Ep.7 | PENGALAMAN PERTAMA NAIK GARUDA INDONESIA😂 Kupang - Surabaya Naik Pesawat Kebanggan Indonesia

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 11 сен 2023
  • Perjalanan kali ini adalah Episode penutup dari serangkaian trip kita Explore NTT .
    di penghujung trip kali ini kita akan mencoba maskapai kebanggan warga indonesia yaitu Garuda Indonesia .
    dimana ini adalah pengalaman pertama saya untuk naik Garuda Indonesia.
    ----------------------------------------------------------------------
    FAQ
    Pesawat : Garuda Indonesia
    Kelas : Ekonomi
    Rute : Kupang - Surabaya
    Tgl perjalanan : 29 Agustus 2023
    ----------------------------------------------------------------------
    Episode 1 Surabaya - Kupang • Eps.1 | Awal Perjalana...
    Episode 2 Kupang - Timor Leste • Ep.2 | PERJALANAN MENE...
    Episode 3 Kupang - Timor Leste Part 2 • Ep.3 | GOKILL , AKHIRN...
    Episode 4 Explore Timur Leste • Ep.4 | Naik Angkutan U...
    Episode 5 Bus Timor Leste - Kupang • Ep.5 | BUS LANGKA ANTA...
    Episode 5 Explore Kupang • Ep.6 | KEINDAHAN ALAM ...
    Episode 6 Kupang - Surabaya • Ep.7 | PENGALAMAN PERT...
    ----------------------------------------------------------------------
    For business Email : seputarbis285@gmail.com
    Instagram / ahmad_wildani13
    Tiktok www.tiktok.com/@ahmad_wildani13
    ----------------------------------------------------------------------
    THANKS JANGAN LUPA LIKE , KOMEN SHARE & SUBSCRIBE.
  • Авто/МотоАвто/Мото

Комментарии • 164

  • @suparno9133
    @suparno9133 10 месяцев назад +8

    RUclipsr yg bnyk ngeluarin duit ya, ini..canelnya mas, Bolang.. Luar biasa...

  • @ikhlasularispan1982
    @ikhlasularispan1982 10 месяцев назад +54

    Mantap mas, Garuda memang tak perlu diragukan. Coba mas, Rute CGK-DJJ langsung 5 jam 30 menit. Explore Papua khususnya Jayapura. Tak tunggu di Jayapura, siap nganter kemanapun mas. Salam Jatim pride 😁

  • @ekirafieqi6008
    @ekirafieqi6008 10 месяцев назад +3

    Semoga Mas Ahmad Wildani, Mas Bolang, Mas Nunu Nugraha Febrianto, dan Saya bisa Umroh Backpackeran. Aamiin

  • @sailorman_168
    @sailorman_168 10 месяцев назад +3

    Wuih keren maskapai Garuda 😅😅😅.

  • @achbushairi3953
    @achbushairi3953 10 месяцев назад +5

    Keren skl Garuda INA....recomended poll......sehat sll mas Wildani 👍👍👍👍👍👍👍

  • @suminocoolingtower5640
    @suminocoolingtower5640 10 месяцев назад +2

    Assalamualaikum hadir bangno comen wes apik semua makasih atas kebersamaan sama. Mas. Bolang🎉

  • @tafuimarselianus
    @tafuimarselianus 10 месяцев назад +3

    Terima kasih Mas, sudah mau explore NTT. sukses selalu...

  • @chaniago75
    @chaniago75 10 месяцев назад +16

    Ikut nyimak rangkaian terakhir perjalanan trip dari Timles - kupang - surabaya, mudah2an selanjutnya ada lagi trip2 ke plosok Indonesia yg masih banyak di expos, tetap semangat Mas Wildan 👍

  • @user-sx4di9ih3w
    @user-sx4di9ih3w 10 месяцев назад +2

    Flight to surabaya with garuda🇮🇩!👌☕
    See you again nusa tenggara timur

  • @endangrahayuni
    @endangrahayuni 10 месяцев назад +2

    wah... piring garuda masih sama ya.. yg putih garis hijau gitu, duluuuuu banget pernah bawa pulang mungkin sekitar 30tahun yang lalu, sampe sekarang masih dipake 🤭,,, dicariin ga ya klo ga balik piringnya? maaf masih bocil waktu itu, moga-moga mba pramugari ga pada di potong gajinya waktu itu

  • @SholahHilmi-sd6ev
    @SholahHilmi-sd6ev 10 месяцев назад +5

    Semoga selamat sampai Surabaya.

  • @hapnipotabuga4693
    @hapnipotabuga4693 10 месяцев назад +1

    Mantap👍👍👍👍👍

  • @user-qd6gu3zf6c
    @user-qd6gu3zf6c 10 месяцев назад +1

    Josss

  • @user-xn4hn7xk8z
    @user-xn4hn7xk8z 10 месяцев назад +2

    sukses&maju terus bang.salam dari kabupaten naibonat kupang.

  • @yanseranyan2521
    @yanseranyan2521 10 месяцев назад +4

    Mas wil udh prnh dr pontianak ke kuching tp klau bisa kali ini coba lg trip antar 3 negara... Pontianak-sarawak-brunei-sabah-nunukan... kayaknya tripnya akn lbih menantang krn perjalanan daratnya lumayan jauh ditambah dgn lewat laut dr sabah ke nunukan

  • @ibnu_1411
    @ibnu_1411 5 месяцев назад +1

    Sekarang ada kapal baru dari DLU Dharma Kartika V trip Surabaya - Lombok - Kupang, kalau ada kesempatan tolong direview mas

  • @ElingKowe
    @ElingKowe 10 месяцев назад +1

    Ditunggu Video selanjutnya Naik Helikopter..

  • @rezaalan3991
    @rezaalan3991 10 месяцев назад +1

    Mantap tripnya mas

  • @teguuhwaee7816
    @teguuhwaee7816 10 месяцев назад +1

    Menyimak menonton Like 👍 sll Cak 🙋

  • @sunaryosunaryo5559
    @sunaryosunaryo5559 10 месяцев назад +2

    Jogja hadir nyimak terus mas Wildan, sehat sehat selalu...

  • @rakafirmantara448
    @rakafirmantara448 10 месяцев назад +3

    Kalau naik pesawat rekem video pakai hp gpp ya mas meski mode pesawat ? Maaf serius nanya karena baru sekali naik pesawat mas, dan waktu tu announcement ny di suruh matikan hp jd saya matikan 😅🙏🏻

  • @yafilahda08
    @yafilahda08 10 месяцев назад +2

    Mas Kapan" Ngetrip Bareng Bang Nugroho Mas😅😅

  • @derilaiko3704
    @derilaiko3704 10 месяцев назад +7

    Sangking excited nya sampe salah kasi nama Indonesia nya mas wkwkkwwk

    • @Fachry_Pebrian
      @Fachry_Pebrian 10 месяцев назад +2

      Apa tadi namanya emg nya udah di ganti soalnya

  • @kevinINA2000
    @kevinINA2000 10 месяцев назад +27

    Saya Coba Coba Naik Garuda, Eh Ketagihan, Tapi Kalau Rute Jarak Yang Gak Terlalu Jauh, Dan Ada Bus Premium, Ya Naik Bus/Kereta, Tarif Tiketnya Itu Loh😅

    • @gibranc4presrusak2029
      @gibranc4presrusak2029 10 месяцев назад

      ​@kartikaputri5358lu apa gk pernah naik garuda ntot🤡

    • @Fiaanaputri_
      @Fiaanaputri_ 10 месяцев назад

      ​@kartikaputri5358lo itu ga di ajak 🤓

  • @siespesembilan3418
    @siespesembilan3418 10 месяцев назад +1

    Mantap mas Wildan kasih perincian biaya perjalanan sedetil itu. Pertahankan trs ya🙏

  • @ketutsuandi2961
    @ketutsuandi2961 10 месяцев назад +1

    Mantap Mas Wildani Guanteng udah nyampai rumah. Ditunggu content berikutnya. 👍👍👍

  • @armandonotty
    @armandonotty 10 месяцев назад +2

    El Tari udh keren bgt skrng

  • @ioio2691
    @ioio2691 10 месяцев назад +1

    Aku seneng klo liat trip bareng2 tuh ya candaan seperti mas Wildan sama mas Bolang ,,akur dan karib banget,z
    Planning jalan2 bareng2 lagi ama temen2 nggih mas
    Suwun lan salam sehat

  • @paskalshematofaldi712
    @paskalshematofaldi712 10 месяцев назад +1

    Terima kasih sudah ke Kupang kak, Hati-hati di jalan ya kak.

  • @user-bk8ye5ts6w
    @user-bk8ye5ts6w 10 месяцев назад +1

    Mantap sekali Abang 👍

  • @choiriyahchoiriyah898
    @choiriyahchoiriyah898 10 месяцев назад +1

    Mantap mas Wildani naik Garuda yg udah gak di ragukan lg ....

  • @rokhanidian2260
    @rokhanidian2260 10 месяцев назад +1

    Coba naik travel (elf) biar beda suasana, okupansi, perbandingan tarif dg bis reguler, waktu tempuh. Trayek bebas.

  • @adetriady4296
    @adetriady4296 10 месяцев назад +1

    Bandung hadir..., garuda punya Indonesia!!!

  • @fadhilhm
    @fadhilhm 10 месяцев назад

    Mantap, saya jd inget ke Kupang tahun 2019 untuk research. Banyak pengungsi di sana

  • @valiant.nugraha
    @valiant.nugraha 10 месяцев назад +3

    Di pesawat bkn AVOD tapi IFE Inflight Entertainment koreksi aja Wildan 😂

  • @Ndo_ike
    @Ndo_ike 10 месяцев назад +1

    Salam kenal Mas Ahmad wildani, Terima kasih telah mengunjungi Timor Leste… Slm dri Kmi orang Timor leste yg lagi merantau di Negara orang ..

  • @anisyunus1695
    @anisyunus1695 10 месяцев назад +1

    اَلْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِينَ

  • @TheRokiy
    @TheRokiy 10 месяцев назад +1

    Mari kita like dan komen agar tiket garuda dapat kembali terbeli

  • @Gg27607
    @Gg27607 10 месяцев назад +1

    Terima kasih bang, sdh berkunjung ke pulau Timor

  • @teguhxbtgsemarang
    @teguhxbtgsemarang 10 месяцев назад +1

    Hadir mas wildani nyimak videonya, ttp semangat dan sukses selalu mas

  • @pakedijalanjalan
    @pakedijalanjalan 10 месяцев назад +1

    Ikut nyimak mas. Mantap mas, salam kenal n salam sukses bersama, monggo mampir maa. 🙏

  • @BoyGilo-ed7tf
    @BoyGilo-ed7tf 10 месяцев назад +5

    beda 300rb bukan hanya "beli" waktu, pelayanan, kenyamanan juga beda banget menurut saya

    • @Chandradikumoro
      @Chandradikumoro 10 месяцев назад

      iya betul, btw kalo di lion dapet makan ga tuh 1,3jt? jadi bukan cuma beli waktu aja mas wildan, ada servis pre flight, in flight, dan post flight juga. 😃

    • @antookan6672
      @antookan6672 4 месяца назад

      Malah sekarang beda 12rb lion air, citylink, super jet dari 1,333 000 dan Garuda 1,350.000😅😅😅 gratis makan pula pulssss servis.y luar biasa dari pramugari dan pramugara.y

  • @ftbondan1290
    @ftbondan1290 10 месяцев назад +1

    mas Wildani udah nunggu 3 hari upload video terbaru nya belum nongol juga,saya kira mas Wildani lagi dalam keadaan saki, Alhamdulillah akhirnya videonya yg di tunggu tunggu nongol juga.

  • @asepari8617
    @asepari8617 10 месяцев назад +1

    Siap hadir ☝️

  • @edmondgntng9782
    @edmondgntng9782 10 месяцев назад +3

    Kak kenapa gak ke Maumere, Maumere kan di NTT Flores

  • @reynaldopratama1996
    @reynaldopratama1996 10 месяцев назад +1

    Hadir dari Jambi gan, sukses selalu.

  • @muchlisadjie92
    @muchlisadjie92 10 месяцев назад +6

    Ciee...ngeledekin mas bolang naik si " Singa Udara yg Raja Delay dan Reschdule "....😂😂😂

  • @ivanaditya6325
    @ivanaditya6325 10 месяцев назад +2

    Tambolaka mesti kok dadi Tambaloka 🤣🤣

  • @Dua22dua22
    @Dua22dua22 10 месяцев назад +1

    10:13 kursinya RAYA 😅

  • @andrewudhy9466
    @andrewudhy9466 10 месяцев назад +1

    DITUNGGU TRIP KE PULAU SUMBA (WAINGAPU)MAS WILDAN,,, 😊

  • @Bang_WN
    @Bang_WN 10 месяцев назад +1

    Nyimak 😂 semoga bisa ikut jejak mas 🎉

  • @Lusi12-re4wk
    @Lusi12-re4wk 10 месяцев назад +1

    Semoga selamat sampai tujuan mas wildani..

  • @lostpacker
    @lostpacker 10 месяцев назад +1

    Kepanjen hadir pakdhe…ciyehhh first class

  • @ridertravelvloghd6383
    @ridertravelvloghd6383 10 месяцев назад

    Mantap betul

  • @yudithomahe
    @yudithomahe 10 месяцев назад +1

    Msh menunggu long trip nya lg mas AW🙏👍

  • @ferrysundjaja1365
    @ferrysundjaja1365 10 месяцев назад +5

    Penonton setia hadir 🙋🏻. Mantap keren Garuda Indonesia pesawat kebanggaan orang Indonesia 🇮🇩👍. Semoga nanti bisa ngetrip ke Lintas Negara yaitu ke Jepang nyobain kereta cepat peluru Shinkansen seperti RUclipsr Andriawan pratito atau Wira Nurmansyah. Semoga AW sehat sukses selalu

  • @rifani3116
    @rifani3116 10 месяцев назад +1

    sukses bang

  • @waone332
    @waone332 10 месяцев назад +2

    Nulis INDONESIA nya salah tuh...😂😂🤭
    #AhmadWildani ....

  • @jemriifdaa361
    @jemriifdaa361 10 месяцев назад +3

    Waahhh akhirnya selesai juga trip NTT (Pulau Timor) nya..sampai jumpa lagi bang..tks sdh mengunjungi daerah asalku, semoga makin sukses kedepannya☺🙏

  • @ranggakurnia2871
    @ranggakurnia2871 10 месяцев назад +2

    Halo mas baru join followers baru😁

  • @muhammadsadan4842
    @muhammadsadan4842 10 месяцев назад +1

    Wuaduh foya foya

  • @muhamadmuhamad2946
    @muhamadmuhamad2946 10 месяцев назад +1

    Tambun bekasi nyamak mas👍👍👍

  • @jenuje07
    @jenuje07 10 месяцев назад +1

    keren bang

  • @fenryjipenk3237
    @fenryjipenk3237 10 месяцев назад +1

    Ahmad Wildani trip kereta cepat bandung donk.....

  • @andiimran8373
    @andiimran8373 10 месяцев назад +1

    Karena garuda juga full service bang...jadi harganya juga sesuai lah 😊😀

  • @matheosmnune5815
    @matheosmnune5815 10 месяцев назад +4

    Trima kasih mass will sudah datang dan mengexplore pulau timor. Semoga suatu saat nanti bisa kembali lagi ke sini mass.

  • @andhityascintyawidianna5249
    @andhityascintyawidianna5249 10 месяцев назад +1

    pengalaman saya naik garuda... Fasilitas nya nggak main2... udah termasuk service makan mas Ahmad... ntar next trip coba pake pelita air yang ke jakarta... hehehehehe...

  • @HudaOtomotif27
    @HudaOtomotif27 10 месяцев назад +2

    Garuda ( bis malam )
    lion air ( bis bumel )

  • @silsarentachannel4551
    @silsarentachannel4551 10 месяцев назад +1

    Naik pesawat Garuda Indonesia Kupang ke Surabaya , ditunggu trip lainnya mas AW 🙏👍

  • @user-rc7zj4cl3w
    @user-rc7zj4cl3w 10 месяцев назад +1

    istirahat dulu bang , jaga kesehatan hehehe

  • @ramadhaninurhuda522
    @ramadhaninurhuda522 10 месяцев назад +1

    Yogyakarta Hadir Mas Ahmad Wildani

  • @wahedabdullah1706
    @wahedabdullah1706 10 месяцев назад +1

    Mantab bang wildan, tambah sip klo di kasih total pengeluaran saat explore.. jadi bs bt patokan bt para traveler n backpacker 🙏🙏

    • @muchlisadjie92
      @muchlisadjie92 10 месяцев назад +1

      Ada koq estimasi total pengeluaranx di menit 24:20 - 24:38.

  • @Danarnuralam
    @Danarnuralam 10 месяцев назад +1

    PO RAYA AIR, wkwkwk

  • @bennylaluyan8091
    @bennylaluyan8091 10 месяцев назад +5

    Kami tunggu trip Manca Negara / Lintas Benua (Australia) coba KA disana. ❤

  • @saekosubekti5605
    @saekosubekti5605 10 месяцев назад +1

    Pontianak Memantau

  • @AlmuzZamil-zv8ri
    @AlmuzZamil-zv8ri 10 месяцев назад +1

    coba dong naik stj iguazu nanti saya subcribe

  • @ismiantowijaya121
    @ismiantowijaya121 10 месяцев назад +3

    ❤kalo saya sudah 12x naek pesawat yang paling enak juga garuda Indonesia mas pokoe best

  • @habibimuhammadabyanhazand
    @habibimuhammadabyanhazand 10 месяцев назад +1

    Trip kapal PELNI Jakarta - Padang (PP) akhir tahun mas

  • @MuhammadAinulyakin-fy3qk
    @MuhammadAinulyakin-fy3qk 10 месяцев назад +1

    Jember hadir mas wildani sukses selalu

  • @iqbalwrmdhnx
    @iqbalwrmdhnx 10 месяцев назад +1

    10:16 Rimba Kencana versi amerika

  • @abisopo590
    @abisopo590 10 месяцев назад +1

    Bang kapan kapan cobain bus titian mas rute malang bima kayaknya lebih seru dari pada naik pesawat

  • @user-kh5vu1ev3q
    @user-kh5vu1ev3q 10 месяцев назад +1

    Hadir bang walau pun telat 1 hari😄😅

  • @arbadiadi9430
    @arbadiadi9430 10 месяцев назад +1

    Akhir e mas wildani full trip

  • @ohhuang5569
    @ohhuang5569 10 месяцев назад

    Landingnya halus selalu Garuda, ngga gedubrak 😂

  • @wiranurmansyah
    @wiranurmansyah 10 месяцев назад

    berikutnya cobain business class garuda kayak pakde bolang jaman muda 😂

  • @habibrohman3187
    @habibrohman3187 10 месяцев назад +1

    Cepat tapi terlihat lambat

  • @Ozinchanel
    @Ozinchanel 10 месяцев назад +1

    Viewnya Indah sekali dari atas. Mantab Garuda Indonesia

  • @ahmadwisamaljundi
    @ahmadwisamaljundi 10 месяцев назад +1

    Wihhh gimana rasanya naik layang2 maburrr mas😂

  • @irwansinggih6948
    @irwansinggih6948 10 месяцев назад +1

    Mas klo bus DAMRI dr Juanda ke Mojokerto msh jln ka ???

  • @bangjago9820
    @bangjago9820 10 месяцев назад +1

    Yg naik bus Hafana kapan tayang bang

  • @ahmadriyadi7650
    @ahmadriyadi7650 10 месяцев назад +2

    Mas, itu makan nya cor ya....😂😂😂

  • @ssdhariyantoBR346
    @ssdhariyantoBR346 10 месяцев назад +1

    Wah asik banget mas Wildan 😊...
    (Btw ngeditnya pake aplikasi apa mas Wildan,bagus soalnya 🙏)

  • @gendonaja7503
    @gendonaja7503 10 месяцев назад +1

    Sekali" konten naik gunung mas wildan 😅

  • @gahtanmaulanaalgifari8461
    @gahtanmaulanaalgifari8461 10 месяцев назад +1

    jajal stj patas magetan mas, enek armada anyar wkwk

  • @matrempit2885
    @matrempit2885 9 месяцев назад +1

    Justru aneh bro naek Garuda...
    Karena dah cocok dg bus ALS Jember - Medan....
    Mantaps
    😂😂😂😂😂😂😂😂😂

  • @yosipodiarro
    @yosipodiarro 10 месяцев назад +1

    Bukam Tamboloka bang
    Tapi Tambolaka sumba barat daya😂

  • @RatihBohay-cd7ic
    @RatihBohay-cd7ic 10 месяцев назад +1

    Saya kira garuda indonesia sudah off ternyata masih on

  • @zakiestionopradana7204
    @zakiestionopradana7204 10 месяцев назад +1

    Menit 10.00 sebelahe mas rian mahendra ta?

  • @kenshitaru9492
    @kenshitaru9492 5 месяцев назад

    GA emang the best. Bangga aja gt klo naek garuda. Udah diakui dunia jg,sempat tittle the best world airlines n best world cabin crew 6 tahun berturut,n yg terbaru best world cabin crew 2023 n best world on time performance. Selain on time performance ( " membeli " waktu ) spt yg mas Ahmad bilang,kita juga beli trust ( kepercayaan akan rasa aman saat terbang n yakin akan selamat tiba di tujuan ) n service ( layanan mulai dr darat,saat terbang,hingga mendarat : crew darat n crew kabin yg ramah n tulus saat melayani nya tuh berasa dr hati gak dibuat buat,cabin n lavatory pesawat yg bersih,cutlery / alat mkn sendok,garpu,piring bkn plastik ) yg klo di GA bner2 diutamakan n jd prioritas. Gadak maskapai lain dlm negeri yg bela2in nelpon n nanya penumpang ada dmn. Coba klo maskapai tetangga,buru2 di telpon..dtg ontime aja masih dikasi telat berjam-jam! Ada harga,ada rasa. Sbg fans setia GA ( i do my best buat fly with GA kmnapun gw pergi,dlm n luar negeri ) after covid19 n brbagai masalah internal,GA mengalami sedikit kemunduran dlm service on demand nya sih. But still ok bgt even klo di compare sm airlines Indonesia lainnya. Kek kabin yg sbnernya butuh peremajaan interior,avod yg sering lemot n touch screen nya sering gak response,udah gadak lg ( di video mu ini ) bagi2 permen n majalah / koran ( but now,semua udh ada lg ). Semoga mas Ahmad sehat n rejekinya tambah bnyk..biar kemana2 bisa terus naik Garuda Indonesia! Aamiin

    • @antookan6672
      @antookan6672 4 месяца назад

      Malah sekarang harga tiket Garuda dan pesawat lain.y TDK beda jauh beda 20ribuan loh😂😂

    • @kenshitaru9492
      @kenshitaru9492 4 месяца назад

      @@antookan6672 mungkin krn di bulan ini GA emang lg diskon DARI n MENUJU,hingga 70%-50%-30% berkenaan dg mudik lebaran. Bahkan penerbangan MENUJU Jakarta,diskonan nya lebih besar lg. Jd mungkin anda emang lg beruntung klo dapet harga selisih cuma 20k spt yg anda bilang. Saya pemegang kartu platinum n elite member GA,hari ini sja,utk direct flight / penerbangan langsung CGK to DPS airlines lain termurah di harga 712k hingga termahal 1.056.000 one way utk kls ekonomi,sementara GA di kls ekonomi 931k termurah,1.4 termahal. Jd gak selisih 20k juga. Pun klo selisih 20k airlines lain lebih murah dari GA,ya manfaat kan. Tinggal nambah 20k,lumayan. Bisa naik airlines bintang 5,on time,standard safety / keselamatan di akui skala dunia,di service mulai dari check in open staff darat yg helpful juga ramah..terbang,dilayani oleh awak kabin dg predikat terbaik dunia 5x berturut n menjadi 6x di tahun 2023 lalu..hingga mendarat lg. Manfaatkan selisih 20k itu,ketimbang bayar utk pke airlines yg dapet predikat terburuk di dunia..delay gak kira2..tiap bln ada aja berita kasus nya di media..n udh 2x mengalami kecelakaan fatal yg menghilangkan bnyk nyawa. Saran saya : manfaatkan kesempatan selisih 20k spt yg anda bilang itu..sx2 nikmati piknik,or mudik or bisnis trip dg airlines yg gak bikin deg2an n stress 🤗

  • @nadimandreaz8798
    @nadimandreaz8798 10 месяцев назад +1

    request mas trip papua...