TIDAK HANYA KRISTEN ATEIS PUN TERTARIK BACA AL-QUR'AN

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 сен 2024
  • #ayatunaambassador #quran
    Sebagai seorang Ateis, Jenna tidak bisa menyembunyikan kegembiraannya saat mempelajari Alquran.
    Jenna menuturkan bahwa dulu ia pernah mempelajari agama Kristen namun ia mendapati banyak pertanyaan tak terjawab dalam agama tersebut.
    -------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Комментарии • 536

  • @djoks9776
    @djoks9776 10 месяцев назад +20

    Aneh.. sudah gak percaya Tuhan tapi bahas tentang kitab suci..

    • @ayatunaambassador
      @ayatunaambassador  10 месяцев назад +132

      Sebentar, sebentar, memang orang yang tidak percaya Tuhan tidak boleh bahas dan mempelajari kitab suci? Sejak kapan ada aturan demikian?
      Seorang yang literasinya bagus, pikirannya terbuka, wawasannya luas wajar saja jika dia merasa penasaran dengan suatu yang baru. Termasuk kitab suci.
      Lagian dia jadi Ateis setelah belajar Kristen. Disamping itu menjadi Ateis bukan status yang permanen.

    • @DaniSC_l1
      @DaniSC_l1 10 месяцев назад +42

      emg napa bang, gk boleh? emg kalo kamu orang Indonesia kamu gk boleh mempelajari budaya negara lain? kan gk gitu bang, pemikiran lu dangkal amat

    • @DanieEko-kz1im
      @DanieEko-kz1im 10 месяцев назад +33

      ​@@ayatunaambassadorsetuju.lgian mungkin yg dulunya tidak percaya bukan berarti selama nya tidak percaya.ibarat orang salah,bukan berarti selamanya dalam hidup nya kan berbuat salah.orang yg jahat/buruk kelakuan nya.bukan berarti selama nya tidak akan berbuat baik.selagi masih punya hati n pikiran.org yg masih hidup kemungkinan masih bisa berubah.asalkan mau berpikir suatu saat pasti akan menemukan kebenaran.kecuali kalo hati dan pikiran nya sudah di kunci dan di btakan oleh sesuatu...

    • @KengKeng-v6k
      @KengKeng-v6k 10 месяцев назад +65

      Sayapun dulunya kristen.... buktinya sampai saat ini saya masih sering baca Alkitab.... dan selama saya pelajari AlQuran saya tidak pernah dapat paksaan dari orang² muslim manapun agar saya percaya ajaran islam, atau paksaan agar saya masuk islam.... saya membuat saya ingin baca AlQuran awalnya hanya karena ingin tau.... dulu saya salah satu orang yang paling benci Islam, bahkan tujuan saya pelajari AlQuran salah satunya untuk mencari letak salah AlQuran.... justru kalau kita tidak mengetahui ajaran agama orang lain malah kita hanya bisa dibodohi dan akan tetap bodoh karena tidak tau apa².....

    • @alivinamel1168
      @alivinamel1168 10 месяцев назад +16

      Tapi yg lebih aneh dan menyedih kan itu bang orang yg percaya Tuhan tapi tak pernah membahas kota suci alias memperlakari nya ...

  • @KengKeng-v6k
    @KengKeng-v6k 10 месяцев назад +35

    Ayo.... yang belum baca AlQuran, yang belum tau isi AlQuran.... luangkan waktu untuk membacanya.... anda tidak perlu menjadi seorang muslim.... anda cukup pikirkan apa yang tertulis didalam AlQuran.... Islam tidak akan memaksamu menjadi seorang muslim.

  • @hachinoban7206
    @hachinoban7206 10 месяцев назад +58

    Ayat terakhir Al-Baqarah memang yang terbaik dalam memahami pelajaran hidup. Ayat yang pasti selalu dibaca dalam wirid.

  • @Atif-Dost
    @Atif-Dost 10 месяцев назад +22

    WOW not only she is reading but taking notes in detail page after page. Amazing!

  • @wongjowo7361
    @wongjowo7361 10 месяцев назад +137

    Ya Alloh Gadis ini sangat cerdas, sampai sebegitunya dia mempelajari Al Qur'an.. Dia menjelaskan secara terstuktur.. Dia menjelaskan Alloh memberi pilihan " Lakukan dan jika kamu tidak bisa.. Lakukan ini.. Yg berarti Alloh tidak membebani kita diluar kemampuan kita... Atau yg biasa kita ucapkan "Alloh tidak akan memberi cobaan di luar kemampuan kita.." Subhanallah.

    • @muhammadkhohartemboro2483
      @muhammadkhohartemboro2483 10 месяцев назад +8

      Smoga Allah memberinya Hidayah untuk menjadi seorang yg beriman. Aamiiin...

    • @akhmadfahrudin2571
      @akhmadfahrudin2571 9 месяцев назад +4

      Kita kalo baca Al-Qur'an juga gitu kok. Coba deh baca Al-Qur'an. Ada banyak hal-hal yang baru kita tahu dari Al-Qur'an. Lepaskan diri dari perkataan ulama. Singkirkan itu dulu. & Mulailah membaca Al-Qur'an tanpa dicampuri perkataan siapapun dalam memahaminya. Maka kamu akan menemukan hal-hal luar biasa yang menunjukkan keMahaLembutan Allah. Banyak ulama yang lebih fokus terhadap hadist belaka, & meninggalkan Al-Qur'an. Sehingga kelembutan Al-Qur'an terkekang oleh hadist yang lebih diutamakan oleh sebagian ulama, dibanding Al-Qur'an sendiri.

    • @pristi6285
      @pristi6285 9 месяцев назад +2

      Memang dalam Al Qur'an ada ayat yang mana Allah menyebut bagi orang-orang yang berfikir....
      Makanya kebanyakan orang-orang cerdas jika sudah mempelajari Al Qur'an mereka akan menerima kebenaran dari Allah.

    • @ibnusarata
      @ibnusarata 9 месяцев назад +1

      ​@@akhmadfahrudin2571ngarang😅, mana ada had its yg brlawanan dgn Al Quran. Justru hadits datang untung menjelaskan apa yg tdk dijlaskan dalm Al Quran.

    • @akhmadfahrudin2571
      @akhmadfahrudin2571 9 месяцев назад +1

      @@ibnusarata nggak gitu konsepnya. Hadist itu hanya contoh praktek yang sangat terikat dengan situasi & kondisi saat itu. Sedangkan Al-Qur'an adalah sumber segala kondisi baik yang ada di hadist, maupun tidak. Hadist itu lebih khusus dalam artian lebih sempit dibanding Al-Qur'an. Sedangkan Al-Qur'an itu lebih luas karena selalu memberikan solusi untuk semua kondisi & zaman.
      Pasti jarang baca Al-Qur'an & Hadits. Coba deh. Yuk baca Al-Qur'an & Hadist tiap hari minimal 10 ayat & 10 hadist tiap hari. Kamu bakal menemukan banyaknya hadist & ayat yang bertentangan. Yuk! Aku ngajak kamu nih.

  • @insancendikia9621
    @insancendikia9621 10 месяцев назад +13

    Masyaa Allah, saya justru mendapat pencerahan dari gadis ini (walaupun dia belum muslimah) bahwa Allah selalu memberikan pilihan dan keringanan untuk kita; dan itu ditemukan dalam beberapa ayatdal Al-Qur'an, masyaa Allah; semoga Allah merahmatinya dan memberinya hidayah untuk memeluk Islam, aaamiiiin

  • @KengKeng-v6k
    @KengKeng-v6k 10 месяцев назад +6

    Tidak perlu jauh-jauh mereka disana..... dinegara kita sendiri masih banyak orang-orang yang salah paham dengan ajaran Islam.... hanya karena mereka sudah terlanjut mempercayai omongan orang-orang yang membenci Islam.... mungkin ada baiknya mereka mencoba mencari tau sendiri dan memikirkan apa-apa saja yang tertulisa didalam AlQuran tanpa mendahulukan perkataan orang lain tentang kejelekkan ajaran Islam. Tidak ada salahnya mereka membaca AlQuran dan merekapun tidak perlu menjadi Muslim setelah membacanya.... Islam pun tidak akan memaksanya menjadi seorang muslim.

  • @iforsa
    @iforsa 10 месяцев назад +18

    Alhamdulillah ikut merasa senang... Muliakan dan bahagiakan semua umat muslim di seluruh dunia ya Allah 🙏

  • @ikrarsetya
    @ikrarsetya 10 месяцев назад +6

    Jujur saja yg dia baca semua sdh saya ketahui, tapi mendengarkan kembali tetap itu suatu keindahan yg tiada tara

  • @febyrizki9941
    @febyrizki9941 10 месяцев назад +3

    Menarik bgt mengenai tema yg dibahas nya, tentang Allah tdk membebani hambanya melebihi kesanggupan nya.

  • @MuhammadFadli-ly5nw
    @MuhammadFadli-ly5nw 10 месяцев назад +55

    Allahu rabbi... Dengan tertutupnya mata saudara kita disana, terbukalah mata mata orang orang diluar sana untuk mengetahui lebih dalam apa itu islam. Kenapa para syuhada bisa sampai seperti itu? agama apa yang mereka anut. Alhamdulillah Alhamdulillah
    Saya juga lihat semakin banyak viral gerakan trend membaca al Qur'an
    Semoga dunia Barat semakin banyak yang mengerti apa arti Islam sesungguhnya
    Ntuk channel ini teruslah buat video video genre seperti ini...

  • @SunartoNarto-m3v
    @SunartoNarto-m3v 10 месяцев назад +5

    Masya Allah

  • @andiferdhian9649
    @andiferdhian9649 9 месяцев назад +2

    jadi malu sebagai seorang Muslim yang mempelajari Alquran, Sunnah dan mengetahui ayat2 yang disampaikan tapi belum mampu menyimpulkan sebaik wanita ini. benar-benar jadi pelajaran berharga.

  • @nitamaura7890
    @nitamaura7890 8 месяцев назад

    Masyaallah. Islam penuh dengan solusi jika kita mau mencari jawaban segala persolan hidup. Saya muslim dari lahir punya pengalaman Allah menerima tobat saya dan itu luar biasa mudahnya. Bener" di dekatkan dengan orang" support dan di jauhkan dengan teman" yg selama ini toxic isinya maksiat. Masyaallah saya doakan juga semoga siapapun hamba-Nya yg ingin hidup lebih baik dan berkah di jalan-Nya segera di terima tobatnya.

  • @alidarwish6805
    @alidarwish6805 9 месяцев назад +1

    May Allah bless you , protect you from all evils , and keep you on the right path , Insha'Allah . Hajj Ali

  • @Cafe_Mikrochip
    @Cafe_Mikrochip 10 месяцев назад +1

    Mudah2an melalui video ini makin banyak yang membaca Alquran sehingga bisa mendapat petunjuk 😊

  • @AbdulRahman-nd5gw
    @AbdulRahman-nd5gw 10 месяцев назад

    Orang yg cerdas akalnya sahaja yg boleh memahami Qur'an dan Islam. Ku pohon kehaderat Allah taala semoga dibukakan pintu hidayah dan inayah Islam utk saudari ini. Insyaallah.🤲🤲🤲

  • @Rhaka-Mt12
    @Rhaka-Mt12 10 месяцев назад +1

    Bismillahirrahmanirrahim... Allahu Akbar 🤲 🇮🇩🇵🇸

  • @benywayne8682
    @benywayne8682 9 месяцев назад

    😭 tulisannya bagus , dari cara dia bicara dia terlihat bahagia seperti abis nemuin harta Karun 🙏 massa Allah ♥️

  • @tukangekonomi9827
    @tukangekonomi9827 10 месяцев назад

    MasyaAllah, Mudah2an hidayah Allah SWT segera utk wanita ini dan semoga keberkahan dan keistiqomahan senantiasa utk dia. Aaminn. Ya Mu qallibal qulub tsabit qalbi 'alaa diiniq. Aaminn.

  • @estrisari
    @estrisari 10 месяцев назад

    MasyaAllah, dia lebih baik dalam memahami tafsir Quran. Allahumma barik.
    Bismillah Allah beri dia hidayah, bahagia dunia akhirat.

  • @erlanggadio2136
    @erlanggadio2136 9 месяцев назад

    Maha benar Allah dgn firman Nya, tetaplah dlm barisan Tauhid, lihat matanya begitu bersemangat ketika dia tau kebenaran Alquran

  • @ahwanagus7910
    @ahwanagus7910 10 месяцев назад

    Masya Allah
    Serasa mendengar tausiah dari orang yg berilmu ttg Islam

  • @anggizen
    @anggizen 9 месяцев назад

    Sorot mata yg memperlihatkan kekaguman pada Allah dan Alquran masyaa Allah.. smg dapat hidayaj mba nya aamiinn

  • @budiharyanto7074
    @budiharyanto7074 10 месяцев назад

    Masya Allah begitu menghayati sekali setiap ayat yg di bacanya

  • @sae9320
    @sae9320 10 месяцев назад +1

    Ayo ayo yg ngaku muslim tapi tidak pernah baca Qur'an dan makna nya
    Mulai lah membaca dengan makna nya supaya kita bisa mengambil pelajaran

  • @MichaelJohn06
    @MichaelJohn06 10 месяцев назад

    Sungguh luar biasa, gadis ini sangat cerdas dan berpengetahuan luas, semoga lekas mendapatkan hidayah dan menjadi mualaf. Aamiin Ya Allah.
    NB : Kepada bule cantik ini, nanti siap2 abang lamar yach, abang lagi cari istri bule nich yg mau mempelajarI agama Islam lebih mendalam). 😇

  • @azzabd5313
    @azzabd5313 9 месяцев назад

    wowww!! ..salute u my lady! ..Allah will guide u to the true path! ..not goin to be easy ..but u'll make it baby!! ..Alhamdulillah & Allahuakbar!!

  • @SikecilImutbgt
    @SikecilImutbgt 9 месяцев назад

    Sama kaya saya ayat favorit " Allah tidakk akan menguji hambanya, diluar batas kemampuannya. "

  • @jemiraspati6751
    @jemiraspati6751 9 месяцев назад

    wanita cerdas... insyaAlloh mereka yg mw berfikir akan menemukan kebenaran dlm AL Qur'an.. aamiin

  • @atodidakart7791
    @atodidakart7791 10 месяцев назад +1

    Subhanallah walhamdulillah laailaahaillallaah AllahuAkbar ☝️❤❤❤

  • @ardihaza7770
    @ardihaza7770 9 месяцев назад

    Bila hati terbuka baca Al-qur'an..insyaallah taufiq dan hidayah akan mampir ke diri kita..Aamiin.

  • @Indah-ze4co
    @Indah-ze4co 10 месяцев назад

    MashaAllah Mba... Saya aja ngga pernah sampai kepikiran njelimet begitu... Baca tarjim tafsir Iya, tapi ya udah 😢 Betapa Anda sangat beruntung dikaruniai rasa ingin tahu, rasa ingin belajar, semangat mencatat menelaah.. Semoga Allah SubhanAllahu wata'ala juga mengkaruniaimu hidayah ya... Aamiin Allohumma Aamiin 🤲

  • @nanasuki2687
    @nanasuki2687 10 месяцев назад

    Masya Allah...
    Alhamdulillah...
    Allahu Akbar... semoga Allah SWT segera memberikan petunjuk Nya... Taufik Hidayah... serta Rahmat Nya.. Aamiin Yaa Robbalallamin...❤

  • @fr8963
    @fr8963 10 месяцев назад

    Memang seperti itulah islam. Bagi orang awam yang non-muslim/muslim yang kurang taat. Sholat aja dikira berat
    5x sehari. Padahal itu sangat mudah, tidak memakan banyak waktu. Klo gk bisa on time, gpp yang penting tunaikan karna lebih baik telat daripada tidak dilakukan.
    Apabila ada kondisi khusus yg menyulikan sholat dengan sempurna (dengan berdiri), sholatlah dengan duduk, apabila gk bisa juga berbaringlah. Apabila berbaring masih susah. Cukup dengan niat dan bacaan dengan khusyuk (mungkin dalam kasus stroke total dimana gk bisa menggerakkan anggota badan sedikitpun)
    Dan banyak lagi kemudahan sholat yg bisa kita dapatkan kalau kondisi tidak memungkinkan.
    Jadi, bagi orang muslim. Selalu laksanakanlah sholatmu, jgn beralasan ini itu. Cukup lalukan dengan semampumu & dengan niat untuk Allah SWT.

  • @sukmabidari7347
    @sukmabidari7347 10 месяцев назад

    Kamu gadis cerdas baik hati,Alloh maha pengasih,penyayang,pengampun,maka kamu pasti hambanya yg baik

  • @leodonsem7514
    @leodonsem7514 9 месяцев назад

    Rahmat sesungguhnya begitu indah ❤

  • @natasyaadelya1108
    @natasyaadelya1108 9 месяцев назад

    Semoga Allah SWT segera memberikan hidayahnya pada saudari ini dan Rahmat Nya kepada kita semua, amin ya rabbal alamin

  • @AbdulRahman-do5uh
    @AbdulRahman-do5uh 10 месяцев назад

    Ya, sesunggunya islam itu mudah tpi tidak boleh di permudah, allah huakbar.

  • @amirrudin254
    @amirrudin254 10 месяцев назад +1

    atheis itu baru setengah sahadat, merka "bersaksi tidk ada tuhan", tinggal di tambah dua kalimat lagi, yaitu "kecuali Alloh" sdh jadi ISLAM!!!

  • @ahmadfaozi-xb4kw
    @ahmadfaozi-xb4kw 9 месяцев назад

    Alhamdulillah , sudah senangempelajari Al quran

  • @oktaroza651
    @oktaroza651 9 месяцев назад

    1 Korintus 14:33
    Tuhan tifak memghendaki kebingungan
    Al-Baqarah 286
    Al-Insyirah 5-8
    Dll...
    Allah memberikan banyak kemudahan

  • @mamunmamun4695
    @mamunmamun4695 10 месяцев назад

    Malu rasanya kita yg jls Islam dari dulu belum pernah membaca dan mengkaji serta mencatat sedemikian rupa. Semoga kita ditetapkan iman dan islam dan cinta membaca Qur'an serta mengamalkannya

  • @iamfiqi
    @iamfiqi 10 месяцев назад

    “Manusia adalah makhluk yg bisa membuat pilihan, oleh karenanya Tuhan membuat surga & neraka.” -dr. jeffrey Lang

  • @byzenmeta7322
    @byzenmeta7322 3 месяца назад

    Islam itu agama simple bagi orang yang benar benar mengharap kebenaran bukan menuruti hawa nafsunya.....🎉🎉🎉🎉🎉

  • @BropitTV
    @BropitTV 9 месяцев назад

    Teruslah buat video genre sprti ini saudara, krn saya sllu download video2 yg modelan menggugah hati dri chanel siapapun untk saya share di media sosial saya☝️👍💪❤

  • @zeropoint4750
    @zeropoint4750 9 месяцев назад

    Manusia punya hak kebebasan...mau baik/buruk..tergantung individu.
    Anda baru tahu akan hal itu...memang indahkan.

  • @irzafani9484
    @irzafani9484 16 дней назад

    Ateis sebetulnya sudah bersyahadat separuh, mengakui "tidak ada tuhan".tinggal dilanjutkan separuh lagi "selain Allah,dan Muhammad utusan Allah"..semoga mbaknya dapat hidayah islam..❤

  • @mahardypurnama2885
    @mahardypurnama2885 10 месяцев назад

    Gadis ini klo masuk islam dan belajar islam lebih baik insyaallah bs jadi da'iyah yg hebat. Dia cerdas.

  • @achmaddjamaludin8321
    @achmaddjamaludin8321 10 месяцев назад

    MASYA ALLAH..Semoga ALLAH berikan hidayah Nya

  • @maimunahmohamed9905
    @maimunahmohamed9905 9 месяцев назад

    ❤ISLAM ITU SANGAT INDAH❤

  • @kristiantosetiawan5648
    @kristiantosetiawan5648 9 месяцев назад

    Wanita atheis amerika ini tersentuh syari'at Allah yang ada kemudahannya yaitu disebut "Rukhshah" oleh Rasulullah saw pada suatu hadits shahihnya, dan tersentuh kebijaksanaan Allah dengan sarung jubahNya seperti Al 'Akram dan Dzul Jalali wal 'Ikram yang menghendaki kebijakanNya kepada asbabun nuzul wahyuNya tersebut 🙏🏼, masya Allah, Alhamdulillah 🤲🏼.

  • @Bunofal0318
    @Bunofal0318 10 месяцев назад

    Subhanallah sy seorang muslim dari seorang etheis sy belajar kembali makna dalam Al-Qur'an 🤍🤍

  • @idp8032
    @idp8032 10 месяцев назад

    Beautiful n smart Alhamdulillah ❤

  • @Midah-iz8kt
    @Midah-iz8kt 10 месяцев назад

    Allah sangat maha lembut kepada makhluknya

  • @rhinchanchannel9749
    @rhinchanchannel9749 10 месяцев назад

    Kelihatan sekali kalau dia benar-benar memperhatikan ayat demi ayat dan memikirkan maksudnya. Bahkan bisa menyimpulkan bahwa Allah sesungguhnya memberikan pilihan bagi kita dalam pelaksanaan suatu ibadah agar dimudahkan. Tapi kita muslim sejak lahirlah justru yang betul-betul lalai meng-kaji Al Qur'an dan meresapi ayat demi ayat yang Allah sampaikan 😢

  • @MEdwan-ri2df
    @MEdwan-ri2df 6 месяцев назад

    Great lady, May Allah guide to his Light

  • @asalaja2161
    @asalaja2161 9 месяцев назад

    Berakal lalu beriman, semoga Allah swt beri hidayah Aamiin

  • @nindaartofficial
    @nindaartofficial 9 месяцев назад

    Semoga Allah beri hidayah agar masuk islam amiin❤.

  • @karoreno
    @karoreno 10 месяцев назад

    Wuih mantap. Bikin catatan ringkasan sendiri. Yg Islam dri lahir aj kalah rajin

  • @mdsha4370
    @mdsha4370 10 месяцев назад

    Dia belum temui Ayat yang memberitahu "Allah hanya menerima Islam sebagai agama yang benar"..

  • @cruiserlegend0797
    @cruiserlegend0797 9 месяцев назад

    Semoga saudari kita ini mendapat petunjuk dan hidayah dari Allah SWT.. Aamiin

  • @fajrinhamid9682
    @fajrinhamid9682 10 месяцев назад

    Kadang dari Non Muslim atau Muallaf cara mereka mempelajari Islam membuat pengetahuan kita bertambah. Padahal ayat2 itu sudah pernah kita dengar dan baca tapi cara kita menganalisis ayat Alquran mash sangat2 kurang...

  • @Sayuti01-o7d
    @Sayuti01-o7d 10 месяцев назад

    Maka nikmat tuhan mana lagi yg kamu dustakan...

  • @savitrizoheb1790
    @savitrizoheb1790 9 месяцев назад

    ALHUMDU LILLAH SISTER, GOD BLESS YOU

  • @waterfrost9968
    @waterfrost9968 9 месяцев назад

    Maasya Allah, semoga hidayah masuk ke hati mu my sister

  • @muhamir7467
    @muhamir7467 7 месяцев назад

    Masya Allah,,,

  • @testing5285
    @testing5285 9 месяцев назад

    setiap musibah yang berlaku..mesti ada hikmah sebaliknya.semakin islam di tindas makin ramai yang memeluk islam.percayalah itu fakta.

  • @meehzemeza7061
    @meehzemeza7061 10 месяцев назад

    Alhamdulillah🤲

  • @LearningQuran15
    @LearningQuran15 9 месяцев назад

    Masyaallah...🙏👍

  • @jamaludin6596
    @jamaludin6596 10 месяцев назад

    Alquran tidak ada keraguan di dalam nya..maha benar alloh dg segala firman nya

  • @YouOnUsPath
    @YouOnUsPath 9 месяцев назад

    Kuliah tentang penjelasan itu pernah dilakukan juga oleh mantan ateis yaitu Prof. Jeffrey Lang dan beliau menjelaskan dengan sangat sistematis, maklum profesor matematika.

  • @buzan.untung
    @buzan.untung 8 месяцев назад

    MaaSyaaAllah

  • @01jinfreaks
    @01jinfreaks 10 месяцев назад

    Sebenarnya byk dr ateis bukan krn agama akan mengekangnya dr kebebasan kesenangan dunia, atau sama sekali ga percaya tp krn pemikiran mereka yg sangat kritis & ga ada jawaban yg bisa memuaskan keponya mereka.

  • @irfananshari1610
    @irfananshari1610 9 месяцев назад

    Sebagai tambahan, dari pembahasan dia tentang surat ke-2 (Al-Baqarah) ada juga hal yang menarik.
    Khususnya tentang kisah Adam dan Hawa serta keterusiran mereka dari Surga.
    Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
    فَاَ زَلَّهُمَا الشَّيْطٰنُ عَنْهَا فَاَ خْرَجَهُمَا مِمَّا كَا نَا فِيْهِ ۖ وَقُلْنَا اهْبِطُوْا بَعْضُكُمْ لِبَعْضٍ عَدُوٌّ ۚ وَلَـكُمْ فِى الْاَ رْضِ مُسْتَقَرٌّ وَّمَتَا عٌ اِلٰى حِيْنٍ
    "Lalu, setan memerdayakan keduanya dari surga sehingga keduanya dikeluarkan dari (segala kenikmatan) ketika keduanya di sana (surga). Dan Kami berfirman, "Turunlah kamu! Sebagian kamu menjadi musuh bagi yang lain. Dan bagi kamu ada tempat tinggal dan kesenangan di bumi sampai waktu yang ditentukan.""
    (QS. Al-Baqarah 2: Ayat 36)
    Dari ayat tersebut dapat kita tarik kesimpulan bahwa yang terpedaya dan berdosa itu adalah kedua oknum (Adam dan Hawa).
    Hal ini berbeda dengan penceritaan dalam injil, dimana pendosanya adalah Hawa dan Adam ikut berdosa karena dibujuk oleh Hawa.
    Hal ini misalnya ada pada Kitab Kejadian 3:6 :
    "Perempuan itu melihat, bahwa buah pohon itu baik untuk dimakan dan sedap kelihatannya, lagipula pohon itu menarik hati karena memberi pengertian. Lalu ia mengambil dari buahnya dan dimakannya dan diberikannya juga kepada suaminya yang bersama-sama dengan dia, dan suaminyapun memakannya."
    Hal ini menjadi preseden buruk dimana sempat di suatu masa para perempuan (yang direpresentasikan oleh Hawa) dibully dan dilecehkan oleh kaum Kristiani karena dianggap sebagai penyebab dosa awal dan keterusiran dari surga.
    Hal ini berbeda dengan penceritaan Al-Qur'an yang menyebutkan bahwa dosa dan keterusiran adalah konsekuensi dari dosa keduanya (Adam dan Hawa). Bukan hanya salah Hawa (pihak perempuan).
    Wallahu 'alam bish-shawwab

  • @shahrizalhamid6040
    @shahrizalhamid6040 10 месяцев назад

    This is why ALLAH other names or attributes is THE MOST COMPASSION, THE MOST MERCIFUL.

  • @wahyususanto6242
    @wahyususanto6242 8 месяцев назад

    Rata2 ateis emang cerdas...saking cerdasnya semua pakai logika..makanya mereka gk percya tuhan krena saking pakai logika😊

  • @sgchannel23
    @sgchannel23 3 месяца назад

    Maasya Alloh tabarokallah

  • @JESUS_SUJUD
    @JESUS_SUJUD 10 месяцев назад

    Semoga segera bersyahadat 🤲❤️

  • @FasyahFadhilahMuhammad-xv2me
    @FasyahFadhilahMuhammad-xv2me 9 месяцев назад

    Inilah yang di takutkan oleh bapak gereja jika jemaat nya mulai membaca Alquran,,,,, karena Alquran akan merubah pemikiran mereka tentang Tuhan dan doktrin gereja,,,,,

  • @gunarsagerry3502
    @gunarsagerry3502 10 месяцев назад

    Orang yg membaca Al Qur'an dgn tujuan mencari petunjuk, Maja akan Allah subhanahuwata'ala mudahkan.
    Sebaliknya, orang yg mencari cari kesalahan dalam Al Qur'an, Maja akan Allah subhanahuwata'ala bingungkan.

  • @hiitsme8499
    @hiitsme8499 10 месяцев назад

    It is beautiful.. just find the solution not the problems

  • @dewilingga4816
    @dewilingga4816 9 месяцев назад

    Maa syaa allah..

  • @silentmoon6742
    @silentmoon6742 9 месяцев назад

    Prayer for Health
    "The advantage of prayer compared to other movements is that in prayer we move more of our body parts, including our toes and hands," he explained. The benefits of prayer movements for physical health in the takbiratul ihram part are that they are able to improve blood flow, lymph and arm muscle strength.

  • @ekahamidhamid7514
    @ekahamidhamid7514 9 месяцев назад

    Dia sering baca makanya dia pintar, skrg umat Islam terbesar di Indonesia malah meninggalkan Al-Qur'an lucunya negeri ini

  • @ahkkomreuh4017
    @ahkkomreuh4017 10 месяцев назад +1

    Semoga Allah membukakan hidayah secepatnya.
    Anda baru setengah jalan.
    Kata Dr Zakir naik.
    Baru mengatakan tidak ada tuhan..
    Lanjutan nya.selain Allah.

  • @suromemggolo5321
    @suromemggolo5321 9 месяцев назад

    Jelas islam itu indah

  • @playerwarrior8532
    @playerwarrior8532 10 месяцев назад

    urusan Allah memberi hidayah kpd org yg dia kehendaki

  • @AheadZaxozaxo-et1xk
    @AheadZaxozaxo-et1xk 9 месяцев назад

    Thank you sister

  • @dendis09
    @dendis09 9 месяцев назад

    Wowwww islam menduniya islamm jadi agama mega topp ada apa dengan islam sama depan duniya akan berkibar bendera islamm

  • @Nr-mn6nf
    @Nr-mn6nf 9 месяцев назад

    TIADA TUHAN = Kapercayaan Atheis itu Setengah Benar😊
    SELAIN ALLAH = Dengan tambahan kalimat itu maka Atheis Sepenuhnya BENAR.
    Keyakinan Atheis (tiada tuhan) itu adalah setengah dari perjalanan (resume) mereka dalam mencari tuhan (Allah Swt).
    "Tiada Tuhan (patut disembah) Selain Allah Swt, dan Nabi Muhammad adalah Rasul Allah"

  • @keepstrong8530
    @keepstrong8530 Месяц назад

    Indahkan ISLAM, apakah msh dibantah?
    Semua ada solusinya di ISLAM, itu pasti!

  • @selomitaaurasoleha
    @selomitaaurasoleha 10 месяцев назад

    kebanyakan orang atheis itu cerdas dan selalu selektif dalam pencarian utk mencari kebenaran ketauhidtanya mencari tuhan utk diyakininya

  • @mirzaalmer8119
    @mirzaalmer8119 10 месяцев назад

    Ya Allah sang pembolak balik hati

  • @duniadans5848
    @duniadans5848 10 месяцев назад

    Allah maha mengetahui isi dari otak manusia. Ada yg jujur,ada juga hanya sekedar konten. Allah sajalah yang maha pengasih lagi maha mengetahui

  • @zidfamily
    @zidfamily 10 месяцев назад

    pada dasarnya manusia akan terus mencari kebenaran.. sadar atau tidak

  • @dartagnan7910
    @dartagnan7910 9 месяцев назад

    Begini gambaran kalo manusia pakek otaknya bener². Dia cari kebenaran sendiri dan berlandaskan akal,logika dan hati nuraninya. Makanya banyak org yg bilang kalo muallaf itu cerdas² karena emg gtu lah faktanya..!!!😂

  • @amchannel8556
    @amchannel8556 10 месяцев назад

    Masya allah semoga dapat hidayah

  • @erycahyadi4720
    @erycahyadi4720 2 месяца назад

    Ngebayangin kl cewek ini pake hijab gimana cantiknya ya😍😍❤️❤️

  • @mamasiah
    @mamasiah 10 месяцев назад

    Allah Akbar