Brasil Umumkan Indonesia Resmi Jadi Anggota BRICS, Apa Untungnya Untuk RI? | SEDANG VIRAL

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 7 янв 2025

Комментарии •

  • @edysseputro4027
    @edysseputro4027 22 часа назад +52

    Ini Profesor yg betul" mengedukasi Rakyat. Akademis, Intelektual, netral dan analisanya berbobot. ❤

    • @ardianmuhammad4370
      @ardianmuhammad4370 18 часов назад +2

      betul tidak ada afiliasi parpol jadi objektif

    • @Alip-B
      @Alip-B 13 часов назад

      😂😂😂

    • @HermanSaprawi-nz1tv
      @HermanSaprawi-nz1tv 45 минут назад

      Sama dengan provokator amin Sengkuni diapun berbobot sebagai pengadu domba 😜😜😜😜😜

  • @AnggaWijaya-e7u
    @AnggaWijaya-e7u День назад +17

    Ini kado awal tahun yg bener2 keren dan bagus.
    Sebelum nya indonesia resmi sebagai mitra brics saja. Kemudian pidato resmi pak prabowo yg bilang kalau indonesia tidak akan menjadi kacung kacung nya barat. Ini tanda kalau indonesia sudah berani mentang barat. Kemudian filling gw bilang gk lama indonesia gabung ke brics menjadi anggota ternyata pak prabowo beneran bawa indonesia gabung ke brics blok jinping, opa jong un dan paman putin asli keren si. Indonesia sudah di jalur yg benar, china, rusia, dan korut adalah sahabat lama kita sejak jaman bung karno..

  • @bellon5609
    @bellon5609 19 часов назад +30

    Keputusan yang sangat bagus👍🏾👍🏾👍🏾👍🏾
    Tinggal satu lagi keputusan tegas untuk menjadi negara maju..hukum mati para koruptor

    • @willy.asyraf
      @willy.asyraf 18 часов назад +1

      Sadar lah... Hukuman mati tidak mungkin diberlakukan di negara yang percaya Tuhan. Komunisme yang bisa menghukum mati pelaku korupsi malah dimusuhi oleh masyarakat sendiri.

    • @NaxanMurah
      @NaxanMurah 18 часов назад +3

      Keputusan pak PRABOWO sangat tepat👍👍👍

    • @hanipbet4357
      @hanipbet4357 17 часов назад +1

      tinggal 30% dong

    • @tobihamidi
      @tobihamidi 10 часов назад

      ​@@willy.asyraf:
      Tuhan yang pake kolor itu maksudnya...?? 🤔

    • @willy.asyraf
      @willy.asyraf 10 часов назад

      @@tobihamidi Kalau ingin ku tanggapi serius tanyakan perihal substansial. Jangan menggunakan strawman fallacy.

  • @moyolimong2103
    @moyolimong2103 22 часа назад +32

    Cara pikir Bpk prabowo subianto sangat baik demi kepentingan nasional

  • @agamutama8958
    @agamutama8958 23 часа назад +84

    BRICS, salah satu jalan baru untuk rakyat indonesia menjadi maju dan makmur.

    • @Garden-ofwar
      @Garden-ofwar 22 часа назад +1

      Keuntungannya Indonesia bisa terinspirasi rahasia kemajuan rusia & china adalah dgn membunuh koruptor2 memakai alat hukum

    • @polkadotbandot
      @polkadotbandot 22 часа назад

      SAMA AJA MAU ELON MUSK ORANG TEGAL SEKALIPUN KALO KURPSI GAK DI HUKUM MATI YA INDONESIA TETAP TERBELAKANG

    • @wawanbambangk5418
      @wawanbambangk5418 21 час назад +6

      Terus para koruptor gimana bang😢

    • @PengamatKW
      @PengamatKW 21 час назад +7

      Yg membuat sengsara rakyat adalah koruptor dan pemerintahnya sendiri dan hukum yg tidak pasti yg membuat investor ogah ber investasi penuh

    • @partangirsang6323
      @partangirsang6323 20 часов назад +2

      Menghayal

  • @myurit3444
    @myurit3444 День назад +102

    SETUJU. DULU INDONESIA DIGOBLOKIN IMF DARI 1 DOLAR 2500 RUPIAH SD 16.000 RUPIAH. BRICS akan memasang emas sebagai standar mata pembayaran.

    • @katapel3221
      @katapel3221 23 часа назад +2

      Belom tentu bangg

    • @sadikmatajang1254
      @sadikmatajang1254 23 часа назад +8

      ​@@katapel3221apanya blum tentu,hal itu sudh brlku

    • @gsap7017
      @gsap7017 23 часа назад

      ​@@sadikmatajang1254 belum tentu memang hal yang tepat, karena tukang emas kemungkinan besar terima dolar, jarang ada yang mau terima remimbi, rubel, atau duit anggota brics lainya

    • @Eunge_-0
      @Eunge_-0 23 часа назад +6

      @@katapel3221 kocak lu.

    • @sidul176
      @sidul176 21 час назад

      ​@@katapel3221 yang didengar brita lokal aja jdi dungu km tong 😅

  • @singaanom3305
    @singaanom3305 День назад +51

    Mantap betul......mantul.

    • @marahalimmarahayat6492
      @marahalimmarahayat6492 23 часа назад +1

      indonesia masuk BRICS negara indonesia tambah maju atau mundur

    • @definari6747
      @definari6747 23 часа назад

      @@marahalimmarahayat6492 Tambah mauju atau mundur itu hal lain. Yang pasti itu masuk lingkaran kegaduhan pertengkaran global. Udah gak bisa lagi main aman & normatif.

    • @RahimRahim-uh4hl
      @RahimRahim-uh4hl 19 часов назад +1

      Namanya juga politik bebas aktif ya wajar gabung brick kerjasama kepada siapa saja saling menguntungkan

  • @ルディ-v8b
    @ルディ-v8b 18 часов назад +9

    Negara non blok bukan berarti gak boleh ikut sana sini, selama ini malah spt berat ke blok barat, makanya presiden prabowo ingin menyeimbangkan itu dengan bergabung ke brics dan semoga membawa dampak positife buat negara kita

    • @Achi-s5h
      @Achi-s5h 4 часа назад +1

      betul kenapa indonesia takut beli minyak dari russia, masa dagang di ancam. mending punya alternatif kalau di ancam terus bisa miskin kita.

  • @EdiPujiprastowo
    @EdiPujiprastowo 17 часов назад +6

    Strategi politik ekonomi yang cerdas !

  • @saktiprayega7979-o2b
    @saktiprayega7979-o2b 23 часа назад +6

    Sebagai MASYARAT AWAM KAMI turut berdoa dan mendukungnya, k emungkinan strategi yang tlh dikaji dan dipikirkan untuk MASA DEPAN NEGARA yg matang PRESIDEN PRABOWO SUBIANTO

  • @Ah-162
    @Ah-162 23 часа назад +18

    Alhamdulillah,,,Indonesia harus berani,,,,dan dengan bergabung keanggotaan penuh Brics,,,Indonesia lebih pleksibel dalam menentukan sikap,,,,dalam kancah global,,,,masa depan Brics juga sangat cerah dengan melihat perkembangan China, maupun Brazil

  • @sarwoyudi5214
    @sarwoyudi5214 День назад +10

    Indonesia hrus selalu siap dlm setiap tindakan dan keputusannya krn setiap langkah pemerintah atas nama bangsa dan negara Indonesia selalu jg demi pilihan terbaiknya

  • @segera4449
    @segera4449 День назад +11

    Keuntungannya proses hilirisasi di brics tidak digangu yg memberi peluang untuk membuka lapangan kerja baru , dan di brics untuk tujuan pemasaran hasil hilirisasi , lalu pemasaran hasil produk produk sawit di nato dan uni eropah melarang produk sawit masuk ke negara negara mereka sedangkan di brics tidak..
    lalu brics merupakan mempunyai populasi jumlah penduduuk terbesar di dunia maka merupakan pasar straregis dari berbagai komoditi dan produk produk industri indonesia .

  • @95wandijokerJoker
    @95wandijokerJoker 18 часов назад +13

    Ini adalah organisasi yg menguasai ekonomi dunia,maka ini baik untuk kerjasama ekonomi dan perdagangan

  • @morningdew03
    @morningdew03 20 часов назад +15

    Pak Prabowo btl2 hrs d kelilingi orang2 yg bijak dan smart!!!
    Tlg ttp berhati2

  • @BangFajar-ll6lz
    @BangFajar-ll6lz День назад +19

    Maju terus indonesia sampai terkaya nomor 4 di dunia.

  • @wg9830
    @wg9830 День назад +27

    Harus, BRICS masa depan

  • @oegeng5188
    @oegeng5188 17 часов назад +6

    Anggota BRICS adalah pemilik sumber daya alam terbesar dunia, pemilik teknologi militer yg maju, punya penduduk terbanyak di bumi, ekonomi yg kuat. Kalau kompak bisa kendalikan dunia, tak ada yg bisa lawan.

    • @hubbakahn7835
      @hubbakahn7835 15 часов назад

      Ekonomi yg kuat itu dari SDM bukan lainnya, contohnya Singapura. Kebanyakan SDA salah2 bikin jd pemalas dan koruptif kyk Konoha.

    • @icadna70
      @icadna70 14 часов назад

      ​@@hubbakahn7835barat yg menekan orang indo biar SDM nya rendah lihat dlu habibie udah bikin pesawat terbang tapi soeharto akhirnya ditekan supaya indoneaia beli pesawat dari luar aja klo indonesia pinter ntar dagangan barat ga ada yg beli

    • @sabatae2362
      @sabatae2362 10 часов назад

      Sudah habis bos

    • @AoneVersi-g6l
      @AoneVersi-g6l 9 часов назад

      SDM tanpa SDA ya lumpuh

    • @hubbakahn7835
      @hubbakahn7835 6 часов назад

      @@AoneVersi-g6l Singapura yg gak punya SDA adalah investor asing terbesar di Indonesia. Demikian pula Hong Kong dan Jepang. Krn mrk punya SDM yg berkualitas dan pemerintahan yg bersih.

  • @WendysDany-cr8zo
    @WendysDany-cr8zo 22 часа назад +4

    Negara2 BRICS adalah negara2 maju dan pioner teknologi dunia. Kita bisa mengalihkan penggunaan teknologi Barat ke teknologi BRICS.

  • @Myrobotsings
    @Myrobotsings 2 часа назад

    Prof Hikmahanto segala ngerti , penjelasan mudah dipahami ........ oleh masyarakat umum.

  • @celinaisti3836
    @celinaisti3836 18 часов назад +4

    America First. mereka akan mengorbankan siapapun , baik teman ataupun lawan demi kepentingan nya. Jadi , pilihan Indonesia tidak salah bergabung dengan BRICS , sebelum nanti dikadalin sama Amerika seperti mereka mengkadalin Canada dan Mexico

  • @suwarnojatisari6490
    @suwarnojatisari6490 20 часов назад +3

    Majulah NKRI dng brics Allahu Akbar

  • @syaifulrbc6163
    @syaifulrbc6163 День назад +4

    Mantap semoga Ekonomi Indonesia kedepan Kian Membaik

  • @PutraPutrajaya-y8o
    @PutraPutrajaya-y8o 3 часа назад

    Sip.. Mantap 👍💯 BRICS
    Smua ad a efekkuensi atas smua Renovasi...ap lg Renovasi Ekonomi Global..💪💪💪🕊️🕊️✨✨✨👍🙏✌️💖😇

  • @lmitv6593
    @lmitv6593 22 часа назад +5

    Alhamdulillah...
    Ini kesepakatan utk memperluas mata uang kita
    Dan bisa pake jaringan transaksi mikik brics...
    Biar tdk tergantung pada SWIST milik barat...
    Ini buat membackup sanksi yg akan terjadi kedepannya

  • @amahesa9543
    @amahesa9543 День назад +30

    Mantaplah 👏👏
    jika kita bergabung dengan BRICS, Biar tidak semena mena negara-negara barat dalam megintimidasi ekonomi sosial juga militer negara kita
    NKRI HARGA MATI 💪🇮🇩🇮🇩

    • @JehtBenben
      @JehtBenben 22 часа назад +2

      Kebanyakan media Indonesia sayap kiri semua gak ada media sayap kanan seperti Amerika pusying dan mengerikan😅 minimal tengah lah seperti kompas masih lebih bagus😊

    • @Patriotindo
      @Patriotindo 10 часов назад

      Intimidasi ekonomi sosial milter, NKRI harga mati???? Gini kalau orang dungu ikutan omong, di like orang orang idiot pulak🤣🤣🤣🤣🤣

  • @Diky-cy3ju
    @Diky-cy3ju День назад +27

    rakyat dari 5 tahunan lalu ingin 🇮🇩 masuk BRICS,
    sekarang sudah sah jadi anggota penuh BRICS.
    negara yang ingin ikut gabung
    🇮🇩🇲🇾🇻🇳🇹🇭,
    tapi 🇮🇩 yang di pilih jadi anggota penuh ke 10 BRICS.
    🇧🇷🇷🇺🇮🇳🇨🇳🇿🇦
    🇦🇪🇮🇷🇪🇬🇮🇩🇪🇹
    PRABOWO Masuk 10 pemimpin berpengaruh di dunia 2025✅..

    • @nuryantihadiwijoyo2135
      @nuryantihadiwijoyo2135 День назад

      Untung bukan si mulut comberan 11 dari 100 yg jd pretsiden apalagi si UBAN gk dipandang sm dunia😂😂😂

    • @wega205
      @wega205 23 часа назад +2

      Kata siapa ini Vietnam ikut

    • @Jingga_04
      @Jingga_04 18 часов назад

      @@wega205 vietnam udah lama masuk

    • @danardono4412
      @danardono4412 2 часа назад

      @@Jingga_04 mana ada

    • @danardono4412
      @danardono4412 2 часа назад

      Indo diundang brics

  • @putrabastem4927
    @putrabastem4927 День назад +3

    Mantap pak Prabowo tdk takut dan tdk tergantung dgn USA dan sekutunya, pak Prabowo berani mengambil sikap, pak Prabowo pernah dicekal oleh USA, saatnya di balas oleh pak prabowo

  • @varenaurigayurioshi4836
    @varenaurigayurioshi4836 День назад +12

    Mantap mentong ❤

  • @imamsujarot1370
    @imamsujarot1370 День назад +5

    Selamat bergabung Indonesia

  • @hadiwiyatno5553
    @hadiwiyatno5553 5 часов назад

    Langkah yg nggk berani tp sangat bernyali ..bravo pk prabowo kita negara besar yg bersaulat

  • @UmiWulan-m7j
    @UmiWulan-m7j 21 час назад +11

    ini Presiden jenderal TNI purn prabowo Subianto ❤ bukan kaleng-kaleng! Yang nyinyir paling juga pengamat kacang goreng dan warga minoritas 16 dan 24 % 😂😅

    • @taatpribadi112
      @taatpribadi112 16 часов назад

      Wkkk klo liat gonggongan para para herder dungu ternak piaraan tuan raja Jawa Mulyono jd ingat dgn pidato pangeran fufu fafa para para ibu nyai para para bapak para para asam sulfat 😄😄

    • @sabatae2362
      @sabatae2362 10 часов назад

      Belum ada bukti sudah menghasilkan apa apa, jgn terlalu jumawa.

    • @Domikadomikadoeska
      @Domikadomikadoeska 16 минут назад

      Pilpres sudah selesai, jangan jadi provokator!! Sudah tidak ada lagi 16 dan 24 % , yang ada adalah 100% INDONESIA

  • @Sukirparajb
    @Sukirparajb 16 часов назад +1

    Tidak Ketergantungan terhadap BARAT❤
    Politik Luar Negeri HARUS ADA, Mengingat situasi dan kondisi demi NKRI itu sendiri🔥💪

  • @sabatae2362
    @sabatae2362 10 часов назад +1

    Yg penting BANGGA, belum ada hasil apa apa yg penting BANGGA.. perut kenyang dgn rasa BANGGA..

  • @zulkifleezainol6767
    @zulkifleezainol6767 День назад +17

    Untung nya bolih export komoditi Indonesia secara bebas

  • @jackwilshare1789
    @jackwilshare1789 День назад +16

    Urrraaa... Selamat datang di dunia perdagangan tatanan baru,, tidak tergantung dengan dolar yang gampang di tekan oleh AS dan Barat..

  • @hubbakahn7835
    @hubbakahn7835 15 часов назад +1

    Indonesia bukan China yg jadi pabriknya dunia. Indonesia msh sgt bergantung dari berbagai impor dan sangat rentan thdp kondisi ekonomi dunia, terutama ekonomi AS yg terbesar didunia. Trump menang saja sdh ambruk rupiah, hny krn SEKEDAR ekspektasi peningkatan ekonomi AS.

  • @asepsudrajat1293
    @asepsudrajat1293 День назад +8

    KEKUATAN SUATU NEGARA ADA PADA PRESIDENNYA...
    KEHORMATAN SUATU NEGARA ADA PADA PRESIDENNYA......
    PRESIDEN PRABOWO AKAN MEMBAWA NEGARA INDONESIA PADA SUATU KEKUATAN DAN KEHORMATAN DI DUNIA INTERNASIONAL.....
    DENGAN MASUKNYA INDONESIA SEBAGAI ANGGOTA PENUH BRICS, MAKA KEKUATAN EKONOMI INDONESIA TIDAK LAGI TERGANTUNG SAMA BARAT ATAU EROPA, BILA MINYAK KELAPA SAWIT DI EMBARGO ATAU DITOLAK OLEH EROPA, MAKA SEKARANG BISA DI ALIHKAN KE ANGGOTA DAN MITRA BRICS.

    • @Domikadomikadoeska
      @Domikadomikadoeska 9 минут назад

      Sedih kita cuma. Bisa jual kelapa sawit... Kapan kita export teknologi modern

  • @yafarsanjaya6733
    @yafarsanjaya6733 12 часов назад +2

    Sip dollar di Indonesia semakin menipis dan semakin langka. Sedangkan hutang luar negeri Indonesia pembayarannya mata uang dollar.. Barang barang import dari china semakin membludak krn tidak bisa masuk amerika dan eropa barat dan perusahaan lokal Indonesia semakin hancur. Sekarang saatnya simpan mata uang dollar.

    • @christianusyustinus7722
      @christianusyustinus7722 4 часа назад

      Siapa bilang tenaga kerja kita 2 juta orang bekerja di China pakai mata uang china

  • @SigitPrasetyo-wo4ng
    @SigitPrasetyo-wo4ng 13 часов назад

    Mantap Prof, jelas, gamblang dan setujuu 👍

  • @HomeJak
    @HomeJak 12 часов назад

    indonesia di perhitungkan dunia ,indonesia menyumbang ,2,4 perekonomian dunia

  • @anriani675
    @anriani675 День назад +1

    Indonesia beruntung masuk brics... Agar keseimbangan ekonomi global lebih stabil... Tdk bergantung pada dollar Amerika yg suka main boikot

  • @KijangRinjani-p5f
    @KijangRinjani-p5f 9 часов назад

    InsaaAlllah indonesia yakin sulit di taklukkan saya setuju brani mengambil trobosan supaya kita tdk dinpandang sebelah mata insaAlllah😊

  • @Cianjur199
    @Cianjur199 5 часов назад

    Saya do'akan sing sukses amin allahumma solli ala sayyidina muhammad wa ala sayyidina muhammad

  • @BpkKusni
    @BpkKusni 17 часов назад +6

    RAKYAT SANGAT MENDUKUNG INDONESIA MENJADI ANGGOTA BRICS

  • @imanpandawa1569
    @imanpandawa1569 21 час назад +1

    Hanya kelompok Brich yg Mendukung Hilirisasi,Indonesia Menjadi Negara Maju

  • @TutiRosita-l8i
    @TutiRosita-l8i 23 часа назад +1

    Alhamdulillah indonesia bersama rusia

  • @RyanTuba-f8d
    @RyanTuba-f8d День назад +7

    Mantap ini kita punya negara harus punya power

  • @rudysetyoutomo7723
    @rudysetyoutomo7723 7 часов назад

    Mantap Prof. perlu pertimbangan semua aspek dalam ke-hati-hatiannya

  • @KatimunKatimun-d5p
    @KatimunKatimun-d5p 20 часов назад

    Mudah2han dengan gabungnya BRICS' bisa menjadikan indonesia emas.seperti apa yang di katakan bapak wapres kita amiiin....

  • @waluyouyo4550
    @waluyouyo4550 7 часов назад

    Yang terpenting saling menguntukan sesama angota
    Bukan menjajah

  • @jhonhutasoit9683
    @jhonhutasoit9683 20 часов назад +1

    Perdagangan bilateral kita sudah tidak memprioritaskan Amerika-Eropa... Investor Amrik-Europa sudah lama keluar, mereka menolak sawit, kita melarang ekspor bahan baku logam dan mineral mentah. Prioritas perdagangan ke sesaa anggota BRICS, tidak pakai USD. De Dolarisasi... Horeee....!

  • @UMKM-x9w
    @UMKM-x9w День назад +1

    SAYA SETUJU GABUNG BRICS ❤

  • @rondhihidalogam
    @rondhihidalogam Час назад

    Selama koruptor hukumnya seperti yg berjalan mimpi Indonesia rakyatnya makmur sentosa sejahtera

  • @umarrusmana2890
    @umarrusmana2890 День назад +2

    Masa 6 negara besar kalah sama Amerika,,asal komitmen saja dalam perdagangannya tidak usah pakai dolar minimal setengah perekonomian Amerika bisa dilumpuhkan

  • @BapakAgus-xl6vn
    @BapakAgus-xl6vn 14 часов назад

    Ini sudah saatnya tatanan dunia baru, yg akan datang Indonesia itu negara besar, semoga A3 tatanan dunia baru cepat tercapai,

  • @StyocvlYocivil
    @StyocvlYocivil День назад +14

    Mantab ❤ Brics❤🇮🇩🇷🇺 berhenti berjudi pake dolar...⛔.

  • @waluyouyo4550
    @waluyouyo4550 7 часов назад

    Yang lebih penting kepentingan kita yang utama

  • @guzpeduliii_464
    @guzpeduliii_464 17 часов назад

    Indonesia harus berani ambil sikap,,, memetakan siapa kawan siapa lawan

  • @ToniSayidimanSayidiman-zo3ug
    @ToniSayidimanSayidiman-zo3ug День назад +15

    Mantap mantap Joss mata uang Indonesia akan setara dengan anggota BRICS , URAAA

    • @ninologie7580
      @ninologie7580 День назад +2

      Yaa gak gitu maksudnya.. nanti juga ada uang baru untuk anggota BRIC

    • @ElangEmas-er7fr
      @ElangEmas-er7fr День назад

      Fikiranmu begitu? Kamu rasa peserta lain setuju? Jelass uuuraaa setuju.

    • @aditovich
      @aditovich День назад

      mata uang mereka juga ambles wkwk

    • @DokterMendez
      @DokterMendez День назад

      @@ElangEmas-er7fr ura opo-opo masse

    • @sagi-m9of
      @sagi-m9of День назад +3

      Ga gitu, keuntungannya ntar Indonesia bisa make mata uang sendiri dan mata uang negara Mitra buat transaksi perdagangan ( ekspor/impor).
      Indonesia tidak bisa didikte Barat untuk menggunakan Dollar setiap melakukan transaksi perdagangan internasional. Ini penting, buat stabilisasi moneter kita.

  • @matkriye8584
    @matkriye8584 День назад +1

    Selamat gabung brics ... Bagus itu

  • @joniirawan9695
    @joniirawan9695 7 часов назад

    Mantap. 👍👍

  • @dwihartadi7677
    @dwihartadi7677 День назад +2

    Menguntungkan karena banyak produk NKRI bersipat competitif area yang tak bisa di hasilkan negara lain secara mayoritas dan syarat perdagangannya wajar

  • @persijuratvnews9595
    @persijuratvnews9595 14 часов назад

    Salam ❤ Indonesia Non Blok, kerjasama militer yang TDK mengikuti fakta pertahanan manapun, tapi bila kerjasama lainnya di berbagai organisasi dunia justru wajib di bangun untuk menjabarkan ekonomi Pancasila yg sedang di perjuangkan Presiden Prabowo.

  • @MTomy-u9w
    @MTomy-u9w 20 часов назад

    Mantappp pak Prabowo SDH tepat Indonesia masuk brics

  • @Samsuri-om5zy
    @Samsuri-om5zy 23 часа назад +2

    Kabar baik di tengah buruknya kabar sepakbola kita, di bawah tuan erick thohir.....

    • @Sandra-b5f
      @Sandra-b5f 21 час назад +1

      Buruk nya dmna saya tanya

    • @tombirnugroho9228
      @tombirnugroho9228 19 часов назад

      Hanya orang bodoh yg menilai ET seperti diri anda 😅

  • @umaylairmaamey8315
    @umaylairmaamey8315 22 часа назад

    Kerennn nie Indonesia menuju indonesia emas pokoke makmur jaya

  • @zulkebab1430
    @zulkebab1430 День назад +1

    BRICS....Mengusung pemikiran sang proklamator bung Hatta....

  • @Luke7L
    @Luke7L День назад +1

    Tidak harus pakai USD atau RMB, bisa pakai Local Currency Swap Agreement.

  • @SigitWahyu-w6r
    @SigitWahyu-w6r 18 часов назад

    Indonesia harus bisa bermain CANTIK DAN CERDIK dari tarikan kepentingan geopolitik antara LIBERALIS DAN SOSIALIS .Pegangan utama Indonesia yg pasti adalah NON BLOK BEBAS AKTIF.....BRICK oke,Dollar oke dan RUPIAH tetap paling oke sekali.

  • @shy8498
    @shy8498 22 часа назад +2

    Dari dulu indonesia tak jelas posisi dikancah dunia. INDONWSIA HARUS PUNYA SIKAP. JELAS UNTUNG

  • @anakhilang3562
    @anakhilang3562 19 часов назад +1

    mungkin saya kurang paham BRICH tapi saya yakin suatu saat bisa jadi penyeibang perekonomian global.

    • @icadna70
      @icadna70 14 часов назад

      iya selama ini barat keenakan memonopoli ekonomi dunia,,,masa semua negara bisa2nya dsuruh berpatokan ama dollar,,,kan brengsek

  • @PakEko-do7nf
    @PakEko-do7nf 20 часов назад +1

    JELAS UNTUNG BANYAK

  • @AbdulRazakAbadi
    @AbdulRazakAbadi День назад +1

    Hebat. Indonesia masuk Bricks. Jokowi masuk nominasi. Apa dampaknya.

  • @kangmasfud8545
    @kangmasfud8545 18 часов назад +1

    Selama dolar menjadi standar maka negara berkembang akan sia2 membangun,karena kebijakan2 iti didekte oleh AS,,belum lagi adudomba2 yang dibikin oleh negara2 maju,,

  • @mohamadnurdin6373
    @mohamadnurdin6373 21 час назад

    Aku mau ngucapkan Alhamdulillah ya Allah❤

  • @RyuShintaro-g4v
    @RyuShintaro-g4v 20 часов назад +1

    Mantap perbanyak kerja sama sesama anggota Brics,,di mana organisasi yg ekonomi yg ada amerika,, seperti G7, G20,, kurangi kerjasama dgn negara pembohong tsb ,, suka buat janji dan pengharapan ke indonesia nyatanya tidak, semoga indonesia maju bersama brics

  • @nabilnazmi1668
    @nabilnazmi1668 19 часов назад +1

    Mengikutin AS dan UE kita bakal jadu negara berkembang trs.SDA kita d keruk ancur negara kita.setuju indonesia gabung sama bric

  • @joesairrifle3837
    @joesairrifle3837 День назад

    pemikiran tepat dari seorang ahli strategi ''presiden prabowo'',,,,,brics adalah pelarian jika AS menjatuhkan sanksi ke indonesia

  • @idahmaidah2714
    @idahmaidah2714 5 часов назад

    Cadangan devisa tidak mesti dollar, harga dollar naik tidak terlalu berpengaruh...🎉🎉🎉

  • @yaniajalah6773
    @yaniajalah6773 22 часа назад +1

    Setuju,.. sebagai antisipasi bila terjadi perang dagang antar blok ekonomi. Dan saya yakin bricks lah pemenangnya karna menguasai 80% bahkan 90% bahan baku. Dan kelompok barat akan resesi bahkan bangkrut.

  • @motivasikitasemua
    @motivasikitasemua 17 часов назад

    keputusan cerdas

  • @masdimas-fh2ro
    @masdimas-fh2ro 23 часа назад +5

    Ini baru indonesia emas.. 💪🇮🇩💯🇮🇩💪

  • @sahbudinrozi8432
    @sahbudinrozi8432 9 часов назад

    Betul.
    Kami dukung Pem3rintah bergabung,,
    Susah juga kita kalo tdk masuk organisasi yg bisa membela kita ditengah perang dunia

  • @HeruSantoso-uj6en
    @HeruSantoso-uj6en 19 часов назад

    Tidak ada RUGINYA bagi Indonesia sepanjang berlandaskan INTELEKTUAL & MORAL untuk kesejahteraan rakyat.
    Tapi perlu juga BRICS diwaspadai agar misi MULIA nya tidak menyimpang dari yang telah disepakati bersama para anggota nya.

  • @danielagung7909
    @danielagung7909 День назад +9

    Ada konsekuensi di awal: kita langsung ikut perang ekonomi dengan AS dibawah Donal bebek dan dampaknya krisis ekonomi karena kena tarif 100% ekspor ke AS, tetapi di masa depan akan baik bagi Indonesia.

    • @hamsil5854
      @hamsil5854 День назад +1

      Mata uang BRICS,, 1 Brics sama dgn Rp 707.000,.mangkin anjlok rupiah

    • @stararchitec7319
      @stararchitec7319 День назад +2

      Yaudah sekalian nggak usah Ekspor Ke Amerika.....
      Suruh Amerika bikin sendiri aja barang2 kebutuhan yang berasal dari Indonesia.....

    • @brianrooney213
      @brianrooney213 18 часов назад

      ​@@hamsil5854yg boneng? Boong lu yak?

    • @META.AI_indonesia
      @META.AI_indonesia 5 часов назад

      Ga usah takut, amerika ga sekuat dulu. Sekutunya jg ekonominya dah rapuh. Kekuatan baru muncul di cina n india. Udah tepat kita masuk brics.. gertak sambal donald bebek ga usah di gubris. Kita negara besar , punya market dan rakyat yg besar pula.

  • @takamiyaaeraa3623
    @takamiyaaeraa3623 22 часа назад

    Saya sebagai rakyat mendukung masuk Brics.. asalkan demi kepentingan bangsa dan negara

  • @hdshoes8794
    @hdshoes8794 13 часов назад

    Mantaaappp....smoga indonesia semakin jayaaaa....

  • @sultanzikri2639
    @sultanzikri2639 День назад +16

    Saya setuju indonisia ikutn bric jangan ketergantungan amerika semuah ..

    • @ninologie7580
      @ninologie7580 День назад +4

      Indo tetep tergantung USA.. Tapi untuk seluruh anggota BRICS boleh pakai mata uang negara masing-masing.

    • @ElangEmas-er7fr
      @ElangEmas-er7fr День назад

      Apa maksud jadi anggota bric itu? Aku yakin kamu gak faham.

    • @CHCH-mc4mi
      @CHCH-mc4mi День назад

      @@ninologie7580 mulltipolar world sebentar lagi china yg mmenag uusa bakal runtuh

    • @Nikitasuardi
      @Nikitasuardi День назад

      @@ElangEmas-er7fr Kita telah terlepas dari penjajahan Ekonomi Eropa da AS bung..selama ini kita di jajah oleh Eropa secara Ekonomi, Eropa bisa berbuat apa saja kepada Indonesia semaunya, Indonesia harus menjual ke Eropa semua SDA dan harganya di tentukan oleh Eropa da AS...skrng Indonesia bisa menjual krmana saja hasil buminya keseluruh dunia tanpa tekanan, tanpa harga yg di tentukan oleh Dollar mapun Euro biosq...Indonesia bisa membeli maupun menjual pakai rupiah skeseluruh dunia..

    • @Achi-s5h
      @Achi-s5h 3 часа назад

      ​@@ElangEmas-er7frtransaksi pakai mata uang brics mirip euro tapi beda dgn unieropa ngga campur tangan politik dengan ekonomi. ketergantungan dengan ekonomi barat juga di kurangi kalau jalur ekonomi anggota brics semakin berkembang, hasilnya indonesia lebih susah di ancam negara barat dalam sisi embargo atau penalty.

  • @bangunsejati6835
    @bangunsejati6835 21 час назад

    Ini bukan maslaah pro kemana tapi ini masalah netralitas jiga untuk mendamaikan kedua blok langkah yang bener..

  • @Merahputih-c6o
    @Merahputih-c6o 23 часа назад +1

    KEREN ,,,, MANTAP
    BELUM 3 BULAN JABAT PRESIDEN , PAK PRABOWO SUBIANTO SUDAH berikan NKRI hal hal baik

    • @Aawaylove1
      @Aawaylove1 18 часов назад

      yg sebelum pak Prabowo kan memberikan ikn....

  • @Blank_gugel
    @Blank_gugel 17 часов назад

    Mjd anggota BRICS adalah terobosan ke arah positif.
    Menurunkan ketergantungan thd semua sektor thd barat
    BRICS itu kerjasama ekonomi. Jgn di komparasi dg blok pertahanan.

  • @pionchanel7741
    @pionchanel7741 20 часов назад +1

    Sudah bosan dengan sistem barat, yang cenderung tidak ada kesetaraan dan cenderung penuh standar ganda, yang hanya menguntungkan barat dan merugikan kita sebagai negara berkembang

  • @wawanwawan6958
    @wawanwawan6958 День назад +7

    Salut dgn singapura dan malaysia...tidak pernah sok negara kuat

    • @almightyhartono
      @almightyhartono День назад

      komentar paling bijak selama gw 1 jam nontonin ttg berita brics ini ❤

    • @yo_wassupdude
      @yo_wassupdude День назад +1

      Singapura iya, malay agak agak sih.
      Yah kita lihat aja gmn nanti jadinya. Sambil berdoa.
      Btw bukannya china, rusia, brasil, afsel ekonominya lagi drop ya. Kok emerging katanya? Mungkin india doang yg agak lumayan.

    • @Nikitasuardi
      @Nikitasuardi День назад

      Bukan negara kuat, tetapi kita negara berdaulat, bangsa yg besar, tak mau jadi budak dan Boneka negara penjajah, imperialis seperti AS dan Eropa,..kita punya harga diri sebagai bangsa yg besar..Ingat..kita pernah di jajah 350 tahun oleh Eropa pimpinan AS, namun mereka gak mampu menguasai Indonesia, karena kita bukan bangsa yg mau di setir seperti Singapura dan Malaysia dan yg lain yg selamanyna akan menjadi jongos dan budak AS dan Eropa bung...buat apa punya negara kalau rakyatnya jadi kacung dan Jongos dari negara lain.????..Rakyat Indonesia bukan bangsa pengecut bung..ngaca deh..

    • @Mhmmmm-w6m
      @Mhmmmm-w6m День назад +1

      ​@@yo_wassupdudeIya kalau dihitung pakai dollar. Dihitung cadangan devisa dollar mereka. India punya dollar sebab dia ngejualin minyak Rusia ke Barat.

    • @stararchitec7319
      @stararchitec7319 День назад +1

      ​@@yo_wassupdude Secara jangka panjang sedang Emerging, secara jangka pendek lagi down.......
      Biasalah siklus ekonomi, Up and Down.......

  • @subhanahmed6566
    @subhanahmed6566 23 часа назад

    Jelas menguntungkan inikan kerjasama ekonomi

  • @SuperJIPANK
    @SuperJIPANK 12 часов назад

    Great step

  • @rajapath8520
    @rajapath8520 23 часа назад +1

    Last Chance for Indonesia " Pulih Lebih Cepat - Bangkit Lebih Kuat dg Bergabungnya Indonesia dg BRICS - Kawal NKRI dg Maritimnya ( 7 Island - Natuna) King of the King INDO- FACIFIC - Geo Politic - Geo Ekonomi & Kepentingan HANKAM di INDO- FACIFIC - Good bye USD ( Amerika) Amin3x Alfatihah

  • @InfoseputarCrypto
    @InfoseputarCrypto 7 часов назад

    Simple nya gini, Brics tidak tergantung dengan dolar dan Bisa beli SDE dengan murah

  • @supriyantoyanto5260
    @supriyantoyanto5260 18 часов назад

    Setuju..mdh2n persiden tidk dikelilingi koruptor penghianat bangsa

  • @radenzainalarifin1027
    @radenzainalarifin1027 День назад +1

    Assalamu'alaikum, setelah Indonesia kembali ke Kerajaan Nusantara, kita buat mata uang tunggal DUNIA