GAkkum . kenapa bisa hutan habis di rambah dan menggunakan alat berat?
      Jels kan ada permainan

    • @jekinsitepu8755
      @jekinsitepu8755 2 месяца назад

      @@Dersita_sinaga .memng kasian betul rakyt miskin tadi yg ga tau apa

    • @aishwanahla802
      @aishwanahla802 2 месяца назад

      ​@@salmansyah35gak perlu d buktikan mungkin anda lebih tahu...

  • @huwasuedan
    @huwasuedan 2 месяца назад

    Tntn tu apa sih om

  • @EndriSon-v8z
    @EndriSon-v8z 2 месяца назад

    Klu masyakat kecil yg memakai lahan hutan lindung lngsng di eksekusi..sementara berapa bnyk lahan taman nasional yg dikuasai dan ditanami PT malah didiamin aja.