KETIKA UJIAN HIDUP TERASA BEGITU BERAT || Ustadz Adi Hidayat

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 23 авг 2024
  • Inilah Dibalik Ujian Allah dan Cobaan Dalam Hidup
    Setiap anda mendapatkan ujian hidup dari Allah, kecuali
    1. tidak pernah Allah turunkan ujian kecuali kita mampu mengatasinya
    2. tidak pernah Allah turunkan ujian kecuali dibalik ujian itu ada solusi untuk mengatasinya
    3. tidak pernah Allah turunkan ujian kecuali sesuai dengan keadaan zamannya
    Narasumber : Ustadz Adi Hidayat
    CERAMAH USTADZ ADI HIDAYAT TENTANG UJIAN HIDUP :
    ⭐ Ketika mendapat cobaan dan ujian : • Hal Pertama Yang Harus...
    ⭐ Tingkatan ujian hidup : • 3 Level Tingkatan Ujia...
    ⭐Jika hanya itu yang kamu mampu maka bersabarlah : • Ujian Itu Hanya Kamu Y...
    ⭐Cobaan dan ujian hidup manusia : • Cobaan dan Ujian Hidup...
    #adihidayat #ceramahpendek #ustadzadihidayatterbaru #ujianhidup #cobaanhidup

Комментарии • 498

  • @jusmanitaita2334
    @jusmanitaita2334 Год назад +130

    alhamdulilah sy sudh 8 bulan ini selalu dpt ujian ush dgg sy selalu kurang cukup untuk biya hidup, sampai gk bs byr konrakan warung, mudah2han kedepan membaik, kalau sy gk setiap waktu menonton adi hidayat mungkin sy bs rapuh,

    • @gugunwibowo9954
      @gugunwibowo9954 11 месяцев назад +6

      Aamiin ya robbal'alamin

    • @user-on7gs2yq1c
      @user-on7gs2yq1c 11 месяцев назад

      @@gugunwibowo9954 6

    • @Muhammadtaufikali90
      @Muhammadtaufikali90 10 месяцев назад +9

      Memuliakan ulama atau guru itu mendapat berkah dari Allah subhanawata'ala... tidak salah dan alangkah baiknya kita menyebut ustadz Adi Hidayat daripada Adi Hidayat.. semoga kita sentiasa diberikan Allah hidayah petunjukNya dlm setiap langkah hidup kita.. aamiin 🤲🤲

    • @gefaali4545
      @gefaali4545 10 месяцев назад +1

      Sabar kak... Aamiin 🤲

    • @istitasya4230
      @istitasya4230 9 месяцев назад +5

      😢sedang di fase yg sama, kuatkan ya Allah

  • @kingtengkorak6601
    @kingtengkorak6601 Месяц назад +5

    Saya sedang sakit selama satu tahun ini, anak saya masih mondok di pesantren tahfizh quran, semoga kami bisa membiayainya sampai dia mengahafal quran sampai 30 juz, dan menjadi anak yang soleh, dan semoga saya bisa sembuh dari penyakit ini ya allah.

  • @SyahReza-hd9tf
    @SyahReza-hd9tf Месяц назад +12

    Kalo dah biasa itu nikmat loh. Saat kita di beri cobaan itu artinya kita di suruh Allah mampir terus curhat(doa) panjang lebar. Krn manusia doanya yg panjang biasanya cuman pas ada cobaan. Maaf ngaetik sambil nangis. Krn kita senantiasa lupa saat kita bahagia kepada nya.

    • @alfi-il7be
      @alfi-il7be 19 дней назад

      sama . jujur saya lebih rajin shalat karena sedang banyak ujian😂😂

  • @jafarsatu8309
    @jafarsatu8309 Месяц назад +7

    MasyaAlloh Allohumma barik Saya malalui ujian demi ujian selama 2thn suami kecelakaan pata tulang penyanggah leher anak yg k tiga sakit gejala lumpuh berkat pertolongan Alloh Alhamdulilah membaik keduanya , di uji lagi anak ke 2 kena tumor otak anak yg pertama blum bayar uang kuliahan 3x semester ,blum bisa bayar sekolah adik2nya mau masukin sekolah SD aja ga ada biaya hutangpun smakin banyak bahkan sampai ga ada yg di makan , trus belajar iklas tuk menjemput Ridhonya Alloh ,lebih mendekatkan diri kpada Alloh yg punya segalanya sering ikut kajian walaupun ujian blum ada solusinya Alhamdulilla hati tenang jalanin segala ujian yg d hadiahkan Alloh untukku dan keluarga

    • @SusiSusanti-qe9ti
      @SusiSusanti-qe9ti 19 дней назад +2

      Masyallah saya sedang kalut dan liat komentar ini, ternyata ada yang lebih berat ujiannya daripada saya 😭😭 semangat buu semoga Allah mengangkat derajat ibu dan keluarga 😭🤲🏻

  • @SriTiamah
    @SriTiamah 2 месяца назад +7

    Ya Alloh... Bantulah saya...
    Ujian ini sangatlah berat..
    Tolonglah ya Alloh,. Lunaskanlah semua utang2 hamba.. 😊

    • @johari122
      @johari122 Месяц назад

      Kita sama Pak....lg dapet ujian utang

    • @hamdigoldy3132
      @hamdigoldy3132 Месяц назад

      Sama...kena tipu berbentuk hutang

    • @johari122
      @johari122 Месяц назад

      @@SriTiamah sama Bu....posisi dimn ?

    • @mardiahdiah3578
      @mardiahdiah3578 10 дней назад

      Sama semoga Allah beri jalan keluar yang terbaik untuk putraku yang terjerat pijol semoga di beri kesabaran dan selalu berfikir mositif Aamiin

  • @sriharyatiharyati8652
    @sriharyatiharyati8652 19 дней назад +3

    Ya Allah, saya selalu diuji dengan penyakit yang datang silih berganti
    Kuatkan ya Allah, jangan sampai saya berputus asa
    Aamiin ya Rabb

  • @ismatulmaula8657
    @ismatulmaula8657 7 месяцев назад +32

    Bismillaah... semoga Allaah kuatkan semua tmn2 online, Allaah qobulkan sgla hajatnya...lunaskan hutangnya,luaskan rizkinya..😊

    • @nengs4ri
      @nengs4ri 5 месяцев назад

      Aamiin

    • @user-on5fl6hv9w
      @user-on5fl6hv9w 4 месяца назад

      Amin ya robal Alaminnn

    • @freepalestina162
      @freepalestina162 4 месяца назад

      Aamiin Ya Allah🤲🥺🇵🇸❤️✨

    • @imamsyafii322
      @imamsyafii322 2 месяца назад

      Aamiin

    • @user-wf8rk4oy9f
      @user-wf8rk4oy9f Месяц назад

      Amiin Allohuma Amiin Allohuma solli ala sayyidina Muhammad waala Ali sayidina Mukhamad 🤲🙏

  • @wahidahvivo6547
    @wahidahvivo6547 10 месяцев назад +11

    Ternyata tdk saya saja yg sdangnjalani ujian kpahitan, mudah2 qt smua bs d luluskan Allah dengan ujian2 nya aaamiiin

  • @habibtriwibowo59
    @habibtriwibowo59 Месяц назад +6

    Saya berdoa . Mudah mudahan yg sedang diuji Allah diberi keringanan ,kemudahan , dan segera diberi jalan keluar oleh Allah SWT. Aminnnn

  • @ratnautamiharomain7905
    @ratnautamiharomain7905 3 месяца назад +15

    Ujian saya dua putra saya meninggal...dan saya kena serangan jantung...ekonomi sedang tidak baik...semoga menjadi kifarat untuk saya sekeluarga...aamiin ya Rabb

  • @user-ev5gy1mt6d
    @user-ev5gy1mt6d 6 месяцев назад +26

    Ya allah ustad bgtu banyak cobaan yg sya alami slama ini🥺slama 10 thn pernikahan kami. kami di uji dgn tdak adanya keturanan. slama 10thn kami berobat kami habisan" sampai kami tdak punya apa" dan stalah kami brobat masya allah bukanya keturan yg kami dapat malah sya di uji dgn penyakit yg sangat berat😢ketika sya sdang berjuang untuk sembuh alhamdulillah allah kasi kami rezeki anak walaupun bukan dari rahim sya melalui ibu yg sangat mulia hatinya kala itu betapa senangnya hati kami😊 yg awalya sya sdah patah smangat dgn penyakit yg sya alami tpi dgn kehadiranya anaku kya ada smangat kekuatan baru betapa bahagianya kami😊sya mulai semanagt lgi berobat dgn harapan sya harus sembuh kasian anak sya lw sya terus"san sakit siapa yg akan merawat anak sya dan stelah hapir 2 bln kami merasakan kebahagian itu.kebahagian yg slama 10 thn kami tdak perna merasakanya kami di uji kembali allah mengambil anak kami yg baru 2bln umurnya😭😭ya allah sampai sgitunya engkau menguji kami.pak ustad saat ini pikiran kami lgi kacau badan kamii rasanya sdah tdak ada tenaga bahkan kami sdah tdak punya semangat😭😭😭

    • @shazmeenhashimshahrir8099
      @shazmeenhashimshahrir8099 6 месяцев назад +4

      😢😢semoga Allah mengangkat darjat tuan puan tinggi disisi Allah

    • @nurmadinah140
      @nurmadinah140 5 месяцев назад

      Kadang kalo bgini cobaan nya jadi ragu kebenaran ceramah uztads nya inimah nyiksa

    • @ranicristinajayanti7076
      @ranicristinajayanti7076 5 месяцев назад +3

      Ya Alloh bu. Betapa Alloh sangat menyanyangi jenengan dan keluarga, sehingga Alloh memberikan cobaan yg mungkin orang lain tidak akan mampu. Tetap percaya kepada Alloh, akan ada waktunya datang buah hati yg membanggakan dan mengangkat derajat dunia akhirat. Aamiin2 YRA

    • @nicegirl110
      @nicegirl110 4 месяца назад

      Ambil anak angkat lagi bu

    • @ziwallchannel
      @ziwallchannel 4 месяца назад +1

      saat ihklaz dan pasrah pada allah,, dsitu ada keajaiban allah

  • @bagassulistiyo7242
    @bagassulistiyo7242 8 месяцев назад +15

    Alhamdulillah saya diuji pekerjaan juga harta serta istri minta cerai... Tp Alhamdulillah saya sabar melewati semua dan selalu mendekatkan diri kepada Allah di setiap malam...
    Ternyata ALLAH membalas semua nya berkali" Lipat...bahkan lebih dari semua nya

    • @ariefalgibran6760
      @ariefalgibran6760 8 месяцев назад

      Mlkoollkmk
      mlmkmkmlmkkmmkllmlmpplkmmkk

    • @astyrahayuanggraini9739
      @astyrahayuanggraini9739 6 месяцев назад

      MasyaAllah...

    • @solihjogja9155
      @solihjogja9155 6 месяцев назад

      MashaAllah. Ini yg sedang ane alami...semoga Allah segera memberikan pertolongan.

    • @tinisari9562
      @tinisari9562 4 месяца назад

      Kita kuncinya sabar dan ikhlas tetap istiqomah pa

    • @tinisari9562
      @tinisari9562 4 месяца назад

      Kita trs lbih mendekatkan diri Allah

  • @angkatanfisabilillah1949
    @angkatanfisabilillah1949 2 месяца назад +3

    "Allah humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah Humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah Humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah Humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"
    "Allah humma Solli a'la Saiyidina Muhammad
    Wa a'la Ali Saiyidina Muhammad"

    • @suriadi500
      @suriadi500 2 месяца назад

      Sollu 'alan Nabiyy.. Sollu alaih

  • @user-kt8up4ym9g
    @user-kt8up4ym9g Год назад +10

    Yakinnn. Harus bisa kuat melewati. Semua ini. Ya allllahhhh. ..ampuni dosa dosaku. Kesalahan
    Di permudah jln rizki. Lunasi hutang ku .membahagaiakn orang tuaku ankkku. Y a alllahhh. Kesembuhannn. Ya allllahhhh😭😭😭😭😭

  • @user-zz7lv8ns4g
    @user-zz7lv8ns4g 2 месяца назад +4

    Ujian nggak selesai-selesai,belum selesai satunya datang ujian baru.di tengah kehancuran hidup kami .kami masih begitu yakin Allah akan menolong kami .walaupun sampai saat ini bukan pertolongan yang Allah datangkan . melainkan masalah baru .

    • @Andisugirman
      @Andisugirman Месяц назад

      Saya merasakan hal yg sama sampai saya berpikir apakah pertolongan allah akan datang atau allah membiarkan kita dan sengaja membiarkan kita seperti ini

  • @anjaniputri5351
    @anjaniputri5351 Год назад +15

    Bissmillah...keluarga saya sedang di beri ujian bertubi2. Smnga setelah ujian ujian ini terlewati akan ada hidayahnya. Berharao mijizat dtg. Aminnn

    • @kandoyokie2541
      @kandoyokie2541 Год назад

      Aamiin ya Allah

    • @anthoryan
      @anthoryan Год назад

      Aamiin.

    • @KireinaRhany
      @KireinaRhany Год назад

      Aamiinnn🤲😢

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

  • @habibimuhammadnurhabibi170
    @habibimuhammadnurhabibi170 7 месяцев назад +5

    Minta doa nya wahai saudara semua saat ini saya merasakan ujian dari Allah..ponakan aku saat ini berjuang melawan sakit nya..ponakan aku mengidap sakit demam berdarah cukup parah.semoga dari doa kalian semua Allah angkat segala penyakit ponakan aku Aamiin

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

  • @thecartoon_official7938
    @thecartoon_official7938 2 месяца назад +3

    Bismillah semoga semua masalah saya bisa cepat selesai dari mulai masalah ekonomi, masalah rumah tangga masalah utang, semoga semua umat muslim di Dunia ini bisa terus bersabar dalam menghadapi ujian Aamiin ya Allah

  • @DapurNyonyaAdel
    @DapurNyonyaAdel 3 месяца назад +2

    masha Allah pantaslah ujian muslim di palestina sangat berat karena hadiahnya pasti syurga terbaik syurga firdaus.. insya Allah..

  • @DenNaAsyRif
    @DenNaAsyRif 10 месяцев назад +15

    dari tahun 2005 masih di uji dalam kesulitan ekonomi 🥺 kadang sllu mikir dosa saya begitu banyak kah, kadang sllu berdoa ga sanggup sama ujian dari Allah, tapi klo iman lagi naik, sllu istighfar, sllu husnuzon, Allah sayang sama saya dan keluarga 🥺

    • @Tidakadakeadilan
      @Tidakadakeadilan 6 месяцев назад

      Klo emang dosa pnghalang Rizky lantas ,umat agama lain ny knp d beri rizky yg amat melimpah ,dan knpa umat agama lain tidk d beri kesengsaraan yg amat sengsara sehingga Dy mnyadri bhwa tuhan yg dia sembah salah
      Atau kah kita sbagai umat muslim salah mnyembah tuhan ,jika bnar tuhan itu adalah Allah maka knpa sllu menyengsarakn umat ny sedang kn kita kerja bnting tulang dr pagi smpi MLM apakah bner Allah itu adil tidk kn mka dribitu jg terlalu percaya dgn Allah sya SDH merasakan kemiskinan 35 Thun lama nya.dan berhenti berharap kpda Allah dan sya pun TDK mau mnyembah nya lagi

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

    • @qolbygulio4459
      @qolbygulio4459 3 месяца назад

      Waw​@@Tidakadakeadilan

  • @ridasyafriani8787
    @ridasyafriani8787 9 месяцев назад +8

    lg dpt ujian yg bnr2 berat saat ini yg tdk tau lg hrs minta prtolongan ke siapa lg dan dgr ceramah ini rasany bisa menjd lbh kuat lg

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

  • @user-ts1sb5ml4b
    @user-ts1sb5ml4b 10 месяцев назад +12

    Yah .Allah ternyata bukan hamba saja.mendapat kan ujian hidup .di luar sana juga banyak teman yg merasakan seperti saya.yuk kita tetap Istikomah untuk menjalani hidup ini semangat.😊

  • @pakyoyokjalan-jalan3245
    @pakyoyokjalan-jalan3245 8 месяцев назад +3

    Kuatkan aku ya Allah SWT, aku ikhlas YaAllah. Ku nantikan kebahagiaan di depan sana yang sudah kau siapkan.

  • @sitimariah2831
    @sitimariah2831 7 месяцев назад +7

    Selama kita hidup pasti ujian akan selalu datang..kuatkan hamba ya rabb🤲🤲🤲🤲😢😢😢

  • @anamirsadd
    @anamirsadd 6 месяцев назад +5

    Ya Allah kuatkan hamba unutk proses mendewasakan diri ini, banyak coba an yang hamba alami sampai membuat hati hambah sesak dan membuat kepala sakit tapi hamba yakin dengan rencana dan takdir Allah yang terbaik untukku 😊 yang udah punya istri gaboleh sedih klo banyak coba an, aku yang kelahiran 2006 banyak cobaan kalian tdk sendiri, ingat ini Allah bersama dengan orang orang sabar 🤲

    • @user-vg8og2db3o
      @user-vg8og2db3o Месяц назад

      𝚖𝚎𝚗𝚓𝚎𝚕𝚊𝚗𝚐 𝚍𝚎𝚠𝚊𝚜𝚊 𝚝𝚊𝚗𝚙𝚊 𝚘𝚛𝚊𝚗𝚐 𝚜𝚎𝚘𝚛𝚊𝚗𝚐 𝚒𝚋𝚞 😔😭😭😭

  • @AkuDewe-zp4bs
    @AkuDewe-zp4bs Год назад +10

    Ingin sekali tersungkur di hadapan Allah.. meminta ampun...dan di ringankan cobaan yg ku alami ustadz..tp rasax malu.,.😭😭😭ya allah

    • @srigatiwido5422
      @srigatiwido5422 Год назад

      Aamiin Ya Allah 🤲
      Samaaaa juga Mbak 😪😪😪

  • @iyo5730
    @iyo5730 11 месяцев назад +7

    Tahun terberat buat sya
    Ibu kena musibah terkena minyak panas hingga perawatan selama 3bulan dengan biaya perawatan puluhan juta gx lama abis kontrak kerja akhirnya memutuskan dagang 3x dagang 3x gagal dengan kerugian yg gx sedikit alhasil uank tabungan selama kerja abis hingga sekarang masih nganggur ya Allah 😭

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

    • @KandhangTutorial
      @KandhangTutorial 19 дней назад +1

      Semoga Allah beri kesehatan dan kelancaran rizki. Kehidupan lebih baik ke depannya, insyaAllah. Aamiin

  • @user-hz1zk9tv7k
    @user-hz1zk9tv7k 11 месяцев назад +11

    Smoga hamba bise melewati ujian yg allah beri kn pada hamba saat ini..aminn

  • @IlhamNugraha-s7m
    @IlhamNugraha-s7m Месяц назад +1

    Ujian makin kesini makin di uji dengan ekonomi Ya Allah. Semoga Allah cukupkan kami dengan yang halal Aminnn

  • @yulisanmas1945
    @yulisanmas1945 2 месяца назад +6

    Saya belum selsai satu ujian datang lagi satu ujian ya allah..
    Ya allah hamba pasrah ya allah..
    Mohon doanya agar allah luluskam saya dalam ujian ini ya allah..
    Ya allah
    Ya aallah
    Ya llah
    Ya allah

  • @user-co4dl7fl4d
    @user-co4dl7fl4d 6 месяцев назад +3

    Bismilah y aloh smbuhknlah pnyakut hmba dr tlpk kaki pe kpala,angkatlah pnyakity,brkan kekuatn,kshatn ksmbhan ksabran,kajaibn,rasa tkut,pusing,gmtar,kringtan dngin,prut kmbng smbhknllh smua,dn bs apa2 sendri amin mohon doay p ustad🤲🤲🤲

  • @agifekachanel4928
    @agifekachanel4928 Год назад +30

    SubhanAllah Setiap mendengarkan tausiyah adi hidayat bikin adem sukses selalu yah

  • @arraychannel
    @arraychannel 5 месяцев назад +3

    Ya allah.... Terimakasih engkau telah memberikan ujian ini kpd hidup ku ku percaya kelak kau berikan pelangi yang indah setelah semua ini berakhir

  • @vandavanda2553
    @vandavanda2553 5 месяцев назад +3

    skrg aku yakin. tdk perlu ada yg aku kwatirkan karna ada engkau ya ALLAH.. trima ksih ustadz crahmahnya

  • @anggitatriandini2633
    @anggitatriandini2633 10 месяцев назад +8

    Alhamdulilah cuman minta badan ini sehat teruss demi melunasi hutang orang tua,,semngt ini masih adaa,kalo capee ngedumel sedikit wajar manusiawi,tapi kadang suka berfikir mau sampai kapann,tapii mau bagai mana mungkin ini sudah jalannyaa cukup berserah diri aja biar allah yang mengatur kita sebagai manusia hanyaa bisaa berusaha dan berusaha,aminn allahhumaa aminn♥️

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

    • @akhmadsaukatsaukat3169
      @akhmadsaukatsaukat3169 20 дней назад

      Ia gan semoga cepet beres hutang2nya, sama seperti saya, pengalaman dan jadi prinsip saya ga mau ngutang aagr anak tida jadikan beban

  • @PutriZulaiha-z5n
    @PutriZulaiha-z5n 7 дней назад

    Rumah habis terjual suami selingkuh anak sakit harta habis semua buatbyar hutang dan lebih perih LG anakku sering kelaparan sungguh nikmat ujianmu ya Allah ..hamba berdoa mudahan saya bisa menjadi orang yg lebih baik LG ...selalu sabar dan tawakal dan mudahan penyakit tiroid yg ada dalam tubuh sembuh untuk anak anakku tercinta..dan sekarang Alhamdulillah dalam keadaanku yg seperti ini suamiku disadarkan ..Alhamdulillah ..

  • @andesma7257
    @andesma7257 День назад

    Terima kasih pak ustadz.
    Saya di uji dengan ekonomi ustadz.saya mengasuh anak yatim piatu pak ustadz.
    Sekarang sudah kuliah di semester 7,tapi Allah SWT selalu memberi saya kekurangan uang untuk biayanya pak ustadz.
    Alhamdulillah semoga Allah beri kami kemudahan
    Mohon doa kam kami sausara2 ku.

  • @sayaperempuan7759
    @sayaperempuan7759 Год назад +9

    YaAllah semoga hamba sabar dan ikhlas melewati ini semua 😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭

  • @dewisilviana9202
    @dewisilviana9202 Год назад +24

    Terimakasih ustd.... Sy jadi semangat utk bersabar lagi dalam menjalani ujian sakit yg berat ini😭

  • @ghozymanzhury7380
    @ghozymanzhury7380 5 дней назад

    Ya Allah hamba hanya manusia dholim ...banyak dosa . ..dan cobaan mu begitu bertubi tubi... seperti tidak ada habis nya...semoga hamba mu ini kuat menjalani nya aamiin ya rabbal alamiin

  • @ridamutiani3825
    @ridamutiani3825 Год назад +9

    Ya allah hamba hanya minta dikuatkan dalam menghadapi ujian dari mu yaa rabb 😭 agar selalu tetap dijalan mu . Semoga kalian semua diberi kekuatan dan kesabaran lebih untuk menjalani hidup ini lebih baik 😭😭

  • @liradesiarni1860
    @liradesiarni1860 16 дней назад

    Seperti yg sy rasakan saat ini.
    Semoga Allah senantiasa berikan kesabaran dan rasa iklhas.amin

  • @user-qs6tp9wj3m
    @user-qs6tp9wj3m 3 месяца назад +1

    Bismillah semoga Alloh berikan kesabaran yg lebih kpd sy dan kekuatan ikhlas dgn ujian yg Alloh berikan, aamiin 🤲

  • @yayaassiuu
    @yayaassiuu 5 дней назад

    saya mohon doanya, semoga saya di beri kemudahan atas segala ujian dan cobaan yang Allah berikan, aamiin Ya Robbal Alamin

  • @mbakIdaVlog
    @mbakIdaVlog 5 месяцев назад +1

    Alkhamdulillah sudah 8 th diuji dengan ujian yg bertubi².terkadang sp tak sadar tiba² air mata menetes saat minta ampunan dalam sholat😢

  • @User_Khatarina098
    @User_Khatarina098 Год назад +6

    ya Allah hamba tau ini ujian, tapi tidak semua manusia kuat ya Allah untuk menghadapi ujian darimu ini, ini bukan sekali ya Allah, hamba sudah mendapatkan ujian darimu sudah 3 tahun lebih ya rabb, tapi hamba selalu bersabar dan beristiqomah, tapi kenapa ya rabb kenapa? ujian dari tahun ketahun makin parah, hamba rasanya sangat ingin mengeluh ya Allah, tapi hamba jika ingin mengeluh hamba tersadar bahwa ada yg lebih diuji dari hamba ya Allah, tapi rasanya hamba ini sudah tidak kuat untuk melewati ujian ini darimu ya rabb, hamba cape, hamba ingin beristirahat dari ini semua, hamba diuji mental fisik dan semuanya, bukannya hamba tidak bersyukur, tapi hamba sudah lelah ya rabb

    • @klintangklintung6143
      @klintangklintung6143 11 месяцев назад

      ❤❤❤

    • @dendihermanto6940
      @dendihermanto6940 10 месяцев назад +1

      semakin besar ujian semakin besar pula pahalanya ingat dalil bahwa setelah kesulitan kemudahan. semoga ujian bapak / Ibu segera berakhir

    • @user-ts1sb5ml4b
      @user-ts1sb5ml4b 10 месяцев назад

      Jangan berputus asa atas rah mat Allah .yakinlan Allah akan
      Menolong kita.tamam kan duluh dalam hati ikhlas.danengaduh lah hanya kepadanya.niscaya Allah akan mengabulkan doa d PO a kita.saya sudah membukti kanya.yah Allah memberikan jln kepadaku .dari setiap peasalajan hidup

    • @lazy_mermaid
      @lazy_mermaid 4 месяца назад

      Bismillah rutinkan tahajud dhuha baca Qur'an sedekah. Ridho dgn ketetapanMU yaa Allah

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

  • @yulisanmas1945
    @yulisanmas1945 2 месяца назад

    Alhamdulillah saya di uji dengan berbagai persoalan, sampai hari ini pun saya masih di uji dan saat ini sy dalam kondisi terpuruk.
    Terimakasih ya Allah,,
    Semoga malam ini semua ujian di akhiri oleh allah

  • @nenengkomalasari9170
    @nenengkomalasari9170 Год назад +5

    SEMOGA USTAD ADI HIDAYAT SELALU SEHAT WALAFIAT DAN SELALU DALAM LINDUNGAN ALLAH DIMANAPUN BERADA IJIN EMNDENGARKAN SEMUA TAUSIAH USTAD

  • @DiniAndriani-hz7by
    @DiniAndriani-hz7by 11 месяцев назад +7

    Ya Allah mg2 bs melewati kesulitan ini dan diberi kesabaran dlm menghadapi ujian yg diberikan

  • @ernawatidita5547
    @ernawatidita5547 Год назад +4

    Ya Allah berilah hamba kesabaran,keikhlasan serta mudahkanlah setiap kesulitanku,Aamiin

  • @noviasieh
    @noviasieh 3 месяца назад +1

    Ya Allah ustadz , saya di beri ujian suami sakit paru-paru gk bisa krj sama sekali anak msh kecil tapi saya yakin Allh memberikan ujian bgtu berat insya Allah akan indah pada waktunya , Di paringi saya sabar bisa lewatin smua ni Amin YRB 🤲🤲

  • @himatululya6819
    @himatululya6819 4 месяца назад

    Alhamdulillah,tksh ustadz dgn tausiyah menyadarkan diriku. yg penuh ujian....

  • @imansaputra6142
    @imansaputra6142 3 месяца назад +1

    Ya allah semoga ujian saya sekarang semoga Ada jalannya dan diberikan petunjuk dari Allah Swt Aamiin🤲🏻

  • @user-mq1uh4jw4j
    @user-mq1uh4jw4j 8 месяцев назад +2

    ya alloh begitu berat cobaan yng kau berikan padaku begitu berat hamba rasakan berilah hamba kesabaran ketabahan untuk menghadapinya

  • @yohanestrimika2968
    @yohanestrimika2968 Год назад +3

    Semoga saya bs keluar dr jeratan hutang ini secepat mungkin dgn cara mendekatkn diriq kepada ALLAH..amin

  • @SriTiamah
    @SriTiamah 2 месяца назад

    ya Alloh... Ya rosolloh..
    Kabulkanlah doa2kami..
    Muliakanlah kami. Anak2kami..
    Dan keluarga kami amiin

  • @user-xd4jd8rk8m
    @user-xd4jd8rk8m Год назад +3

    Alhamdulillah hamba selalu diam dan berdoa masalah bertubi-tubi

  • @editri9401
    @editri9401 Год назад +3

    Bismillah. Semoga ujian dan cobaan yg aq lalui segera selesai. amin

  • @arkanaislami
    @arkanaislami 4 месяца назад

    Alloh Akbar..ujian akan membuat kita lebih kuat....
    Ujian diberikan karena kita bisa mengatasinya....
    Semoga kita mampu mengatasi segala cobaa dari Allos SWT...amiin

  • @DinanLiza
    @DinanLiza 4 месяца назад

    masya Allah jaminannya surga, ttplah taat apapun ujiannya semoga kita masuk ke orang orang yg bersabar, dan tanpa dendam aamiin

  • @sibertik
    @sibertik 8 месяцев назад +1

    Sy jg Iklas dgn ujian ini, sy yakin Allah memberikan kebahagiaan didepan ..

  • @novannovi4973
    @novannovi4973 9 месяцев назад +4

    Dari habis lebaran cobaan selalu datang ke pada hamba ya alloh ampe mau nyerah karna udah cape tenaga cape fisik cape pikiran ya alloh kuat kan hamba ya alloh

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

    • @SopianHadi-uz3mz
      @SopianHadi-uz3mz 25 дней назад

      Sama

  • @fatholhasan9291
    @fatholhasan9291 9 месяцев назад +1

    Saya selalu dapat ujian ekonomi setelah mendengar tausiyah dari ustadz Adi Hidayat saya lebih tenang dan semangat menghadapi ujian hidup

  • @ratikatika1726
    @ratikatika1726 6 месяцев назад

    ujian bertubi tubi dtng , semoga bisa lbh baik lg dlm bertaqwa aamiin ...

  • @RiniFatmawati-eg6rl
    @RiniFatmawati-eg6rl 3 месяца назад +1

    Allahumma solli Alla Muhammad Allahumma solli Alla hi wassallim

  • @suminiaja6190
    @suminiaja6190 23 дня назад

    Bismillah hirohmanirohcim Alhamdulillah Taujiah nya sangat bermanfaat semoga Allah SWT selalu membimbing hamba untuk selalu bersabar bersyukur dan Eklas dalam menghadapi ujian ujian yang engkau berikan kepada hamba dan hamba mohon kabulkan doa doa hamba YAA ALLAH Aamiin Yarobalalamin 🤲🤲🤲🙏🙏🙏

  • @Alifalee-uf9rl
    @Alifalee-uf9rl Год назад +7

    Sy bangga pnya ustadz Adi Hidayat emang 👍

  • @bangbay1682
    @bangbay1682 Год назад +1

    Ya Allah lindungilah ustad satu ini Karana bliau salah satu ustad yang kami percaya di dunia Maya ini.jangan beri dia kelelahan dalam berdakwah.kami anak muda sangat butuh panutan seperti bliau ini.

  • @JulidaYanti-wv2vl
    @JulidaYanti-wv2vl 29 дней назад +1

    Dr kecil hidup miskin tp tak apa, usia 17 th bpk meninggal dunia, hidup lontang lantung bersama ibu, usia 19 th kecelakaan patah kaki n bahu alhamdulillah tdk cacat, dr meninggal bpk smpai menikah hidup d bawah garis kemiskinan, setelah menikah dpat mertua kejam n selalu nyakiti, lama punya ank, pejuang garis 2 mati2an meski 1 th kemudian hamil tp perjuangan sudah masyaallah, 6 th menimah ribut terus krn mertua, bolak balik hampir cerai, dr th 2011 habis kecelakaan menderita penyakit asam lambung gerd anxiety yg sudah parah badan jd kurus kering, tmbh depresi krn rumah tangga tak pernah damai, tmbh omongan mertua mkin k sni makn mmnjdi, suami mulai membela keluarga nya,, 2 minggu lalu stlh usia ank prtma 4 th 2 bln, sya hamil ank k 2 kembali dg perjuangan luar biasa, senang nya 1 hr, besok nya pendarahan ancaman keguguran, tp sya msh kuat msh bisa tersenyum krn msh ad ibu sya hidup d samping sya, krn pendarahan sya pulang kmpung dr perantauan, bawa ibu sya plng, tau2 d jalan ibu sya muntah, sya kira muntah mabuk perjalanan krn sblumnya sehat2, tp trnyata muntah darah, lngsung meninggal seketika itu😢 ibu sya meninggal 12 hr lalu hancur2 sehancur2 nya, rasanya mau mati 😢 n posisi sya skrg terbaring nunggu kepastian kandungan sya berlanjut atau d kuret 😢😢 n lebih menyedihkan, sya hrus d kampung bersama ank usia 4 th, krn mertua tdk peduli,sya ank tunggal saudara n keluarga dekat ga ad, suami sudh berngkt krja lagi k perantauan, posisi lemah fisik lemah mental, sya kuat apa pun itu sudh d cba semua krn ad ibu, skrg ilng arah, fikiran kayak nerawang, ga ad arti, serasa mimpi,,
    Ntah apalagi stlh ini akn trjdi, smpai2 bangun pagi trauma menjalani hidup, krn anxiety dr asam lmbung memang sudah parah, skit2 an dr dlu, jga menderita depresi berat n gangguan kecemasan akut, cobaan apa lagi n mana lagi Tuhan, sekiranya tdk ad kebahagiaan ridho ikhlas hamba ambil lah kembali, dr pda hdup serasa d hukum sepanjang hari

    • @dyahlesteri3063
      @dyahlesteri3063 25 дней назад

      😢😢

    • @Liliput-j1l
      @Liliput-j1l 14 дней назад

      Banyak2 istighfar mbak .. harus tetep semangat ada anak yg masih membutuhkan ibunya... Insya Allah pertolongan Allah segera datang

    • @user-mu3fp7fg1i
      @user-mu3fp7fg1i 2 дня назад

      Berbaca baca sholawat

  • @SitiFatimah-jh7dw
    @SitiFatimah-jh7dw Год назад +2

    Massya Alloh betafa bersyukur nya orang yg sedang dalam ujian mendengar kan tausiyah ini insya Alloh ini jln fenenang dalam suatu perjalanan hiduf alham dulilah

  • @DarmaYuspitalovelove
    @DarmaYuspitalovelove 5 месяцев назад

    Masya'allah pak ustaz,ujian yg disebutkan sama pak ustaz Alhamdulillah saat ini saya rasakan😢semoga saya bisa masuk surga nantinya, aamiin 🤲

  • @SitiRumanah92
    @SitiRumanah92 4 месяца назад

    Alhamdulillah InsyaAllah kita dipermudahkan melalui ujian ini dan segera dpt jalan yg cerah

  • @aishvideo3035
    @aishvideo3035 Год назад +8

    Masya allaaah luar biasa ilmunya ustadz,terima kasih ustadz,semoga selalu disehatkan.aamiin

  • @HambaAllah-bm1br
    @HambaAllah-bm1br 6 месяцев назад

    Alhamdulillah di saat lagi di beri ujian dengar kajian ust Adi Hidayat.. hati ini jadi tenang.. Semoga saya & keluarga bisa slalu sabar dan kuat.. menghadapi ujian dunia.😢

  • @dumihastuti1762
    @dumihastuti1762 4 месяца назад

    Ya Allah terimakasih atas segala karuniamu . Semoga engkau menjadikanku manusia Ahli surga

  • @riduanrr6328
    @riduanrr6328 2 месяца назад

    Doa nya semua,Semoga Allah berikam kemudahan dan sabar dan ikhlas menghadapi ini semua,,saya mengalami begitu pusing setelah saya mengambil keputusan berhenti kerja,yang membuat saya menyesal dan bepikiran menyesal banar atas keputusan saya sendiri

  • @sitiizzah.b2579
    @sitiizzah.b2579 6 месяцев назад

    Mudah-mudahan Alloh berikan kesabaran pada semua yg sfng diuji, dikuatkan imannya, diberikan pertolongan sebaik-baiknya dari sisi Alloh.. Aamiin

  • @MJ-pk4cd
    @MJ-pk4cd Год назад +3

    Masyaallah.. terima kasih ustaz. Alhamdulillah, tausiyah ustaz membantu saya untuk bersabar dan kuat

  • @ekowahyu7588
    @ekowahyu7588 9 месяцев назад

    Trima kasih ustadz.. Allah kasih saya ujian cukup berat krn mnyangkut harta pekerjaan dan istri... saya gak prnah mnyangka akan sekaligus.. kdg disaat iman lg turun saya kayak orang kebingungan tp setelah nonton ini jd penyemangat untuk lebih tawakal lg... inshaa Allah saya mendapatkan kabar baik dari Allah

  • @bungaanggraini3865
    @bungaanggraini3865 Год назад +4

    Rezeki sempit, terlilit banyak hutang, belum menikah mesti usia sudah semakin tua, sakit saraf pasca kecelakaan, orang tua sakit parah
    Apa mungkin saya seburuk2 hamba?
    Sesungguhnya الله Maha atas segalanya

    • @erd_agush
      @erd_agush Год назад +2

      Semoga semua segera membaik 😇🙏

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

    • @stasiunakihabara5385
      @stasiunakihabara5385 Месяц назад

      Saya jg, belum nikah, sekarang kena phk, sodara pengguna narkoba dan pernah hampir adu fisik karena narkoba, semoga keadaan kita membaik

  • @Oppoa71Mojokerto99
    @Oppoa71Mojokerto99 5 месяцев назад +1

    Yalloh semoga saya mendengarkan ceramah ini semoga alloh memberi rejeki yg berlpah ruah untuk membayar hutang2saya dan semoga alloh memberi suamuku rujuk lagi sama saya

  • @imassiti4827
    @imassiti4827 9 месяцев назад +1

    Subhanallah.. mendengarkan tauziah ustadz hati lebih tenang,,alhamdulilah dengan ujian ini hati kita semakin kuat semoga selalu Istiqomah Amin yra 🤲

  • @tokoannida
    @tokoannida 6 месяцев назад

    Alhamdulillah pak Ustad dgn ceramah pak ustad jd bikin hati lbh kuat menghadapi ujian yg lmyn brt saat ini sy yakin pasti Alloh akan tolong sy Amiiin dan buat saudara2 yg sdg dpt ujian smg Alloh tolong dan beri solusinya Amiiin

  • @atksbude3268
    @atksbude3268 Год назад +1

    Syukron tuan guru uah,apa yng uah kata kan, sedang ana alami...smg ana skluarga & yng lainnya yng sdng di coba oleh allah swt.sgra lulus dr cobaannya...aamiinyra

  • @almugy2560
    @almugy2560 5 месяцев назад +5

    Ditahun 2015 sampai 2024 lengkap sudah ujian dari Allah swt..dari usaha bangkrut sampai istri meninggal di awal tahin 2024 ini..sungguh mulia kuasa Allah...aq sebagai manusia hanya bisa pasrah dan berusaha agar bisa makan..😭😭😭😭

    • @rinrin7658
      @rinrin7658 5 месяцев назад

      sama..sabarr
      kita paserahkan sama ALLAH

    • @Salamsantunsaudare
      @Salamsantunsaudare 4 месяца назад

      Bismillah, izin berbagi semoga berkenan dan bermanfaat.
      AL QURAN :
      Tiada satu pun bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri, melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembira terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.
      QS Al Hadid 57 : 22-23
      Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’.
      QS. Al Baqarah 2 : 45
      “Ataukah kamu mengira bahwa kamu akan masuk Surga padahal belum datang kepadamu (cobaan) seperti (yang dialami) orang-orang terdahulu sebelum kamu. Mereka ditimpa kemelaratan, penderitaan dan diguncang (dengan berbagai cobaan), sehingga rasul dan orang-orang yang beriman bersamanya berkata, “Kapankah datang pertolongan Allah?” Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu dekat.”
      QS. Al Baqarah 2 : 214
      HADITS :
      "Sesungguhnya besarnya balasan tergantung dari besarnya ujian, dan apabila Allah cinta kepada suatu kaum Dia akan menguji mereka, barangsiapa yang ridla maka baginya keridlaan Allah, namun barangsiapa yang murka maka baginya kemurkaan Allah." (HR at-Tirmidzi)
      "Tidaklah seorang Muslim tertimpa suatu penyakit dan keletihan, kehawatiran dan kesedihan, dan tidak juga gangguan dan kesusahan bahkan duri yang melukainya melainkan Allah akan menghapus kesalahan-kesalahannya." (HR Bukhari Muslim)
      “Ada dua nikmat yang kebanyakan manusia tertipu pada keduanya yaitu nikmat sehat dan nikmat waktu luang,” (Hadits Riwayat Bukhari)

  • @pitriyanaalbarokatu632
    @pitriyanaalbarokatu632 3 месяца назад

    Alhamdulillah terimaksh ya Allah engkau telah membuka hati dan pikiran saya dengan bisa melihat dan mendengar ilmu kehidupan yang begitu luarbiasa.mdh mdhn saya dan keluarga bisa lebih sabr dan tawakal lagi kepada Allah

  • @fitrisunarni2697
    @fitrisunarni2697 8 месяцев назад

    Yaa..Allah kuatkan hati&jiwa ini,agar hamba dpt melewati ujian&takdir ini..karna smua ini hanya milikMu yaa robb

  • @user-ko7sk3fk8t
    @user-ko7sk3fk8t 4 месяца назад

    Alhamdulillah saya sdh hmpr 2thn terakhir ini saya mendapatkan ujian dari Allah SWT,dgn kekurangan uang,dagang yg selalu diusilin org,ujian byk hutang,Hamba yakin dibalik kesulitan hamba pasti Alloh akan memberikan kemudahan kepada hamba , tinggal menunggu waktu hamba terbebas dari semua ujian dari Allah SWT, Aamiin

  • @Mahbubillah-su2ce
    @Mahbubillah-su2ce 26 дней назад

    Laa ilaaha illaa anta subhaanaka innii kuntu minaddzoolimiin🤲

  • @mams-591
    @mams-591 5 месяцев назад

    Semoga dengan ujian yang kita hadapi lebih mendekatkan kita dengan Allah swt dan senantiasa diberikan kesabaran oleh allah swt

  • @putriputri9185
    @putriputri9185 Месяц назад

    Do'akan semoga rezeki suamiku lancar,agar bisa pulang kampung, udh 3 tahun merantau, tinggalin keluarga, apa lagi skrang ibu ku sakit, ya Allah semoga setelah kesulitan ada kemudahan untuk ku untuk pulang 🤲🤲🤲🤲🤲

  • @user-cu4rl5gz9q
    @user-cu4rl5gz9q Месяц назад

    Ya Allah ampunilah dosa hamba,, sabar kan lah hamba mu ini dari cobaan ujian mu ya Allah kuat kan lh hamba mu ini

  • @danbandung2353
    @danbandung2353 Месяц назад

    Minta doanya teman2 semoga cobaan dan ujian yang sedang saya alami bisa saya lewati dan bisa istiqomah selalu

  • @yamangustiana6332
    @yamangustiana6332 Год назад +2

    Ustad UAH ustad sejuta umat sangat adem banget tausiyahnya makasih pa ustad🙏🙏

  • @sasmisupri-hx7kp
    @sasmisupri-hx7kp 9 месяцев назад

    Alhamdulillah .Allah ngasih cobaan yg berat ini.semoga Allah cepat menyalasaikn dari ujian berat ini. Semoga ada hikmahnya di balik semua itu. Amin.

  • @hantulaut6840
    @hantulaut6840 9 месяцев назад

    Bener2 lagi di uji semoga mendapatkan pertolongan allah swt aamiin

  • @zulfidaliausman5285
    @zulfidaliausman5285 3 месяца назад

    Semoga segala ujian yang kita hadapi bisa kita lewatkan dengan lapang dada

  • @SriRahayu-es4jg
    @SriRahayu-es4jg Год назад +3

    Masya Allah pak ustadz , sejuk hati Sy mendengar kn ceramah pak ustad,sangat menyentuh di hari, terima kasih banyak ya pak ustadz,
    Smg pak ustadz sehat wal'afiat Aamiin yra 🤲

  • @indahwijayanti5315
    @indahwijayanti5315 3 месяца назад

    Ya allah berikanlah aku kekuatan dn kesbaran.. 2 bulan yg lalu aku telah berpsrah krna ushaku bangkrut dn hutang ku rtusn juta aku tidak memiliki apa2 rumah pun belum punya.. aku tidak mnghmburkn uang apalgi terhdp amanah2 org lain hdupku msih sama dn pasti engkau pun tau.. lalu sisa uangku aku psrahkn dengan mnyewa kedai usha dngn niatan ingin lebih baik.. nmun stiap harinya mungkin modalku habis sblm berkhirny kontrakn krna aku selalu mnitipkn uang pda org yg menagih hutng dngn niatan Allah akan ksih lebih.. lalu betul saja Allah titipkn org yg prcya pda suamiku dn aku hingga ushaku bngkit lgi hingga aku brusha mmbyar yg ke 2x atau 2bln stelah itu tiba2 aku kcolongan dngn nominal yg bgtu besar.. sdngkn org itu mntipkn brngny pda suamiku.. saat ini aku tidak tau hrus bgaimna nmun aku psrahkn hingga aku habis msa kontrakan bgaimnapun aku akn mnghdpi dn bertnggung jwab atas apa yg mnimpa kami

    • @YMMedia_pdg
      @YMMedia_pdg 3 месяца назад

      Cara bgkit gmna

    • @indahwijayanti5315
      @indahwijayanti5315 Месяц назад

      @@YMMedia_pdg cra bngkitny ktika sya sudah bner2 psrah modal bwt usha kynya udh ga ada tiba2 ada kenaln suami yg bberpa taun lalu suami bntu keluarin brangny kbtuln msih stu jenis usha.. terus skrng dia tiba2 ada dn dia ksih brang bwt kmi usha.. msih dri jenis sembako.. saat ini sya dn suami sdng mnjlnkn usha tersebut.. yaa wlaupn msalah belum kelar tpi sdkit2 psti akn ada jaln keluar.. bersyukur yg pling utama jngn takut sama msalah hdpi aja dngn ikhlas dn selalu memperbaiki diri

  • @linahasanah9409
    @linahasanah9409 6 месяцев назад

    Smoga allah berikan kesabaran kami smua ya rabb atas ujianmu,, beri kami semua jln keluar dr setiap masalah,, aamiin,, hamba yakin dgn kunfayakunmu