Balancing baterai motor listrik Yadea E8s Pro dengan cara rotasi posisi baterai.

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 24 авг 2024
  • Balancing baterai bisa juga dengan cara pakai alat balancing baterai. Saya pilih dengan cara rotasi karena tidak harus keluar uang lagi beli beli alat balancing baterai. Ada yg bilang ga perlu rotasi, ya silahkan. Yang mau balancing baterai pakai alat, atau di cas secara paralel semalaman, silahkan. Saya hanya sekedar berbagi tips sj. Karena dengan sistem rotasi pun ternyata berpengaruh, yg tadinya voltase sy di 79v skg setelah rotasi baterai, voltase naik ke 81v. Selamat mencoba. Salam plat biru.
    #yadea #yadeaindonesia #motorlistrik
    #yadeae8spro

Комментарии • 36

  • @mahmudierezae6804
    @mahmudierezae6804 2 месяца назад +4

    Saya pengguna Yadea G6, Sebenarnya begini ya, untuk baterai keawetan itu tergantung dari kebiasaan proses pengecasan apakah selalu ngecas dalam kondisi baterai sudah 0 persen akan membuat baterai anda drop tidak akan membuat umur baterai anda awet, kalau ngecas dalam kondisi menyisahkan 30 persen daya baterai akan membuat baterai anda menjadi awet, usahakan rutin ngecas selalu dalam kondisi 30 S/D 70 persen daya baterai.
    Untuk posisi baterai yang mana akan kedepannya Rusak/melemah duluan dalam jangka waktu yaitu urutan baterai barisan posisi pertama dari kanan atau kiri ( tergantung posisi pararel/seri ), itu sudah kewajaran karena semua baterai pasti ada masa pakainya. Untuk info harga baterai SLA jenis Gripen adalah 800rb di dealer bengkel Indomobil, dan bisa di ganti sendiri kalau anda ada keahlian,atau beli di luar bengkel juga ada 500rb ( merek yang berbeda )
    Info kenapa Yadea lebih baik menggunakan baterai jenis SLA Gripen daripada Lithium-ion yaitu karena baterai SLA Gripen biaya nya murah kuat awet dan bisa di ganti satu persatu tidak terlalu memberatkan konsumen, berbeda dengan Lithium-ion kalau rusak ya satu cell saja harus ganti semua satu set baterai baru yang harganya mahal

    • @azharachmadi
      @azharachmadi 6 дней назад

      Jadi agar awet usahakan charge ketika batre menyisakan 30% dan berhenti charge ketika 70% ya? Bisa dijelaskan om kenapa dengan cara itu bisa lebih awet?

  • @citrajalilakbar2721
    @citrajalilakbar2721 5 месяцев назад +3

    Om bukan nya akan rusak bareng2 kedepannya kalau terus di rotasi, kalau tdk rotasi kan yg rusak hanya batrai yg dekat dgn bldc.. Maaf kalau salah presepsi krn awam dgn kelistrikan..

  • @fredytjanchannel
    @fredytjanchannel 7 месяцев назад +2

    Sangat bermanfaat 😊👍

  • @ridwanfirdaus6113
    @ridwanfirdaus6113 5 месяцев назад

    terimakasih om informasi sangat bermanfaat

  • @anezkakyra7006
    @anezkakyra7006 16 дней назад

    bang flasher di bagian mana ya? sekalian mau rotasi

  • @kashifmahmood7940
    @kashifmahmood7940 6 месяцев назад +1

    Does the manufacturer recommend to rotate battery position or you are doing this on your own?

  • @sabdohidayat1437
    @sabdohidayat1437 3 месяца назад

    Yadea berani kasih garansi 2 Th tanpa embel2 jarak Km, ya bisa jadi kalaupun Kurang dari 2th dan kondisi baterai kurang dari 60% paling cuma 1 yg rusak. Tp kalau dirolling belum kebayang sih.

  • @rahidinidin8357
    @rahidinidin8357 7 дней назад

    Apakah sampai skr masih suka di rotasi om?

  • @yudhidharmawan8562
    @yudhidharmawan8562 5 месяцев назад +1

    Tolong yg ahli kelistrikan atau sarjana listrik,ikutan komen dong.biar tahu kita semua

    • @jalanjalan8786
      @jalanjalan8786 3 месяца назад

      Sarjana kita lagi pada tidur kaga sempat kasih masukan 🤣🤣🤣

    • @tridi888
      @tridi888 2 месяца назад

      Kl sepengetahuan saya yg teknisi listrik, kami di UPS kl konfigurasi semua bateri di seri, gk perlu di rotasi krn gk guna. Kecuali baterenya di pasang secara paralel atau seri-paralel

  • @srtechnic3024
    @srtechnic3024 7 месяцев назад +1

    Bagaimana cara rotasi 4 baterai / 48 volt?

  • @cocktailvid
    @cocktailvid 4 месяца назад

    hoon
    Makananku baik-baik saja. Setelah sebulan, saya mulai merasa tidak efektif dalam memulai dan mengemudi, seolah-olah itu sangat penting, saya tidak mengerti alasannya. Ingatlah untuk selalu membawa pengisi daya utama hari itu

  • @monik6647
    @monik6647 6 месяцев назад +1

    Bikin konten ban belakang kena paku terus lepas sendiri

  • @JoySatriadi
    @JoySatriadi 7 месяцев назад +2

    saya baru kelar rotasi sesuai gambar yg om sharing tapi blm saya charge ga pa pa kan om

    • @likiafriyantochannel600
      @likiafriyantochannel600  7 месяцев назад +1

      Gpp om, sy jg setelah rotasi lsg dipake lagi, malamnya baru di cas hehehe

  • @kuliahislam-indonesia
    @kuliahislam-indonesia 6 месяцев назад

    Kira2 dengan ganti batrai kecepatan maksimal bisa berapa km/jam ?

  • @sigitpermadi6037
    @sigitpermadi6037 3 месяца назад

    Cara charge biar awet batere gimana?

  • @henriquealmeida4374
    @henriquealmeida4374 4 месяца назад

    Quantos km fez com as primeiras baterias?

  • @RahmatHidayat-dd1fv
    @RahmatHidayat-dd1fv 7 месяцев назад +1

    Cara angkat batre nya gimana om dari unit soalnya padat posisi batre nya

    • @likiafriyantochannel600
      @likiafriyantochannel600  6 месяцев назад

      Caranya, batre ke 2 pasang lagi baud min plus nya, jgn terlalu masuk, setengahnya aja jd msh ada nongol baudnya trus jepit pake tang, angkat.

  • @somadlengkong1011
    @somadlengkong1011 6 месяцев назад +1

    terLaLu ❤

  • @D-4444-NAR
    @D-4444-NAR 7 месяцев назад +1

    Rotasi baterai dari 123456 jadi 312564

  • @D-4444-NAR
    @D-4444-NAR 7 месяцев назад +1

    Setelah di rotasi apakah normal lagi jarak tempuh lebih dr 100 km om?

    • @likiafriyantochannel600
      @likiafriyantochannel600  6 месяцев назад

      Jarak tempuh itu banyak faktornya, bisa kecepatan, cara maen throtle, kontur jalan, dll. Kalo voltasenya sdh terbukti naik dari 79v jd 81v setelah rotasi

  • @defriyasriza8622
    @defriyasriza8622 2 месяца назад

    😂 kirain baterai diparalel. Ketawa bang teknik listrik nih.

    • @tridi888
      @tridi888 2 месяца назад

      Nah itu, saya jg pikir pas awal video apa baterenya yadea ini ada yg dipasang paralel, eh pas liat videonya ternyata semuanya seri, ya gk guna di rotasi

  • @D-4444-NAR
    @D-4444-NAR 7 месяцев назад +1

    Om biar apa di rotasi?

    • @likiafriyantochannel600
      @likiafriyantochannel600  6 месяцев назад

      Karena motor yadea TDK ada alat BMS nya alias Battery Management System' alias alat utk membalancing arus biar tiap baterai menerima arus yg sama satu sama lain, jd caranya dgn cara manual yaitu di rotasi

    • @WarMinCal
      @WarMinCal 6 месяцев назад

      om mau tnya, ketika sudah di balancing apa perlu di balancing lagi??? @@likiafriyantochannel600

    • @AnasBen7
      @AnasBen7 6 месяцев назад

      Halo, bisakah Anda memberikan informasi tentang baterai atau gambarnya? Terima kasih

  • @elwinfetriasa9596
    @elwinfetriasa9596 2 месяца назад

    Bikin konten ribet amat ???