Kenapa Orang Tionghoa Suka Berbisnis?

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 июн 2024
  • Etnis Tionghoa seringkali mendapatkan stereotipe sebagai pengusaha yang sukses di negara kita, dimana stereotipe ini sudah ada dari zaman dulu
    Stereotipe ini muncul karena memang tidak bisa kita pungkiri bahwa banyak etnis Tionghoa yang berprofesi menjadi pedagang atau pengusaha di negara ini.
    Tapi yang membuat gua penasaran adalah, sebenarnya apa sih yang membuat etnis Tionghoa ini suka berbisnis? dan kenapa banyak dari mereka pun berhasil menjadi pengusaha yang sukses?
    Well, gua udah rangkum semuanya di video kali ini. So, disimak sampe abis!
    ======================
    Time Stamps:
    00:00 Pendahuluan
    02:28 Bab 1 | Budaya Kerja dan Ketekunan
    05:40 Bab 2 | Warisan Bisnis
    08:52 Penutup
    ======================
    Visit More:
    darisuara.id?ig...
    www.tiktok.com/@darisuara?_t=...
    ======================
    Hastags:
    #tionghoa #china #pengusaha

Комментарии • 351

  • @isalutfi
    @isalutfi 3 месяца назад +335

    Daya tahan dan daya adaptasi orang yg merantau lebih tinggi daripada orang yg berdiam di kampung halamannya. Orang tionghoa selain secara jumlah sangat banyak dari negara asalnya, mereka berani merantau dan sabar dalam menjalani proses.

    • @ankokunokayoubi
      @ankokunokayoubi 3 месяца назад +24

      Secara umum, perantau memang berlaku demikian biar bisa _survive_ di tempat barunya, karena modal utama mereka ya diri mereka sendiri.

    • @hapusakun-gy2eq
      @hapusakun-gy2eq 3 месяца назад +7

      Tapi kunci utamanya adalah Gunung Kawi, parangkusumo dan sejenisnya.
      sebab banyak perusahaan2 besar, Retail terbesar di NKRI, juga ketempat seperti itu.
      Dan contoh legenda paling nyata : rokok Retjo Pentung.

    • @akbarpangestu5818
      @akbarpangestu5818 3 месяца назад +30

      Dan ikatan komunitas Tionghoa lebih kuat, lingkungan nya sangat mendukung beda dengn masyarakat jawa yg kalau tetangganya sukses malah di santet

    • @exgangster843
      @exgangster843 3 месяца назад +8

      Kata Dahlan Iskan.
      " ...... dan jgn sering2 pulang kampung.... Jd duit tabungan nya banyak"
      Paling cm mudik pas imlek doang

    • @Smokie_Ribs
      @Smokie_Ribs 3 месяца назад +1

      @@hapusakun-gy2eqhahahahahaha jangan di Buka juga kali rahadianya 😂😂

  • @yagitudeh8991
    @yagitudeh8991 Месяц назад +23

    Saya punya tetangga keturunan etnis Tionghoa, pekerjaannya adalah jualan tahu mentah. Bisnisnya lambat tapi keuntungannya konsisten, dalam berpenampilan mereka tidak menunjukkan sebagai orang kaya. Tetapi pada usia beliau yang ke-50 tahun bisa beli rumah dan dikontrakkan. Maka ada pasif income dari usaha kontrakan rumah tersebut. Kesederhanaan adalah kunci utama untuk membangun kekayaan, saat keuangan masih belum stabil maka membiasakan diri untuk berhemat adalah kunci utamanya. Kemudian seiring waktu kekayaan akan berlipat dan konsisten bertumbuh hingga solid dan kekayaan berubah wujud lain dari yang semula adalah UANG dapat menjadi KETENANGAN, KEDAMAIAN, SYUKUR, dan BERKAH.

  • @vaselinemen5372
    @vaselinemen5372 3 месяца назад +25

    Sama kyak orang Padang.
    Saya banyak kenalan sama orang padang, rata rata dari mereka suka berbisnis dan punya usaha sendiri. Mereka juga perantau.

  • @jokolistianto5577
    @jokolistianto5577 3 месяца назад +54

    Kosisten dan pantang nyerah kaya orang merantau karna berdagang bagi orang tiongha adalah seni jg,seni bertahan hidup.

  • @Freedomnomad555
    @Freedomnomad555 3 месяца назад +144

    Prinsip orang Tionghoa dari lagu populer: "30% dari langit, 70% dari pertaruhan, kalo mau bertaruh baru bisa menang". Org Tionghoa tidak pakai kata "bekerja" tapi "bertaruh", artinya memutar uang / investasi. Org Tionghoa juga punya rasa kesukuan / marga yg kuat. Bukan hanya di Indonesia, rumah perkumpulan marga tersebar di seluruh ASEAN. Orang semarga dan sesuku bantu membantu dalam bisnis, gampang cari pinjaman modal, dll. Contoh dari luar Indonesia, misalnya di Thailand suku terbesar Tionghoa adalah suku TIo Chew, lihat megahnya rumah perkumpulan mereka di Bangkok, bersebelahan dengan kantornya charoen pokphand foods - org terkaya di Thailand. Di Filipina org terkayanya juga Tionghoa, Henry Sy yg dari suku Hokkian, bisnis pertamanya buka toko sepatu. Org Tionghoa tidak takut gagal. Ada istilah "lari malam hari". Kalo hutang sudah tidak bisa bayar, mereka bisa angkut anak istri dan lari di malam hari. Tidak semua org bisnis itu sukses, kebanyakan gagal tapi org Tionghoa punya muka tebal.

    • @mailanisukma1195
      @mailanisukma1195 3 месяца назад +2

      kelilit hutang biasanya bundir

    • @saddamlubis3214
      @saddamlubis3214 3 месяца назад +1

      Klw ke sukuan mungkin ada beberapa. Tapi banyak juga yang gk gitu. Dari beberapa yang ku kenal bahkan klw ada yang miskin dianggap dikutuk Dewa. Ini real. Banyak juga kok yang miskin. Tapi mereka gigih. Tu yang ku salut

    • @Opopo.p
      @Opopo.p 2 месяца назад +1

      Saya dr jawa kak..dan saya angkat Topi secara bisnis orang Tionghoa

    • @otaksapu
      @otaksapu Месяц назад +1

      mirip sama madura, dua2nya muka tebal

    • @suryatobing
      @suryatobing Месяц назад +1

      bukan 70% pertaruhan, tapi kerja keras
      kalimat lengkapnya 三分天注定 七分靠拍拚 (Sān fēn tiān zhùdìng Qī fēn kào pāi pàn), 3 bagian ditentukan langit, 7 bagian tergantung kerja keras

  • @putratunggal0243
    @putratunggal0243 3 месяца назад +51

    Rasulullah bersabda juga , kalau kamu ingin banyak uang maka bermuamallah lah atau berdagang

  • @gaharbelajar
    @gaharbelajar 3 месяца назад +13

    Mereka pny filosofi hidup yg mengajarkan ttg keutamaan kesuksesan materi sehingga menimbulkan penghargaan tinggi pd kekayaan yg mendorong lahirnya etos kerja tinggi

  • @windradwisaputra7818
    @windradwisaputra7818 3 месяца назад +13

    Relasi sama dengan silaturahmi, semua audah ada di islam, bahkan banyak hadist tentang berdagang, kita umatNya saja yang terlalu takut dan memilih zona nyaman

  • @topz8196
    @topz8196 3 месяца назад +10

    konsisten, peluang, pantang menyerah, cerdas adalah kunci kesuksesan

  • @MuhammadAmin-yh3iu
    @MuhammadAmin-yh3iu 3 месяца назад +13

    Bisnis adalah suatu cara yang dijalankan suatu sistem organisasi.
    Pelaku usaha di lakukan secara mandiri tanpa ada sistem organisasi yang jelas

  • @helloerieri
    @helloerieri 3 месяца назад +117

    Rahasia nya adalah konsisten
    Orang berbisnis kalo mentalnya 1 tahun berhenti ya selesai jalan nya
    Tapi kalo org Tionghoa mau sepi juga pasti dijalanin buka tokonya jaga usahanya

    • @faisalaldiansyah943
      @faisalaldiansyah943 3 месяца назад +10

      ga konsisten doang sih, konsisten kalo ga improve percuma

    • @djackzdjackz7004
      @djackzdjackz7004 3 месяца назад +2

      Caranya biar laku gimana ?

    • @ddan444
      @ddan444 3 месяца назад

      Pake tuyul ​@@djackzdjackz7004

    • @isharusdyana2202
      @isharusdyana2202 3 месяца назад

      Liat sekitar, apa yg market mau itu yg hrs kita jual​@@djackzdjackz7004

    • @DHANY_LOGANS
      @DHANY_LOGANS 2 месяца назад +3

      ​@@faisalaldiansyah943Aqua gak ada improve tuh, tetap air mineral sja 😂

  • @siauhermansa9463
    @siauhermansa9463 3 месяца назад +6

    satu hal yang paling penting, bahwa kesuksesan adalah infinity, sehingga hasil sekarang adalah berkat hasil kerja dan kebaikan keturunan sebelumnya, demikian juga perbuatan atau hasil kerja sekarang akan ber-impact ke generasi penerusnya, sehingga usaha skrg pasti akan ada hasilnya walaupun tdk terlihat generasi ini

  • @bosstambak234
    @bosstambak234 3 месяца назад +74

    Nabi Muhammad pernah bersabda 90% rizqi ada di perdagangan. makanya ada sahabat nabi paling kaya raya namanya Abdurrahman bin auf beliau sangat sukses dalam berdagang

    • @tab10advan18
      @tab10advan18 3 месяца назад +3

      Iya sampai sekarang hotel miliknya makin berkembang, digunakan jamaah haji dan umrah dari seluruh dunia

    • @elloandiprasetyo4804
      @elloandiprasetyo4804 3 месяца назад +3

      Iya betul...
      Ada hadis juga
      9 dari 10 pintu rezeki ada pada perdagangan..( hadia riwayat ahmad , al bazar )

    • @herupratama1032
      @herupratama1032 3 месяца назад

      Dagang crypto termasuk jga gak yaaa

    • @sukacheesecake
      @sukacheesecake 2 месяца назад

      Ustaman bin Affan juga kaya raya, dll.

    • @otaksapu
      @otaksapu Месяц назад

      ​@@herupratama1032pertanyaanmu mirip dagang miras termasuk ga ya

  • @xiaoling6867
    @xiaoling6867 3 месяца назад +61

    mntap bg, dimana anak negeri cita2 jadi asn, pns abdi negara dll, etnis mata sipit ke atas ini malah lomba2 sukses dalam berdagang

    • @usadabinpekora5841
      @usadabinpekora5841 3 месяца назад +10

      Karna jaman harto orang cina ga bisa jadi asn makanya satu satunya cara hidup ya bisnis

    • @ddan444
      @ddan444 3 месяца назад +1

      Kenapa ga boleh sn

    • @jehdhbaba7117
      @jehdhbaba7117 3 месяца назад +3

      ​@@usadabinpekora5841dari dulu sebelum suharto mmg gt

    • @johnyossarian9059
      @johnyossarian9059 3 месяца назад +8

      Alasan klasik lah: Xenophobia, racism, dan sebagainya
      Kan dianggap mendominasi ekonomi Indonesia (padahal yg benar adalah mendominasi dunia usaha swasta, bukan perekonomian Indonesia secara keseluruhan) jadi dipercaya kalo dikasih peluang jadi ASN nanti malah mendominasi pemerintahan juga, terus rebut kekuasaan, dan seterusnya.
      Engga cuma masuk jadi ASN doang dibatasin. Mau masuk TNI Polisi juga susah. Mau kuliah di universitas negeri jg ada kuota nya. Boro-boro ngelamar di BUMN.
      Jadi yah memang dibatasin jadi pengusaha atau pedagang (atau pemain badminton)
      Satu lagi alasan kenapa Suharto seakan-akan pilih kasih dan kasih kesempatan cuma ke pengusaha China: Karena Suharto itu pintar. Genius dalam berpolitik.
      Orang China, mau sekaya apapun, gak bakal bisa menggalang kekuatan untuk ngelawan Suharto. Engga mungkin lah jadi pengkhianat di masa depan.
      Istilah jadi sapi perah. Duitnya diperah untuk biaya jaringan patronase Cendana (salah satu alasan kenapa Suharto bisa bertahan 30 tahun jadi presiden).

    • @lampualadinidx9060
      @lampualadinidx9060 2 месяца назад

      ​@@usadabinpekora5841 Bener😂 zaman orba etnis Tionghoa gak bisa jadi PSN / TNI-POLRI😊

  • @dandimaulana4573
    @dandimaulana4573 3 месяца назад +9

    Saya keturunan China walaupun TDK sepenuhnya. Tapi dalam hal pekerjaan saya suka ketekunan, dan kerja cerdas

  • @soraindori2683
    @soraindori2683 Месяц назад +3

    "Berhasil dan gagal itu tergantung pada : Sikap, Usaha & Keyakinan"

  • @JohnyLim6393
    @JohnyLim6393 3 месяца назад +25

    Sejak kecil sudah ditanamkan sama ortu utk kedepannya kalau sudah dewasa untuk usaha mandiri /jadi pengusaha, begitu juga dari segi lingkungan, jika kita di lingkungan orang Tionghoa rata" mindsetnya begitu jadi ikut terpapar, dulu... Jadi pegawai dianggap masih orang gagal, kalau sudah jadi pengusaha, buka toko sendiri akan dipuji.
    Maka dari itu saat silahturahmi antar orang tionghoa misal Imlek, yang ditanya itu "lu bisnis apa", bukan "lu kerja dimana".
    Cuma belasan tahun belakangan sih udah berkurang yang nanya "lu bisnis apa", sudah mulai berubah jadi "sekarang lagi kerja apa?" Yang lebih universal pertanyaannya, bisa dijawab kerja sendiri atau kerja dengan orang.

    • @sulaimanarif8328
      @sulaimanarif8328 3 месяца назад +3

      Terima kasih infonya, saya juga banyak belajar dari orang tionghoa , karna punya beberapa temen , mindset bekerja buat ngurus bisnis orang lain udah gk ada , diubah jadi lebih baik ngurus bisnis sendiri . Dan Dampaknya sangat besar , jadi lebih mendalami juga suatu bisnis dan lebih banyak menghasilkan pastinya .

    • @JohnyLim6393
      @JohnyLim6393 3 месяца назад

      @@sulaimanarif8328 benar, dari dulu mindset ditanamkan bahwa mending urus bisnis sendiri, perbesar bisnis sendiri daripada punya orang

  • @anggadwisaputra9795
    @anggadwisaputra9795 3 месяца назад +13

    Ya emang benar sih nomor 10 dia punya banyak pembangkit contoh salah satunya yg di PLTU cilacap dan saya bekerja disitu...dia kaya tpi baik tiap kesini semua pegawai dikasih uang dalam bentuk amplop dan tiap hari ulang tahun selalu ada doorprize yg hadiahnya barang barang lumayan dan itupun hampir semua pegawai dapat..terimakasih IBU DEWI❤

  • @andiwi1948
    @andiwi1948 3 месяца назад +65

    Org Tionghoa berbisnis di Indo itu karena nggak dikasih pilihan waktu jaman Belanda dan orde lama dan baru. Buat survive ya dagang. Kalau masalah sukses itu karena berani menahan kesenangan. Rajin. Cerdas dalam berbisnis. Kumpulin modal biar bisa jadi bos sendiri. Konsisten. Service bagus ke customer. Agak pelit (hitung2 sebelum keluar uang) biar bisa kumpulin modal buat besarin bisnis. Generasi pertama biasanya susah. Terus diwariskan ke anak buat dibesarin. Biasanya tamat di generasi ke 3 karena generasi ke 3 nggak kenal susah. Jadi pakai duit biasanya boros.

    • @faizhadiyanfirza3261
      @faizhadiyanfirza3261 3 месяца назад +1

      Up

    • @mrinc.
      @mrinc. 3 месяца назад +4

      Org2 keturunan tionghoa sepertinya memang mental dagangnya ga kenal negara. Di Singapore, aussie meskipun ga ada diskriminasi terhadap ras tionghoa seperti jaman orba, mereka para tionghoa lebih memilih jadi pedagang daripada pekerja

    • @BaimaTandurPari
      @BaimaTandurPari 3 месяца назад +4

      Salah lu bro...orang tionghoa di indonesia pada masa belanda justru di sukai sama orang belanda karena mereka rajin berdagang, makanya banyak orang tionghoa yg jadi pegawai administrasi publik dimasa belanda sehingga memicu kecemburuan sosial orang lokal....makanya sekarang orang tionghoa masih banyak sisa sisa kekayaanya, nah kalau orang tionghoa gak dikasih pilihan itu waktu orde baru...kalau gak percaya gua ada sumbernya

    • @michaeladdd
      @michaeladdd 2 месяца назад +4

      ​​@@BaimaTandurPariLihat di daratan cina sana, mental kerja keras dan memberikan service terbaik memang sudah mendarah daging sampai imigran sekalipun. Dalam berdagang, tokonya tetap buka walaupun toko lain tutup, untung lebih tipis gapapa yang penting pembeli lebih banyak dan loyal, dan beberapa punya mental jujur dan anti korupsi.

    • @BaimaTandurPari
      @BaimaTandurPari 2 месяца назад +2

      @@michaeladdd memang orang cina daratan begitu lah

  • @hiburan_random
    @hiburan_random 3 месяца назад +9

    Klo orang kita baru jualan pinggir jalan aja udah dinyiyirin tetangga dibuat malu, klo jualan udah kaya enggak punya gengsi dan rendah dimata orang pribumi padahal belum tau dia omzet bisa ngalahin gaji asn.

  • @arraziii
    @arraziii 3 месяца назад +59

    Karena mereka disini warga rantauan, jadi harus survive lebih kuat

  • @locarolin3306
    @locarolin3306 2 месяца назад +4

    Sebenarnya orang TIONGHOA adalah manusia yg punya kemampuan menggunakan kesempatan dan memanfaatkan potensi yg ada pada dirinya

  • @DhanInfo
    @DhanInfo 3 месяца назад +12

    gue mohon admin Dari Suara ...mohon diperbanyakin lagi konten bermutu seperti ini...❤❤❤❤❤...masuk notif...langsung like ..tonton minimal 3x video ini sangkin sukanya ama konten ini...menyala abangku🧨🧨🧨

  • @wakyesayosukses
    @wakyesayosukses 3 месяца назад +14

    Saya belajar disiplin dan tekun eh sama tetangga malah di bilang kedunyan/ gila harta katanya harta gk bisa di bawa mati, sombong gk pernah mau kumpul teman, iklas di bilang pelit dll ada banyak perkataan negatifnya

    • @yunbau6574
      @yunbau6574 3 месяца назад +7

      Jauhi kak orang2 bgtu biasanya tdak Suka kalau hdup kita di atas mrka

    • @maf2429
      @maf2429 3 месяца назад +5

      Fokus aja kak demi kesuksesan. Jangan dengerin dari orang" negatif, yg penting fokus dan bermanfaat bagi orang lain yg di luaran.

    • @kenarok7738
      @kenarok7738 3 месяца назад +2

      Itulahh penyakitnya..😂😅😂😅pindah dan keluar dari lingkungan seperti itu ..oks...toxix

    • @Arjuned.
      @Arjuned. 3 месяца назад +2

      gak usah didengerin bos.

    • @user-rv8xi7wz7u
      @user-rv8xi7wz7u Месяц назад

      Ga usah didengar itu, anggap anjing menggonggong yg ta harus kita dengar, tetap semangat 💪💪

  • @doraKitty23
    @doraKitty23 3 месяца назад +10

    Sbg org chinese wkt gw kecil jg gk paham tp setelah dewasa, di Indonesia jalur yg terbuka utk chinese ya dagang, lulus sarjana pun kl harapin gaji gk seberapa mana cukup, harus rintis usaha lah.

  • @isalutfi
    @isalutfi 3 месяца назад +48

    9 dari 10 pintu rezeki itu adalah berdagang.

    • @antonmedan_
      @antonmedan_ 3 месяца назад +4

      semua orang didunia itu dagang
      dagang jasa/jualan tenaga.
      dagang barang/jualan barang.

    • @elloandiprasetyo4804
      @elloandiprasetyo4804 3 месяца назад

      Btul sekali
      Tapi gak d ajarin d sekolah..
      Artinya kurikulum gak mengajarkan siswa untuk menjadi kaya
      Tapi menjadi kuli atau buruh kacung capitalis

    • @elloandiprasetyo4804
      @elloandiprasetyo4804 3 месяца назад

      Btul sekali
      Tapi gak d ajarin d sekolah..
      Artinya kurikulum gak mengajarkan siswa untuk menjadi kaya
      Tapi menjadi kuli atau buruh kacung capitalis❤

    • @WaletWarrior
      @WaletWarrior 3 месяца назад

      ​@@antonmedan_ada juga yg modal dagang liur😂😂

  • @hidupsehathidupbahagia
    @hidupsehathidupbahagia 3 месяца назад +10

    Konglomerat/ crazy rich di Surabaya kebanyakan orang2 keturunan Tionghoa. Salut sama mereka yg punya pemikiran kalau mau kaya ya berdagang/ berbisnis bukan kerja ikut orang/ perusahaan orang lain.
    Jujur aja berdagang itu sulit dalam hal mental, harus siap banget datang nya kalimat2 negatif dari orang yg gak suka ketika kita berdagang/ berbisnis.

  • @unggulhan
    @unggulhan 3 месяца назад +5

    Kembali ke masa lalu dan sampai sekarang, sentimen orang ke chindo membuat mereka tidak bisa masuk sebagai ASN, ASN cenderung di kuasai pribumi, maka dari itu jalan untuk bertahan hidup adalah dg berbisnis

  • @patriot8639
    @patriot8639 3 месяца назад +10

    P : Kenapa orang tionghoa suka
    berbisnis?
    J : Karena ingin kaya dan sukses.
    Mereka para perantau memiliki keinginan survive lebih dibanding orang pribumi.
    Tidak semuaNya bahkan kebanyakan mrka para konglomerat yg sekarang, mengawaliNya dgn mode kacamata kuda dan berkolaborasi dgn penguasa, sebagian rekam jejak itu masih bisa dilihat dari jumlah konsesi hutan yg mrka dpt, dan itu tidak mungkin orang pribumi mau merusakNya karena sangat sadar kalo ini rumah dan tinggalan dari leluhur.
    Bagi mrka, tidak ada aturan siapapun bahkan tuhanNyapun mampu melarang mrka untuk menjadi kaya, wujudNya banyak tempat2 fenomelal yg menjadi titik awal persembahan para konglomerat2 ini contoh gunung kawi dll, bahkan ada klenteng yg khusus untuk meminta kekayaan, sprti di Tuban.
    Itulah sedikit pembeda soal pribumi dan tionghoa, soal tekad, kerja keras dan kecerdasan kita tidak akan pernah kalah dari bangsa2 lain karena itu bisa dilihat dari peninggalan2 sejarah dan budaya yg masih bisa kita pelajari.
    Situs liyangan, candi borobudur, Ratu kaliyamat dan masih banyak lagi.

    • @elishifter7995
      @elishifter7995 19 дней назад

      Jadi menurutlu.. hidup ini untuk jadi kaya atau jadi pintar?
      Hidup ini hanya untuk duit ya?

  • @AR-bh3mn
    @AR-bh3mn 3 месяца назад +7

    Karena Cari kerja itu melelahkan, dan jika kerja pun blm tentu kehidupan akan lebih baik......
    Maka Bertani atau berdaganglah! 👍

  • @ttrroollttooll6911
    @ttrroollttooll6911 Месяц назад +2

    Pribumi ada yg saling sikut, saling iri.
    Warung sebelah laris, di nyindir in, di kasih guna".
    Lihat aja beberapa berita nya.
    Tionghoa sukses, eh netijen pada julid.

  • @malvinhalf4457
    @malvinhalf4457 3 месяца назад +5

    Gw sebelum tidur pasti nonron ini chanel

  • @user-gq7xg2dq4q
    @user-gq7xg2dq4q 3 месяца назад +4

    Salah satu faktornya adalah mereka minoritas dan pendatang, secara naruli mereka harus survive dan bekerja ekstra di lingkungan mayoritas.

  • @moriartygaming46
    @moriartygaming46 3 месяца назад +2

    Banyak yg mau sy tulis, tp kepanjangan. Intinya nenek moyang mereka salah satu penemu peradaban, perdagangan di masanya sangat maju dan itu turunkan ke anak cucu cicit dsbt. Mengakar sampe sekarang. Pengusaha sukses Chinese bukan cuma di Indonesia. Pengusaha Chinese menyebar ke seluruh penjuru dunia.

  • @royhermans
    @royhermans 3 месяца назад +6

    Yang pasti kegiatan berbisnis itu sudah menjadi kultur dari sejak kecil, hampir semua anggota keluarga berbisnis. Jadinya terbentuk sendiri tuh suasana kompetisinya. Tapi uniknya mereka tidak saling menjatuhkan, yang paling terasa beda ya kemauan mereka utk mereferensikan bisnis teman/keluarganya. Beda dengan orang Indonesia kebanyakan yang segan mereferensikan bisnis teman/keluarganya. Entah karena takut semisal ada konflik.
    Dan yang pasti Orang Tionghoa kalo bikin apa2 selalu bagus dan pakai bahan terbaik, mungkin supaya tetap direferensikan, jadinya tidak berani menurunkan kualitas produk / pelayanan. Gpp untung kecil tapi repeat

    • @suharmanarman9716
      @suharmanarman9716 28 дней назад

      Saya salut sm chinaes hampir semua jd pembisnis

  • @PengenDiremas
    @PengenDiremas 3 месяца назад +7

    Selanjutnya bahas bang kenapa orang india pintar di bidang IT

    • @ddan444
      @ddan444 3 месяца назад +1

      Kamu nanya

  • @mpssbuhstupid7544
    @mpssbuhstupid7544 3 месяца назад +16

    Org tionghua melongo kalau lihat orang bayar ratusan juta demi masuk jadi tentara / polisi / pns.. gila..ratusan juta klo dibuat dagang bs dapet lebih banyak dr gaji tentara/polisi/pns.. tapi klo udah tambah korupsi.. yg banyakan hasil korupsi lah..

    • @yusuprifan6008
      @yusuprifan6008 3 месяца назад +2

      Ya kita menyanjung para pejabat/asn makanya mereka bisa korupsi

    • @trisanty8632
      @trisanty8632 Месяц назад

      Korupsi itu gak layak dibanggakan.....hasilnya kacau balau hidup merana....

  • @enjysahabang
    @enjysahabang 3 месяца назад +2

    Vibes videonya bagus banget. Rasanya jadi nyaman nonton smpe abis

  • @radenjonnyhariyanto2177
    @radenjonnyhariyanto2177 3 месяца назад +4

    Thx motivasinya.
    Saya tunggu motivasi-motivasi lainnya. 🤝💯👍

  • @fandi-mc7wg
    @fandi-mc7wg 2 месяца назад +3

    Org Tionghoa sangat jarang bahkan kayaknya nggak pernah ngeluh di sosmed, beda dengan yg lain nggak keterima kerja berkali-kali pelariannya komen curhat yg cenderung ke ngeluh di postingan org, di kasih solusi buat nyari penghasilan lain kayak dagang ngeluh nggak punya modal, di kasih bantuan dan atau solusi ajukan pinjaman ngeluh nggak tau mau usaha apa, di saranin mulai usaha online jualin produk org lain atau promoin produk org katanya gaptek atau nggak punya laptop, susah lah pokoknya ngarahin manusia model ginian

  • @Logeraso20284
    @Logeraso20284 2 месяца назад +4

    Perinsip orang tionghoa bukan seperti yang kalian bayangkan, artinya anda harus menghadapi banyak resiko faktanya orang tionghoa 80 persen usaha 20 persen hasilnya makanya orang indonesia kalo disuruh usaha 80 persen itu uah pada lemas semua

  • @aliurbinus4603
    @aliurbinus4603 3 месяца назад +3

    Pencerahan. Saya selalu menunggu video-video barunya, Bang .. thank you, dan semangat, Bang..

  • @isalutfi
    @isalutfi 3 месяца назад +4

    11 detik pertama di notifikasi. Menyimak dulu. Terima kasih bang. Salam sehat selalu!

  • @faisal4997
    @faisal4997 3 месяца назад +12

    Sebagian dari Mereka kaya karena penerima manfaat dari soeharto, dikasi lahan buat eksploitasi ( barito grup, sinarmas, dll) ada juga yang dikasih monopoli trigu (salim group) Coba deh liat list orang2 terkaya di indo rata2 tionghoa generasi lama

    • @sulaimanarif8328
      @sulaimanarif8328 3 месяца назад +5

      Ya wajar suharto jaman dulu ngasih manfaat buat mereka karna mereka itu orang2 yg ahli dalam berbisnis mereka paham, jaman dulu sedikit orang yg berbisnis adapun cuma berdagang kecil2an . Dan mereka punya etos kerja yg tinggi dan mereka berhasil di bidang bisnisnya , kalo orang pribumi mindsetnya rata2 jadi pekerja , bertani , pekerja pabrik , jadi PNS atau masuk militer, mental pekerja kmu kasi lahan akan beda hasilnya sama orang yg udah paham dunia bisnis .

    • @faisal4997
      @faisal4997 Месяц назад +3

      @@sulaimanarif8328 pribumi gabisa bisnis ? Sok tau ! Anda liat deh pemilik paragon grup (keluarga subakat), CT corp (chairul tanjung), Bluebird (djokosuteno) & amman mineral (agus prodjosasmito) dan masih banyak lagi. Gausah menyangkal kalo org2 tionghoa emg kaya karna dikasi lahan eksploitasi, buktinya gaada tionghoa generasi baru yang masuk list forbes

    • @trisanty8632
      @trisanty8632 Месяц назад +2

      Nah model sirik bgni yg gk bisa maju bos..

    • @johansendjaja4941
      @johansendjaja4941 22 дня назад

      ​@@faisal4997jadi mnrt kamu yg gk dikasih fasilitas gk berhasil kaya? Mao gampang ya kamu bandingkan persentase orgmu dgn suku minoritas yg kau blg kaya karna dikasih fasilitas, yg lbh makmur yg mana, yg gk mao berusaha dikasih duit tunai pun lgsg gk mao kerja dan rebahan aja, yang rajin gk ada fasilitas apapun tetap bs hidup berkecukupan, tipe org tukang komen dan iri seperti kamu di lempari duit dari langit pun paling dihbskan sambil rebahan aja, klo dah hbs dan balik komen2 iri kembali, jadi budaya kau yg perlu dirubah, bkn sok komentari alasan org lain sukses, mao berduit seperti org lain, kerja sana, jgn rebahan habisin kuota dan ngerokok aja, sampai 2000 thn lagi pun kau akan begini2 aja, dan jgn iri aja kerjamu, CT darimana naik emang kau tahu, menjilat pun kau gk akan dikasih nya duit buat ngerokok, instropeksi diri

  • @raflialdirasyaad3915
    @raflialdirasyaad3915 3 месяца назад +2

    Sangat edukatif, mantap

  • @wonderfullmomment5145
    @wonderfullmomment5145 3 месяца назад +2

    nice info..semoga bermanfaat...

  • @ramanarandom
    @ramanarandom 3 месяца назад +2

    Keren. Konten video nya bermanfaat, komen komen nya juga bermanfaat.

  • @akhmadrojali-qp3vv
    @akhmadrojali-qp3vv 3 месяца назад +2

    Hoki,karena hebat mencari,mengatur dan menyimpan uangnya.

  • @yofaru
    @yofaru 3 месяца назад +3

    Mmg diakui kalo mau belajar jualan mmg hrs sama orang cina...😊

  • @NewSekaaGongJaksel
    @NewSekaaGongJaksel 3 месяца назад +2

    Menurut gw ya karena satu aja *kerja keras* ❤

  • @user-nh6lx3cn7u
    @user-nh6lx3cn7u 3 месяца назад +1

    Bisnis jualan,,setiap mns punya kebutuhan,,yg hrs terpenuhi setiap hari. Utk cr psran hra lengkap,harga miring dibanding lainnya,,mk org belanja 1 akan ulang lg,kalau ada perlu,krn murah,dia akan memberi kbr pd org lain,,mk lm2 akan banyak yg tahu,,sinilah cara cari pelanggan. Lainnya msh bisa dijabarkan sendiri.

  • @siamis9518
    @siamis9518 23 дня назад

    Saya pedagang grosir,di kota saya kalau ada satu barang jenis tertentu lagi panas (kurang pasokan)
    Otomatis harga naik,maka dari pihak distribusi akan mengutamakan toko tertentu (etnis mereka)
    Dari toko tersebut maka di edarkan lagi barang tersebut dengan harga yang sudah sangat tinggi.
    Begitulah permainan dagang mereka, saya dapat info dari salesman.

  • @dennissinarta2001
    @dennissinarta2001 3 месяца назад +1

    Ud terlatih gtu ya mental bisnis, kyk contohnya mrka berani merantau smpe ke US dan negara2 lain nya, krna mrka bs ngeliat peluang, dan berani ngambil peluang itu.

  • @NahariMairani
    @NahariMairani 2 месяца назад +2

    Ada yang suka beli beli dan konsumsi,ada yang suka menjual,menawarkan dagangan,dan mengembangkan toko..Ada yang suka dikasur liat hp,tiduran dilantai,kipas2 dan ngopi...Ada yang suka bayar besok,bayar duitmu,dan pinjam leee....

  • @ahmadnasrullah599
    @ahmadnasrullah599 3 месяца назад +2

    KONTEN INI BAGUS GUA SUBSCRIBE

  • @AzabManaAzab
    @AzabManaAzab 3 месяца назад +2

    Orang Tionghoa banyak berbisnis tetutama di wilayah yang Tionghoa nya minoritas dan hanya sedikit kelompok etnis yang menekuni bisnis.
    Kayak di Indonesia misalnya yang serius bisnis paling etnis minang dan jawa atau etnis lain asal meeka adalah perantau.
    Tapi kalau di wilayah dimana mereka bukan minoritas seperti di Singapura atau di negara yang kelompok etnis yang ada di dalamny mayoritas a berjiwa bisnis dan peluang karier terbuka untuk semua etnis dan agama seperti di usa. Banyak juga orang Tionghoa yang malah jadi karyawan atau profesional non bisnis bahkan abdi negara seperti pns atau aparat.

  • @terrasamiddha7024
    @terrasamiddha7024 3 месяца назад +4

    Kenapa begini?
    Salah satunya adalah efek kebijakan Orde Baru yang menekan etnis Tionghoa masuk di sektor pemerintah.
    Sisanya ya emang bawaan orang China yg suka berdagang walau ga semua China suka dagang.
    😊

  • @DonttrustmeHans16
    @DonttrustmeHans16 18 дней назад

    Bisnis sendiri emang paling bener meskipun kecil ttp kita yang megang

  • @stevanroni9549
    @stevanroni9549 3 месяца назад

    Mereka itu kompak satu sama lain.. contoh noh cik mehong jualan makanan mahal tapi laku juga .. ya karena yg beli nya sesama Tionghoa yg kaya otomatis suku kaya kita di Indonesia bakal mengikuti akhir di beli juga. Itu lah target marketnya

  • @hikmatpujiamsyah6676
    @hikmatpujiamsyah6676 3 месяца назад +6

    ada yang Lupa bang. Dari jaman Leluhur mereka udah punya jiwa berdagang, lu pasti tau dong "JALUR SUTRA" dan cina termasuk wilayah yang menciptakan jalur Sutra, dan diwariskan terus menerus sampe sekarang. Kalo Leluhur Kita kan jiwa Pekerja " ROMUSHA" kerja RODI , korupsi😅😅😅

    • @mochamadrizkyramadhan2940
      @mochamadrizkyramadhan2940 3 месяца назад +3

      Sebuah alkisah di negeri konoha ya bang😅

    • @hikmatpujiamsyah6676
      @hikmatpujiamsyah6676 Месяц назад

      @@mochamadrizkyramadhan2940 yoi mamen, kebetulan gw tukang ojek pernah nganterin siswa sekolah pelayaran tersohor disemarang, dan gw tanyain "ambil jurusan apa mas?" jawab dia "Nahkoda bang"
      trus kalo lulus mau kerja dimna? dia jawab "di pelabuhan".
      gw tanya lagi kenapa gk ikut kapal berlayar?
      dia jawab " enak dipelabuhan bang duitnya gede bisa mainin wewenang buat kepentingan sendiri( pungli) dan masih banyak celahnya bang"
      gw tanya lagi berarti masnya mau pungli dan korupsi juga? dia jawab "ya kalo ada kesempatan bang, lagian dari dulu orang indonesia jaman belanda udah korupsi bang, udah jadi adat " pendahulu kita juga gtu bang"
      biar cepet kaya dan sekolah kita juga banyak ngeluarin duit...

  • @rizkihaviz6837
    @rizkihaviz6837 2 месяца назад +1

    Pada tahun 90an indonesia lebih maju dari pada china tapi berkat kerja keras pemerintah dan masyarakatya mereka jauh lebih maju dari pada indonesia

  • @auliarahman9215
    @auliarahman9215 2 месяца назад

    Karena mereka kompak satu sama lain..mereka memberi modal saudara bahkan ponakan mereka sendiri untuk usaha. Intinya mereka nggak mau kalau melihat hidup saudara mereka susah

  • @tidak_SUKA-BEKAS
    @tidak_SUKA-BEKAS 3 месяца назад +1

    karena BISNIS itu GAME buat mereka dan mereka harus BISA memainkan GAME itu, BERPIKIR di luar PEMIKIRAN orang lain itu lah KELEBIHAN mereka

  • @mountblanc39
    @mountblanc39 2 месяца назад +1

    Menyebarlah ke seluruh dunia....kuasai ekonomi di negeri tsb dgn impor barang dari negeri leluhurmu. Lalu kuasai pejabatnya

  • @zetzetblackcatpirate9423
    @zetzetblackcatpirate9423 3 месяца назад +6

    bisnis menengah ke atas di kuasai tionghoa bisnis menengah kebawah di kuasai orang madura😂

  • @christianjacksumakud656
    @christianjacksumakud656 3 месяца назад +2

    karena mereka bisnis dan hemat juga makanya mereka suksess

  • @fadjaruddinbinsaid7762
    @fadjaruddinbinsaid7762 3 месяца назад +2

    Intinya sumber pertama kekayaan orang Tionghoa adalah dari rokok...pajak dari rokok saja triliunan apalagi labanya...
    Dari keuntungan bisnis rokok tsb.. terus mereka kembangkan jadi bisnis2 baru yg jadi kebutuhan pokok masyarakat..dst
    Terus bikin bank..nah dari Bank2 tsb mereka bantu masyarakat Tiongkok yg belum mampu dengan meminjami uang tanpa bunga misalnya hehehe...terus yg ndak punya rumah dikasih rumah, apartemen dst..lihat saja rumah2 pinggir jalan yg megah2 tsb atau perumahan mewah kebanyakan yg punya orang Tionghoa.. padahal kalo kita perhatikan disekeliling kita mayoritas yg kerja orang pribumi...😊

    • @fadjaruddinbinsaid7762
      @fadjaruddinbinsaid7762 3 месяца назад

      Secara tidak sadar masyarakat Indonesia turut andil dalam mengkayakan orang Tionghoa yaitu dengan jadi perokok.. orang Tionghoanya sendiri sangat jarang yg merokok.. karena merokok selain merusak kesehatan juga sama saja dengan membakar uang..
      Harusnya ulama2 NU menghukumi rokok itu haram.. seperti Ulama2 Salafi yg menghukumi bahwa rokok itu haram😊

    • @suparjonugroho5067
      @suparjonugroho5067 2 месяца назад

      Kalau ada banknya orang Tiong Hwa yg mau ngasi kredit tanpa bunga dan ngasi rumah saya daftar duluan Bro...😂😂😂😂😂 kencing aja bayar kok, mana yg gratis didunia ini

    • @fadjaruddinbinsaid7762
      @fadjaruddinbinsaid7762 2 месяца назад

      @@suparjonugroho5067 barangkali saja.. soalnya yg saya lihat jarang sekali saya melihat orang2 maaf cina yg bekerja kasaran apalagi yg muda kebanyakan atau hampir semua orang yg kerja itu orang pribumi semua..
      Sedangkan para orang tua hampir semuanya buka bisnis sendiri.. sedangkan untuk bisnis butuh modal yg tidak sedikit...dan tidak semuanya bisnis mereka itu sukses..
      Dan kebanyakan rumah2 mereka itu jarang sekali yg berada dikampung.. kebanyakan di apartemen2 dan perumahan mewah serta pinggir jalan yg harganya tentu saja sangat mahal.. sedangkan yg kita lihat para pemudanya jarang terlihat bekerja...terus ujug2 tuanya sdh punya bisnis sendiri, rumah mewah(untuk ukuran masyarakat kebanyakan)serta mobil ..
      darimana asalnya uang mereka tsb...

  • @gerryputra4421
    @gerryputra4421 3 месяца назад +1

    Padahal Madura juga pandai banget berdagang loh, tapi kenapa kaya mentok gitu GK bisa terus bertumbuh jadi perusahaan besar

  • @romimulya9059
    @romimulya9059 3 месяца назад

    Mayoritas bisa di percaya, Tidak mempunyai hasrat untuk melakukan tindakan tdk terpuji.

  • @Stunting5
    @Stunting5 3 месяца назад +6

    Kebanyakan stereotip orang China atau Chindo jeleknya itu pelit, sangat perhitungan, mereka merayakan Imlek aja bilangnya gong xi fa chai, tau kan artinya apa, semoga kamu kaya, tetapi bagusnya mereka ulet

    • @rendyazha4315
      @rendyazha4315 3 месяца назад +1

      Buktinya?

    • @Stunting5
      @Stunting5 3 месяца назад

      ​@@rendyazha4315tanya aja karyawan yg bossnya china

  • @AhmadKhoirul-nv3dv
    @AhmadKhoirul-nv3dv 29 дней назад

    Awalnya karena pembatasan oleh orde baru yang justru membuat orang tionghoa membuat usaha

  • @Johannesanwar
    @Johannesanwar 3 месяца назад +6

    Karena mau jadi pejabat ga bisa. Jadi pns jg susah, jd polisi jg susah. Yah mau ga mau dagang sajalah

    • @minyaksayur
      @minyaksayur 3 месяца назад +4

      Jangan lupa ke ptn aja ampir nga bisa kecuali genius, musti 90% ke atas, bener bener di jepit sampe akademis juga nga bisa.

  • @fadjaruddinbinsaid7762
    @fadjaruddinbinsaid7762 3 месяца назад

    Karena mereka pandai menangkap peluang..dan ulet serta pantang menyerah..apa yg jadi kebutuhan orang banyak seperti rokok..mie instan.. kebutuhan rumah tangga... seperti sabun, deterjen dst.. mereka buat..jadi ndak heran kalo mereka jadi milyuner..terus mereka itu kalo masih miskin..makannya sangat sederhana sekali.. karena saya punya tetangga banyak orang Tionghoanya..baru setelah kaya mereka mau makan enak.. lain dengan orang kita..yg paling dasar adalah prinsip hidup.. kebanyakan prinsip hidup orang Indonesia itu...hidup harus dinikmati..makan ndak makan kumpul..Urip kok digawe susah dst ..
    Tapi kalau kita mau teliti sebenarnya orang Tionghoa yg jadi milyuner bisa dihitung dengan tangan sisanya barang kali sama dengan orang awam kebanyakan..
    Yg jadi pertanyaan saya..coba kalian semua perhatikan dilingkungan kalian kebanyakan yg kerja adalah orang pribumi.. orang Tionghoa yg kerja biasanya mereka punya toko sendiri dan itupun yg kerja para orang tua.. dan tidak semua orang Tionghoa ketika berbisnis itu sukses.. banyak juga yg gagal..
    Mereka kalo kerja ndak mau jadi buruh atau pegawai orang pribumi...kerja kasaran semuanya orang pribumi..

  • @dhodyprasetya3679
    @dhodyprasetya3679 Месяц назад +1

    Bisnis atau dagang adalah pekerjaan mulia asal tidak untuk menutupi perilaku kolusi morotin anggaran negara dengan kedok tender.. di samping itu jangan pula buka toko buat nutupi kebiasaan judi online dan bisnis2 ilegal ya...duitnya bamyak tokonya sepi ntar dikira pake pesugihan padahal duitnya dr judi online...bahaya kan..😂😂😂

  • @alridlf
    @alridlf 3 месяца назад +7

    Nah kbalikan dri org indonesia dong, klo gk kerja atau punya seragam mah gk sukses, tukang goreng yg punya omset 1 gerobak 1 hari 500K - 1000K 1 hari klo berdiri sama ASN yg baju coklat pasti org lebih mandang seragam coklat lebih sukses 😆

  • @kucchingciwi
    @kucchingciwi 3 месяца назад +2

    cerita sedikit, punya boss slalu org tionghoa..ane perhatiin punya kesamaan, ga ada kata ga bisa buat mreka sblm dicoba smpe bisa.

    • @user-xq6jq2hl9r
      @user-xq6jq2hl9r 3 месяца назад +1

      Sama kayak partner bisnis ku pemikirannya selalu kayak gitu

  • @feliksandrea7258
    @feliksandrea7258 3 месяца назад +3

    Dr konten ini akan muncu komenl mindset denial , dan value diri seseorang tsb wkwkw

  • @siroeuns.9401
    @siroeuns.9401 Месяц назад +1

    Cerita dulu bosku royal bgt sama karyawan, mulai dr ultah dirayain,bikin fam get,lomba Agustusan,acara bukber,makan makan kalo tembus omset, tp semenjak byk penghianatan sekarang jdi ampas :(
    Kerja di full gebrakan, semua royal mulai di hapus, kecuali bukber sama fam get, di fam getpun hadiah mulai berkurang dan tmbh sedikit rewel ....
    Orang China paling ga suka sama orang ga Jujur, contohnya itu imbas segelintir org yg anjing, penerus baru yg datang kena dampaknya... Ga heran skrng 1-3 bulan udh ga kuat,agak kasian jg sama anak baru...tp itu hasil dr penghianatan.
    Jdi pesan tetaplah jujur sama bosmu.... Meskipun gaji belum sesuai yg kamu harapkan.

  • @kangagung22
    @kangagung22 3 месяца назад +1

    Beda sama orang lokal kalo ada tetangga atau orang sukses atau berhasil sirik dan berusaha menjatuhkan😂😂 emang gk punya jiwa kompetitif..kalo lebih suka pamer sama merendahkan kalo tertinggal menjatuhkan😂😂

  • @Ahmad_80085
    @Ahmad_80085 3 месяца назад

    Mantap bang

  • @mazurosidabutar1088
    @mazurosidabutar1088 3 месяца назад +3

    Krn mereka g sibuk demo dan memperdebatkan Agama

  • @djakfarPhD
    @djakfarPhD 3 месяца назад +2

    Orang Madura juga hobi berdagang

  • @rizkiir0096
    @rizkiir0096 3 месяца назад

    uda komplit di alqruan gan

  • @annasangjeomstore9427
    @annasangjeomstore9427 2 месяца назад +1

    Negara yg banyak chinesenya pasti maju ekonominya

  • @agussejahtera8027
    @agussejahtera8027 3 месяца назад +2

    👍

  • @azizanwar5436
    @azizanwar5436 Месяц назад +1

    Teh botol nyah kempes kelapa nyah ampar amparan kemaren banyak masih full tank

  • @ketanbakar2926
    @ketanbakar2926 2 месяца назад

    Kenapa China Banyak berdagang.. karena larangan pemerintah untuk berkarir di pemerintahan..
    Sekarang.. generasi saat ini..banyak yg jadi karyawan.. bahkan ada yg jadi pejabat

  • @willie7571
    @willie7571 16 дней назад

    Coba bahas rahasia pedagang minang juga min

  • @djakfarPhD
    @djakfarPhD 3 месяца назад +2

    Di mall Surabaya rata rata costumer nya China

  • @alvinjacob15001
    @alvinjacob15001 25 дней назад

    Dari kecil udah di ajarin berhemat sama orang tua. Di ajarin cara mengelola keuangan.

  • @Sulurransachannel1980
    @Sulurransachannel1980 2 месяца назад

    kapan kita selalu takut untuk memulai, salam pemula

  • @bunghadi1356
    @bunghadi1356 3 месяца назад

    Karna mereka itu kaum minoritas. Dan para nenek morangnya dulu semuanya perantau, jadi mentalnya sangat kuat dan tangguh

  • @bakuliped908
    @bakuliped908 Месяц назад

    Warung madura mengikuti

  • @idowhatiwant253
    @idowhatiwant253 Месяц назад

    Aku menyebutnya "CINA THE TRADER"

  • @williamkangs6838
    @williamkangs6838 3 месяца назад +12

    etnis tionghoa dulu jaman orde lama di tekan gak bisa masuk TNI, dll, semuanya di tutup cuma di berikan saja kesempatan buat berdagang itulah kenapa kami kebanyakan jadi pedagang....

    • @Randiharli
      @Randiharli 3 месяца назад

      Pantas aja gak ada TNI polri dari orng tionhoa

    • @Opopo.p
      @Opopo.p 2 месяца назад +1

      Salut sama orang2 tionghoa...meskipun mereka disini ibarat merantau taapi masih ada sopan dan santunnya...gak seperti Oramg Arab Yaman..karakter orang yaman kasar dan minim Odab Sopan santun

  • @AlhaSibu-bp5mp
    @AlhaSibu-bp5mp 17 дней назад

    Hadir dari sumsel musirawas..

  • @SawargiChannel91
    @SawargiChannel91 2 месяца назад

    🎉

  • @hadinasar
    @hadinasar 2 месяца назад

    Sedekah Pangkal kaya.

  • @budimansyah8952
    @budimansyah8952 3 месяца назад +1

    Karena orang Tionghoa tidak di Terima kerja di Indonesia, ada sih tapi posisi nya biasanya tinggi.

  • @KelasEkonomi-53
    @KelasEkonomi-53 Месяц назад +1

    SIP