Burung Indonesia Channel
Burung Indonesia Channel
  • Видео 72
  • Просмотров 47 943
Pria Belanda yang Jatuh Cinta dengan Burung-burung di Indonesia - #MengamatiPengamat Bas van Balen
Bas van Balen merupakan salah satu legenda hidup ornitologi Indonesia dan dunia. Puluhan tahun lamanya ia menjelajah berbagai hutan di Nusantara untuk mengamati dan meneliti burung-burung. Pria Belanda yang fasih berbahasa sunda ini sangat mengagumi kecantikan dan merdunya berbagai burung di Indonesia.
Anda juga bisa membaca profilnya di sini: www.burung.org/bas-van-balen-pria-belanda-yang-jatuh-cinta-pada-keragaman-burung-indonesia/
#Burungindonesia #pengamatbrung #ornitologi #konservasi #alamliar #wildlife #birdwatching
Просмотров: 233

Видео

Diskusi Konservasi (Diskon): Aksi Konservasi Anggota Burung Indonesia
Просмотров 393 месяца назад
Indonesia menjadi salah satu negara yang memiliki jumlah spesies burung di dunia, yaitu sebanyak 1836 spesies. Bahkan, jumlah spesies burung endemis di Indonesia terbanyak di dunia yang berjumlah 542 spesies. Meski begitu, keberlangsungan burung liar dan habitatnya mengalami berbagai hal yang mengancam keberadaannya. Maka dari itu, peran masyarakat sipil dalam upaya konservasi sangat penting ba...
Film Dokumenter: Sugih dan Mukti Patuha
Просмотров 402Год назад
Bentang alam Gunung Patuha memiliki hutan pegunungan dengan nilai keanekaragaman hayati yang tinggi. Sebanyak 124 spesies burung dan 14 spesies mamalia mendiami kawasan ini. Bentang alam Gunung Patuha juga menjadi habitat bagi burung dan mamalia endemis Pulau Jawa bagian barat. Survei Burung Indonesia pada tahun 2019 mencatat ada 30 spesies burung dan satu spesies mamalia endemis. Namun berbaga...
Sahendaruman: Permata Hijau Tersisa di Pulau Sangihe
Просмотров 7 тыс.Год назад
Hutan Gunung Sahendaruman sangat penting bagi Pulau Sangihe. Tercatat 87 jenis burung menggunakan beragam habitat di Pulau Sangihe untuk beristirahat. Salah satu tempat beristirahat (roosing site) bagi mereka adalah hutan lindung Gunung Sahendaruman. Hasil penelitian Burung Indonesia pada 2020, menemukan bahwa di sekitar kawasan hutan lindung Gunung Sahendaruman terdapat tak kurang dari 46 jeni...
Trailer Sahendaruman: Permata Hijau Tersisa di Pulau Sangihe
Просмотров 607Год назад
Hutan Gunung Sahendaruman sangat penting bagi Pulau Sangihe. Tercatat 87 jenis burung menggunakan beragam habitat di Pulau Sangihe untuk beristirahat. Salah satu tempat beristirahat (roosing site) bagi mereka adalah hutan lindung Gunung Sahendaruman. Hasil penelitian Burung Indonesia pada 2020, menemukan bahwa di sekitar kawasan hutan lindung Gunung Sahendaruman terdapat tak kurang dari 46 jeni...
Benteng Keanekaragaman Hayati Gorontalo
Просмотров 825Год назад
Bentang Alam Popayato-Paguat, Gorontalo, merupakan koridor penting bagi keanekaragaman hayati khas Sulawesi. Dua kawasan konservasi yakni Cagar Alam Panua di sisi barat dan Suaka Margasatwa Nantu di sisi timur serta delapan blok hutan lindung terhubung satu sama lain dalam bentang alam ini. Fungsi penting perlintasan keanekaragaman hayati itu menjadikan Bentang Alam Popayato-Paguat sebagai Daer...
Plastik Kecil Menjadi Ancaman Besar | Mikroplastik di Laut
Просмотров 645Год назад
Keberadaan plastik yang berukuran sangat kecil atau yang biasa disebut dengan mikroplastik menjadi ancaman bagi manusia, hewan, dan juga lingkungan. Melalui program MicroSEAP; Burung Indonesia, Divers Clean Action, dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melakukan riset tentang penyebaran dan dampak mikroplastik yang ada di kawasan Teluk Jakarta. #BurungIndonesia #BRIN #DiversCleanAction #m...
Patuha Bird Camp 2023
Просмотров 165Год назад
Patuha Bird Camp 2023 diselenggarakan sebagai bentuk aksi pelibatan masyarakat urban untuk ikut bersama dalam gerakan penyelamatan hutan pegunungan Jawa bagian barat, khususnya di Desa Sugihmukti, Kabupaten Bandung. Desa Sugihmukti dipilih karena berada di bentang alam pegunungan Patuha dan memiliki tingkat keanekaragaman hayati yang tinggi. Komitmen masyarakat dan pemerintah desa dalam upaya p...
Program Kemitraan Wallacea
Просмотров 209Год назад
Wallacea merupakan rumah bagi keanekaragaman hayati dengan tingkat endemisitas yang sangat tinggi. Banyak di antaranya berstatus terancam punah secara global. Wallacea juga merupakan pusat kebudayaan yang sangat unik, di mana sumber daya alam yang melimpah menjadi bagian dari keseharian masyarakat. Namun, kekayaan alam ini diikuti oleh berbagai tantangan untuk melestarikannya di tengah arus pem...
#InspirasiDariWallacea | Penjaga Laut Wallacea
Просмотров 210Год назад
Sebagian besar wilayah Wallacea merupakan lautan. Di dalamnya terdapat keanekaragaman hayati yang sangat kaya. Sementara di pesisir, masyarakat nelayan memanfaatkannya untuk kesejahteraan mereka. Berbagai kelompok telah melakukan inisiatif perlindungan wilayah laut dan pesisir secara berkelanjutan, demi masa depan yang lebih baik dan alam yang terus lestari. Jangan lupa subscribe: ruclips.net/u...
#InspirasiDariWallacea | Melalui Adat Melestarikan Wallacea
Просмотров 239Год назад
Aturan adat telah menjaga alam di Wallacea sejak ratusan tahun lalu. Karenanya, keanekaragaman hayati dapat terjaga hingga kini. Inilah cerita masyarakat yang melestarikan alam melalui aturan adat. Jangan lupa subscribe: ruclips.net/user/BurungIndonesiaChannel Instagram: burung_indonesia Facebook: burungindonesiapage Twitter: BurungIndonesia LinkedIn: www...
#InspirasiDariWallacea | Hidup Bergantung di Wallacea
Просмотров 343Год назад
Pemanfaatan sumber daya alam dan lahan untuk pertanian tentunya tidak terhindarkan. Tentu saja dampak buruknya akan terasa jika praktik pemanfaatannya tidak berkelanjutan dan tidak selaras dengan alam. Hal ini terbukti dapat mengancam keanekaragaman hayati di Wallacea. Namun, telah banyak inisiatif-inisiatif masyarakat di Wallacea yang memanfaatkan sumber daya alam selaras dengan alam. Jangan l...
#InspirasiDariWallacea | Bersama Menjaga Wallacea
Просмотров 684Год назад
Keanekaragaman hayati yang unik dan kaya menjadi salah satu kelebihan Wallacea. Kawasan ini telah menjadi inspirasi dan menarik berbagai peneliti dari berbagai dunia, juga melahirkan banyak inisiatif pelestarian alam. Selain keanekaragaman hayati, apalagi keunikan Wallacea? Jangan lupa subscribe: RUclips: ruclips.net/user/BurungIndonesiaChannel Instagram: burung_indonesia Faceboo...
Hari Peduli Sampah Nasional
Просмотров 1622 года назад
Hari Peduli Sampah Nasional
Bedah Buku: Birds of the Indonesian Archipelago (Edisi Kedua)
Просмотров 1743 года назад
Bedah Buku: Birds of the Indonesian Archipelago (Edisi Kedua)
Kawan Taman: Episode 5
Просмотров 1503 года назад
Kawan Taman: Episode 5
Kawan Taman: Episode 4
Просмотров 793 года назад
Kawan Taman: Episode 4
Kawan Taman: Episode 3
Просмотров 833 года назад
Kawan Taman: Episode 3
Kawan Taman: Episode 2
Просмотров 863 года назад
Kawan Taman: Episode 2
Kawan Taman: Episode 1
Просмотров 2733 года назад
Kawan Taman: Episode 1
Webinar: Konsultasi Pengajuan Hibah Program Kemitraan Wallacea II
Просмотров 2183 года назад
Webinar: Konsultasi Pengajuan Hibah Program Kemitraan Wallacea II
Webinar: Bersama Melestarikan Keanekaragaman Hayati Gunung Patuha
Просмотров 913 года назад
Webinar: Bersama Melestarikan Keanekaragaman Hayati Gunung Patuha
Birds Connect Our World
Просмотров 823 года назад
Birds Connect Our World
Webinar: Koridor Laut Prioritas untuk Konservasi Kehati dan Perikanan Berkelanjutan di Wallacea
Просмотров 734 года назад
Webinar: Koridor Laut Prioritas untuk Konservasi Kehati dan Perikanan Berkelanjutan di Wallacea
#noiseforbirds
Просмотров 1754 года назад
#noiseforbirds
Webinar: Burung Bermigrasi di Ujung Barat dan Utara Indonesia
Просмотров 2134 года назад
Webinar: Burung Bermigrasi di Ujung Barat dan Utara Indonesia
Tea Time with Burung Indonesia: Biodiversitas Pegunungan Jawa Bagian Barat
Просмотров 5004 года назад
Tea Time with Burung Indonesia: Biodiversitas Pegunungan Jawa Bagian Barat
Cerek Jawa: Si Mungil dari Pesisir Pulau Jawa
Просмотров 2,3 тыс.4 года назад
Cerek Jawa: Si Mungil dari Pesisir Pulau Jawa
Maleo: Penggali Lobang dari Sulawesi
Просмотров 1,2 тыс.4 года назад
Maleo: Penggali Lobang dari Sulawesi
Yang Muda Melawan Kepunahan
Просмотров 3674 года назад
Yang Muda Melawan Kepunahan