JALAN TEREKSTRIM WONOSOBO DIENG VIA MLANDI AIR TERJUN SIKARIM | SWISS VAN JAVA

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 авг 2024
  • NAIKAN KUALITAS VIDEO AGAR TAMPILAN LEBIH JERNIH
    Mohon maaf apabila terdapat kesalahan dalam penyebutan nama tempat atau daerah, karena murni ketidaktahuan
    Rute ini merupakan salah satu jalur alternatif dari arah Kota Wonosobo menuju ke kawasan wisata Dieng. Rute ini nanti akan melewati daerah Garung, Menjer, Mlandi sampai ujungnya di Desa Sembungan. Waktu tempuh jika melewati rute ini kurang lebih 40-45 menit saja. Tapi rute ini memang sangat ekstrim apalagi bagi yang belum pernah melewatinya. Namun dibalik keekstriman rutenya, nanti kita akan disugihi pemandangan alam yang luarbiasa indah yaitu Swiss Van Java nya Wonosobo yang berada di daerah Mlandi.
    #wonosobo #diengwonosobo #dieng #curug #airterjunsikarim #airterjun #swissvanjava #garung #mlandi #sembungan #lebaran2024 #mudiklebaran #wonosobohits #diengplateau #viral #viralvideo #jawatengah #mudik #jalanalternatif #jalanekstrim #jalurwisata #hutanpinus #jalurekstrim #jalurpegunungan #googlemaps #motoran #motovlogpemula #motovlogindonesia #soloride #supra #supragtr150 #honda #goprohero7 #goprohero7black #azhari #kroya #kroyahits #wongngapak #wongcilacap #wongjowo

Комментарии • 17

  • @kemana_aja
    @kemana_aja 5 месяцев назад +1

    Pemandangan alam yang indah dan sejuk alami banget... view nya keren banget..
    Mantap 👍👍

  • @masdolan
    @masdolan 5 месяцев назад +1

    Perjalanan yang zangat syahdu. Asli. Aku udah pernah solanya

  • @Kasep_Vlog
    @Kasep_Vlog 5 месяцев назад +1

    mantap mas trip diengnya

  • @topenghitam_jalanjalan
    @topenghitam_jalanjalan Месяц назад +1

    Bulan Juni kemarin saya mencoba jalur itu mas pas buat uji nyali

  • @musalimmusalim4965
    @musalimmusalim4965 5 месяцев назад +1

    Kudkitas vidionya cakep kang Ashari... Mg tambah maju chanelnya...salsm dari Jogja asal purbalingga

  • @endangrusnadi1775
    @endangrusnadi1775 5 месяцев назад +1

    Ijin bertannya untuk tanjakan dijalur ini lebih ekstrim mana sama jalur Gunung Lio. Tetap semangat dalam berkarya dan selalu mengutamakan Keselamatan dan kesehatan. Sukses selalu buat Mas Azhari. Mantap 👍

    • @azharikroya
      @azharikroya  5 месяцев назад

      Kalau pandangan saya tetep ekstrim Gunung Lio Bang, ini jga memang bukan jalur utama banget jadi masih bisa cari opsi jalan lain

  • @syaefudinudin1480
    @syaefudinudin1480 5 месяцев назад +1

    Jos,,,,rutene mas,,

  • @Momomilo94
    @Momomilo94 5 месяцев назад +1

    si karim ya mas

  • @suwartoarto7838
    @suwartoarto7838 2 месяца назад +1

    Kalau pakai motor Jupiter kuat nggak lewat situ Mas,?

  • @happykid9994
    @happykid9994 4 месяца назад +1

    Klo dr wonosobo ke swiss van java nya aja, aman brarti ya mas jalanannya? Ga ke diengnya

    • @azharikroya
      @azharikroya  3 месяца назад

      Aman Bang,, belum terlalu terjal tanjakannya

    • @happykid9994
      @happykid9994 3 месяца назад

      @@azharikroya oke makasih mas

  • @bachtiarrizal8544
    @bachtiarrizal8544 5 месяцев назад +1

    Sepertinya kendaraan roda 4 tdk direkomendasikan itu mas..

    • @azharikroya
      @azharikroya  5 месяцев назад +1

      Kalo sopirnya handal aman si Bang 😁